Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang sapi yang Enak

Dipos pada February 12, 2020

Rendang sapi

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang sapi yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Rendang sapi yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang sapi bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang sapi memakai 23 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kalo bukan request suami pengen rendang istri males banget bikinnya karena lamaaaaa banget pegel aduk2 sambil berdiri juga kan,πŸ˜”. Yaudahlah bikin rendang daging jadinya. Oh ya pas mau beli kelapa di pasar minta sekalian diperes jd santen udah pilih 2 kelapa, entah emg dsni bgtu atau bapaknya ga paham saya jg ga ngerti, tau2 udh dksh santen 1L yg super duper kentel madet di plastik, g tau jg stok baru apa dr pagi itu santen. #Pekan_Padang #cookpadcommunity_balikpapan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang sapi:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 1 L santan kental
  3. 3 L air
  4. 2 biji bunga lawang/kembang pekak
  5. 3 biji asam kandis
  6. 2 batang serai
  7. 5 lembar daun jeruk
  8. 1 lembar daun kunyit
  9. 5 biji cengkeh
  10. 1 lembar daun salam
  11. Secukupnya garam
  12. Secukupnya gula merah
  13. Bumbu halus
  14. 15 buah cabai merah
  15. 8 siung bawang putih
  16. 15 siung bawang merah
  17. 1/2 sdt kunyit bubuk
  18. 1 sdm ketumbar bubuk
  19. 1/2 sdt pala bubuk
  20. 1/2 sdt kayumanis bubuk
  21. 1/2 sdt jinten bubuk
  22. 1/2 sdt lada bubuk
  23. 3 biji kemiri

Langkah-langkah untuk membuat Rendang sapi

1
Cuci bersih daging, tiriskan.
Rendang sapi - Step 1
2
Cuci semua bahan2 yg perlu dicuci sampai bersih.
3
Blender bahan bumbu halus, beri sedikit air.
Rendang sapi - Step 3
4
Rebus 1,5 L air sampai mendidih, masukan daging beri beberapa lembar daun jeruk, rebus sebentar 10-15 menit supaya darah keluar. Buang airnya, cuci kembali dagingnya, tiriskan. Sisihkan.
Rendang sapi - Step 4
Rendang sapi - Step 4
5
Panaskan minyak secukupnya, tumis bumbu halus + daun jeruk, daun salam, daun kunyit, serai+jahe+lengkuas yg telah dimemarkan, cengkeh, bunga lawang, asam kandis. Masak bumbu sampi harum dan matang.
Rendang sapi - Step 5
Rendang sapi - Step 5
6
Masukan air sebanyak 1,5 L. Aduk2, masak sampai mendidih.
Rendang sapi - Step 6
7
Masukan daging, masak sampai air susut. (Menggunakan api sedang)
8
Tambahkan santal kental 1 L. Masak sampai daging empuk dan santan susut. Tambahkan garam dan gula merah, koreksi rasa (Menggunakan api kecil)
Rendang sapi - Step 8
Rendang sapi - Step 8
9
Masak sampai warna kecoklatan supaya awet. Matikan api jika sudah matang dan rasa pas.
Rendang sapi - Step 9
10
Rendang siap disajikan dan disantap dengan nasi panas 😊😊.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal goreng rendang

Sambal goreng rendang

Maunya bikin sambel goreng tapi jadinya rasa rendang,, it's ok.. Yang penting tetap enak yah.. πŸ˜‰

Rendang / kalio ayam telor

Rendang / kalio ayam telor

Ini klo dimasak lama dgn api yg sangat kecil akan menghitam dan jadi rendang.karna lagi pengen kalio ya gak di masak lama setengah jadi rendang.tips air kelapa jgn dibuang jadikan utk memeras santan.

