Cara Gampang Membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana yang Bikin Ngiler

Dipos pada August 18, 2023

#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana

Bagaimana membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana kira-kira 20 pcs. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Mommy boleh saja menambahkan variasi #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana sendiri di rumah. Cukup dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda bisa membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Karna suami pingin siomay babi dan saya agak alergi dengan babi bisa gatal2 alhasil buat 2 lah siomay nya πŸ˜… Resep bisa di buat untuk yang non Halal / ayam saja langkah2 nya sama kok bunda ❀

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana:

  1. Daging ayam (saya beli ayam fillet dan di blender halus)
  2. Daging babi (saya blender halus)
  3. Wortel (rajang halus atau parut)
  4. 5 siung bawang putih (blender - halus)
  5. Seledri / daun bawang rajang kecil tipis
  6. Tepung kanji atau tapioka
  7. Kulit siomay / kulit pangsit kecil
  8. secukupnya Garam
  9. secukupnya Lada
  10. 1-2 sdm saum tiram
  11. 1 sdm kecap asin
  12. 1 butir telur

Langkah-langkah untuk membuat #8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana

1
Masukkan daging ayam dan daging babi di dua wadah terpisah ya setelah itu langkahnya sama di bawah ini
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 1
2
Masukkan wortel dan daun bawang putih yang sudah di blender (setengah2) ke dalam wadah daging babi dan ayam, aduk hingga rata tambahkan telur yang sudah di kocok lepas (1 telur di bagi 2 ya untuk daging ayam dan daging babi)
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 2
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 2
3
Tambahkan garam 1sdt, merica secukupnya, saus tiram 1-2 sdm, kecap asin 1sdm aduk rata hingga tercampur
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 3
4
Tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit (kira2 saja sampai adonan terasa sedikit berat kalis dan agak melar sedikit ya)
5
Siapkan kulit pangsit, ambil 1 sdm adonan bentuk sesuai selera, tambahkan parutan wortel d atasnya
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 5
6
Siapkan wadah untuk mengkukus, kukus siomay kurang lebih 15-30 menit sambil di lihat ya dan ditusuk bagian dagingnya agak panas meresap kedalam.
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 6
7
Siomay babi dan siomay ayam siap dihidangkan, jika mau digoreng juga mantap loh bunda..
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 7
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 7
#8 Siomay Babi - Ayam enak sederhana - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sup Iga Babi Kembang Tahu (slow cooker)

Sup Iga Babi Kembang Tahu (slow cooker)

Anak ak senang banget makan yg kuah kuah, salah satunya sup kembang tahu sangat suka banget. Tinggal ganti2 dagingnya aja πŸ˜„πŸ‘πŸ». Dan ak suka bgt pakai slowcooker selain hemat tenaga (tinggal tinggal trus mateng) dan kaldunya juga semua dapet. 😘😘

Babi mun kentang

Babi mun kentang

5-6 porsi
20 menit
Tangsuyuk Korea a.k.a Fried Pork (Babi goreng tepung)

Tangsuyuk Korea a.k.a Fried Pork (Babi goreng tepung)

Terinsiparsi dari drama korea dan acara mukbang korea sehingga coba membuatnya πŸ˜… Btw seharusnya sih ada saus asam manis nya gtu. Tp berhubung buat dadakan dan bahan seadanya jd yaudhlah ya yg penting enak dan krenyes joss πŸ™†πŸ’œπŸ·

Babi Panggang Krispi

Babi Panggang Krispi

#PejuangGoldenApron3 Di Banyumas ada babi panggang enak sekali, namun hanya menyediakan olahan babi panggang setiap malam Minggu, dan kalau sisa masih ada di hari Minggu. Saat ini kedai tersebut menjadi kuliner malam. Setiap malam Minggu, tengah malam, kedai tersebut sudah diserbu banyak orang dari luar kota. Namun, kapan bisa ke sana lagi di tengah-tengah pandemi ini? Ya sudah, coba bikin sendiri aja. Tralaaaa, ternyata gak kalah lho dengan aslinya.

4 porsi
1 jam 30 menit
Samcan crispy simpel

Samcan crispy simpel

Awalnya, saya dapat resep ini dari YouTube, kemudian saya modifikasi. Bahannya sangat sederhana, tapi rasanya maknyusss. #nonhalal #dirumahaja

6-8 porsi
Babi Cin / Babi Kecap

Babi Cin / Babi Kecap

Masakan kali ini Non Halal yaa, tapi buat yg mau coba bikin, daging porknya bisa diganti sama #beef or #chicken yaa😊 . Makin diangetin makin nyerep kecapnya dan makin endeusssπŸ˜‹

Kentang daging ma ling simple by Riska Arlinda

Kentang daging ma ling simple by Riska Arlinda

Gak ribet dan enak.

4 porsi
10 menit
Siomay Babi Udang

Siomay Babi Udang

aku suka banget maem siomay basah , di semarang favoritku siomay cap kau king atau siomay favourite , enak puol.. berhubung lagi nda jajan dan #dirumahaja , jadine aku masak dewe .. ini ujung ujung e siomay ne tak goreng lebih enak , soale kulit e ketebelen nda begitu enak nek di kukus..

20 biji an
30 menit
Babi panggang teflon simple

Babi panggang teflon simple

Setiap kali saya ke pasar, suami selalu pesan daging babi samcan untuk dimasak ini. Babi panggang ini simple masaknya tapi rasanya enak favorite suami dan anak". Jadi kalo saya repot, saya tinggal ngeluarin babi ini dimasak sebentar sudah deh.... Nasi sebakul pun habis pada nambah. Senang rasanya liat orang" tercinta makan lahap.

Babi Cin Tauco

Babi Cin Tauco

Masakan masa kecil yang selalu dihidangkan almarhum mami. Sejak menikah dan pindah rumah belum pernah mencoba resep ini... kangeeeen sama rasanya itu... akhirnya terlaksana juga... masih banyak resep ngangenin lainnya...

3-4 porsi
Gimbap

Gimbap

Korean food yg gampang dibuat, isinya bisa suka2 sesuai selera aj. Yg biasanya sama org Korea suka dibawa kalo piknik. Disini sy sebutin isi yg sy pakai, kalo cara gulungnya agak susah di jelasin tp bisa liat di you tube deh. Di coba ya, bisa bikin bnyk sekalian kalo ga habis makan, masukin kotak trus kulkasin. Bisa tahan seharian sih dlm kulkas.