Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang Daging yang Bikin Ngiler

Dipos pada January 18, 2020

Rendang Daging

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rendang Daging yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rendang Daging yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang Daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang Daging ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging memakai 27 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#week13 #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging:

  1. 2 kg daging sapi
  2. 3 liter santan (1 liter santan kental, 2 liter santan cair)
  3. 5-6 sdm kecap manis
  4. Bumbu halus
  5. 20 butir bawang merah
  6. 15 siung bawang putih
  7. 1 sdt jinten
  8. 3 cm jahe
  9. 2 cm kunyit
  10. 1 sdt ketumbar
  11. 1 sdt merica
  12. 5 butir kemiri
  13. 1/2 biji pala
  14. 8-10 butir cengkeh
  15. 4 lembar daun kunyit
  16. 3 butir kapulaga
  17. 6-7 buah cabai keriting (jika ingin pedas bisa cabe rawit)
  18. 1,5-2 sdm garam
  19. Bumbu masuk
  20. 3 lembar daun salam
  21. 2 buah sereh geprek
  22. 5 cm Lengkuas geprek
  23. 5 buah bunga lawang
  24. 2 buah kayu manis (masing" kurang lebih 5 cm)
  25. 1 tangkep gula jawa
  26. 1/2 sachet bumbu rendang instan (opsional)
  27. Kaldu sapi bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging

1
Haluskan bumbu, geprek sereh dan lengkuas.
Rendang Daging - Step 1
2
Tumis bumbu halus, masukkan sereh dan lengkuas geprek, daun salam, bunga lawang/peka, kayu manis. Tumis hingga bumbu matang, bisa tambahkan sedikir air untuk mematangkan bumbunya. Bisa tambahkan bumbu rendang instan
Rendang Daging - Step 2
Rendang Daging - Step 2
3
Setelah bumbu matang tambahkan air biarkan mendidih. Setelah mendidih masukkan daging, aduk sebentar kemudian tutup agar daging empuk kemudian masukkan santan cair, gula jawa dan kecap manis. Tutup kembali wajan biarkan hingga santan menyusut.
Rendang Daging - Step 3
Rendang Daging - Step 3
Rendang Daging - Step 3
4
Setelah kandungan air nya menyusut masukkan santan kental kemudian aduk rata. Koreksi rasa, jika ada yang kurang bisa ditambahkan.
Rendang Daging - Step 4
Rendang Daging - Step 4
5
Setelah santan kental masuk maka rendang harus lebih sering diaduk agar bagian bawahnya tidak gosong. Masak hingga air menyusut dan kuah menjadi kental. Jika daging sudah empuk dan kuahnya kental tandanya sudah matang.
Rendang Daging - Step 5
Rendang Daging - Step 5
6
Dan rendang pun siap dinikmati.
Rendang Daging - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Tempe πŸ‚πŸƒ

Rendang Tempe πŸ‚πŸƒ

Rendang tempe.. Rendang versi ekonomis...😁 yummy jg lho... . . . yg bosen dgn olahan tempe yg itu itu itu aja... resep ini boleh dicoba. πŸ˜‰ Source: Fitri Sasmaya

Rendang Daging

Rendang Daging

Pertama kalinya buat rendang, alhamdulillah sukses, aromanya persis rendang2 di rm padang hehe.. oh iya proses memasak rendang hingga kering membutuhkan waktu masak 5 jam, sooo.. siap2 tangan lelah yaa.. harus diaduk2 terus supaya ga gosong. Selamat mencobaaa..

1 kg daging sapi
007 Nasgor jamur rasa rendang

007 Nasgor jamur rasa rendang

Mau badan ke Mbah Sragen. Eh, koq ada nasi wadang. Ya sudah buat nasgor deh.

