Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Ampela Garo Rica yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Ampela Garo Rica yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Ampela Garo Rica, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ampela Garo Rica bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ampela Garo Rica sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ampela Garo Rica memakai 26 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Naaah..bener kaaan... Ga jauh2 dari garo rica kita maah π . Cuman khusus untuk ampela, garo ricanya dengam sedikit twist ( elaaah bahasanya π). Maksudnya ada sedikit perbedaan dengan penambahan lengkuas dan ketumbar. Rasanya sudah pasti pedes dan gurih, ampelanya empuk tapi masih khas kenyalnya. Harusnya sih bumbunya banyak dan warnanya merah ya. Cuma karena kehabisan cabe merah kriting, jadinya hanya pake cabe rawit merah aja deh. Tapi teteeep kalo makan ini bisa sepiring mentung deh nasinya. Dan ini awet lho buat dibawa. Sampai besoknya suhu ruang juga gak rusak ( asal masaknya benar , containernya rapat dan bersih) Kalo bosan dengan abon ikan atau ayam buat menu sahur, ini cukup praktis lho. Masak agak banyak, simpan di container dan kalo mo dimakan tinggal panasin bentar ( kalo aku ditumplek nasi panas π atau masukin ricecooker bentaran). Here is my humble recipe, semoga bermanfaat dan cocok ya. #SiapRamadan
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ampela Garo Rica:
- 1 kg ampela yang sudah bersih
- 1 buah jeruk nipis
- 2 tsp garam
- 900 ml air
- Bumbu halus
- 150 gram Cabai rawit merah
- 150 gram cabai merah kriting (aku skip)
- 25 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih ukuran besar
- 5 butir kemiri
- 1 ruas jahe 3x1 cm
- 1 ruas lengkuas 3x1 cm
- 50 ml minyak goreng
- Dedaunan
- 1 helai daun salam ukuran agak besar
- 1 helai daun kunyit potong besar
- 1 batang serai besar bagian putih potong besar
- 7 helai daun jeruk diremuk
- Lainnya
- Secukupnya minya tuk menumis
- Secukupya garam
- 1/2 tsp kaldu jamur (optional)
- 1 tsp gula pasir
- 1 tsp ketumbar bubuk
- 25 gram santan kara
- 400 ml air