Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Es Buah Koktail Ceria yang Sempurna

Dipos pada March 30, 2017

Es Buah Koktail Ceria

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Es Buah Koktail Ceria yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Es Buah Koktail Ceria yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Es Buah Koktail Ceria, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Es Buah Koktail Ceria ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kira-kira porsi penyajian Es Buah Koktail Ceria kira-kira > 10 gelas. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Es Buah Koktail Ceria diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Buah Koktail Ceria sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Buah Koktail Ceria memakai 15 jenis bahan dan 12 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selamat soreee... sesuai dengan tema #WeekendChallenge minggu ini yaitu #SeptemberCeria aku mau share resep jadul yang warna warni, seger, dan enak banget yaitu Es Buah Koktail kesukaan keluargaku. Dulu waktu aku kecil es buah ini dijadikan salah satu menu istimewa di hari yang istimewa keluargaku, misalnya ketika Lebaran, ulang tahun, atau ketika acara kumpul keluarga besar. Dan Almarhumah mbahku yang selalu membuatkan untuk anak dan cucunya. Setelah mbahku berpulang ke Rahmatullah kayaknya menu ini udah jarang banget dibuat. Jadi untuk mengobati rasa rindu dengan Almh. Mbahku aku buat menu classic ini untuk teman teman semua... Al-Fatihah untuk Mbahku tersayang. Selamat berakhir pekan semuanyaaa :) Jum'at, 18 September 2020 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #GoldenApron3 #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #SeptemberCeria #WeekendChallenge #EsBuahKoktail #Mingguke_16

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Buah Koktail Ceria:

  1. 1/2 buah pepaya ukuran besar
  2. 1 buah labu siam ukuran sedang
  3. 1 buah bangkuang ukuran sedang
  4. 3 buah nanas madu ukuran kecil
  5. Secukupnya nata de coco
  6. Secukupnya es batu
  7. Bahan Kuah Es Buah
  8. 1500 ml air
  9. 500-600 gram gula pasir
  10. 4-5 buah jeruk nipis
  11. 4 lembar daun pandan
  12. 1/4 sdt garam
  13. Bahan Perendam Buah
  14. Air yang banyak
  15. 1 sdt kapur sirih pasta

Langkah-langkah untuk membuat Es Buah Koktail Ceria

1
Kupas dan cuci bersih buah yg akan dipakai
Es Buah Koktail Ceria - Step 1
Es Buah Koktail Ceria - Step 1
2
Siapkan air yg banyak dalam baskom. Masukan pasta kapur sirih. Aduk rata sampai larut. Sisihkan
Es Buah Koktail Ceria - Step 2
Es Buah Koktail Ceria - Step 2
3
Potong potong bentuk dadu buah buahan yg akan dipakai
Es Buah Koktail Ceria - Step 3
Es Buah Koktail Ceria - Step 3
Es Buah Koktail Ceria - Step 3
4
Rendam pepaya dan labu siam dalam air kapur sirih selama 20 menit. Tiriskan, lalu bilas menggunakan air mengalir sebanyak 1-2Γ— atau sampai bersih, lalu tiriskan kembali
Es Buah Koktail Ceria - Step 4
5
Panaskan kukusan. Kukus labu siam dan pepaya yg sudah dibersihkan dan potongan bangkuang. Kukus selama 15 menit. (Dihitung sejak air mendidih). Lalu angkat, dinginkan.
Es Buah Koktail Ceria - Step 5
6
Selagi mengukus siapkan bahan bahan lainnya.
Es Buah Koktail Ceria - Step 6
7
Membuat kuah es buah: rebus air, daun pandan, garam, dan gula pasir dalam panci. Aduk rata, masak hingga gula larut dan mendidih. Kurang lebih 10 menit. Lalu matikan api
Es Buah Koktail Ceria - Step 7
8
Setelah itu, tunggu sekitar 5 menit, masukan buah yang sudah dikukus. Silakan tes rasanya yaaa. Lalu biarkan sampai dingin
Es Buah Koktail Ceria - Step 8
9
Kemudian masukan perasan air jeruk nipis. Aduk rata. NOTE: untuk tingkat manis dan asam silakan menyesuaikan dengan selera yaaa
Es Buah Koktail Ceria - Step 9
10
Terakhir tambahkan potongan nanas dan nata de coco. Aduk rata. Selesai deeh...
Es Buah Koktail Ceria - Step 10
Es Buah Koktail Ceria - Step 10
Es Buah Koktail Ceria - Step 10
11
Tempatkan es buah dalam wadah, beri es batu secukupnya daaan es buah koktail jadul siap dihidangkaaan ;)
Es Buah Koktail Ceria - Step 11
12
Alhamdulillaaah resep ini berhasil jadi pemenang #weekendchallenge dengan tema #septemberceria Cookpad Indonesia. Terimakasiiiih team Cookpad Indonesia :)
Es Buah Koktail Ceria - Step 12

