Anda sedang mencari inspirasi resep Ketupat Sayur ala my mom yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Ketupat Sayur ala my mom yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.
Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Ketupat Sayur ala my mom, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Ketupat Sayur ala my mom sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ketupat Sayur ala my mom sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ketupat Sayur ala my mom memakai 21 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Dari kemarin saya kepingin banget makan ketupat sayur, di Cilacap blm ada yg jualan. Ngga kaya wkt di Jekardah tinggal loncat ke samping rumah udah ada tukang nasi uduk dan ketupat sayur. Kalau di sini harus Go Kitchen dlu untuk menikmati ketupat sayur. Masa iya hrs ke jakardah dlu atau kalau ngga nunggu lebaran baru bisa menikmatinya, lamaaaa kaliiiii...udh keburu ngga kepingin lagi πππ. Trs kemarin mlm beli ketupatnya aja di abang2 yg jual sate padang. Pagi2nya cari sayuran dan pelengkapnya di mamang sayur π π π . Alhamdulillah akhirnya bisa menikmati ketupat sayur....sedaapnya πππ. Ini sayur ketupat yg slalu ibu saya masak ketika hari Lebaran tiba. Bener jika ada yg bilang "kemanapun anak2 nnt pergi dia akan slalu rindu masakan ibunya πππ. Saya cm tny ke ibu bumbunya apa aja, kalo takaran2nya menurut feeling saya aja π π . Monggo yg mo coba bikin juga ini resepnya.
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ketupat Sayur ala my mom:
- Ketupat
- Sayur Ketupat
- Bawang goreng
- Kerupuk
- Bahan :
- 1 bh Labu siam ukuran sedang yg di potong bentuk korek api
- 3 lonjor kacang panjang dipotong-potong halus
- 4 bh ceker
- 2 bh kepala
- 4 butir telur
- 3 bks tempe ukuran kecil di potong kotak-kotak kecil
- 1000 ml air
- 2 bks kara uk. 65 gr
- Garam & penyedap rasa
- secukupnya Minyak
- Lengkuas, Daun salam, Daun sereh
- Bumbu yg di haluskan :
- 20 bh cabe merah besar
- 9 siung bawang putih
- 1 bks terasi Abc yg kecil
- 4 btr kemiri