Bagaimana Menyiapkan Gulai Cumi Isi Tahu Telur yang Anti Gagal

Dipos pada March 30, 2023

Gulai Cumi Isi Tahu Telur

Sore-sore begini enaknya membuat Gulai Cumi Isi Tahu Telur yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai Cumi Isi Tahu Telur yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Cumi Isi Tahu Telur, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Cumi Isi Tahu Telur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai Cumi Isi Tahu Telur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Mommy bisa menyajikan Gulai Cumi Isi Tahu Telur memakai 27 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Halloo Cookpaders, punya stok cumi-cumi kali ini emak punya banyak waktu luang jadi diolah agak ribet menurut saya, karena biasanya cuma diolah sederhana pakai tepung lalu goreng untuk bekal kaka sekolah, diolah dengan dibuat gulai dan diisi tahu telur, sekalian support tantangan minggu ini, yaitu mengolah si buah kelapa, adek langsung komentar kalau ibu lagi masak squidward tentacles dan dia ingin makan squidward😂. Source : Renie Wisra #KelapaSeribuManfaat #CabeKu #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Cumi Isi Tahu Telur:

  1. 500 gr cumi basah
  2. 1/2 buah jeruk nipis
  3. 2 lembar daun salam
  4. 2 lembar daun jeruk
  5. 1 lembar daun kunyit
  6. 1 batang serai, geprek
  7. 1 ruas lengkuas, geprek
  8. 1/2 bungkus santan instan kara 65 ml
  9. 200-250 ml air
  10. 1 sdt garam atau sesuai selera
  11. 1/2 sdt gula pasir atau sesuai selera
  12. Bahan isian:
  13. 2 buah tahu, hancurkan
  14. 1 butir telur
  15. 1 batang daun bawang, iris kecil-kecil
  16. 1/4 sdt garam atau sesuai selera
  17. 1/4 sdt lada bubuk
  18. Bumbu yang dihaluskan :
  19. 4 buah cabe merah keriting (saya cuma pakai 2 buah)
  20. 2 buah cabe rawit merah (saya tidak pakai)
  21. 4 siung bawang merah
  22. 2 siung bawang putih
  23. 2 butir kemiri sangrai
  24. 1/2 sdt ketumbar
  25. 1/2 sdt lada bubuk
  26. 1 ruas jahe
  27. 1 ruas kunyit

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Cumi Isi Tahu Telur

1
Bersihkan cumi, buang tinta, selaput dan matanya, cuci bersih lalu beri air perasan jeruk nipis, diamkan selama 10 menit, lalu cuci kembali hingga bersih. Siapkan bahan isian : siapkan wadah, masukkan semua bahan isian lalu aduk hingga merata.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 1
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 1
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 1
2
Lalu supaya mudah tuang bahan isian keplastik segitiga, lalu isi setiap cumi lalu tutup dengan bagian tentakelnya lalu sematkan liai/tusuk gigi supaya rapi.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 2
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 2
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 2
3
Kemudian kukus cumi yang sudah diisi selama 15 menit. Siapkan bumbu yang akan dihaluskan.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 3
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 3
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 3
4
Haluskan bumbu, lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan, serai dan lengkuas hingga wangi.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 4
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 4
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 4
5
Tambahkan daun pandan, daun jeruk dan daun salam, aduk rata, kemudian beri air dan 1/2 bungkus santan kara, lalu masa hingga mendidih, kemudian masukkan cumi yang tadi sudah dikukus.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 5
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 5
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 5
6
Beri garam dan gula pasir secukupnya, aduk rata lalu koreksi rasanya, masak hingga mendidih kembali, masak sebentar, lalu matikan api, tuang kepiring saji, gulai cumi siap dinikmati.
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 6
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 6
Gulai Cumi Isi Tahu Telur - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Jantung Pisang Siam

Gulai Jantung Pisang Siam

Gulai jantung pisang ini, salah satu menu favorit di keluarga saya. Mengkonsumsi olahan jantung pisang ternyata baik untuk kesehatan. Menurut penelitan, jantung pisang mempunyai kandungan Vitamin A, B, C, E, serat, niasin, asam pantotenat dan tiamin. Tak hanya itu, bakal pisang ini juga kaya akan kalsium, magnesium, fospor, tembaga, protein dan karbohidrat. Kandungan tersebut bermanfaat untuk tubuh sebagai antibakteri, antimikroba, antivirus, antikanker, antioksidan dan antiinflamasi. Manfaat lain mengkonsumsi jantung pisang diantaranya, mengurangi hipertensi, mengobati maag, solusi anemia, mengobati sembelit, mampu memperkuat rahim serta menyehatkan ginjal. Wahh udah harganya murah meriah, rasanya lezat, ditambah kaya manfaat😍😍😍.

Gulai ikan ala padang

Gulai ikan ala padang

Asli enak banget. Lebih enak bikin sendiri krn bumbu dan tingkat kepedasan bisa kita atur sendiri. Kalau beli di RM padang kadang sukanya keasinan. Ikan bisa pakai ikan apa aja yang dagingnya putih. Bisa kakap, tenggiri. Ini kebetulan aku adanya gurame jadi pakai ikan gurame. Resep dan bumbu asli dari mama mertua. Tips: Gunakan santan asli dan peras menggunakan air kelapanya.

