Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Opor Ayam yang Lezat Sekali

Dipos pada February 2, 2022

Opor Ayam

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Opor Ayam yang pasti lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Opor Ayam yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Opor Ayam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Opor Ayam di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Opor Ayam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Opor Ayam memakai 13 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Opor Ayam:

  1. 1/2 kg ayam
  2. 2 btg serai (dimemarkan)
  3. 2 lmbr daun salam
  4. 1 gls Santan kental
  5. Santan encer secukupnya sesuai selera
  6. 3 sdm minyak goreng
  7. 1 sdt garam
  8. 1 sdt gula
  9. 4 bh bawang merah
  10. 1 bh bawang putih
  11. 1 bgks Bumbu opor kasar
  12. 3 btr kemiri (dihaluskan)
  13. 1 ruas lengkuas (dimemarkan)

Langkah-langkah untuk membuat Opor Ayam

1
Cuci bersih ayam kemudian rebus ayam sebentar
2
Haluskan bumbu yaitu bawang merah, bawang putih dan kemiri
3
Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu yang telah dihaluskan tadi sampai harum masukkan serai, daun salam, bumbu opor kasar aduk sebentar hingga matang
4
Masukkan santan dan ayam hingga matang
5
Taburkan bawang goreng secukupnya

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Opor For Nana (MPASI Mbak Nana 12m+)

Opor For Nana (MPASI Mbak Nana 12m+)

Menu Mpasi mbak Nana #sayanganak #siaplebaran #jemputrejeki hallo moms... gimana ni lebarannya ? lancar ? kali ini emak Nana masak Opor(lagi) buat si Nana. taukah moms opor adalah masakan berkuah santan yang sangat terkenal diseluruh Indonesia, Terutama didaerah Jawa tengah dan juga Jawa Barat. Masakan yang satu ini terbuat dari bahan utama daging ayam yang dimasak dengan aneka rempah-rempah, dan santan kental yang dihasilkan dari buah kelapa. Dari warnanya jelas terlihat kuning. Sebenarnya opor di Jawa terdiri dari 2 macam, opor putih dan opor kuning. Opor putih di sini lebih banyak diminati oleh kalangan emak-emak (sebutan), yaitu para wanita Tionghoa yang sudah membaur dengan kebiasaan setempat mengenakan baju kurung (bukan kebaya) dan sarung selayaknya penduduk setempat. Sementara opor kuning, biasa dimasak oleh penduduk asli dengan menambahkan kunyit, dengan alasan โ€œluwih ayuโ€ (lebih cantik), tidak pucat dan lebih menyehatkan badan karena kunyit sebagai penyeimbang santan. Seperti diketahui bahwa fungsi kunyit sangat baik untuk kesehatan tubuh. Makna warna kuning diasosiasikan dengan emas, yang berkonotasi kemakmuran dan kemakmuran. #jemputrejeki

Opor daun singkong

Opor daun singkong

#resolusi2019 #berburucelemekemas2019

Opor Ayam Bunda

Opor Ayam Bunda

Suami dan anak ku suka masakan santan dan kali ini perdana aku coba masaki Opor Ayam.

4-5 Porsi
45 Menit
Terik 3T (tahu tempe telur)

Terik 3T (tahu tempe telur)

Pake bahan2 seadanya yang ada dirumah ๐Ÿ˜

Opor Putih Pedas Daging Printil dan Tempe

Opor Putih Pedas Daging Printil dan Tempe

Ini juga favorit keluarga saya, bisa dinikmati juga dengan bubur.

Opor ayam dan tahu

Opor ayam dan tahu

Lauk olahan dari ayam yang sering dibikin karena kesukaan anak-anak, dan saya selalu bikin dengan kuah yang banyak, jadi pas nih temanya sama minggu ini tentang ayam berkuah๐Ÿ˜Š Resep minggu ke-17 #SiapRamadan #AhlinyaAyam #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_depok

Opor (Ayam Tempe)

Opor (Ayam Tempe)

Lebaran ga makan opor, daripada kebayang bayang lebih baik masak sendiri..

Opor telur,tahu dan tempe

Opor telur,tahu dan tempe

Selamat mencoba Bun resep nya...๐Ÿ˜Š

Opor Nangka

Opor Nangka

Opor Nangka ini adalah masakan mama saya. Sebenernya simple, opor yang biasanya ayam atau telur diganti dengan nangka muda. Mungkin dulu dibuat karena lebih murah dibanding daging/telur jadi lebih hemat hihihihi.... Tapi tiap kali pulang pasti kangen dimasakin ini. Dimakan dengan kuah yang banyak, dan semakin dipanasin semakin enak karena nangkanya jadi lebih lempuk. Kali ini bikin sendiri, rasanya bikin kangen terobati sedikit ๐Ÿฅฐโค๏ธ #selo_selasalonggar #mulihndeso #cookpadcommunity_yogyakarta

140.Nasi Biryani Opor

140.Nasi Biryani Opor

Memanfaatkan masakan sisa lebaran menjadi menu baru yg asiiik...#resolusi2019#berburucelemekemas#cookpadcommunityindonesia#nasibiryani

5 org
Opor ayam special

Opor ayam special

Kamu bukanlah orang yang cacat, kamu hanya punya satu kekurangan akan tetapi Tuhan memberikan Kamu banyak kelebihan, yakinlah bahwa setiap penyakit itu ada obatnya" #TemanBerjuang #TetapSemangat #BePositive #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Jakarta

3 orang
20 menit
Opor Ayam

Opor Ayam

Semoga resep ini bermanfaat dan selamat mencoba ๐Ÿ’• #cookpadcommunity_lampung #BerburuCelemekEmas #AhlinyaAyam #SiapRamadan

Opor ayam kampung

Opor ayam kampung

Maaf y g ada step2 na.. Alna ini masak sm keluarga๐Ÿ˜

Opor Ayam dan Tahu

Opor Ayam dan Tahu

Dan ini masih hasil karya perdana perdapuran saya..buatnya simpel kok gak pake ribet dgn bahan seadanya ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ selamat mencoba

Opor Ayam (kuning)

Opor Ayam (kuning)

Masak opor kesukaan pasukan krucils, kali ini dibikin kuning opornya.. dengan bumbu sederhana, tapi bisa bikin mereka makan berkali kali ๐Ÿ˜