Bagaimana Membuat Gulai Udang Telur Ceplok yang Sempurna

Dipos pada November 6, 2022

Gulai Udang Telur Ceplok

Anda sedang mencari inspirasi resep Gulai Udang Telur Ceplok yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai Udang Telur Ceplok yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Udang Telur Ceplok, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Udang Telur Ceplok sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kira-kira porsi penyajian Gulai Udang Telur Ceplok biasanya untuk 4 Orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, perkiraan waktu untuk memasak Gulai Udang Telur Ceplok diperkirakan sekitar 30 menit.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai Udang Telur Ceplok bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Kalau kamu mau, masakan Gulai Udang Telur Ceplok memakai 20 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Lupa foto, ini bekal sarapan di kantor, pas mau abis baru ingat foto buat nyimpen resepnya. Tiap hari mikir mau bikin sarapan apa buat si kakak dan adeknya 14bln, ribet harus masak sarapan 2x. Jadi bikin yg gampang aja yg bisa dimakan sekeluarga, simpel dan enak.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Udang Telur Ceplok:

  1. 1/2 kg Udang
  2. 3 butir Telur
  3. 1 bungkus kara
  4. Bumbu:
  5. 2 bh Cabe Merah belah 2
  6. 2 bh Cabe Hijau belah 2
  7. 3 siung Bawang Merah di cincang
  8. 1 siung Bawang Putih di cincang
  9. 1 btg Sereh geprek
  10. 2 lbr Daun Salam
  11. Sedikit jahe di geprek
  12. 1/2 sdt Ketumbar bubuk
  13. 1/2 sdt kunyit bubuk
  14. Garam
  15. Kaldu jamur
  16. Sambalnya pakai lado garam, bahannya:
  17. 6 bh Cabe Merah
  18. 3 siung Bawang Merah
  19. Sedikit Garam
  20. peras Jeruk nipis di

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Udang Telur Ceplok

1
Dalam panci masukkan santan dan air, masukkan semua bahan bumbu, aduk rata.
2
Setelah rata masukkan udang, aduk terus sampai mendidih. Kecilkan api, masukkan telur biarkan telur set sambil diaduk atasnya aja pelan2 agar telur tidak hancur.
3
Masukkan garam, kaldu jamur, tes rasa... Jadi deh... Gampang bgt, tp ini enak bgt.
4
Klo mau pedas, bisa pakai cabe rawit utuh. Saya gak karena untuk dimakan anak bayik juga. Jadiinya kita pakai lado garam (sambal mentah) Cabe bawang di ulek, tambah garam, kasih perasan jeruk nipis, seger deh...

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai tahu

Gulai tahu

#PejuangGoldenApron3#week32 Masakan sederhana, hanya menggunakan tahu..rasanya mantap 😋😋.

2-3 porsi
20-30menit
Gulai Cumi Pedas (Isi Tahu Telur)

Gulai Cumi Pedas (Isi Tahu Telur)

Bikinnya agak ribet karena ukuran cuminya agak kecil. Lebih enak kalau cuminya yang ukuran besar, seperti di rumah makan Padang jadi ngasih isiannya lebih gampang.

Ayam Gulai Kuning

Ayam Gulai Kuning

#TiketGoldenBatikApron

2 orang
30 menit
Gulai Daun Singkong ala Mamah Kenzo

Gulai Daun Singkong ala Mamah Kenzo

Kali ini msih seputar masakan rumahan yang ngak pernah bikin bosen untuk hidangan di meja makan kita sehari-hari. Siapa sih yang ngak kenal sama sayur ini? Selain murah dan kaya manfaat sayur satu ini banyak digemari. Ini salah satu cara masak sayur saya yg masih keturunan lidah Jawa 🤭. Semoga bermanfaat dan semangat mencoba.

