Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Lawar Kacang Panjang Ayam yang Enak

Dipos pada September 21, 2019

Lawar Kacang Panjang Ayam

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Lawar Kacang Panjang Ayam yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Lawar Kacang Panjang Ayam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Lawar Kacang Panjang Ayam, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Lawar Kacang Panjang Ayam di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lawar Kacang Panjang Ayam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lawar Kacang Panjang Ayam memakai 33 jenis bahan dan 12 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Udah lama sy simpan resep ini dan baru sekarang terlaksana pas kebetulan bersamaan dengan tema posbar bulan ini yaitu makanan khas Bali dan posbar mingguan salah satu olahan palawija yaitu kacang panjang. Jadilah kesempatan sy utk icip2 resepnya. Lumayanlah ya sblm ke Bali (aamin..๐Ÿคฒ) nyoba resepnya dulu biar bisa bandingin sm aslinya nnti resep sy kurang apa๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…Resep sy copas dr mba @pawonbune_aas. Makasih ya mba.. Hmm makanan yg kaya rempah, kacangnya jg crunchy, gurih dr ayamnya dan tentunya pedas.. membuat nasi di rmh berkurang banyak๐Ÿ˜†๐Ÿฅฐ #Rekreasi_Bali #Jabodetabek_OlahanPalawija #CookpadCommunity_Bogor

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lawar Kacang Panjang Ayam:

  1. 250 gr kacang panjang
  2. 200 gr ayam fillet (sy : bagian dada)
  3. 1 genggam kelapa yang sdh dibakar dan diparut sesuai selera
  4. 1 lembar daun salam
  5. 1 lbr daun jeruk, iris tipis
  6. 1 bh jeruk limau / lemo
  7. Secukupnya garam
  8. Secukupnya air
  9. Secukupnya daun pisang & lidi
  10. Secukupnya minyak kelapa / minyak goreng sawit
  11. ๐ŸŒ  Bumbu / base genep :
  12. 2 siung bawang putih
  13. 5 butir bawang merah
  14. 2 butir kemiri, disangrai
  15. 4 bh cabe rawit (sy : 3 bh cabe merah keriting)
  16. 1 ruas jari jahe
  17. 1 ruas jari lengkuas
  18. 1 ruas jari kunyit
  19. 1 sdt ketumbar
  20. 1 ruas jari kencur
  21. 2 batang sereh
  22. Sejumput jinten - optional
  23. 1 sdt lada hitam
  24. 1/4 pala (size kecil)
  25. 1 buah tabia bun (sy : skip)
  26. 1/3 ruas jari bangle / bonglai (sy : skip)
  27. 1/3 ruas jari jangu / jeringau (sy : skip)
  28. ๐ŸŒ  Bahan Sambal Embe :
  29. 6 buah bawang merah, di iris tipis kmdn digoreng
  30. 3 siung bawang putih, di iris tipis kmdn di goreng
  31. 10 bh cabai rawit (sesuai selera pedasnya), potong2, goreng
  32. 1 sdt terasi, digoreng
  33. 1 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Lawar Kacang Panjang Ayam

1
Siapkan semua bahan. - Lengkuas, jahe, kunyit, kencur tidak perlu dikupas kulitnya, cukup di cuci bersih. - Iris2 bahan bumbu halus kmdn uleg / Chopper sesuai selera, mau sampai halus sekali atau agak kasar.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 1
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 1
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 1
2
Panaskan wajan, tumis bumbu genep dengan sedikit minyak. - Tambahkan daun salam, tumis hingga harum. - Tambahkan air secukupnya, masak bumbu hingga tanak dan habis airnya.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 2
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 2
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 2
3
Cincang halus ayam, - Tambahkan 2 sdt bumbu genep dan 1 sdt garam. - Aduk hingga tercampur rata.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 3
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 3
4
Bungkus adonan ayam dgn daun pisang, semat bagian ujungnya dengan lidi. - Bakar hingga matang.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 4
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 4
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 4
5
Potong2 kacang panjang +/- 1 cm (sesuai selera). - Rebus sebentar, +/- 1 menit di air mendidih yg diberi sedikit garam. - Angkat, tiriskan, sisihkan.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 5
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 5
6
Di resep asli, kelapa parutnya dr kelapa yg dibakar. Karena sy memakai kelapa parut yg beli di pasar, kelapa parutnya sy panaskan dulu di wajan (sangrai).
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 6
7
Saatnya kita campur semua bahan. Kalau bisa pergunakan sarung tangan plastik supaya tidak pedas ditangan. - Ambil mangkok, masukkan ayam, bumbu genep, cabe goreng, terasi goreng. - Aduk hingga tercampur rata, agak sedikit diremas-remas.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 7
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 7
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 7
8
Masukkan kacang panjang dan kelapa parut, aduk rata. - Tambahkan bawang goreng (bawang merah + bawang putih), daun jeruk, aduk rata kembali.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 8
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 8
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 8
9
Bumbui garam secukupnya, aduk rata kembali. - Koreksi rasa. - Terakhir tambahkan perasan air jeruk limau / lemo (buang bijinya) - Aduk rata kembali.
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 9
10
Tata dipiring dan siap disajikan, Alhamdulillah ๐Ÿ™๐Ÿ˜‹
Lawar Kacang Panjang Ayam - Step 10
11
Note : ๐Ÿ”ผKacang panjang sebaiknya direbus sebentar saja, supaya tetap crunchy, kriuk2 gitu ๐Ÿ˜Š ๐Ÿ”ผMinyak yg dipakai masyarakat Bali biasanya minyak tandusan / minyak kelapa (homemade) / VCO. (Atau bisa pakai minyak kelapa brand "Barco / Ikan Dorang"). Kalau tidak ada bisa jg pakai minyak goreng biasa (dari kelapa sawit) tp tentu aroma nya beda ya.
12
๐Ÿ”ผDi resep ini saya memakai kelapa parut kmdn saya sangrai. Di resep asli memakai kelapa utuh yg ada kulitnya, kmdn dibakar (bisa diatas kompor), kerik kulitnya kmdn parut kasar. ๐Ÿ”ผLawar ini bisa disajikan sbg lauk pendamping maupun lgsng disantap dgn nasi putih juga sudah enak banget, apalagi kalau ditambah kerupuk ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‚