#08 Rendang Daging Sapi(Alaqu Dewe)

#08 Rendang Daging Sapi(Alaqu Dewe)

Rendang Jadi Menu Wajib dikeluargaqu yg Justru Adalah Asli orang Jateng Setiap hari raya TibaπŸ€—

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Ide menu untuk berbuka hari ini adalah Nasi Padang. Bumbu rendang saya ini favorit banget. Saya pernah kasih ke temen asal Padang, katanya kok ini lebih enak dari beli di resto Padang di Yogya. Yahh semoga yahh kalian semua juga cocokk.. Sahabat yang dari Padang, maaf ya kalau belum cukup authentic πŸ™πŸ» Selain rendang, ada Telur Berenda, lengkap dengan rebusan daun singkong dan sambal Lombok Ijo nya. Makin mantap lagi saya tambahkan kuah kari ke atas nasi dan daun singkong. Mantul dehhh πŸ™πŸ»

Rendang padang asli

Rendang padang asli

Telat posting padahal dh 2 hari yang lewat bikinnya#GoldenApronchallenge#Mingguke17#reseporangtua#

Rendang sapi khas Padang (Praktis-Presto)

Rendang sapi khas Padang (Praktis-Presto)

Biasanya bikin rendang minimal butuh waktu 6jam. Tanpa mengurangi rasanya yang nendang saya coba dengan proses lebih cepat. Resep dari @sobat dapur, cara masaknya ala saya yang gak mau lama depan komporπŸ˜… #saran, semua bumbu kalau bisa dihaluskan dengan alasan karena rempah2 tersebut juga bermanfaat sebagai detox dalam tubuh. Meskipun makan daging rendang kita tidak Khawatir dengan kolestrol dan lemak dari santannya.. OKπŸ˜‰

1,5jam
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

dikasih daging sama mertua sisa lebaran idul adha, bingung diapain lagi secara pas dirumah mertua makan daging mulu.

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

#recooked_susan_gracia #ko͝okpader #cookpadcommunity_tangerang

Rendang jengkol

Rendang jengkol

lagi musim ga afdoll g mask ini bund....perdana dicookpad

Ayam rendang khas Padang

Ayam rendang khas Padang

Kalau dikantor suka order naspad dan menu favorit nya ayam rendang 🀀, jadi buat sendiri aja biar makannya puas.. Hehe #siapramadan

Ayam rendang

Ayam rendang

6 porsi
Rendang Ayam Pedas

Rendang Ayam Pedas

Ini resep dari mamah,resep turun temurun keluarga,kalau dulu rempah bubuknya bikin sendiri dari perpaduan rempah kering,kalau sekarang udah praktis,udah banyak yang jual rempah bubuk dikemas terus dititipin ketoko2,warung atau dipasar,jadi tinggal bikin rempah basahnya aja,buat yang suka pedas,yuk cobain resep rendang pedasnya indy.....πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹ #AhlinyaAyam #SiapRamadan

Rendang Daging Sederhana

Rendang Daging Sederhana

Pengen makan rendang yg bumbu nya ga ribet dan masak nya simple... Cari2 resep... Baca2 dan akhirnya jatuh lah pilihan pada resepnya mba Gina Rahayu...langsung aja yaa ini resepnya #SiapRamadan #AntiRibet

Rendang Jengkol Simple (semangkok)

Rendang Jengkol Simple (semangkok)

Suami seneng banget sama jengkol πŸ˜†πŸ˜† Tapi malah kurang suka kalo dikasih daun jeruk, jadi deh rendang ala kadar , super simple rasa maknyus πŸ˜‹

45 Menit
Ayam rendang glabed

Ayam rendang glabed

Waktu belum nikah aku dan suami aku sering banget makan ayam rendang sepulang kerja terus mikir timbang beli mulu kenapa gak coba masak akhirnya aku minta resep sama abang jualannya dan udah sering aku coba dan rasanya sama" enakk jadi bunda" bisa coba juga yah 😊

Rendang jengkol

Rendang jengkol

mumpung tetangga belum pada plg mudik,masak jengkol biar ga ada yg komplen baunya saat direbusπŸ˜„ #berburucelemekemas