Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang Telur Kentang Mini yang Enak Banget

Dipos pada January 21, 2020

Rendang Telur Kentang Mini

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Rendang Telur Kentang Mini yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Rendang Telur Kentang Mini yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Rendang Telur Kentang Mini, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Telur Kentang Mini sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Telur Kentang Mini sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Telur Kentang Mini memakai 24 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah...dpt kiriman kentang mini dr tetangga kebenerannya lg yg ngirim itu asli padang, minta resep lah sekalian ke ibu nya. Daging di ganti telur krn mau nyoba dgn olahan telur ini ☺ Maklum baru bikin jg nih tp kata suami lumayanlah untuk pemula 🤭, rasa g jauh beda sma rendang resto padang Nih bun di balik proses nya 👇 #PejuangGoldenApron3 #OlahanTelurKentangMini

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Telur Kentang Mini:

  1. 500 gr kentang mini (berat bersihnya setelah dikupas)
  2. 6 butir telur ayam
  3. 800 ml santan
  4. 5 sdm air asam jawa
  5. 1 keping gula merah
  6. secukupnya Garam
  7. secukupnya Kaldu bubuk
  8. 5 lembar daun jeruk
  9. 3 lembar daun salam
  10. 1 batang sereh (geprek)
  11. 2 cm lengkuas (geprek)
  12. 1/2 buah kelapa parut (sangrai hingga kecoklatan & haluskan)
  13. Bumbu halus :
  14. 9 butir bamer
  15. 7 butir baput
  16. 7 buah cabe merah
  17. 7 buah rawit merah
  18. 1 cm lengkuas
  19. 1/4 potong pala
  20. 1 sdt ketumbar (sangrai)
  21. 1/2 sdt jintan (sangrai)
  22. 1 ruas jahe
  23. 2 ruas kunyit
  24. 1/2 sdt merica

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Telur Kentang Mini

1
Rebus kentang yg sdh di bersihkan kurang lbh 15 menit, angkat & tiriskan. Ulek semua bumbu halus & sisihkan.
Rendang Telur Kentang Mini - Step 1
Rendang Telur Kentang Mini - Step 1
2
Panaskan minyak, masukkan bumbu halus. Tumis hingga harum, tambahkan daun jeruk, daun salam, lengkuas & sereh tumis hingga harum.
Rendang Telur Kentang Mini - Step 2
Rendang Telur Kentang Mini - Step 2
3
Masukkan telur yg sdh di rebus, aduk rata. Masukkan sedikit air, aduk rata kembali. Tunggu sampai agak mendidih. Masukkan sedikit demi sedikit santan, tunggu sampai mendidih. Baru masukkan kelapa sangrai yg sdh di haluskan, tambahkan air asam jawa, gula merah, garam & kaldu bubuk. Aduk merata, tunggu sampai santan agak menyusut.
Rendang Telur Kentang Mini - Step 3
Rendang Telur Kentang Mini - Step 3
Rendang Telur Kentang Mini - Step 3
4
Setelah santan menyusut, masukkan kentang mini yg sdh di rebus. Aduk rata kembali, cicipi rasa. Jika sdh pas, matikan api & sajikan di piring. Voila...rendang telur kentang mini siap di santap 👍
Rendang Telur Kentang Mini - Step 4
Rendang Telur Kentang Mini - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur randang khas Kalsel

Bubur randang khas Kalsel

Masih gak bisa pulang ke Banjarmasin, tapi sudah rindu dengan keluarga, makanan dan semua yang ada disana, kecuali mantan 🤣 btw, ini bubur randang dengan bahan asli, bukan KW seperti sebelumnya ya, menurut saya lebih enak. Thanks mba Diana az atas resepnya, tapi sedikit saya modif langkahnya. Tiba2 saya kepikiran tantangan lanjutan audisi duta recook dari cilmin buat ngumpulin anggota squad saya yaitu #mawSQUAD , entah bisa menuhin tantangan ini apa gak, semoga dimudahkan jalan dan prosesnya sama Allah 🤭 #AksiDutaRecook #DutaRecookBeraksi #PejuangGoldenApron3 #DutaRecookBalikpapan #GoldenApron3 #CookpadIndonesia #GoldenApronChallenge #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #CABEKU #bamasakjosantan

