Langkah Mudah untuk Membuat Sop kacang merah (non halal) yang Anti Gagal

Dipos pada April 27, 2023

Sop kacang merah (non halal)

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Sop kacang merah (non halal) yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Sop kacang merah (non halal) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sop kacang merah (non halal), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Sop kacang merah (non halal) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Sop kacang merah (non halal) dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Dengan bahan-bahan yang simpel, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda bisa membuat Sop kacang merah (non halal) memakai 17 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sop favorit saya sejak kecil, apalagi kalau cuaca lagi dingin. Saya mix resep brenebon ibu cia's kitchen dan ajaran dari mama saya. Yang pasti bikin sop ini makin mantap.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sop kacang merah (non halal):

  1. Kaldu sop:
  2. 150 gr tulang babi/iga babi
  3. 100 gr daging babi
  4. 2 cm jahe geprek
  5. 500 ml air (sampai tulang dapat terendam)
  6. Isi sop :
  7. 2 ons kacang merah segar (kalau pakai yang kering, direndam semalam)
  8. 1 buah wortel ukuran kecil, potong dadu
  9. 1 buah bawang prei iris halus
  10. 5 buah cengkeh
  11. 2 cm kayu manis
  12. garam, lada, gula, kecap ikan dan pala secukupnya sesuai selera
  13. Bumbu halus
  14. 4 siung bawang putih
  15. 2 siung bawah merah
  16. 1/2 buah kemiri
  17. 2 cm jahe

Langkah-langkah untuk membuat Sop kacang merah (non halal)

1
Bersihkan tulang & daging babi dengan cara merebus sebentar pada air mendidih untuk menghilangkan bau amis dan darah kotor. Angkat dan tiriskan. Ganti dengan air baru dan didihkan kembali. Sambil menunggu mendidih, potong daging seukuran dadu.
2
Masukan kembali tulang dan daging yang telah disedu ke air mendidih, tambahkan jahe geprek, setelah mendidih kembali, kecilkan api dan masak sampai air menyusut 1/4, daging telah empuk dan kuah menjadi kaldu. Buang buih putih pada kaldu atau sop saat mendidih, agar kaldu tidak berbau amis.
Sop kacang merah (non halal) - Step 2
3
Tumis bumbu yang telah dihaluskan dengan sedikit minyak, setelah bumbu wangi dan matang, siram sedikit kuah kaldu ke wajan tempat menumis bumbu, lalu gabungkan bumbu tumis dengan kuah kaldu bersamaan dengan cengkeh, kayu manis dan kacang merah segar.
4
Masak sampai kacang agak empuk lalu masukan wortel, garam, kecap ikan, lada, pala dan sedikit gula. Cicip sesuai selera. Sajikan dengan irisan daun bawang.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bihun goreng wortel

Bihun goreng wortel

Terkadang binggung makan apa untuk sarapan, masak bihun sajalah simpel apa lagi tambahin wortel dan caisim, warna bihunnya pun cantik anak- anak juga terbiasa makan sayur👏🏻👏🏻👍🏼 #week5 #pejuangapron3 #cookpadcommunity_medan #momesicookinlove💚

5 Porsi
30 menit
Isian Daging Kecap - untuk Bakmi, Kwetiau atau Bihun

Isian Daging Kecap - untuk Bakmi, Kwetiau atau Bihun

Siapa yg suka makan bakmi gerobak....pasti semua suka apalagi kalau yg namanya Toppingnya gurih, banyak dan nikmat pasti jdi langganan. Dan siapapun bisa buat sendiri loh utk keluarga. #berburucelemekemas #cookpadcommunity #resolusitahun2091 #resolusi2019

Daging Cincang (utk isian)

Daging Cincang (utk isian)

Ini resep andalan untuk isian roti saya..ini pakai daging babi, kalau mau diganti daging lain monggoo..heheh..aslinya resep buat isian sosis babi..gampang bikinnya..buat lauk juga bisa..