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Dendeng balado

Dendeng balado

Dapet daging kurban, bingung mau diapain...

Kue Kacang

Kue Kacang

Eksekusi kacang paket lebaran

2 toples kecil
Kurleb 2 jam
Daging Sapi bumbu Lapis

Daging Sapi bumbu Lapis

Daging kurban dah 20 hari tersimpan di kulkas gak sempat diolah krn sibuk.. Sibuk apa ya.. Hehehehe sibuk mondar mandir....mau diapain bingung sendiri... O iya ide Mamah cookpad yg ngajakin recook ternyata membuahkan hasil.. dan pilihanku jatuh pd resep #BundaEla tp di sini q ganti judulnya dan cara masak berbeda ya... dan aku #BanggaKirimRecook... q tunggu bonusnya ya mamah cookpad 🀣🀣🀣😘😘😘

6 org
1 jam 30 menit
Daging sapi lada hitam

Daging sapi lada hitam

Mumpung masih ada sedikit daging sapi kurban dikulkas. Jadi kali ini mau coba dimasak lada hitam tapi karna ngga ada paprika,jadi pakai wortel dan buncis supaya bocil tetap suka makan sayuran

3-4 orang
30 menit
Sambel Goreng Kentang Jantung Ayam

Sambel Goreng Kentang Jantung Ayam

Sambel goreng kentang adalah salah satu menu wajib yang harus selalu ada dalam list hidangan lebaran. Biasanya saya mencampur kentang dengan hati sapi atau hati ayam, namun karna stok jantung ayam masih banyak, kali ini saya mencampurnya dengan jantung ayam. Rasanya tetep maknyus ko, asalkan kuncinya pada saat mencuci jantung ayam harus benar benar bersih dari darah beku yang ada di dalam jantungnya, & di cucinya harus berulang kali agar tidak berbau amis. #GA_TheNextLevel #CABEKU

10 Orang
1 Jam 30 menit
Shiny Brownies Cookies πŸͺ LARIS BANGET NIH 😁

Shiny Brownies Cookies πŸͺ LARIS BANGET NIH 😁

ANAK-ANAK SUKA BANGET BUN, LARIS MANISπŸ˜† .... Pengen buat yg simpel waktu lebaran kemarin, langsung cusss buat ini deh. Gampang banget bun... Kalau aku, buat 1/2 resep dulu, jadi biar adonan gak ngantri saat mau di oven. Kalau ngantri, nanti adonan jadi encer😣... Cekidot bun... #PejuangGoldenApron3 . #CABEKU #brownies #browniescookies #kuebrownieskering #kuebrownies #cokelat #kuecokelat #cookies

2 toples besar
1 jam
Bebalung Asam Pedas

Bebalung Asam Pedas

Source : Nursabatina (Mimi) Assalamu'alaikum Padersay. Ketemu lagi di #GoDaPaders bareng @KomunitasPaders minggu ini tema recook masakan asam. Liat daftar cookmark langsung inget ada resep punya mimi ini. Bebalung asam pedas, bebalung itu sama dengan tulangan. Resep asli pake iga sapi, aku pake iga kambing karena masih punya iga kambing sisa qurban kemarin 🀭. Dan sesuai dugaan. MaasyaaAllah iga kambing dibikin masakan seperti ini enaak banget. Segeerr, asem, pedes, gurih, mantepπŸ‘. Gak ada bau prengus sama sekali karena treatment yg benar. Makasih ya miiii share resepnya 😘, pengolahan dan bumbu aku sesuaikan kebiasaan. Bakalan jadi salah satu resep favorit olahan iga ini sih 🀀. #KomunitasPaders #GoDaRecook_Cemacem #Cookpad_Paders