Gule Kambing Rempah

Gule Kambing Rempah

#PejuangGoldenApron2

Gulai Ayam Pucuk Ubi

Gulai Ayam Pucuk Ubi

Jadi ada beberapa ayam dikulkas, bingung mau diapain, mikir-mikir juga pengen sayur pucuk ubi, jadi tadi beli sayur kepikiran deh buat gulai ayam pucuk ubi ini. Rasaa maknyooss dan nikmat. #CABEKU #FestivalRamadanCookpad #DiRumahAja

34. Gulai Ayam Tempe

34. Gulai Ayam Tempe

Masih dalam rangka mengolah ayam biar gak digoreng biasa doang. Hehehehee

2 porsi
45 menit
Gulai Tempe

Gulai Tempe

Menu tanggal tua. Masak tempe rasa daging.

Gulai bumbu rendang (rendang basah)

Gulai bumbu rendang (rendang basah)

Hallo moms, Untuk masak masakan ini menurut saya enaknya menggunakan ayam kingkong, kalo pake ayam lembut kurang cocok dilidah, tapi bagi yg gak suka bisa diganti kok pake ayam apa aja sesuai selera, atau yg suka entok/bebek juga bisa Mari masak moms... #PejuangGoldenApron2 #SatuResepSatuPohon #berburucelemekemas #Resolusi2019 #TemanBerjuang #rendangbasah #gulairendang #gulaiayam #gulaiayamkibgkong #cookpadindonesia

Gulai Nangka + Tunjang (kikil)

Gulai Nangka + Tunjang (kikil)

Masih punya stok Tunjang yg di beli sebelum bulan Ramadhan sdh 3 x masak tapi gak habis2 sampai blenger😂 Krn yg makan berdua aja sama suami.

5 orang
1 jam
Gulai telor cemplung + tempe

Gulai telor cemplung + tempe

Bosen sama telor bulet dan telor dadar...sekali2 di cemplungin kayak gini enak jg😁

Gulai nangka padang

Gulai nangka padang

Merantau di bengkulu,setiap diajak jalan sama teman-teman suami,pasti di ampirkan di warung padang,karena cocok dengan menu sayur nangka Padang nya kemudian tanya resep sama ibu kos setelah diajarin resepnya langsung deh ..eksekusi,hehe.... #PejuangGoldenApron3 #Bengkulu08juli2020 #Masihbelajar

10 porsi
Ayam gulai kuning No santan

Ayam gulai kuning No santan

Bismillaah, setor resep ke 369 source resep : mbak Mumut Moment Resep pertama di GA Next Level, sekalian ikutan event #Cabeku punya stok ayam di freezer, anak lanangku suka sekali semua olahan ayam, tapi kali ini minta dimasakin gulai ayam tanpa santan dan tidak pedas. Akhirnya search resep di cookpad, nemu yang paling mudah dan saya buat 2x resep aslinya Setelah dicoba, Alhamdulillah anak lanang suka citarasa tetap gurih walaupun tanpa santan. Sepintas memang mirip ayam ungkep dengan sedikit kuah tapi hasilnya berbeda karena ada rasa agak pedas dari cabainya. #recookDepok_Favorit #CABEKU #Ayaminlopwityu #cookpadcommunity_Depok #Cookpad_Id #GA_TheNextLevel

10 potong
Gulai ayam ombu-ombu🥘🍗

Gulai ayam ombu-ombu🥘🍗

lebaran ini kita gk bikin masakan sejuta ummat yaitu rendang😁,diganti dengan gulai ayam + ombu² gk kalah enak👌,baru dimasak sore ini fotonya langsung dr wajan😁

Gulai Tahu Ayam

Gulai Tahu Ayam

Punya sisa 3 potong ayam dan sedikit tahu, akhirnya dibikin menu seadanya tapi tetap menggugah selera #PejuangGoldenApron3

3 orang
45 menit
Tongseng Bumbu Iris Kuah Gulai (no ulek2)

Tongseng Bumbu Iris Kuah Gulai (no ulek2)

Lapar+hujan+malam=tongseng 😍

1 porsi
30 menit
Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

4 Orang
20 menit
27. Gulai Telur Puyuh & Tahu

27. Gulai Telur Puyuh & Tahu

Lihat Cookpad resepnya mba @Devianti dari Sumedang jd inget klo punya stok telur puyuh dan tahu (resep aslinya telur puyuh & kacang panjang) Langsung aja deh di eksekusi buat makan malam. #PejuangGoldenApron3 #week5 #MulaiMisiHero_Bekasi #CookpadIndonesia #recookresep

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

iseng pengen nasi padang homemade, brangkat ke pasar demi berburu bahan. mulai dari gulai kikil, gulai daun singkong, sambal ijo, rendang, dll. kali ini share resep gulai daun singkong ala mommycha yg simpel namun nendang rasanya. membuatnya pun mudah. sile dicoba.. #GA_TheNextLevel #masakanterari

Gulai pakis dg lontong

Gulai pakis dg lontong

Nemu sayur pakis di babang sayur.. pas nih klu dieksekusi dg lontong. Utk lontong cara bikinnya dibilik lain dg menggunakan cetakan lontong

Gulai Ayam Kampung Khas Padang

Gulai Ayam Kampung Khas Padang

Request suami nih, hari minggu ni pengen dimasakin gulai ayam kampung, karna suami gak mau makan ayam kalo gak ayam kampung, jadinya pagi2 kepasar beli ayam kampungnya,, he he kepasarnya sebentar ja,gak boleh lama2 takut virus... 😯😯😯