Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rendang daging berkuah yang Lezat Sekali

Dipos pada March 1, 2020

Rendang daging berkuah

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Rendang daging berkuah yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Rendang daging berkuah yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang daging berkuah, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang daging berkuah bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging berkuah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging berkuah memakai 14 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masak rendang daging tapi ada kuahnya, karena permintaan bapakku kalau masakan rumah harus sedikit berkuah hehehe :D dan yang pasti waktu masak cuma porsi kecil karena daging sapi lagi mahal-mahalnya hehehe :D

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging berkuah:

  1. 1/4 kilo daging sapi
  2. 5 buah cabai keriting
  3. 5 siung bawang merah
  4. 3 siung bawang putih
  5. 3 cm kunyit
  6. 3 cm jahe
  7. 5 cm lengkuas
  8. 1 batang sereh
  9. 1 lembar daun lengkuas
  10. 1 buah santan merk kara
  11. 300 mL air
  12. secukupnya Minyak
  13. secukupnya Garam
  14. secukupnya Gula

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging berkuah

1
Potong dadu daging sapi
2
Haluskan bumbu yaitu bawang merah, bawang putih, cabe keriting, kunyit, jahe, garam secukupnya. Setelah halus, memarkan lengkuas dan sereh.
3
Tuang minyak secukupnya, tumis bumbu dengan api sedang, aduk hingga harum.
4
Masukan daging sapi, aduk rata. Masak hingga daging berubah warna.
5
Tuang air. Aduk rata. Masak hingga mendidih. Koreksi rasa dengan gula dan garam.
6
Masukan santan kara. Masak hingga kuah sedikit menyusut dan daging sapi empuk sambil aduk sesekali agar santan tidak pecah.
7
Rendang daging berkuah siap disajikan :)

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Padang lezat

Rendang Padang lezat

Saya jadi yakin kalau rendang itu istimewa. Selain soal rasa yang memang tak terkalahkan proses membuatnya patut diacungi jempol. Dimana harus meluangkan waktu dan tenaga dan olah kesabaran. Sebab disitulah resep rahasia kenapa rendang begitu legit dan gurih. Rendang saya ini memang bukan rendang asli padang. Secara saya adalah wanita jawa. Tapi soal rasa jangan ditanya beberapa teman saya yang asli sumatra cocok sekali dengan rendang saya ini. Memang sih pemakaian santan tak sebanyak rendang aslinya. Tapi sekali lagi proses memasak yang benar dan penuh kesabaran menjadikan rendang ini super legit...harum...sedap dan hitam. Kuncinya merendang adalah memproses karamelisasi dari santan yang dimasak perlahan dan lama sehingga mengeluarkan manis dari santannya. Jadi disitulah rahasia kenikmatan rendang. Intinya memasak itu adalah soal komplit. Komplit racikan bumbu dan rasa dalam dalam prosesnya. Selamat mencoba

4 jam
Rendang Daging Praktis

Rendang Daging Praktis

Dari dulu pengen banget bikin rendang daging, tapi belum kesampaian krn punya bayi gak ada waktu nguprek lama2 di dapur.. tp penasaran bgt mau bikin. Akhirnya ke pasar deket rumah beli daging n bumbu halus rendang yg udah jadi (biar praktis gak perlu kupas2 bawang2an, cabe2an, ngulek2) dll... akhirnyaaa jadi jugaa... bahan2 lain disesuaikan dengan selera yaa... bisa ditambah sesuai keinginan kitaa...πŸ˜‰

3,5 jam
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Melimpahnya daging karna idul adha .. akhirnya bikin rendang

Rendang pentol kacang merah

Rendang pentol kacang merah

Karena ada sisa santan kental dikulkas sisa kemarin msk jangan Lombok gunkid...jd dikreasikan jd masakan yg lain(dibuang sayang)

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Saya kok masak ini jadi makannya lahap 😌 enak, ga percaya? Cobain sendiri yukk, bikin sendiri tapi πŸ˜‚

