Bagaimana Membuat #38. Gulai Telur Tahu yang Menggugah Selera

Dipos pada May 12, 2023

#38. Gulai Telur Tahu

Bagaimana membuat #38. Gulai Telur Tahu yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya #38. Gulai Telur Tahu yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari #38. Gulai Telur Tahu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan #38. Gulai Telur Tahu sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan #38. Gulai Telur Tahu sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat #38. Gulai Telur Tahu memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Tinggal di kota yang jauh dari mama, jadi kangeeeeen banget. Teringat masakan mama yang lezat dan selalu bikin saya gagal diet... hihihi. Kali ini, saya pingin buat gulai telur tahu yang menjadi salah satu hidangan favorit mama kala hari raya. Saya dan cucu-cucu mama, bisa nambah kalo dimasakan menu ini. Untuk cabainya, boleh pakai cabai merah keriting dihaluskan ya, tapi untuk kali ini saya pakai cabai rawit merah yang di belah dua yang di campur di kuah gulai untuk rasa pedasnya. #PejuangGoldenApron2 #MakananFavoritIbu #SemuaTentangIbu #SatuResepSatuPohon

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat #38. Gulai Telur Tahu:

  1. 12 butir telur ayam
  2. 6 buah tahu, belah dua
  3. 8 buah cabai rawit merah, belah dua
  4. 4 lembar daun salam
  5. 2 ruas lengkuas, digeprek
  6. 2 batang sereh, digeprek
  7. 1 lembar daun kunyit
  8. Secukupnya gula
  9. Secukupnya garam
  10. Secukupnya kaldu bubuk
  11. Bumbu halus:
  12. 10 siung bawang merah
  13. 6 siung bawang putih
  14. 2 ruas kunyit
  15. 2 ruas jahe
  16. 2 sendok teh ketumbar
  17. 5 butir kemiri

Langkah-langkah untuk membuat #38. Gulai Telur Tahu

1
Cuci bersih tahu, taburi dengan sedikit garam atau kaldu bubuk, diamkan selama 15 menit. Goreng tahu sampai matang, sisihkan.
#38. Gulai Telur Tahu - Step 1
#38. Gulai Telur Tahu - Step 1
#38. Gulai Telur Tahu - Step 1
2
Rebus telur sampai matang, kupas kulitnya, sisihkan.
#38. Gulai Telur Tahu - Step 2
#38. Gulai Telur Tahu - Step 2
3
Tumis bumbu halus sampai harum, masukan daun kunyit, daun salam, sereh, lengkuas dan cabai rawit merah. Aduk merata, sampai layu.
#38. Gulai Telur Tahu - Step 3
#38. Gulai Telur Tahu - Step 3
#38. Gulai Telur Tahu - Step 3
4
Tambahkan secukupnya air, biarkan mendidih. Masukan tahu dan telur, aduk pelan. Tambahkan garam, gula, kaldu bubuk lalu tutup panci, biarkan bumbu meresap, gunakan api kecil.
#38. Gulai Telur Tahu - Step 4
#38. Gulai Telur Tahu - Step 4
5
Setelah air berkurang, test rasa, sajikan didalam mangkok saji.
#38. Gulai Telur Tahu - Step 5
#38. Gulai Telur Tahu - Step 5
#38. Gulai Telur Tahu - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai daun singkong pedas

Gulai daun singkong pedas

Ikutan posbar bareng #cocomtang dng menu Dasi alias daun singkong πŸ˜… Alhamdulillah .. Bisa ikut ngeramein setoran menu dasi, kali ini dibuat yg sesimpel aja dng minim bahan . Tp alhamdulillah .. Ennak Resep di adaptasi dr youtube @endeus.tv Tp ada bbrp yg aku skip karna stok kosong dirumah . Utk level pedasnya bisa disesuaikan dng kebutuhan . #PejuangGoldenApron2 #Post2get_Dasi_cocomtang #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang #OneRecipeOneTree #SatuResepSatuPohon

