Bagaimana Menyiapkan Kepiting Rajungan Gulai Asam yang Lezat Sekali

Dipos pada July 31, 2021

Kepiting Rajungan Gulai Asam

Bagaimana membuat Kepiting Rajungan Gulai Asam yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Kepiting Rajungan Gulai Asam yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Kepiting Rajungan Gulai Asam, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kepiting Rajungan Gulai Asam di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Kepiting Rajungan Gulai Asam bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Cukup dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Kepiting Rajungan Gulai Asam memakai 16 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Kepiting / Rajungan ini sebenarnya enak diolah apapun, mau dimasak kuah pindang, dibuat saos padang, atau digoreng begitu aja udh enak krn daging kepiting yang rasanya gurih dan manis. Kali ini saya mancoba mengolahnya dengan gulai asam pedas

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kepiting Rajungan Gulai Asam:

  1. 10 ekor Kepiting / Rajungan
  2. 100 ml Santan kental
  3. 10 siung Bawang merah
  4. 7 siung bawang putih
  5. 3 butir Kemiri
  6. 10 bh Cabe merah
  7. 20 bh Cabe rawit (petiki)
  8. 2 cm Kunyit
  9. 2 cm Jahe
  10. secukupnya Laos, serai
  11. secukupnya Daun salam dan daun jeruk
  12. secukupnya Daun kemangi
  13. 1 sdm Asam jawa
  14. 2 bh Jeruk nipis
  15. secukupnya Garam dan gula
  16. 1 sdm Saus tiram

Langkah-langkah untuk membuat Kepiting Rajungan Gulai Asam

1
Kukus rajungan terlebih dahulu supaya mudah dibersihkan. Angkat rajungan, sikat dan bersihkan cangkangnya, belah perutnya agar bumbu meresap, lalu rendam dengan perasan jeruk nipis selama 20 menit supaya bau amisnya hilang.
Kepiting Rajungan Gulai Asam - Step 1
2
Haluskan bumbu : bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, cabe rawit.
3
Jahe, laos, sereh digeprek
4
Tumis bumbu halus sampai harum, masukkan jahe,laos,sereh. Tumis bumbu sampai matang dan minyak pisah dari bumbu supaya tidak langu
5
Masukkan rajungan, tambahkan air, daun salam, asam jawa, daun jeruk, garam, gula. Masukkan cabe rawit yang telah dipetiki, Tambahkan santan, masak hingga kuah mengental, tambahkan saus tiram, cicipi rasanya, terakhir masukkan daun kemangi.
6
Siap dihidangkan 👌
Kepiting Rajungan Gulai Asam - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ayam dan kentang penuh rempah, rasanya hangatt dan peddaass

Gulai ayam dan kentang penuh rempah, rasanya hangatt dan peddaass

#IdeMasakku Menu masakan gulai sangat cocok dinikmati dalam segala suasana. Rasa dan aroma yang khas dari gulai membangkitkan selera untuk menikmatinya. Beraneka ragam rempah adalah bahan utama untuk membuat bumbu gulai. Berikut saya kreasikan Gulai ayam dengan kentang penuh rempah dengan cita rasa hangatt dan peddaass, selamat mencoba #GulaiAyam #Gulai #GulaiKentang #Hangat #Pedas

2 Orang
20 Menit
Gulai Ayam Kentang

Gulai Ayam Kentang

Teman ketupat 😊 #TabunganResepPGA3

Gulai Kepala Kakap ala Mama Wiwi

Gulai Kepala Kakap ala Mama Wiwi

Mau cari ikan ke pasar, ketemu kepala kakap.. Jarang-jarang ada.. Paksu juga setuju masak.. Kuuyyy eksekusi