Sup Labu Kundur

Sup Labu Kundur

Buah Labu berukuran besar ,biasanya disebut buah kundur. Buah ini biasanya diambil dagingnya diolah menjadi masakan sup. Buah mundur teksturnya lembut mengandung banyak serat, vitamin dan juga mineral. Mengkonsumsi buah kundur dapat menetralkan racun dalam tubuh. Selain itu dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh juga, Moms Source : Maybelin_ma #PejuangGoldenApron3

Bak cang ala me 🥰

Bak cang ala me 🥰

Nah ini jadinya Bak cangnya🤭 First try pulutnya pulen, kenyel n enak deh pokoknyaa menurut Pak hubby🤭😍 Klo uda suami bilang enak pasti uda enak la itu🤭🤭 Cus ah langsung eksekusi mom😉 Bahan isian uda di share sebelum ini yaa, di sini share Cara Aron ketan, cara lipat daun n Proses rebusnyaa😉 Ntr Ada source Gambar Dr Google y mom,, kelupaan foto karna pas lagi sendiri di rumah🤭

15 buah
Bakmie goreng sosis

Bakmie goreng sosis

Ini kesukaan anakku semata wayang

3-4 porsi sedang
Ga sampai setengah jam
Weekend Porrridge (Congee)

Weekend Porrridge (Congee)

My husband and boys always requested this porridge every week! So that's why I call this Weekend Porridge as I always make this on weekend lol. This porridge is so good by itself and especially on winter days... so comforting! When you have the time, this is also good served with other dishes. My family of 4 will easily devour this in one sitting (I know it's scarry)... but I'd say this might be good for about 8 servings 😜

8 servings
Babi panggang charsiu

Babi panggang charsiu

Resep asli nya ini pakainya daging ayam, supaya ART dirumah juga bisa ikutan makan. Berhubung si Mbak lagi pulang akhirnya mutusin untuk eksekusi pake daging babi,eh ternyata sama enak nya :) #weekendchallenge

3-4 porsi
60 menit
Nasi goreng special (masakan rumahan sederhana) ala me 🥰

Nasi goreng special (masakan rumahan sederhana) ala me 🥰

Ini masakan sarapan tadi pagi😀😀 Bangun" perut laper paling gampang y masak nasi goreng, uda enak rasanya perut pasti kenyang, pas pula ada nasi putih sisa semalam dan bahan" lainnya😀 Ini nasi goreng saya masak pake potongan bak kien ya 😉 Ntar resep bak kien saya share👌 Yuk masak😘 #semuabisamasak Nb: ini saya masak ada pakai udang kecil, cuma heram juga kok gak nampak udangnya,, kekecilan kali y😂😂

2 porsi
7. Sup Jagung kentang bening

7. Sup Jagung kentang bening

Saya kehabisan bahan2 masakan, jadi ketika buka kulkas cm lihat jagung Dan kentang, lgsg dieksekusi jadi sup bening 😆

8-10 org
1jam
Sup Brenebon Kacang Merah

Sup Brenebon Kacang Merah

Sup ini bisa dibuat dengan menggunakan daging sapi atau b2. Menurut saya keduanya sama enaknya. Berhubung suami sukanya pakai b2 jadi kali ini saya masak dg b2. Kalau b2 pakai daging bakut spesial supaya tidak banyak tulang kecil n serpihan tulang di kuahnya. Resep saya ambil dari Xanderskitchen dg sedikit modifikasi.

4 porsi
2 jam
Kepiting Saus Pedas a la Chef Epi Bandung • Dijamin mirip 😋 •

Kepiting Saus Pedas a la Chef Epi Bandung • Dijamin mirip 😋 •

Replicating Chef Ep*i’s famous chili crab. Source from Youtube (secret base sauce nya saya peras otak di kira2 sendiri dan hasil akhirnya 👍🏼)

4 Porsi
Bihun Goreng (ala chef)

Bihun Goreng (ala chef)

Buat sarapan pagi anak2 yg tidak pedas. Pas dirumah msh ada sisa sdkt bihun. Jd masak bihun goreng...(kl saya cocok pake bihun yg merk "Dua Burung Hong", menurut saya teksturnya pas dan enaknya lg lsg sdh potongan kotak2 tinggal ambil seperlunya dimasak). Enak... 😘👌👍

3-5 orang
30 menit
Sop merah

Sop merah

👍👍👍👍👍

Babi Rica

Babi Rica

Favorit suami... bisa di ganti pake ayam juga... Tp kalo ayam, ga perlu di presto #PejuangGoldenApron3

Resep rice cooker

Resep rice cooker

Iseng nonton YouTube cari resep masakan yang simple dan sedikit minyak. Dan dapat lah resep ini. Dengan Bahan seadanya yang ada di kulkas. Puas makan berdua, Nol rupiah.. 😘

4 porsi
Cu Kiok Presto Mantabs

Cu Kiok Presto Mantabs

Gegara dirumah ada cu kiok kalengan tinggal satu, dibuka isinya cuma dikit.. sedangkan anak² suka.. Jadi pingin bikin lagi supaya anak² puas makannya.. 😁

5 - 6 orang