Bagaimana Membuat Gulai Ala RM Kapau yang Sempurna

Dipos pada November 3, 2022

Gulai Ala RM Kapau

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai Ala RM Kapau yang mudah Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Gulai Ala RM Kapau yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Ala RM Kapau, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai Ala RM Kapau ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai Ala RM Kapau oleh krasi mommy. Dengan bahan-bahan yang simpel, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda bisa membuat Gulai Ala RM Kapau memakai 14 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Memasak kembali masakan kesukaan sahabat di #GenkPejuangDapur ada kepuasan tersendiri. Kebetulan di acara #GenkPeda_MasakBerdua , pasanganku adalah @dapurade50 . Ibarat gayung bersambut, gak terlalu sulit mengimbangi pasangan yang satu ini. Secara kebetulan selera kami sama. Pecinta masakan yang praktis2 aja. Selain bahannya sederhana, cara masaknyapun mudah. Sayang banget kalau takdir persahabatan ini, dalam moment special #GenkPeda_MasakBerdua gak diabadikan resepnya. Semoga kamu suka ya kukirimkan masakan kesukaanmu, walau kirimannya via khayalan online saja. Tetap semangat ya @dapurade50 #GenkPeda_AdeSis #CookpadCommunity_Depok #GenkPeda_Eksis #GenkPeda_Bersamamu2021

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ala RM Kapau:

  1. 75 gram kol, potong2 sesuai selera
  2. 1 buah kentang, potong2 sesuai selera
  3. 100 gram buncis, iris serong
  4. 1 batang sereh
  5. 1 lembar daun salam
  6. 2 lembar daun jeruk
  7. 2 cm lengkoas
  8. 4 sdm minyak
  9. 1 liter air
  10. 65 ml santan kara/bisa ganti santan kental
  11. Bumbu halus
  12. 6 buah cabe merah (bisa ditambah rawit, sesuai selera)
  13. 3 siung bawang merah
  14. 2 siung bawang putih

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ala RM Kapau

1
Siapkan bahan. Haluskan bumbu. Panaskan minyak, masukkan semua bumbu, tumis sampai harum
Gulai Ala RM Kapau - Step 1
Gulai Ala RM Kapau - Step 1
Gulai Ala RM Kapau - Step 1
2
Masukkan potongan kentang, aduk sebentar lalu masukkan air, masak sampai kentang setengah matang. Masukkan buncis dan kol. Setelah bumcis matang, masukkan santan kental, aduk
Gulai Ala RM Kapau - Step 2
Gulai Ala RM Kapau - Step 2
Gulai Ala RM Kapau - Step 2
3
Setelah santan masuk 1 menit, matikan api. Sajikan
Gulai Ala RM Kapau - Step 3
Gulai Ala RM Kapau - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

69. Gulai Iga

69. Gulai Iga

Kamis 13 Mei 2021 Eid mubarak 1442H Mohon maaf lahir dan batin ya teman-teman. Satu bulan berasa cepet bgt, udah lebaran aja. Kali ini goda parsel week 4 dengan tema hidangan lebaran. Aku bkin gulai iga resep mama, obat kangen ga bisa mudik adalah recook resep masakan lebaran ala mama. Menu lebaran dirumah aja kali ini special buat aku. Ketupatnya pun special, dkirim tetangga baik hati. Menu lebaran komplit serasa mudik krumah mama. Smoga tahun dpn keadaan normal, dan bisa mudik lebaran 💕 #GoDa_Parsel #Parsel_Week4 #Parsel_AnisaAjeng #GoyangDapurRamadhan #cookpad_paders #cookpadindonesia #PejuangGoldenApron3 #anisajengGA3 #CookpadCommunity_Bandung

3 porsi
60menit
Masak Gule Kurma (masak ayam gulai putih/kurma).#masakan Aceh

Masak Gule Kurma (masak ayam gulai putih/kurma).#masakan Aceh

Masakan gulai kurma atau masak ayam gulai putih ini akan selalu ada disetiap Acara pesta kawin terutama hidangan yang disajikan untuk menyambut keluarga pengantin. Makna tersirat untuk hidangan masakan ini adalah sebagai “Pemulia Jamee”, artinya hidangan untuk memuliakan tamu. Insyaallah mudah cara masaknya mirip seperti masakan Opor atau Rendang. Tapi waktunya tidak selama masak rendang. Ok cuuusss

6-8 orang
45 menit - 60 menit
Gulai Ayam Khas Minang

Gulai Ayam Khas Minang

Hari ini saya buat yang "ayam berendam" 😊. SC : Neti yuliasari ⚘Resep Ke 172⚘ #AyamBerendam #PekanRayaAyam #CookpadCommunity_Tangerang #GoldenApron_TheNextLevel #PejuangGoldenApron3 (Week_39)

