Cara Gampang Membuat Gulai Jengkol yang Sempurna

Dipos pada April 12, 2023

Gulai Jengkol

Sore-sore begini enaknya membuat Gulai Jengkol yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Gulai Jengkol yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Jengkol, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Jengkol bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai Jengkol oleh krasi mommy. Cukup dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Mommy bisa menyajikan Gulai Jengkol memakai 17 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

#SatuResepSatuPohon #SemuaTentangIbu #OlahanPalawijaAlaIbu #Cookpadcommunity_Jakarta Ibu saya punya pohon jengkol dikebun, tiap setahun 2x kami panen jengkol. Sewaktu kecil saya pun sering ikut memetik buah jengkol dari pohonnya, ikut membuka cangkang jengkol yang sangat keras dan berwarna hitam. Jengkol yang baru dipetik memiliki kulit yang kuning dan biasanya belum enak langsung dimasak. Jadi ibu biasanya menimbun jengkol dengan pasir/tanah, dan dibiarkan berhari2 kadang sampai berminggu2, tujuannya supaya jengkol lebih matang. Jengkol yang sudah ditimbun kulitnya akan berwarna coklat dan bijinya berwarna kuning kehijauan. Jengol ini lah yang lebih siap dimasak, rasa jengkolnya jadi lebih empuk dan lebih legit. Itulah beberapa tips/ilmu yang dibagikan ibu dalam mengolah hasil panen kami. Olahan jengkol yang sering ibu masak adalah gulai, ngangenin banget. Saya masak gulai jengkol ala ibu saya. Gulai jengkol ini seperti mood booster buat saya karena favorit banget dan selalu mengingatkan rumah.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Jengkol:

  1. 250 gram jengkol
  2. 700 ml santan
  3. Bumbu halus :
  4. 3 butir kemiri
  5. 1 sdt ketumbar
  6. 1/2 sdt merica butir
  7. 1/2 sdt jintan
  8. 2 cm jahe
  9. 2 cm kunyit
  10. 8 siung bawang merah
  11. 4 siung bawang putih
  12. 10 buah cabai merah
  13. Bumbu aromatik :
  14. 1 batang sereh, memarkan
  15. 2 lembar daun salam
  16. 2 lembar daun jeruk
  17. 2 cm laos, geprek

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Jengkol

1
Rebus jengkol sampai empuk, setelah matang kulit jengkol akan memgelupas dengan sendirinya, angkat lalu pukul2 punggung jengkol supaya gepeng/pipih, kemudian cuci dan tiriskan
Gulai Jengkol - Step 1
Gulai Jengkol - Step 1
Gulai Jengkol - Step 1
2
Haluskan bumbu, kemudian tumis sampai harum, masukkan salam, sereh, laos dan daun jeruk. Tuang santan, beri garam dan gula, masukkan jengkol
Gulai Jengkol - Step 2
Gulai Jengkol - Step 2
Gulai Jengkol - Step 2
3
Masak jengkol dengan api kecil supaya bumbu lebih meresap, setelah tekstur jengkol lebih empuk dan kuah menyusut angkat, sajikan
Gulai Jengkol - Step 3
Gulai Jengkol - Step 3
Gulai Jengkol - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Telur Campur2

Gulai Telur Campur2

Karena yg nampak jelas difotonya adalah telur, jadi ngasih judulnya Gulai Telur campur2. Kalau temen2 mau recook, (geer..he..he...), yang digulai suka2 yaa... InsyaAllah enak... #berburucelemekemas #resolusi2019 #mgu51

Gulai Gurita (Ke'ite) khas Bengkulu

Gulai Gurita (Ke'ite) khas Bengkulu

Setelah selama ini cuma doyan makannya kalau ikut pulang kampung, kali ini akhirnya berhasil jg buat sendiri gulai ke'ite .*alhamdulillah ๐Ÿ˜ Dapat kiriman gurita kering dan gurita basah dari mertua langsung tanya resep ke ibu mertua dan eksekusi. Gulai ke'ite (gurita) khas Kaur, Bengkulu.. Bikin makan nambah berkali kali..hehe #resepmertua #visitbengkulu #masakankhasbengkulu

