Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang Sapi yang Anti Gagal

Dipos pada February 24, 2020

Rendang Sapi

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rendang Sapi yang simple Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Rendang Sapi yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Sapi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Sapi memakai 18 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Sapi:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 3 bks segitiga santan kara
  3. 1 1/2 sdm ketumbar
  4. 1 ruas jahe
  5. 1 ruas lengkuas
  6. 2 ruas jari kayu manis sepanjang
  7. seujung sendok makan jinten
  8. 2 bh kapulaga
  9. 1/4 bh biji pala
  10. 3 bh cengkeh
  11. 6 siung bawang merah
  12. 6 siung bawang putih
  13. 15 bh cabai merah kering
  14. 15 bh cabai merah keriting
  15. 1 bh serai ukuran sedang
  16. 3 lembar daun salam
  17. 3 lembar daun jeruk purut
  18. secukupnya gula, garam

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Sapi

1
Bersihkan daging sapi, lalu potong sesuai selera.
2
Giling semua bumbu. Kecuali daun salam, daun jeruk, kapulaga, kayu manis dan serai sampai halus.
3
Panaskan mntak sedikit, tumis semua bumbu sampai harum lalu masukkan daging dan beri air. Masukkan 1 bks santan kara.
4
Setelah daging mulai empuk dan air mulai menyusut, masukkan kembali 2 bks santam kara. Beri gula dan garam. Cek rasa.
5
Bila sudah empuk, angkat dan rendang siap disajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Randang lokan (rendang kerang)

Randang lokan (rendang kerang)

Rendangnya gak berwarna hitam, masak rendang harus menggunakan kelapa yang pas biar keluar minyak. wajan besi, bumbu2 segar dan dimasak dengan api kecil, bahkan kalau mau lebih beraroma dimasak dengan menggunakan kayu dari tanaman cinnamon (cassiavera), wahh dimana mau dicari... Rendang dengan penampilan begini saja sudah sangat membahagiakan kami, Alhamdulilah...

Rendang medan#festival resep asia#indonesia#daging sapi#

Rendang medan#festival resep asia#indonesia#daging sapi#

Hari raya idul adha telah tiba.. Menu yg satu ini adalah menu andalan untuk keluarga tercinta setiap tahun menjelang idul adha..kenapa pilih menu ini..karena aroma nya yg khas dn rasanya yg pas di lida..

10 porsi
1 jam
Nasi goreng bumbu rendang

Nasi goreng bumbu rendang

Agak ga nyambung sebenernya updatetan sy dgn moment saat ini yg msh d liputi suasana lebaran,tp emang s ayah pagi2 udh minta nasgor, bosen ktnya mkn ketupat mulu dr kmrn, untung msh ada nasi d kulkas (sisa mlm takbir, sy taro d wadah tertutup), naahhh krn msh ada rendang jd ya sy masukkan jglah sekalian biar ada bau2 lebarannya, halaahhh..😁

1 porsi
kurleb 10 menit
Rendang Blengong/Tongki/Pendalungan +tips

Rendang Blengong/Tongki/Pendalungan +tips

Selalu masak ini tiap lebaran, jadi pelengkap ketupat sayur berhubung aku juga gak begitu suka opor ayam. Biasanya sayur ketupatku berisi tempe dan dilengkapi mie telur (resepnya ada di postingan sebelumnya). Blengong tuh apa sih? ya kayak sejenis bebek gitu, tapi lebih gemuk dan badannya lebih besar. Di daerah lain, biasanya disebut "Tongki" atau "Pendalungan" dan katanya, didapat dari hasil perselingkuhan bebek sama entok! wkwkwkwk seperti biasa, bumbunya aku pakai butiran rempah beli di pasar tradisional. minyak kelapanya juga aku buat sendiri, jadi makin sedap! dan disini aku tambahkan tips supaya dagingnya tidak apek ya. pasti kesal kan kalo makan bebek terus tiba-tiba bau apek?? iyuuuuhh..

