Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang Ayam Pedas yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada January 19, 2020

Rendang Ayam Pedas

Bagaimana membuat Rendang Ayam Pedas yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Biasanya Rendang Ayam Pedas yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Ayam Pedas, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Ayam Pedas sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Rendang Ayam Pedas yaitu 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Rendang Ayam Pedas diperkirakan sekitar 100 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Ayam Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Ayam Pedas memakai 16 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Ayam Pedas:

  1. 1 kg daging ayam
  2. 1 butir kelapa (parut)
  3. 7 siung bawang merah
  4. 4 siung bawang putih
  5. 3-5 buah cabe merah besar
  6. 4 butir kemiri (sangrai)
  7. 1 batang serai/sereh
  8. 1 cm lengkuas
  9. 1/2 sdt jinten
  10. 1 sdt ketumbar
  11. 1/2 sdt lada bubuk
  12. 2 lembar daun jeruk
  13. 2 lembar daun salam
  14. Secukupnya gula pasir
  15. Secukupnya garam/penyedap rasa
  16. secukupnya Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Ayam Pedas

1
Potong daging ayam sesuai selera, cuci bersih di air mengalir kemudian tiriskan.
2
Bagi dua kelapa yang sudah diparut (70% kelapa dibuat santan kental dan encer - 30% kelapa disangrai dan dihaluskan)
3
Untuk membuat santan cair dan santan kental memerlukan air kurang lebih 1,5 liter. Setelah santan sudah jadi, lanjutkan dengan menyangrai kelapa parut sisanya yang 30% sampai matang berwarna cokelat, kemudian haluskan dengan cara menambahkan sedikit minyak goreng lalu diblender.
4
Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah, kemiri, ketumbar, jinten, dan lengkuas.
5
Siapkan wajan, panaskan minyak, tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum. Tambahkan daun jeruk, daun salam, dan serai/sereh. Aduk sampai merata.
6
Masukan daging ayam, aduk sampai bumbu tumisan membaluri daging secara merata. Kemudian tambahkan santan cair, aduk lagi sampai merata dan pastikan santan tidak pecah.
7
Setelah itu tambahkan sangrai kelapa yang sudah dihaluskan, kemudian tambahkan santan kental sedikit demi sedikit sambil terus diaduk-aduk secara merata.
8
Masukan garam/penyedap rasa, gula pasir dan lada bubuk, aduk sampai bumbu merata dan jangan lupa koreksi rasanya ya. Jika bumbu dirasa sudah pas, masak terus daging sampai empuk dan santannya mengeluarkan minyak.
9
Setelah rendang ayam sudah jadi, jangan lupa matikan kompor dan tuang rendang ke dalam wadah.
10
Rendang Ayam Pedas siap disajikan~ selamat mencoba 😊😍

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang

Rendang

Masak rendang yuk. Makanan terenak di dunia. Nah selain bisa untuk buka puasa bisa juga untuk sahur. Kesukaan papa. Makan pakai nasi hangat makin mantab yuk di buat #paporitnyasipapa #cookpadcommunity_bandung

Rendang ayam bumbu indofood

Rendang ayam bumbu indofood

Masak rendang super simple tanpa ribet😁 Silahkan d coba bunda*.. 11 September 2020

Rendang

Rendang

2 jam
Rendang ayam

Rendang ayam

4 porsi
Rendang tuna

Rendang tuna

Solusi masak rendang dg budget murah dan bagi yg takut mengkonsumsi daging sapi😊😁.masak rendang akan terasa"rendang "jk pake bumbu dan santan yg banyak👌👍

Rendang daging khas minang Asli

Rendang daging khas minang Asli

BISMILLAH..🤲🏻 Alhamdulillah disini saya ingin berbagi resep rendang Daging Sapi khas Minang Asli.bukan kaleng² ya..? Semoga suka 🙏🏻Resep ini saya dapati dari Kawan asli minang..sangat baik tidak pelit kasih resep 😀 padahal saya orang Sunda tp penyuka masakan Minang..pasti gak percaya deh kalau saya bisa masak rendang🤭 kurang lebihnya saya mohon maaf bila ada salah dlm penulisan ttg resep. karena saya jg baru belajar dan Mau Tau resepnya?😀 Intip ya dan jangan lupa recook ya kalau suka dan sudah membuat jg resep dari saya 😉 INDAHNYA BERBAGI

20 porsi
35. Rendang sapi

35. Rendang sapi

Gak tau bahannya bener apa gak. Tp kata suami c enak heheheheehhe 😅😅

2 porsi
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Edisi anak lagi doyan makan rendang,

1 mangkuk
2 jam
RENDANG TELUR (bumbu instan)

RENDANG TELUR (bumbu instan)

Lagi malas bikin bumbu, pakai bumbu instan pun jadi hehehe

Telur bumbu rendang (instan)

Telur bumbu rendang (instan)

Seharian hujan dan ga bisa keluar rumah . Di kulkas kosong melompong krn blm belanja mingguan lg , cm ada stock telur , santan ama bbrp bumbu instan . Yasudah masak yg ada saja . Kali ini kita pake bumbu rendangnya indofood 😊

3 orang
Rendang jengkol

Rendang jengkol

Ini postingan pertama saya semenjak bergabung di Cookpad Moga bermanfaat ya,nantikan resep saya yang lain

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

enak tapi bauny nikmat🤭 #festifalramadhan #mudikonline

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Makan rendang jengkol ini bisa di bilang jarang ya,karena belum pandai mengolahnya sendiri.biasa tau beres aja di masakin mama. Tapi setelah di beri tau sama mama,dan tehniknya baru deh berani belajar buat sendiri,yang paling penting itu pilih jengkolnya yang tua,direbus dalam waktu yang lama dan matang sempurna.beruntung sekali saya dapat kiriman jengkol dari mama tgl mengolahnya saja dengan tehnik yang beliau ajarkan. Alhamdulillah,endingnya bagus ya,meresap bumbunya,lembut juga,gak bau jg di wc,biasanya bisa pusing tiap kali masuk 🤣🤣🤣 tapi kali ini gak bau sama sx.bnrn deh gak pki boong 👌 Resep : Ibu Asih #JelajahResep #JelajahResepSahabat #JelajahResepTeman #cookpad #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_BORNEO #Cookpadcommunity_KALBAR

Rendang Ayam Sederhana

Rendang Ayam Sederhana

Lauk reqwez anak wedok Meskipun sederhana bumbunya tapi pencuri nasi kata dia😁😁