Rendang Daging

Rendang Daging

Kangen sama masakan ibunda tercinta,,terciptalah kreasi masakan rendang daging ini tanpa ribet bun #RamadanPenuhIdeMasakan

Rendang Daging

Rendang Daging

Menu wajib yg kudu ada saat lebaran. Hanya butuh sedikit ketalenan karena harus sering2 diaduk supaya santan tidak pecah. Cobain yuk😃

Rendang ala mira_jabir (500 g, metoda wajan dan magic com) #114

Rendang ala mira_jabir (500 g, metoda wajan dan magic com) #114

#Note_for_daughters Meracik sndiri bumbu segar rendang yg semuanya segar dari mulai cabenya, itu sy lakukan klo lagi mood👩‍🍳...Di kota ini tak payah klo mau beli racikan bumbu giling segar segala jenis masakan minang tinggal pesan aja ke penjual bumbu langganan di pasar... Ada tapinya sih, klo tiap saat beli, kdg masih khawatir keamanan pangannya..Soalnya prnh percobaan bikin sndiri bumbu giling segar, ditaruh meja semalaman, besoknya basi, yg dari beli nggak basi😁 Proses memasak, menggunakan wajan dulu, kurleb proses memasaknya sekitar 10 menitan, lanjut dimasak sama magic com selama kurleb 1 jam, biar tak payah nungguin..hasilnya langsung kering..Klo pingin kering banget, angetin lagi di wajan.. Berdasar pengalaman, Sy klo masak rendang pake magic com berpatokan pd daging 1 kg itu pake santan murni itu 1/2 kg. Jadi santan murni utk 500 g daging, hanya 1/4 kg santan murni segar(di kota ini bisa beli ke pnjual santan). Santan murni itu santan perasan pertama, pasti lemak santannya lebih tinggi..Klo diukur kurleb 240 ml. Klo mau pake yg instan, jgn pake santan instan sachet trus diencerin, hasilnya kurang afdhol.. Pake kelapa sangrai juga, biar nambah harum dan nambah volume bumbu.. Teringat tuh wkt ikut rewangan masak, Kak Ila masukin banyak buah pala yg diparut halus kedlm rendang.. Jadi ingat kata Prof FG Winarno di buku Kimia Pangan, pala tmsk bumbu yg mengandung pengawet alami, yaitu kalium sorbat.. Rendang jadi tak mudah basi.

Rendang Kering ala Padang

Rendang Kering ala Padang

Dapet daging pas lebaran idul adha lumayan banyak. Udah dipake nyate sama ngesop tapi masih nyisa. Kebetulan punya sohib asli padang yang biasanya dia tiap tahun dikirimin sama ibunya. Sekarang belajar bikin langsung sambil streaming sama ibunya. Yeeey rendang pertamaku anti failed berkat ibunya apoy ;)

3 jam
Rendang Sapi Manis

Rendang Sapi Manis

Menu pas untuk berbuka 🥰

4-5 porsi
28.Rendang ikan tuna oy oy

28.Rendang ikan tuna oy oy

#bamasakjosantan #CABEKU #PejuangGoldenApron3

3 orang
30 menit
Rendang Bahan Sederhana

Rendang Bahan Sederhana

Suami saya orang sumatera dan sudah jelas suka banget makan rendang 😁. Tapi mampukah saya memasak rendang? Saya kan ga suka masak ribet, duh!! Tapi Alhamdulillah dengan bahan seadanya ditambah sedikit cinta, katanya sih rendang ini mantap. Katanyaaaa... mungkin karena makannya pas laper atau bisa jd agar saya tidak patah semangat?? 😁. Gapapa, selamat mencoba ya. #antimasakribet *updated : asam jawa lupa ditulis hehe*

Ayam Panggang Bumbu Rendang

Ayam Panggang Bumbu Rendang

Menu buka hari pertama tetep dengan masakan Mama yg super enaakkkkkkk 🤤🤤

8-10 Porsi
Rendang ala Xander's Kitchen

Rendang ala Xander's Kitchen

Ini pertama kali masak rendang dan berhasiiiiil!! Tapi nanti aq mau coba resep rendang yang lain juga, nanti aq akan posting disini juga.

