Bagaimana Membuat Gulai Jantung Pisang yang Bikin Ngiler

Dipos pada October 20, 2022

Gulai Jantung Pisang

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gulai Jantung Pisang yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai Jantung Pisang yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Jantung Pisang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Jantung Pisang ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai Jantung Pisang oleh krasi mommy. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Mommy bisa menyajikan Gulai Jantung Pisang memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Bismillah.... Assalamu'alaikum... Jantung pisang ni adalah favoritnya swamy...pulang kerja bawa jantung pisang dikasih temenya....langsung dh eksekusi... Keinget mba @indahmei pernah bikin gulai...lgs dh searh di CP....😅😅🥰🙏 Mba indah adalah salah 1 author favoridQuu🥰😘😘😘..krna beliau super rajinnnn👍👍👍 💚Manfaat Jantung Pisang untuk Kesehatan : - Mencegah Dampak Buruk Radikal Bebas. ... - Mengatasi Nyeri Saat Menstruasi. ... - Menurunkan Risiko Diabetes. ... - Menjaga Kesehatan Pencernaan. ... - Mampu Meningkatkan Mood. ... - Mengurangi Efek Menstruasi. ... - Mengatasi Infeksi. ... - Mencegah Kanker. #LihaiCooksnapNov_semarang #semangcookHokya #cookpadCommunity_semarang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Jantung Pisang:

  1. 1 buah Jantung pisang ukuran besar
  2. 500 ml Santan
  3. 2 lembar Daun salam
  4. 2 ruas Lengkuas
  5. Minyak untuk menumis
  6. Secukupnya Garam
  7. Secukupnya Gula
  8. 1/2 sdt Kaldu bubuk
  9. 1/2 sdt Merica bubuk
  10. Telur Rebus
  11. Bumbu halus :
  12. 7 buah Cabe merah kriting
  13. 3 buah cabe rawit merah
  14. 6 butir Bawang merah
  15. 4 siung Bawang putih
  16. 2 butir Kemiri

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Jantung Pisang

1
Siapkan air untuk merebus jantung pisang, didihkan. Ambil bagian demi bagian jantung pisang,yang berrwarna merah, hingga tersisa bagian yang putih. Belah menjadi 4 bagian, masukkan ke dalam air mendidih. Usahakan agar jantung pisang tenggelam. Masak kurang lebih selama 10 menit. Tiriskan. Cuci jantung pisang. Iris sesuai selera.
Gulai Jantung Pisang - Step 1
Gulai Jantung Pisang - Step 1
2
Haluskan semua bumbu yang harus di haluskan. Tumis bumbu halus hingga harum, jangan lupa tambahkan lengkuas dan daun salam.
Gulai Jantung Pisang - Step 2
Gulai Jantung Pisang - Step 2
3
Setelah bumbu matang, tambahkan air. Masukkan jantung pisang. Aduk sebentar. Bumbui dengan garam, gula jawa, kaldu bubuk, merica.
Gulai Jantung Pisang - Step 3
4
Masukkan telur rebus. Tambahkan santan, aduk kembali. Koreksi rasa. Masak sambil sesekali diaduk hingga bumbu meresap.
Gulai Jantung Pisang - Step 4
Gulai Jantung Pisang - Step 4
5
Happy cooking all👩‍🍳
Gulai Jantung Pisang - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Ayam Singkong Daun Ruku-Ruku

Gulai Ayam Singkong Daun Ruku-Ruku

#cloverdandelion17 #gulaiayam #daunrukuruku #singkong #ubikayu #TetapKenyangTanpaNasi Singkong goreng ah biasa, singkong rebus ah biasa juga. Gimana kalau kita gulai, moms? Yuk dicoba moms, rasanya gak kalah enak sama kentang yang digulai loh 🤭

5 orang
30 menit
Gule Kambing

Gule Kambing

5 orang
Gule kacang gude dan pepaya

Gule kacang gude dan pepaya

Kacang gude ya yang dari kampung masih, suami minta nya di masakin nangka sama gude, karena gak ada nangka jadilah metik pepaya di sebelah rumah.#kacang #kacanggude #pepaya