1/2Ekor Ayam
Gule Ikan Gurame

Gule Ikan Gurame

Ikan Gurame memiliki bentuk tubuh yang khas Serta memiliki tulang2 yg cukup besar, tapi ikan ini memiliki tekstur daging yang tebal namun tetap empuk, sehingga banyak variasi masakan yg bs dibuat dengan ikan Gurame ini. Rasa ikan Gurame ini Gurih dan nikmat ga cuma itu, ikan Gurame jg memiliki kandungan nutrisi yg cukup tinggi selain protein, Ikan Gurame memiliki kandungan omega 3 yang baik bagi perkembangan otak. Nah karena di rumah semua suka ikan, terutama ikan Gurame, jd selalu simpan ikan Gurame di freezer min. 1 ekor. Kali ini aku mau olah dengan santan, jadi Gule Ikan Gurame, ga cuma kepala kakap yang enak dimasak Gule, ikan Gurame jg ga kalah lezat loch... Yuuk langsung Kita eksekusi 😉 #PejuangGoldenApron3 #cookingispassion #cookingischallenge #cookpadcommunity_jakarta #GoodfoodGoodMood #CookingisFun #practicemakeperfect #healthyfood #GenkPeda_Eksis #GenkPejuangDapur #olahanIkan #ikanGurame #GuleIkanGurame

#Gulai umbut kelapa👌

#Gulai umbut kelapa👌

#tiketgoldenbatikapron

Gurame gulai kacang panjang

Gurame gulai kacang panjang

Bingung masak apa di olah yg ada aja di kulkas dan memang rasanya mantap

1 jam
Ayam Gulai

Ayam Gulai

Memasuki minggu ke 4 bulan ramadan , tugas mamah untuk mengisi rantang harus full heheheh, sekalian tugas seru dari coboy yang makin hari makin banyak ilmu yang saya dapat dari sharing bersama2 temen² community Surabaya (coboy). Kali ini saya merecook resep dari Dapur Mbok Dee ( https://cookpad.com/id/resep/11050755-ayam-gulai-padang ) Ayam gulai yang nikmat disantap dengan ketupat atau lontong di hari yang Fitri nanti dengan dipadukan dengan aneka hidangan lebaran. #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Surabaya #CoboyRamadan_HidanganSpesialLebaran #PekanPosbarSayurLebaran #PekanPosbar

12 Potong
60 menit
Gulai Daun Pakis

Gulai Daun Pakis

Salah satu masakan Padang yang menggunakan daun pakis👍 rasa gurih santan dengan bumbu rempah khas Minang serta tektur pakis yang renyah kesat, onde mande...😋 Apalagi dicampur dengan udang juga tempe, saya tambahkan jg ujung sayap ayam 😉 (memanfaatkan 2 bahan terakhir ) . Daunnya luntur shg gulainya berwana ijo🌿 kemungkinan kurang kunyit atau cabe atau masaknya terlalu lama☺ Next psti lbh baik dan ganti foto😉 . Source Deswita's Kitchen

4 porsi
30 menit
Gulai putih (gulai manih padang)

Gulai putih (gulai manih padang)

Resep detailnya bisa dilihat di youtube channel " Dapur Irez" 👌👌👌

103. Gulai 3T (Telur, Tahu, Terong)

103. Gulai 3T (Telur, Tahu, Terong)

Source: Evianti Abi Mencoba menu baru biar g bosen. Awalnya kuatir anak² g suka, eh...ternyata mereka suka, alhamdulilah.. #PejuangGoldebApron3 #Minggu31 #cookpadcommunity_yogyakarta #SelaluIstimewa

🌸Keong Sawah Gulai Cabe Hijau

🌸Keong Sawah Gulai Cabe Hijau

Source : Mira_Jabir Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Cookpaders, Semarak Clover minggu ini giliran mbak Hana Rapunsel dari Surabaya yang menentukan, beliau ngajakin untuk posbar tema "Santan". Saya lagi punya keong sawah dikulkas, cuslah saya masak berkuah santan tambah cabe hijau (resep asli cabe hijau keriting). Masyaa Allah ini enak banget 😍. Paksu bilang enak dan suka klo dimasak begini😅. Jika ingin lebih pedas bisa ditambahkan cabe rawit hijau ya 😉. Jazaakillahu khairan katsiran resepnya mbak Mira_Jabir 😍, semoga sehat selalu dan semakin menginspirasi 😘. Jika ingin melihat resep asli, silahkan klik link ini ya : https://cookpad.com/id/resep/14550038-ayam-gulai-lado-mudo?invite_token=JCPZk1bxF2u9tuk6kp6R3wcG&shared_at=1616590958 #GA_TheNextLevel #gatnl_minggu43 #AkulahSangSantan #Semarak_AkulahSangSantan #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_Surabaya 💞Malang, Sabtu-27 Maret 2021💞