Rendang Daging

Rendang Daging

Jadi saya ngga pernah bisa membuat rendang padang. Konon mungkin karena saya urang sunda. Haha Tapi tak mengape ini lumayan enak walaupun bumbu-bumbunya perpaduan bumbu segar dan instan. Hehe. Nothing wrong kok pake bumbu instan. Ini namanya irit πŸ˜‰ Enjoy! #BikinRamadanBerkesan #resepramadanhes28 #masukdapur

90 menit
Rendang sapi

Rendang sapi

dapat jatah dr masjid deket rumah daging sapi,akirnya sebagian dimasak rendang yg ga pedes biar si bos cilik ikut makan.

Rendang simple Β½kg

Rendang simple Β½kg

Kita keluarga kecil tapi punya selera makan besar.. Jadi klo beli terus agak boros.. Pengen makan rendang tapi udah males ngebayangin masaknya yg ribet dan lamaa.. Tapi setelah coba cari alternatif semua bahan, akhirnya dapet resep bikin rendang dengan cara yg simple dan agak instan πŸ˜‚

Rendang daging pedas

Rendang daging pedas

Ini resep rahasia dari mamak mertua hehe.. Suami lahap banget makannya klo pake ini.. Jadi saya coba minta resep ke mertua dan tadaaa hasilnya penuh cinta enak bingit hihi lebay. Tapi emang enak bingit rasanya bisa tahan hingga 2minggu karena keringan.. Pake nasi anget lebih mantap.. Klo anda males masaknya bisa titip masak ke saya 😁 preorder area yogyakarta dsk 081222960798.. Met mencoba

Rendang jengkol

Rendang jengkol

yang pasti sepertinya sejak kecil saya sangat menyukai masakan dengan bahan dasar jengkol. apalagi jengkol tua. beeehhh rasanya itu menggoyang lidah. 🀣

Rendang Jengkol Simpel Nikmat

Rendang Jengkol Simpel Nikmat

Rendang ini ala me ya, simple, bahan mudah ga terlalu banyak tp rasa? Udahlah ! Nasi mana nasi?

Nasi goreng rendang seafood

Nasi goreng rendang seafood

Anak mess dapet makan kotakan isinya rendang. Pengen modifikasi aja. Liat di kulkas bnyk makanan olahan seafood, kayak fish ball, salmon ball, dll..jadi de nasgor na....

1 porsi
15-20 menit
Rendang Padang

Rendang Padang

Resep by mertua

Rendang

Rendang

Source DapurVy Enak dan mudah... karna semua bumbu di haluskan, hasil akhirnya bumbunya kental😍. Recommended buat dicoba.. Edisi late post hehe

Rendang ayam ala me πŸ₯°

Rendang ayam ala me πŸ₯°

Cus masakπŸ˜‹πŸ˜‹

3-4 porsi
Rendang sapi sepesial

Rendang sapi sepesial

Ini cara masak rendang meresap kedalam danging nya bikin kamu ketagihan makan nya...πŸ˜ƒ

6 porsi
2 jm
Rendang

Rendang

Pas Lebaran kmaren sy bikin rendang tp br sempet posting resep ini resep andalan keluarga kt anak2 sm suami enak buatan mama drpd beli pdhl mm bkn orang padang tp inikan resepnya dr kk angkat sy orang padang asli y udah yuk kita liat resepnya di jamin enak bingit empuk DagingnyaπŸ˜‹πŸ˜‹ tentunya nulis resepnya g bingung krn bhs indonesia smuaπŸ˜‚πŸ˜‚

Rendang telur

Rendang telur

kepingin makan enak tapi hemat πŸ˜„πŸ˜„

Rendang Padang

Rendang Padang

Resep ini terinspirasi dari resepnya ibu Susi Agung, saya modifikasi sedikit bahan dan cara masaknya. Juara ini rendang rasanyaaaa!! πŸ–’πŸ–’πŸ–’ Untuk resep asli bisa dilihat disini : https://cookpad.com/id/resep/2418750-rendang-daging