Gule Ontong / Gulai Jantung Pisang

Gule Ontong / Gulai Jantung Pisang

Masakan mewah nih 😁. Tapi kali ini jantung pisangnya bukan ambil dari kebun, dapat dari ibu lijo/ pedagang bahan makanan. Sebuah harganya Rp 2.500. Saya cooksnap dengan penyesuaian dari resep Mbak Indah Kurniasari @indah_kurniasari yang minggu ini dapat arisan Pokcoy dari #CookpadCommunity_Surabaya. Sumbernya dari Mbak Nur Azizah Prantoro @Izza_2427 . Resep Mbak Indah ala vegetarian, dan pakai tahu. Tapi saya tambahin pentol bakso kesukaan anak2. Pakai kayu mesoyi pula, saya skip karena tidak punya. Seneng banget dapat olahan lain dari si ontong.. Iya, jantung pisang bahasa jawanya: ontong. Terima kasih ya Mbak2. Sehat dan bahagia selalu, Mbak Indah sekeluarga. #Pokcoy_IndahKurniasari #PokcoyCoboy_IndahKurniasari #PosbarKreasiCooksnapCoboy #CoboyWani #Coboy_Cooksnap

Gulai daging

Gulai daging

cobain lagi nih resep dari ytb, kalo aku ditambah cabe buletnya buat penambah pedas saja, dan kalian bisa tambahkan tulang iga juga,rasanya mantul

Gulai Telur

Gulai Telur

Source : Opi Bun #cookpadcommunity_surabaya

Gulai Udang

Gulai Udang

Masak yang ada di kulkas aja, ada udang dan santan kental sisa bikin lodeh, enaknya bikin gulai pedas aja biar semua semangat maemnya xixixi asli ini enak banget ada gurih dan asemnya tomat jd g eneg, anak2 sampai nambah wkwkwkwk Source: Najihatur Rejki #CookpadIndonesia #DirumahAja #MasakAsyik #MasakanRumahan #OlahanIkan #OlahanUdang #GulaiUdang

Gulai kambing kurma

Gulai kambing kurma

Jadi karena bosen sama gulai kambing biasa, saya tertarik untuk mencoba gulai kambing kurma yang berasal dari Aceh ini.

Resep Gulai Labu air / blonceng,Ikan Cuek,dan Tahu

Resep Gulai Labu air / blonceng,Ikan Cuek,dan Tahu

Resep ini sebenar nya pake ikan Pari asap orang pesisir pantai sangat suka hidangan ini ya karna di sini sulit cari pari asap saya ganti saja dengan ikan tongkol cuek iris yang di goreng karna di kebun ada kacang panjang sekalian aku tambah kan kacang panjang ya

Gulai Salai tongkol bumbu bali

Gulai Salai tongkol bumbu bali

Bismillahirrahmanirrahim... Rintik hujan sudah mulai dari pagi... Kalo sudah begini mau belanja pun jadi males... Mulai lah tu kulkas jadi sasaran utama yang di buka🤭... Alhamdulillah... masih ada ikan salai tongkol yang di kasi sama adik ipar beberapa hari yang lalu. Cek di lemari ada santan instan...ya udah masak gulai paling enak ini...bumbu dasar Bali juga masih ada...daun kemangi masih seiprit udah cemplung aja jadi satu. Di makan dengan nasi hangat saja 👍 Cuaca dingin-dingin begini pas banget. #gulaisalaitongkolbumbubali #dirumahaja #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadIndonesia #resepmakwin

8 potong
35 menit.
Gulai Daging Sapi

Gulai Daging Sapi

Menunya hari ini Daging sapi plus santan jadinya dimasak gulai saja #dian_cooking_experiment #gulaidagingsapi

Gulai T3(telur,tahu,tempe)

Gulai T3(telur,tahu,tempe)

Bismillah..... Beli tahu tempe banyak buat stok di kulkas,karena anak² hobi banget makan tahu tempe,tiada hari tanpa tempe dan tahu,hari ini masak serba,tempe tahu,sederhana tapi nikmat,dan yang pasti anak anak bahagia!!!.....

Gulai daging sapi

Gulai daging sapi

Ini masakan waktu dapat daging Qurban, cuma baru sempet nulis aja krna baru ada waktu hehe

4 porsi
1jam
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Namanya orang berdarah sumatera yaa, pasti suka banget sama gulai.. ini salah satu resep turun temurun keluarga

7 orang
1 jam
Pucuk Ubi Tumbuk a.k.a Gulai Daun Singkong

Pucuk Ubi Tumbuk a.k.a Gulai Daun Singkong

Menu sederhana yang aku suka 😆 Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/14121551-daun-pucuk-ubi-tumbuk-daun-singkong?invite_token=9FmQTJpKTnsBdrQkUGaXqJDF&shared_at=1608430590 #CookpadCommunity_Tangerang

Gulai Paku - Udang - Puyuh

Gulai Paku - Udang - Puyuh

Bosen bikin udang gitu aja. kalo ga goreng ya gulai kuning. akhirnya dikasih ide sama mama bikin paku udang. ditambahin puyuh karna udangnya kecil-kecil. hihihi. Resep ambu2 bisa dicari di cookpad juga ya

5-6 orang
45 menit