30 menit
Gulai daun chaya dengan taburan rebon goreng dan cabe rawit

Gulai daun chaya dengan taburan rebon goreng dan cabe rawit

#IdeMasakku Daun chaya yang dikenal juga dengan nama daun pepaya jepang ini memiliki bentuk,tekstur, dan rasa yang hampir mirip dengan daun singkong. Pemanfaatan dan cara mengolah daun chaya pun hampir mirip seperti daun singkong. Daun chaya bisa diolah dengan direbus kemudian dimakan sebagai daun lalapan dengan sambal terasi/tomat, ditumis/dioseng sebagai lauk sayur, di masak dengan kuah santan, dan lain sebagainya. Untuk ide masak kali ini, saya akan mengolah daun chaya dengan memasaknya menjadi gulai daun chaya. Untuk menambah sensasi lezatnya, saya tambahkan taburan udang rebon goreng yang membuat cita rasa gulai daun chaya ini makin berkesan. Bagi pecinta masakan pedas, taburan cabe rawit merupakan langkah terbaik untuk menambah sensasi rasa yang lebih nikmat dan mengugah selera. Maka terciptalah olahan ini, gulai daun chaya dengan taburan rebon goreng dan cabe rawit cita rasa pedas mantap. Selamat mencoba #Gulai #DaunChaya #DaunPepayaJepang #UdangRebon #CabeRawit #PedasMantap

6 Orang
25 Menit
Gulai Ayam Khas Minang

Gulai Ayam Khas Minang

Gulai ayam adalah favorit saya, kali ini saya pakai ayam kampung, selain dagingnya enak juga sehat 😁. Teman-teman bisa pakai ayam potong juga ya. Kalau ayam kampung lebih lama memasaknya. #CookpadCommunity_Sumbar #TiketGoldenBatikApron

Gulai Ayam Batang Keladi

Gulai Ayam Batang Keladi

Sebagai penyuka daging, Makku sering sekali memasak gulai berbahan daging. Salah satunya adalah gulai ayam yang diberi campuran batang keladi. Lucunya, karena hari-hari ketemu menu daging-dagingan, aku menganggap menu spesial itu adalah goreng tempe, tahu dan sayur bening. Karena zaman aku kecil, jenis makanan ini jarang kutemui. Setelah merantau aku sangat sering mengkonsumsi tahu tempe (murah harganya, mudah pengolahannya dan mudah didapat), gulai ayam dengan batang keladi jadi sesuatu yang woww... Bila pulang kampung aku selalu request menu ini. Menariknya dari satu ekor ayam, masing-masing menggemari bagian yang berbeda. Ada yang suka hatinya, ada yang suka sayap dan ada yang suka paha. Saya sendiri hanya suka dadanya. Lucunya lagi, saat ayam masih mentah, masing-masing sudah setor nama. Saya mau hati, saya mau paha, saya mau sayap. Tapi setelah masak, tetap batang keladinya yang habis duluan. Enak sih... #PejuangGoldenApron3 #FoodtographyClub_HariIbu #PosbarResepIbu #FoodtographyClub #Tim_DeGendhis

4 orang
±1 jam
Gulai Labu Siam Ikan

Gulai Labu Siam Ikan

#PejuangGoldenApron2 #weekendchallenge #CookpadIndonesia #MasakituSaya #cookpadcommunity_Palembang #resepleniyuniarti

1 porsi
35 menit
Gulai Labu Siam

Gulai Labu Siam

#GA_TheNextLevel #KualiEmak #CookpadCommunity_Tangerang #KampoengRamadan #PekanPosBarSayurLebaran Recook dari bunda Titin Gisa, menu yang pas untuk besok dihari kemenangan tinggal 3 hari lagi. Rasa yang enak dan pas.

5 orang
1 jam
Gulai ikan layang

Gulai ikan layang

Bismillah rabu waktunya mengGoDa bareng @KomunitasPaders dengan tema olahan ikan laut yang seger dan asli bukan KW an ide dari bu cicik, kali ini aku bikin gulai ikan layang yang sebelumnya aku kira ini ikan kembung🤣 hasil recook resep mimi nursabatiana yang rasanya bukan kaleng kaleng, siapin nasi putih anget aja udah cukup🤤 Source : mimi nursabatiana #GoDa_IkanSaja #GoDa_Paders #KomunitasPaders #Cookpad_Paders #CookpadIndonesia #GA_TheNextLevel

Gulai Ayam

Gulai Ayam

Source : #Andhien Salah satu menu ayam yg di sukai keluarga saya. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok #RecookDepok_Andhien #KampoengRamadhan