Rendang Daging Kampung

Rendang Daging Kampung

Resep dari nenek. Aku lebih suka rendang dengan bumbu simple. Tanpa tambahan bumbu2 serbuk yg dijual di pasar 😊😊

Rendang Ayam Kentang

Rendang Ayam Kentang

Alhamdulillah akhirnya slsai jg masaknya.. Masak smbil momong alhamdulillah luar biasa 😍😍 kali ini recook resepnya Miss-M dari tanjungpinang.. Alhamdulillah rasanya enduuuul.. Bikin nambah nasi terusss πŸ˜‚πŸ˜‚ Terimakasih bun resepnya 😍 Ini resepnya ada bbrp yg sya modif sedikit yah bun.. Karena menyesuaikan dgn bahan yg ada.. πŸ˜…πŸ˜… Sekarang ikutan #CABEKU dri surabaya nih temanya #AyamInLopWitYu terus ngga kalah seru lagi ikutan seseruan dri Tehmin #BandungSilihAsaan_OlahanKentang jdi terinspirasi bikin rendang ayam kentang 😍😍 2 tema masak jdi 1 hidangan.. Uhuuuuyyy... πŸ˜πŸ˜‹ #CookpadCommunity_Bandung

Rendang Jengki

Rendang Jengki

Hari ini terakhir setor resep untuk challenge golden Apron 3, karna banyak kegiatan jadi baru sempat bikin menu untuk cookpad. Karena ini hari terakhir untuk setor resep Minggu ke-10, view rendang jengki yg agak kehitaman ini ga apa lah di setor πŸ₯Ί, karna waktu masak rendang jengki ada tamu jadi ditinggal bentar, eh malah gosong gini ada hitam hitamnya sedikit. Tapi ga apalah, rasa tetep enakkkk kok bun Hehe jadi kalau bikin rendang jengki jangan ditinggal tinggal ya Bun 😁 Minggu ke-10 #PejuangGoldenApron3 #CABEKU #bamasakjosantan

Rendang Daging ala Tin

Rendang Daging ala Tin

Hari ini kakak adik puasa dan buat buka minta di masakin rendang daging. Untung di kulkas masih ada daging. Cus ke dapur

Cara cepat masak Rendang

Cara cepat masak Rendang

Biasanya kalau buat rendang selalu relatif lama, tetapi dengan cara yang satu ini jauh lebih cepat loh.. Silakan dicoba ya...

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Ini rendang favorit bgt dirumah,, tiap bikin sy selalu pake "jalur praktis" .. Biarpun praktis menggunakan bumbu instan, tapi sy tetap menambahkan duo bawang, cabe giling dan bumbu dapur lainnya . Jadi saat matang rasanya seenak rendang ala RM. Padang yg berempah, berminyak dan wangi. Penggunaan kelapa parut bisa diskip jika tdk suka ya, kalo sy selalu pakai utk menambah rasa.. Cuuz resepnya

Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Nasi goreng rendang yang saya tulis pada resep kali ini menggunakan bumbu sisaan rendang yang telah dimasak sebelumnya ya. Jika teman-teman masih ada sisa bumbu rendang bisa diolah lagi menjadi nasi goreng yang tidak kalah enaknya πŸ₯ΊπŸ‘πŸ» Yuk masak lagi! πŸ‘©β€πŸ³β€οΈ #PejuangGoldenApron3 #wk10 #CookpadCommunity_Malang #cendoldawet #salamgemes

2 orang
20 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Menu wajib yg kudu ada saat lebaran. Hanya butuh sedikit ketalenan karena harus sering2 diaduk supaya santan tidak pecah. Cobain yukπŸ˜ƒ

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Rendang sapi simple dan mudah,enak,,porsi kecilπŸ˜‹

Rendang jengkol cabe ijo

Rendang jengkol cabe ijo

Kesukaan suami.. Doyan jengkol...

Rendang Daging Padang

Rendang Daging Padang

Udah lama pengen banget bikin rendang daging ini, alhamdulillah kemaren udah kesampean. Baru sempet nulis resep karena kalo bulan ramadhan agak kejar kejaran sama waktu. Bismillahirrohmanirrohim

3 jam
Rendang Kikil

Rendang Kikil

Kebetulan mas sayur bawa kikil, cobaalah beli. Nyobain bikin yg sedikit beda, jadilah direndang saja😍 ternyatoo enaknyoo, kenyal" kikilnya, pedas dan aroma rempahnya bikin nafsu makan meningkat😚😁 sok dicobaain dirumahπŸ˜‰ #PejuangGoldenApron2

7 porsi
Rendang jengkol

Rendang jengkol

#PejuangGoldenApron2