±1 jam
Rendang Ayam Kampung

Rendang Ayam Kampung

Ini masakan lebaran kemarin jd jumlahnya banyak heheheheh karna bnyak keluarga jauh datang juga nanti

Rendang telur simple

Rendang telur simple

Lagi males masak tapi di rumah ada tukang. Terpaksa masak . Tapi bikin yang simple ajahh.

Rendang Super Duper #FestivalResepAsia #Indonesia #DagingSapi

Rendang Super Duper #FestivalResepAsia #Indonesia #DagingSapi

Paling suka dengan masakan yg ini,, paling laku setiap lebaran ini. 😉 Paling enak kalau masak² bgini dan bisa kumpul dgn kluarga tercinta dan makan bersama mereka.

Rendang sapi

Rendang sapi

Ini ke 2 kalinya bikin rendang tiap Idhul Adha....Alhamdulillah hasil tdk mengecewakan....

Rendang daging sapi pedas

Rendang daging sapi pedas

Pas sahur kemarin suami aku request rendang, kebetulan stok daging dikulkas masih ada langsung cussss kedapur andalan 😘😘🍖

Telur dadar simple (rendang hati ayam)

Telur dadar simple (rendang hati ayam)

Buat sarapan mah yg simpel2 aja, yang penting refill lemaknya cukup..

Daging rendang kuah simpel banget gak pake ribet

Daging rendang kuah simpel banget gak pake ribet

Tiba2 suami lagi kepengen banget nih daging rendang.. tapi setok bumbu dirumah lg nipis.. nah kebetulan setok daging di freezer belum sempet diapa2in.. jadilah daging rendang kilat.. 😋🙌 #KitaBerbagi 💪

2-4 porsi
Rendang Babat + Tips, Trik dan Saran

Rendang Babat + Tips, Trik dan Saran

Bang_@nto 021217 Rendang merupakan salah satu ikon kuliner tradisional di Indonesia. Rendang yang paling ternama tentu saja rendang padang. Rendang identik dengan Daging dan rasanya. Namun sekarang rendang lebih bervariasi ada rendang kentang, telur, Babat dll. Di akhir pekan ini mencoba mengolah masakan asli Indonesia menggunakan Babat. Semoga bisa bermanfaat buat semua pengguna Cookpad. Rendang Babat ini salah satu resep andalan keluarga dirumah selain rendang2 yang lain, rasanya yang bener-bener enak dan bikin nagih. Langsung Eksekusi guys 😁👌 :

Rendang Jengkol Padang

Rendang Jengkol Padang

Ini masaknya ala padang ya, enak bgt bgt bgt, ceritanya saya masak banyak, karna adek saya kuliah dipalembang, dan kangen masakan rumahan jengkol ala kk nya, jd dikirim via jne 2hr sampe tp no froblem gak basi, krna sy masaknya pake cinta hehehheh(intinya harus bersih, bumbu lengkap) tanpa pengawet

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Harusnya pakai daun kunyit ya kalau rendang..ini coba resep ala kadarnya..boleh dibilang rendang kw..hehe

Rendang enak resep gampang

Rendang enak resep gampang

Pokoknya yang ngikutin resep ini engga nyesel deh.. ibu2 yang suka dng rendang, insyallah cocok dengan resep ini

Untuk 5-8 porsi
2-3 jam
Rendang Kalio #kitaberbagi

Rendang Kalio #kitaberbagi

Alhamdulillah hari ini dapat daging qurbannya daging sapi jadi dibikin rendang kesukaan si bapak dan anak laki 😊 yuk mari cuz ah masak bundaa..

Rendang Ayam Nendang

Rendang Ayam Nendang

mmm..... ayam....ayam...dan ayam lagi hheee kali ini bumbu2nya sangat simple yaa #abaikan foto yang masih berantkan