Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Daging dan Tahu yang Lezat

Dipos pada February 8, 2020

Rendang Daging dan Tahu

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang Daging dan Tahu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Rendang Daging dan Tahu yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Daging dan Tahu, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Daging dan Tahu ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging dan Tahu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging dan Tahu memakai 14 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ya aku tau, sebagai penggemar tahu hampir semua masakanku ada tahunya ๐Ÿ˜‚ ini rendang pakai bumbu rumahan yang aku beli di pasar merk cap โ€œUdangโ€. dan rendang ini aku kasih sayur dan tahu biar nambah gizinya ๐Ÿ˜

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging dan Tahu:

  1. 1/4 kg daging sapi
  2. 1 papan tahu
  3. 3 lonjor batang bunga bawang
  4. secukupnya wortel
  5. 1 bungkus bumbu rendang cap โ€œUdangโ€
  6. secukupnya garam
  7. secukupnya gula
  8. kaldu bubuk secukupnya (terserah kaldu apapun)
  9. 5 buah cabe rawit
  10. 1 buah cabe merah
  11. 1 sendok fiber creme pengganti santan
  12. air lemon/jeruk secukupnya untuk merendam daging biar empuk
  13. 3 siung bawang putih
  14. 2 siung bawang merah

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging dan Tahu

1
Cuci dan potong daging sesuai selera lalu rendam di air jeruk/lemon. sisihkan beberapa saat (20-40 menit)
2
Potong tahu sesuai selera lalu goreng terlebih dahulu. angkat sisihkan.
3
Panaskan wajan, tumis bawang merah dan bawang putih di geprek sampai harum.
4
Tambahkan air putih lalu masukkan bumbu rendang cap โ€œUdangโ€ bersama bubuk fiber creme. aduk rata sambil ditambahkan sedikit gula dan garam dan kaldu bubuk.
5
Masukkan daging sapi yang telah di rendam air jeruk lalu biarkan sampai matang
6
Masukkan tahu goreng di ikuti wortel, bunga bawang dan cabe. aduk rata dan biarkan tanak. semakin lama di masak dengan api kecil semakin merasuk bumbunya.
7
Setelah tanak, angkat dan sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Ayam Tanpa Santan

Rendang Ayam Tanpa Santan

#ahlinyaayam #berburucelemekemas Si adek suka banget lauk ayam, tiap hari makan harus ada lauk ayamnya. Adek juga sudah mulai doyan masakan berbumbu tapi yg tidak pedas. Maka mama masakin rendang ayam tanpa santan ini nih.. adek lahap makannya pagi ini๐Ÿ˜...

113. Rendang Jamur Tiram

113. Rendang Jamur Tiram

29 Juli 2019. 30-1. Bismillah... Bosan dengan tumis jamur dan jamir crispy. Ini recommended banget, apalagi kalau pedas ๐Ÿ˜‹. Niatnya g pedas bisa buat kaia tp pas aduk, cabai rawitnya sobek ๐Ÿ˜. Tanggang jadinya, pedes banget enggak, balitapun jadi gmw karena pedas. Tapi ini enak banget, alhamdulillah ๐Ÿค— ๐Ÿ’•. Source/ resep : Fitri Sasmaya โค๏ธ #Resolusi2019 #mingguke30 #BerburuCelemekEmas #cookingwithhearteatingwithlove #tidaksekedarmemasak

Nasi Campur Rasa Rendang

Nasi Campur Rasa Rendang

#Menu10K nih, soalnya cuma modal beli ayam, telur, sama sambel aja hehe. Jadi tadi siang tuh beli sayur di rumah makan padang dan masih kesisaan ayam beserta sambelnya. Karena kalau dimakan langsung cuma bisa buat makan sendiri, akhirnya dicampur aja biar bisa buat bareng-bareng. Bisa jadi #ResepAnakKost nih, soalnya #MurahMeriah dan #AntiRibet apalagi buat yang malmingnya di rumah kayak aku hehew. Cusslah dicek~~ #Resolusi2019 #BerburuCelemekEmas