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Balado Teri Kacang

Balado Teri Kacang

Yang suka kacang tapi bosen gitu gitu aja ๐Ÿ˜Š

6 orang
30 menit
Oseng Kacang Panjang - Tahu

Oseng Kacang Panjang - Tahu

bersih2 kulkas ๐Ÿ˜‹ #CookpadCommunity_Malang #AnekaTumisan

2-3 orang
20 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Akhirnya bikin juga si kering kentang ini buat pertama kali, walopun rada eksotis warnanya karena kelamaan aduk. Jujur ribet juga sih bikinnya ๐Ÿ˜†๐Ÿ˜†๐Ÿ˜†, tapi daripada penasaran kan. Sekalian juga buat ikutan entry #RamadanCamp Cookpad Resep masih dari teh @AmbarShaf pemenang arisan Minggu ini. Saya bikin ยฝ dari resep asli,dan karena mau kasih icip anak- anak jadi hanya pake cabe tanjung yang dibuang biji. #BandungCooksnap5_ambarshaf #CookpadCommunity_Bandung #KeringKentangKacang #CeritaDapurHariIni

2 jam
Sambel kacang tolo

Sambel kacang tolo

Suamiku si tukang bikin challenge minta masakin ini, yok siapa takut ๐Ÿ˜

5-6 porsi
1 jam
Karedok Bogor

Karedok Bogor

Mengingat kenangan masa remaja di kota Bogor, karedoknya pake ubi mentah iris. Jadi makin kriyus-kriyus deeh. Ini saladnya urang Sunda, semua sayurnya mentah, dengan aroma kencur.

2 porsi
20 menit
Capcay ala hajatan / parasmanan

Capcay ala hajatan / parasmanan

Dapet lagi nih resep dan tips dari mama mertua sang Juru masak spesialis hajatan antar kampung ๐Ÿ˜ . Juga hasil belajar bareng bu @ibukcory19 waktu itu , akhirnya bisa lah saya makan capcay hajatan tiap hari kalo mau hahaa ๐Ÿ˜— . Di resep bu cory ada tambahan kacang tanah sangrai di bumbu halusnya , kali ini saya skip dulu dan pakai resep mama mertua . Di resep ala mamer , kulit tahu dan bakso digoreng dulu dan bawang merah yang dipakai juga lebih sedikit supaya capcay tahan lama ga cepet basi . Simple banget , layak coba !! #TiketGoldenBatikApron #diAjakTeamJawa

5 porsi
50 menit
Gado-Gado Surabaya

Gado-Gado Surabaya

Yuk makan makanan sehat dan tentunya enak banget tapi sayang bikinnya ribet..hehehe ...tapi jangan ditanya lg rasanya..mantep lah pastinya #xookpadcommunity_surabaya