4 porsi
45menit
Gulai ikan mas asam kincung

Gulai ikan mas asam kincung

6 porsi
30 menit
Gulai Asam Udang Lobster

Gulai Asam Udang Lobster

Gulai asam Udang Lobster 🦐🦐 #PejuangGoldenApron3

Gulai Kepala Kakap

Gulai Kepala Kakap

Menu favorit anak lanang kalau beli di warung padang harga satu porsi lumayan jadi biar puas buat makan kami berempat seharian ya cukup merogoh kocek 50.000 buat 4 ekor kepala ikan kakap dibelah dua jadi 8 potong..hemat kan😂

Gulai asam kakap merah

Gulai asam kakap merah

Happy weekend semua... Weekend gini enaknya masak apa yaaaa bunda ?? Ini aku kasih sedikit referensi buat para bunda yang mungkin lg males masak yg berat berat.. Masakan ini menurutku sih gak ribet ya dan simple banget. Yg penting semua bahan ready di kulkas. Oh iya, ini ikan kakap ukurannya gedek banget ya bund. Seekornya tuh 2 kiloan lebih.. jadi bunda bunda nanti menyesuaikan aja ya pake ikan apa.. Ikan apa aja enak kok dibuat gulai asam.. Seperti Nila, Ikan Mas, Gembung kuring, yaa intinya yg dagingnya agak tebal.. Nah yg aku masak ini gak semua ya, hanya 7 potong ikan aja. Oke gitu aja sih sambutan awalnya . Mari lanjut!!!

Gulai ayam kentang

Gulai ayam kentang

Menu request si sulung chalila...😘,gulainya ga terlalu pedas agar sibungsu jg bisa makan😁.

8porsi
45 menit
Gule Ayam Daun Jeruk

Gule Ayam Daun Jeruk

Lagi kedatangan sepupu😆

Gulai rebung, hati ayam dan kentang😎

Gulai rebung, hati ayam dan kentang😎

Bosan nyambal ja.. pngen mkn yg mkn burkuah dan panas😌 pngen masak gulai aj...

Gulai kepala kakap

Gulai kepala kakap

Ceritanya ada sisa 1 ikan kakap merah, dagingnya dah di goreng crispy td pagi.. Lhah kepalanya di apain nih.. Cari cari lah resep gulai di cookpad.

Kakap gulai sederhana

Kakap gulai sederhana

Ada kakap dan santan di kulkas.. Bisa dimanfaatkan tuk menu makan siang. Yuk masak !!!

3 porsi
Gulai kakap putih ala ulu Juku

Gulai kakap putih ala ulu Juku

Sekitar 5 th lalu rekan kerja ajak makan siang di RM ulu juku Makassar, salah satu menunya adalah gulai ulu juku kakap merah. Kebetulan suami pulang pasar bawa kepala kakap putih segar. Tau aja paksu kalau istri kangen masa2 kerja dulu🤗. Jadi buat menu ini biar rindu terobati. Seharusnya kakap merah ya tp adanya kakap putih, tak apa ya kan sama2 kepala kakap😁. Resep ala aku ya, cuma mengandalkan indra perasa kurang lebih seperti inilah rasanya😁. Rasanyanya manis2 asam mendekati dengan aslinya, dapat jempol bertubi2 dari paksu katanya maknyusss🤗 #3weekschallenge #bringbackmemories #cookpadcommunity_papua #resepku_gulaikakapputihalaulujuku

Gulai Ayam Cincang

Gulai Ayam Cincang

Resep masakan Mama di kampung. Kalau beli ayam pasti dimasakin gulai ayam ini. #AhlinyaAyam #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gulai ikan kakap khas Tapsel

Gulai ikan kakap khas Tapsel

Recook resepnya adek @nurranierangkuti...mirip dengan gulai kepala ikan kakap yg biasa saya makan dirumah makan orang Mandailing😁..bumbunya sederhana tapi gurih manisnya benar2 alami karena berasal dari santannya yg kental..boleh dicoba ini moms..rekomen 👌

Gulai ayam

Gulai ayam

#SiapRamadhan #AhlinyaAyam #HidanganSaatLebaran #MomenManis Ini hidangan wajib di hari ke-2 lebaran karna menu nya simple yg penting keluarga tetap bisa merasa nikmat saat makan 😉😊