Gulai ayam

Gulai ayam

4 org
1/2 jam
Gulai Cincang Padang pakai Beef Slice

Gulai Cincang Padang pakai Beef Slice

Alhamdulillah Kalo beli nasi Padang pasti lauknya milih Cincang, menu favorit banget... Alhamdulillah kali ini makan cincang lagi tapi bikinan sendiri ya, bukan beli 😁 Walaupun bikin sendiri rasanya mantap banget kayak beli, sampai² foto nya cepet² an keburu di tunggu in anak² yang udah ga sabar makan sama cincang Padang Ga percaya... Hayuks bikin Bu ibu🤭 Source : MamanyaZaid Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/12972723-gulai-cincang-padang-pakai-beef-slice?invite_token=kp2UgCUtQVKWeCZMgSTG9Tve&shared_at=1613213947 #CookpadCommunity_Semarang #lihairecook6_Semarang #pejuanggoldenapron3

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Rindu Gulai menggulai, dan memilih untuk masak Gulai Daun Singkong, cuaca mendung pas masak ini lauknya pakai Ikan Asin Sambel Terasi. Hmmmmm bgini aja udh bahagiaa banget aku tuh... 🥰🥰 Nah kali ini masak pakai Resepnya Mbak @fransiska arie bedanya ikan asinnya g aku cemplungin ke Daun Singkongnya soalnya takut Masjo g mau ikan asinnya. Rasanya pokoknya nendang deh Alhamdulillah dalam sekejap nasi di ricecooker habis sempurna 🥰🥰😁😁🤭 #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronSeason3 #CookpdCommunityJakarta #GulaiDaunSingkong #ResepSimpel #ResepRumahan #DirumahAja #MasakItuSaya

Gulai Iga Sapi

Gulai Iga Sapi

Source : Tanti Muji #cookpadcommunity_Cilegon #cookpadcommunity_Banten #pekanposbar #pekanposbarsayurlebaran

Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Assalamualaikum. Sahur kali ini, semua protein hewani maupun nabati masuk ini. 😍😍😍 #PekanPosbarProtein #PekanPosbar #UngkepanRasaHati #BamasakBaimbai #KampoengRamadan #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3

Gulai Manyung / Mayong

Gulai Manyung / Mayong

Ikan Manyung / Mayong biasa saya konsumsi ketika masih di Medan. Pertama kali kenal ikan ini waktu saya tinggal dengan nenek saya yang kebetulan buka warung makan. Belakangan di pasar Ikan dekat rumah sering saya jumpai ikan berdaging tebal ini dan menurut saya cukup murah harganya untuk ikan sebesar ini. Jadi hari ini saya bernostalgia kembali dengan masakan ini walau dengan bumbu tidak selengkap masakan nenek saya. 😉 Menu istimewa di penghujung bulan.

Gulai Labu Siam Wortel

Gulai Labu Siam Wortel

Inspirasi resep ini dari @Nova Rilandari Bahan masakan ini selalu ada stock di kulkas ..hehe baru banget masak gulai ini langsung syukaaa🤩 #PejuangGoldenApron3 #KualiEmak #KampungRamadan #CookpadCommunity_Bandung

5 orang
1 jam
118. Gulai Ikan ala RM Padang

118. Gulai Ikan ala RM Padang

Masakan ini request paksu yg emang hobi banget makan ikan dikuahin model begini. Biasanya dibumbuin merah pedas. Pagi tadi minta bumbu kuning ala RM Padang. Yowiss....search dulu resepnya. Daaann akhirnya nemu resepnya bunda @Mama Almahyra, alhamdulillaah cocok 💙💙 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bali #Cookpad_Id #Week43 #KulinerNusantara #MasakItuSaya

Gulai Daging Kentang

Gulai Daging Kentang

Ramadan segera berakhir, kita akan menyambut Hari Raya... Biasanya hidangan utk lebaran di dominasi sayuran dengan kuah santan ada opor, kari, gulai. Saya siapkan menu gulai utk hari raya , yg ini tdk terlalu pedas ya ,jumlah cabe bisa disesuaikan dengan selera. Source : Heny widiastuti #KualiEmak #KampoengRamadan #PekanPosbarSayurLebaran #CookpadCommunity_Bekasi