+/- 6 orang
+/- 45 menit
Gulai Ikan Makarel

Gulai Ikan Makarel

Gulai ikan Makarel ini menggunakan Bumbu Dasar Kuning dan Merah, masak jadi lebih cepat. Recook resep #Supartinah Untuk #KampoengRamadan #KualiEmak #CookpadCommunity_Jakarta

6 potong
10 menit
#44 Gulai Daun Singkong

#44 Gulai Daun Singkong

Ini pertama kalinya saya masak Gulai Daun Singkong...dan berhasil🥳👏🏻. Yeeayy !!! Daun singkongnya tetap berwarna hijau syantik dan begitu dikunyah...hmmm...lembut banget👍. Paksu aja sampai nambah² makannya🤭. Source 👉 Ziva Nhea #PejuangGoldenApron3

2 - 3 orang
50 menit
Gulai Kulit Singkong, Kacang Panjang dan Krecek

Gulai Kulit Singkong, Kacang Panjang dan Krecek

Source: Iis Suryanti & Andriana Puspita Lebaran sebentar lagi... sebentar lagi lebaran 🤩🥳. Sudah pada nyiapin menu untuk lebaran nanti? Menu yang naik daun kala lebaran antara lain Opor, Gulai dan Kari. Nah, menu ini barangkali bisa menginspirasi bunda2 di rumah. Gulai versi ekonomis 😃. Orang sunda jaman dulu mengolah kulit singkong menjadi tumis yang dikenal kadedemes. Memang kreatif orang jaman dulu bisa mengolah bahan masakan dengan keterbatasan yang ada, menjadi masakan yang lezat. Nah, terinspirasi dari mbak Andriana Puspita, ternyata kulit singkong bisa dijadikan campuran sayur. Saya coba campurin bersama kacang panjang dan krecek dengan bumbu gulai resepnya mba Iis Suryanti. Maknyus rasanya 🥰 Resep ini sekaligus saya persembahkan untuk memeriahkan #PekanPosbar minggu terakhir. Mengisi rantang mamah untuk menyambut lebaran dengan hati yang gempita 🤩 Oiya, kulit singkong mengandung banyak zat gizi yang dapat dimanfaatkan oleh tubuh. Kandungan energi dan nutrisi yang dimiliki kulit singkong adalah protein, serat kasar, pektin, lemak, dan kalsium. Sayang kan kalau dibuang 😉 Jangan takut bun 👋 kulit singkong jika diolah dengan benar nikmat lho rasanya. Teksturnya hampir seperti nangka muda. Cuma dia lebih hambar daripada nangka muda. Semoga menginspirasi ya bun 😉 (Maaf ya bun, foto step tidak lengkap karena buru-buru ✌) #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Surabaya #CoboyRamadan_HidanganSpesialLebaran #PekanPosbarSayurLebaran #MasakSetiapBagian

Gulai tahu

Gulai tahu

#PejuangGoldenApron3#week32 Masakan sederhana, hanya menggunakan tahu..rasanya mantap 😋😋.

2-3 porsi
20-30menit
Gulai masin ikan tongkol khas Pariaman Padang

Gulai masin ikan tongkol khas Pariaman Padang

Masih teringat saat saya dulu saya penempatan KKN di daerah Pariaman, Sumatera Barat. Disana sangat sering saya jumpai masakan ikan laut yang rasanya lezat dan gurih semua. Padahal saya sejak kecil tidak terlalu suka ikan, alhamdulillah sejak dari sana jadi pecinta ikan laut! Gulai masin ini yang paling saya suka, gurihnya kuah gulai masin dominan asin asam yang membut ikan terasa lebih berbumbu dan empuk dimasak bersama gulai. Untuk orang yang tinggal di daerah kawasan dekat laut wajib coba menu ini karena ikan segar di “gulai-in” itu enak banget masyaa Allah ! Di Bontang untuk dapat ikan segar Alhamdulillah mudah sekali, jadi saya juga suka membuat menu dengan ikan. Alhamdulillah anak saya juga sampai menjadi pecinta ikan hihi

8 orang
1 jam
Gulai Tambusu (Gulai Usus Sapi Isi)

Gulai Tambusu (Gulai Usus Sapi Isi)

Kalau pergi makan di Kedai Nasi Kapau, suami suka banget makan Gulai Tambusu. Akhirnya penasaran coba bikin sendiri, dengan resep tanya sama ibu mertua 🥰.

Gulai ayam kampung & kentang

Gulai ayam kampung & kentang

Lagi kepingin makan ayam kmpung. Walaupun harga lagi mahal,beli yg kecil aja deh sing penting ada😁

1 jam 30 menit
Gulai Keling

Gulai Keling

Gulai ini nih kae menu wajib gitu di acara resepsinya orang lampung.. Namanya gulai keling, ntah darimana asalnya sampe namanya gitu, mungkin karena warna nya yg agak pekat kali yee... Rasa nya identik manis..