2 Porsi
15 menit
Rendang Jengkol dan Daging Sapi

Rendang Jengkol dan Daging Sapi

request suami ๐Ÿ˜† makannya sehari sampai 4x

15 porsi
Rendang ayam

Rendang ayam

6/7 porsi
Kelapa Sangrai Tumbuk untuk Rendang Padang atau Malbi Palembang

Kelapa Sangrai Tumbuk untuk Rendang Padang atau Malbi Palembang

Bermula dari penasaran, kenapa ya menurut saya rendang buatan saya, rasa dan tampilannya masih terasa beda dengan rendang yang dijual di Rumah Makan Padang, walaupun kata orang-orang rasanya persis dan sudah layak banget untuk dijual. Akhirnya browsing dan tanya sana sini. Aha ketemu deh, ternyata perlu Kelapa Sangrai Tumbuk sebagai tambahannya. Takarannya: 1 butir kelapa sangrai tumbuk cukup untuk resep 2 kg daging rendang. Sudah saya buktikan, dengan menambahkan kelapa sangrai tumbuk sebelum kompor dimatikan, rendang saya yang sudah menghitam jadi makin hitam, makin gurih, makin kental dan makin banyak bumbunya. Persis kayak di Rumah Makan Padang. Sebelum tau resep kelapa sangrai tumbuk ini, saya selalu beli jadi kelapa sangrai tumbuk di pasar. Sayangnya di tempat saya sebungkus kecil 10rb, dengan isi sekitar 1 sdm plus minyak yang menurut saya ga jelas minyak apa. Padahal dengan bikin sendiri lebih irit, lebih higienis dan bikinnya ternyata gampang koq. Asal mau sabar aja. Modalnya juga murah, cuman 10rb untuk jadi 5 sdm. Nah kalau dijual kan bisa laku 50rb tuh, jadi untung 40rb (duh otak jualan๐Ÿ˜†). Dan ternyata kelapa sangrai tumbuk ini bisa dipakai untuk Malbi Palembang lho (gulai/semur Palembang). Makasih Mbak Nuning Putri buat resepnya. Mantul! Senang rasanya, there's always a room for improvement for anything, termasuk dalam memasak. Biar ga lupa, saya share lagi disini. Salam sutil๐Ÿ˜˜ #SiapRamadan #PekanInspirasi #Berburucelemekemas #Resolusi2019

75'
#33 Rendang Jengkol Bumbu Praktis

#33 Rendang Jengkol Bumbu Praktis

14-02-2019. 6-1 Ada jengkol, pingin rendang tp bumbu gak lengkap, yasudah pakai bumbh praktis aja ๐Ÿ˜๐Ÿ‘Œ #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Mingguke6

1 mangkok
2 jam
Rendang jengkol pedas

Rendang jengkol pedas

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru. Br tau setlh 19 thn merit tyt suamiku doyan jg jengkol dan kemarin cb bt lsg ludes๐Ÿ˜

Rendang Kalio Daging Sapi

Rendang Kalio Daging Sapi

Fav.ku dan Suami kalo beli di masakan padang itu selalu rendang,, dan uda lama banget pengen bikin sendiri tapi kendala juga gapunya blender, dan sekarang uda punya blender, dan kebetulan ada stock daging sapi di frezeer, juga ada bumbubumbu di kulkas dan dapur yang bisa dipake buat bikin rendang daripada dibuang, akhirnya bikin deh. Eh kebetulan ada tantangan dari cookpad, barangkali beruntung hehe. Alhamdulilah hasil selalu tidak mengecewakan (katasuami)๐Ÿ˜ itulah kenapa aku suka cobacoba masakan yang belum pernah aku masak sebelumnya, biar tau rasanya ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ #kuraskulkas

Rendang Sapi bumbu Sajiku

Rendang Sapi bumbu Sajiku

Masih edisi daging qurbankemarin masih ada sedikit dan kepengen bikin yg ga biasa, kebetulan punya stok bumbu instan rendang.. yauda langsung dieksekusi.. Baru pertama kali bikin rendang dan hasilnya sangat memuaskan.. dilahap suami semuanya ๐Ÿคฆ๐Ÿ˜… Tapi gpp, jdi tambah semangat masakin suami dgn menu baru ๐Ÿ˜ Selamat mencoba moms ๐Ÿค—

4 porsi
1 jam
Rendang ampela ati simple

Rendang ampela ati simple

Udh lama banget gak posting2,rasanya mau ketak ketik tuh ya males gtu ๐Ÿ˜….sesuai judul rendang ampela ati ini masaknya simple n cepet tapi tetep enak ๐Ÿ˜‹

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Jadi critanya dapet daging qurban, suami pengennya di rendang, tapi berhubung gigiku lagi numbuh yg paling belakang kan agak sakit, jadi dagingnya aku iris kecil2, seruas jari.

Nasi goreng rendang daging & petai

Nasi goreng rendang daging & petai

Menu sarapan yang prqktis buat saya adalah nasi goreng , tinggal dikreasikan bumbu dan isiannya supaya gak bosen.

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Ikut ramaikan #AhlinyaAyam dengan tema "ayam disatenin" Sebenarnya bingung mau masak apa๐Ÿคฃeghh cari2 di cpnya mb fitsas nemu inspirasi langsung buat๐Ÿคญrendang ayam ini enak banget dan sudah berkali kali2/bermacam2 recook resep dari mb fitsas suka terus dan hasil resep slalu memuaskanโค Source:Fitri Sasmaya #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity #clovercookinglover #cookpadsurabaya #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpad_id #kitchencomunty #happycooking

Rendang Sapi

Rendang Sapi

3 jam
Ayam rendang mandailing #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Ayam rendang mandailing #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru ke pasar terus disaat ayam lagi mahal2nya karena mw tahun baruan eh trtiba ada yang jual ayam kampung dengan harga per ekornya hanya 25ribu saja kurang lebih berat ayamnya stlh ditimbang 1kg 3ons gitu trs sigaplah belanja berubah haluan yang tdnya cuma mw nyambal ikan doank akhirnya jd masak rendang ayam kampung๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

1 1/2 jam