Sambal Matah (dari bahan sisa masak lebaran)

Sambal Matah (dari bahan sisa masak lebaran)

Selesai masak2 Lebaran, dikulkas masih ada bahan2 yg tidak mungkin disimpan lebih lama lagi. Sebagai penggemar sambal Matah, daripada bahan2 ini dibuang, lebih baik dibuat sambal matah yg lezat... dan as I wish, hasilnya pun maknyus, pedass dan segar.. apalagi dimakan dengan nasi hangat, ayam goreng & telor ceplokπŸ˜‹πŸ‘Œ

Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Bismillah... Olahan daging qurban yg simpel banget, karena gak perlu rebus lama-lama sampai empuk. Cukup diiris tipis tipiiiss aja. Hasilnya gak kalah sama yg di resto2 jejepangan pokonya. #pejuanggoldenapron3

Baso sapi isi telur rebus home made sehat

Baso sapi isi telur rebus home made sehat

Pengen bikin baso mumpung ada daging qurban πŸ˜… kali ini dibikin versi sehat dg meminimalkan tepung dan garam serta penyedap terus diisi telur biar ga banyak2 adonannya saat makan .. harus bisa modif makanan supaya tetep sehat dan semoga bisa konsisten mengubah pola hdp sehat..

8 orang
1 jam
Lapis legit pontianak

Lapis legit pontianak

lapis yg selalu ada setiap lebaran...

Tongseng daging kambing kecap pedas

Tongseng daging kambing kecap pedas

Edisi stok daging idul adha....Suami minta d masakin tongseng kecap khas Kopyah Anjatan hihihi #PejuangGoldenApron3 #IdulAdha

Bistik

Bistik

Ini resep dari ibu. Masakan favorit saat hari raya biasanya. Waktu kemarin idul adha eksekusinya. Baru upload sekarang. Cengkehnya diskip lagi gak nemu. Hehe. #PejuangGoldenApron2

8 porsi
60 menit
Gulai Kepala Kambing

Gulai Kepala Kambing

minggu ke-10 ikutan challenge #cabeku dg tema santan #bamasakjosantan πŸ˜‰ mumpung masih ada kepala kambing yg sudah bersih & sudah di rebus lama dr idul qurban kemarin, jadi tinggal lanjutin dimasak gulai saja, tapi jangan kebanyakan yak santannya 😬 #GA_thenextlevel #pejuanggoldenapron3 #berjuangbersamateman #cookpadcommunity_cirebon #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia

Sop Kaki Kambing Rempah

Sop Kaki Kambing Rempah

ada paha kambing sisa idul adhaπŸ˜‚ tinggal tulang daging nya udah disate .. bikin sop aja yg simpel simpel #TiketRecookMagic

Iga Bakar Saus Madu

Iga Bakar Saus Madu

Selepas Idul Adha kemaren, alhamdulillah dapet rejeki tulang iga lumayan banyak, karna ibu bosen di sup mulu, akhirnya nyuruh aku buat iga bakar.. Meskipun belum pernah nyoba buat, ya beraniin aja nyoba2, eh taunyaa... enak bangett, bumbunya meresap ke daging, lembut, pokony wueenakk tenann LOL..

4-5 Orang
1 jam 45 menit
Dendeng Cabe

Dendeng Cabe

Daging qurban masih ada... mau di bikin apalagi ya... akhirnya saya bikin dendeng 1/2 kering( klau d Padang namanya dendeng lambok)

6 orang
30 Menit
Lapis Legit Maskovis

Lapis Legit Maskovis

Kue ini saya buat untuk Idul Adha,karena di daerah Sambas ini,perayaan Idul Adha sama meriahnya seperti perayaan Idul Fitri.

3-4 jam
Opor ayam

Opor ayam

Masakan saat idul adha kemarin, baru sempat nge-post😊

Empal kuah kuning

Empal kuah kuning

Hidangan yang selalu ibunda buat sebakda hari raya. #CABEKU #bamasakjosantan

4 orang
1 jam