Gulai Ikan Sembilang

Gulai Ikan Sembilang

Ikan sembilang memang susah didapat dipasar, mungkin sudah langka saya juga kurang tau, yang saya tau cuma ikan ini luar biasa enak ! Resep dibawah merupakan resep keluarga saya yang diwariskan dari ibu ke anak-anaknya. Masaknya pun nggak ribet. #goda_GulaiLuNdro #cookpad_paders #cookpadcommunity_surabaya

Gulai telor kacang panjang

Gulai telor kacang panjang

Kangen gulai kacang panjang buatan ibu pagi ini langsung ke pasar belanja bahan masakan, sesampai dirumah langsung masak kebetulan ibu lagi dirumah jadinya masak bareng. Love U mom#siapbersinar

8 porsi
45 menit
Gulai kepala ikan

Gulai kepala ikan

Saat dimna harga ikan mahal. Kepala ikanlah sangat membantu... Dan dapat banyak pula.

Gulai Ekonomis

Gulai Ekonomis

Kepingin gulai tapi ga mau ribet, jadi saya pilih beli bumbu jadi buat bikin gulainya. Kemalasan akhir2 ini semakin menjadi, makanya maunya yang instan dan no ribet2. Apalagi bocah selalu ganggu kalo lagi masak. Jadi buat minggu ke 15 kali ini setorannya gulai ekonomis bae ya. Ga mau pusing mikir yang aneh2 buat setoran #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019. Selamat mencoba 😬

Gulai Cancang Khas Padang

Gulai Cancang Khas Padang

#PekanInspirasi #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

5 porsi
90 menit
Gulai Nanas plus Telur dan Tahu

Gulai Nanas plus Telur dan Tahu

Ini udah direquest lama sama pak_e. Bahannya sederhana, tp karena aku jg belum pernah masak gulai seperti ini, jd ragu. Liburan sekolah, banyak waktu di rumah jadi taraaaaa... Jadilah...... #PejuangGoldenApron2 #Weeks13 #SatuResepSatuPohon

Gulai ikan ekor kuning ala-ala Rika

Gulai ikan ekor kuning ala-ala Rika

Masakan kesukaannya pak suami.

Gulai Jengkol

Gulai Jengkol

Ini adalah makanan favorit mamah ku dan pak misua. Hari ini masak ini kebetulan udah lama bngt ga pernah masak jengki karena anak anak ga doyann πŸ˜‚ dan bingung mau di bikin apa akhirnya di gulai aja jengkol nya πŸ˜‚

Gulai nangka

Gulai nangka

Gulai nangka ini siap disantap dengan nasi panas dan lauk pendamping lainnya. Atau bisa juga dimakan dengan lontong.

8 porsi
Gulai Cumi

Gulai Cumi

Udah lama mau bikin gulai cumi ini..baru sekarang tereksekusi..πŸ˜€..saya buat gak pakai cabe karena si anak biar bisa makan..kalau mau pedas bisa ditambahkan cabe sesuai selera ya..😊 #berburucelemekemas#resolusi2019#cookpadcommunity_yogyakarta

5. Gulai kikil dan tahu pedas

5. Gulai kikil dan tahu pedas

7 agustus 2019 Gulai kikil dan tahu ini enaknya dimakan pake lontong bun. Ini jg masakan favorit keluarga saya kalo lagi hari raya ketupat.

Gulai kikil n nangka

Gulai kikil n nangka

Dibawain kikil yang sudah bersih sama kakak jadi tinggal di gulai saja.. pengen bumbu halus sekali tetapi anak sudah nangis minta tidur πŸ˜‚πŸ€­

-+2 jam
20. Gulai Nila Kacang Panjang

20. Gulai Nila Kacang Panjang

Lagi pengen buat ini. Dan sengaja pakai cabe iris sedikit saja karna biar sekalian untuk si kecil. Ikannya juga saya goreng terlebih dahulu karna paksu tidak suka ikan rebusan 😁

Gulai kakap

Gulai kakap

Bun....bun....😁masak apa nih weekend tadiiii???? Aku loh hari ini masak yg bersantan2 request misua...🀣🀣biar nambah terus katanya...cusss #berburucelemekemas#resolusi2019