Cara Gampang Menyiapkan Kolobak / Sweet and Sour Pork yang Anti Gagal

Dipos pada May 27, 2023

Kolobak / Sweet and Sour Pork

Anda sedang mencari inspirasi resep Kolobak / Sweet and Sour Pork yang pasti lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Kolobak / Sweet and Sour Pork yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kolobak / Sweet and Sour Pork, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kolobak / Sweet and Sour Pork bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Kolobak / Sweet and Sour Pork sendiri di rumah. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Kolobak / Sweet and Sour Pork memakai 23 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pakai daging sesuai selera... Ganti dengan ayam, jadi koloke 😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kolobak / Sweet and Sour Pork:

  1. 500 gr babi, potong2 jgn terlalu tebal
  2. 1 btr telur
  3. Sagu tani
  4. 🌸Bumbu marinasi :
  5. Kecap asin
  6. Shaoxing wine
  7. Bawang putih bubuk
  8. Garam
  9. Merica
  10. Royco
  11. 🌸 Saus asam manis :
  12. 1 buah bawang bombay, potong2
  13. 1/2 buah nanas madu, potong2
  14. 1/2 buah wortel, potong2
  15. 1/2 buah timun, buang biji, potong2
  16. 1 buah cabe merah besar/paprika, potong2
  17. 500-600 ml air (sesuai selera)
  18. 2 sdm saus tomat (sesuai selera)
  19. 1 sdm saus inggris
  20. Gula
  21. Garam
  22. Royco
  23. Larutan maizena

Langkah-langkah untuk membuat Kolobak / Sweet and Sour Pork

1
Campur daging dg telur & bumbu marinasi hingga rata, lalu tambahkan 2 sdm sagu tani, aduk hingga rata, diamkan 30 menit di kulkas. Stlh itu, balur lagi dg sagu tani satu per satu hingga rata, lalu goreng hingga matang, sisihkan.
2
Tumis bawang bombay hingga harum, masukkan wortel, masak hingga setengah layu, lalu tuang air secukupnya. Beri saus tomat, saus inggris, gula, garam, royco, tes rasa...klo kurang asam, boleh kasih cuka. Lalu beri larutan maizena,masak hingga mendidih.
3
Tuang sisa bahan (cabe merah besar, nanas & timun, aduk2 sebentar, lalu masukkan babi yg sdh di goreng, aduk rata, angkat, sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

150. Sate Babi (non halal) / Sate Ayam

150. Sate Babi (non halal) / Sate Ayam

Resep asli mertua... nyumy banget.. tiap Imlek tiba pasti masak ini. Tadinya mau beli bagian lulur dalam. Tapi sampai pasar habis. Jadinya beli satean. Ternyataaa enak jugaa.. Karena saya potongnya tipis2 dan melawan serat jadi nya empuk. Kata suami lebih empuk dari yg mertua bikin. Yeeaayy 😀🤤 Untuk yang gak konsumsi non halal, daging bisa diganti ayam. Saya ada cobain buat pakai 2 dada ayam.. jadi 9 tusuk.. enakk jg... sisa bumbu ditumis bentar sama minyak jd bisa dimakan. #PejuangGoldenApron3 #CookpadJawaTimur #CookpadCommunityJawaTimur #CookpadKediri #Coboy #CookpadCommunity_Surabaya #ResepUrsula #MingguKe43 #Sate #SateBabi #SateAyam

18 tusuk
Samcan Asam Pedas

Samcan Asam Pedas

Bosan masak samcan di kecapin, punya ide di buat rasa asam pedas saja.

Krengsengan babi

Krengsengan babi

Sudah pasti buat gagal diet. Sajian non-halal #5resepterbaruku

HamChoiKon Babi Kecap

HamChoiKon Babi Kecap

Sayur ini favorit saya dari kecil, rasanya itu enak, manis gurih, manteb di makan pake nasi putih... Ehmm yummy.

Oseng Babi

Oseng Babi

Terinspirasi oleh salah satu homecook Bali yg suka banget upload masakan Bali di account instagramnya. Resep ini hasil uji coba di dapur saya, rasanya gurih pedas dan segar. Paling nikmat dinikmati dengan nasi panas 😁

4 porsi
40 menit
Babi Goreng / Salt & Pepper Crispy Pork

Babi Goreng / Salt & Pepper Crispy Pork

Daging ba bisa diganti dengan ayam. Resepnya saya lihat di channel utube. Baiknya langsung dimakan setelah digoreng agar terasa crispy nya. Daging di dalamnya juicy dan tidak kering Sumber : Taste Show (Chef John)

Kekian (Ayam / B2)

Kekian (Ayam / B2)

#5resepterbaruku

10 cporsi
Babi Tim Tahu

Babi Tim Tahu

2-3orang
Iga babi naughty nury kw

Iga babi naughty nury kw

ada stok iga 🐷, kepikiran bikin iga bakar, coba2 search di youtube dapat resep dari Spice n' pans. gampang banget tinggal cemplung2...

3x makan
1jam
Bubur Babi Pitan

Bubur Babi Pitan

Recipe source : Youtube The Meatmen channel

Babi Rica Super Enak

Babi Rica Super Enak

Resep babi rica maknyos, boleh ditambah potongan kentang yg digoreng terlebih dahalu, masukkan kentang ketika daging sudah mulai empuk dan aduk rata.

CuKiok kecap/kaki babi kecap

CuKiok kecap/kaki babi kecap

Makanan haram, banyak orang yg makan kaki babi berasa kurang empuk dan masih berbau babi... Resep saya kali ini bagaimana menghilangkan bau babi pada resep babi kecap

4 orang
2 jam
Ayam Kuluyuk | Ikan Asam Manis | Sweet Sour Pork & Tips

Ayam Kuluyuk | Ikan Asam Manis | Sweet Sour Pork & Tips

Endes.. luarnya crispy, daging didalamnya juicy 😋 mau pakai daging ayam/b2/ikan bebas. untuk bahan pelapisnya saya pakai yg simple aja pakai tepung tapioka, menurut saya udah cukup crispy. Tp kalau moms suka yang benar2 garing, monggo silahkan ganti dengan campuran terigu dan maizena.

Soup baso ikan dan baso babi cincang

Soup baso ikan dan baso babi cincang

Resep favourite tante saya.

Nasi Goreng Lapchiong 369 (non halal)

Nasi Goreng Lapchiong 369 (non halal)

Selalu suka sama nasi goreng 369. Kirain susah bikinnya, ternyata gampang juga. Bisa masak dirumah deh 😊

3 porsi