Gulai lemak cili api kepala ikan merah ๐Ÿ”ฅ๐Ÿ˜‹

Gulai lemak cili api kepala ikan merah ๐Ÿ”ฅ๐Ÿ˜‹

Teringat almarhum ayah suka sgt masakan ini

2 org
Gulai kepa ikan

Gulai kepa ikan

Gulai kepala ikan

Gulai nangka dan kacang panjang bumbu Padang

Gulai nangka dan kacang panjang bumbu Padang

Sekali lagi masak masakan Padang. Awalnya menggunakan resep mbak Endang Iriani di justtryandtaste.com, lezatnya luar biasa. Bumbunya lengkap banget hampir sebanyak bumbu rendang. Kemudian mencoba resep @dhilasina dari buku resepnya 40 set menu sehari-hari. Ternyata enak juga, walaupun bumbunya lebih sederhana. Jadilah saya, orang Jawa yang tinggal di Kalimantan, masak masakan Sumatera.... ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Resep dari @dhilasina

Gulai Labu siam Telur

Gulai Labu siam Telur

Bismillahirrahmanirrahiim.. Bisa dijadikan sebagai gulai utk lontong sayur padang..๐Ÿ’–โค๐Ÿ’• Sengaja bikin ini utk setoran goda paders minggu ini, dg tema olahan Labu Siam.. #goda_berLabudipiringmu #GoDapaders #komunitaspaders #cookpad_id #cookpadcommunity #cookpadindonesia #liyanify_homemade

Gulai Telur dan Aneka Sayur

Gulai Telur dan Aneka Sayur

Sharing resep di awal tahun 2020 ini jatuh kepada menu gulai telur plus sayuran. Ceritanya lagi pengen telur di bumbu gulai bersantan gitu, pas buka kulkas nemu sayur-sayuran sisa stok. Jadi sekalian deh bersihin isi kulkas, di jadiin bahan masakan. Yuk cuz di cek langsung resepnya. #cookpad #cookpad_id #PejuangGoldenApron2 #minggu14 #dapurQya_2020 #02012020

GULAI JAHAT (jantung hati)

GULAI JAHAT (jantung hati)

Ini salah satu masakan yg saya bikin ketika ada acara kluarga dirumah.. #5Resep5mingguYogyakarta #cookpadcommunity_yogyakarta

Gulai Ayam Tahu

Gulai Ayam Tahu

30 menit
Gulai Daun Singkong feat Tempe dan Ikan Asap

Gulai Daun Singkong feat Tempe dan Ikan Asap

Bumbu resep sayur ini bisa juga untuk mangut.. ikan asap bisa di ganti dengan lele.. bisa di tambah dengan teri.. yuummyyy..

Gulai Nangka Sayap Ayam

Gulai Nangka Sayap Ayam

#sekarraduhin #cookpadcommunity_bengkulu #PejuangGoldenApron2

Gulai ikan kembung kacang panjang

Gulai ikan kembung kacang panjang

Udah lama nggak bikin gulai ikan, sekalinya masak lagi makannya khilaf ๐Ÿ˜…

23. Gule ikan manyung

23. Gule ikan manyung

Ada ikan manyung yng sudah bbrapa purnama d freezer๐Ÿ˜…... d lihat ikannya masih bagus,,, d Gule enak jugaaa #cookpadcommunity #cookpadkab_malang #pawoen_mungil #17022020

Gulai Ayam Labu Siam

Gulai Ayam Labu Siam

#PejuangGoldenApron2 #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_palembang #berlabudidapurmu #semarak_berlabudidapurmu minggu ke 37 21 Sept 2019 Ayam fovoritnya suami & anak2.. tp biar makin mantap masukin unsur sayur didlmnya.. krn sayur adalah bagian penting dlm metabolisme tubuh.. cieee kyk ahlinya aja. tp serius deh.. kl sy gak bisa makan rasanya kl ga ada sayur.. biar aja gak ada ayam atw ikan, yg penting harus ada sayur.. krn lg ada tantangan labu.. ayo kita combine..

Gulai cincang

Gulai cincang

Waktu hamil anak kedua ini menu yg paling pas dilidah, makanya lgsung belajar masaknya, alhmdlillah rasany sma dengan yg dijual drumah makan padang. ๐Ÿ˜Š