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Resep aslinya pakai daging tapi karena ga ada daging, adanya cuma jengkol yaudah yuuk kita bikin jengkol rasa daging 😁. Maaf ya mamak, aku modif bahan utamanya, tapi beneran enak kok Mak. Semoga mamak selalu sehat & semangat berbagi inspirasi kepada kami semua ya Mak (baca kami : Genk PeDa). Salam sayang dari anak bontot 🤗😘 Source : Dapur Ade https://cookpad.com/id/resep/13402426-rendang-padang?invite_token=jjxaSwi9yp5ZTfnC757YwUTx&shared_at=1606813883 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Tangerang #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_DapurAde #SemangatUntukAdeDariGenkPeda

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Alhamdulillah di kasih jengkol banyak banget sama tetangga,langsung eksekusi deh... Jadilah rendang jengkol simple Ini rebus jengkolnya pakai presto biar cepet karena keburu laper hehe..😍

3 orang
20 menit
Rendang Telur Puyuh #2

Rendang Telur Puyuh #2

Entah kenapa pengen makan beginian. Sayang banget g ada kentang mininya😁😁 #PejuangGoldenApron3 #GoldenApron3 #GA_TheNextLevel #DiRumahAja #MasakItuSaya #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Medan

Tramezzini Rendang||Tramezzini con Rendang Indonesiano

Tramezzini Rendang||Tramezzini con Rendang Indonesiano

Tramezzino (tunggal) atau Tramezzini (jamak) sangat populer di Italia. Bentuk asli segitiga yang terbuat dari roti putih tanpa kulit pinggiran diisi berbagai macam isian kadang seperti tuna, bacon ataupun sayuran. Roti lapis ini mulai diciptakan pada tahun 1925 di Kota Torino/Turin sebagai alternatif budaya Tea Sandwich dari Inggris. Yang mana berawal dari sebuah kata Tramezzo dengan arti "di antara", kemudian " 2 akhiran "-ino" untuk menjelaskan bahwa makanan ini bisa dinikmati sebagai pengganjal perut diantara waktu sarapan dan makan siang. Terinspirasi dari resep Tramezzini inilah, saya coba memodifikasi antara Patty Burger rasa Rendang yang asli Indonesia dalam sebuah Tramezzini yang imut. Karena bentuknya kecil imut seperti snack bites jadi bisa langsung hap. Cocok juga dijadikan sajian saat pesta atau ultah anak. ~~~ Il Rendang è un piatto piccante a base di carne originario dal Minangkabau, Sumatera, ed ora comunemente servito in tutto il paese. È uno dei piatti più caratteristici della cultura Minangkabau ed è servito durante le feste religiose e per onorare gli ospiti. Gli esperti culinari descrivono il redang come “ un manzo cotto alla Sumatra al curry caramellato”. Ho provato a modificare l'originale Indonesiano Rendang in un simpatico Tramezzini. #TramezziniRendang #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #Carolina

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Pertama kali masak rendang, resep ortu.. Lebaran pertama sama suamii.. Hehe..

Rendang Daging

Rendang Daging

Efek gak bisa mudik,bikin rendang sendiri #LEBARAN1441H #MudikOnline

Rendang Padang

Rendang Padang

Resep turun temurun dari kampung asalku Solok.. Rendang minang itu, beda kampung ya agak beda juga resepnya.. yg ini rendang khas asal Solok.. coba aja deh, bakalan ketagihan anak2 nya.. yg ini cabenya udah aku kurangin dikit biar lebih pas di lidah anak2 dan gurih santannya lebih terasa..hmmm..yummy..😋🤗

30 potong
1 jam