Brongkos Daging Pedas khas Kendal

Brongkos Daging Pedas khas Kendal

Sabtu, 22 Januari 2022 Alhamdulillah masih diberi kesehatan dan berkesempatan meramaikan semarak clover, yg minggu ini bertema aneka kuliner khas kabupaten Kendal, Jawa Tengah yg dichallenge oleh mbak @dessy_solehyanti. Berbekal mengintip cookpad dan searching bbrp ulasan/liputan kuliner dari mbah gugel dan tv swasta, akhirnya kupilih menu brongkos. Brongkos khas Kendal, gak jauh beda dg brongkos dari bbrp daerah di Jawa Tengah lainnya.. Brongkos ini sekilas mirip rawon yaitu memakai bumbu utama berupa kluwek. Namun brongkos itu kuahnya lebih kental dan gurih krn memakai santan. Konon penamaan brongkos itu berasal dari kata brown (coklat, bhs Inggris) dan horst (daging, bhs Perancis), krn sulit pengucapannya di lidah, org jawa menyebutnya jadi brongkos. Di Kendal, dikenal brongkos daging sapi pedas, yang kombinasi isiannya ada yg dg kacang tolo, kulit melinjo, tahu, atau telur dan tentu saja cabe rawit utuh didalamnya utk yg berselera pedas. Jika tdk suka pedas, cabenya bisa disingkirkan. Sy membuat resep brongkos terinspirasi resep mbak @zakiah1609. #Alhamdulillah_AllaKulliHal #KendalKhasMeni #Semarak_KendalKhasMeni #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Pekanbaru #Clover_mj2

5 orang
1 jam
Sup Bakso Tahu

Sup Bakso Tahu

Sup bening rendah lemak Cucok bwt yg diet eh lebih cucoknya utk anak Dan ternyata anak pd suka๐Ÿฅฐ Yuk dicoba๐Ÿ™ Sumber resep : @7rizandinikiki Source Recipe : @alaBunna Cooksnap dari Teh @desi_k2 https://cookpad.com/id/resep/15473191-sup-bakso-tahu?invite_token=kHioSR42aWXzPGcmtwCFNCZ6&shared_at=1634251407 #CookmemberGenkPeDa_Desi #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #Jabodetabek_OlahanPalawija

Tumis sarden kacang panjang

Tumis sarden kacang panjang

Sudah lama ga makan sarden, dikulkas ada sisa kacang panjang n pete jd coba d campur aja biar ada sayurannya ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š

Nasi Lengko khas Tegal

Nasi Lengko khas Tegal

Assalamualaikum bunda... Ketemu lagi dengan makanan khas tegal ya bund๐Ÿคญ Lengko ini sejenis ketoprak kalo dijakarta,atau lontong tahu campur kalo di pekalongan..bedanya bund...lengko ini bumbunya di masak...dan biasanya dimakan dengan nasi atau lontong...

3 porsi
30 menit
Lodeh Ikan Panggang (Iwak Pe)

Lodeh Ikan Panggang (Iwak Pe)

Kesukaan ibuku nih, eh kesukaan semua penduduk rumah deh ๐Ÿคญ Pertama kali masak ini di rumah mertua langsung pada suka dong ๐Ÿ˜๐Ÿคฒ karna biasanya kalo ada "iwak pe" mertua seringnya di buat mangut ato sambel. Hihihii Alhamdulillaahh setelah itu keterusan bikin lodeh iwak pe

Sayur Asem

Sayur Asem

Masak sayur segar berkuah bening aja untuk menu maksi. Biasanya saya masak sayur asem pakai daun melinjo atau kangkung, tapi di halaman tanaman ubi jalar saya daunnya sudah rimbun jadi saya manfaatkan untuk pengganti daun melinjo. Daun ubi jalar ini banyak sekali manfaatnya ya moms, bagus untuk jantung, mata, gusi, pencernaan, tulang, anti bakteri, anti oksidan, melancarkan aliran darah, menurunkan tekanan darah, meningkatkan hemoglobin, bagus dikonsumsi ibu hamil karena bisa mengurangi morning sickness, mengontrol berat badan, membantu perkembangan janin, dll (sumber Google) #PekanPosbar #KuahBening #cookpadcommunity_Kalsel

Sayur Bobor

Sayur Bobor

Source : mbak @dina090515 Biasanya bikin sayur bobor pake bumbu iris kek lodeh tapi ini bumbunya dihaluskan plus pake ketumbar , enak moms Sampek ga sempet โ€œpocanโ€ (photo cantik) langsung diserbuuuuu. #cocomtangpost_kreasikacang #PekanPosbar #OlahanKacangSpecial #CookpadCommunity_Tangerang #cookpad_aop

**Keripik Kentang Kacang Pedas**

**Keripik Kentang Kacang Pedas**

Sering terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk, krenyes-krenyes huh hah.... Jawaban misi I : tebak-tebak tema posbar kali ini menurutku B. 3K (Kering Kentang Kacang) sama ya resepnya * Keripik Kentang Kacang Pedas*. Keripik kentang dan kacangnya kriuk digoreng kering ada bumbunya pedas, saya tambah bumbu rujak manis tambah siip rasanya, pedas, manis, gurih dan asam sedikit, kriuk.... hmmm. #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Kalsel #Misi_1

3 orang
1 jam
Tumis Tempe Gembos Kacang Panjang

Tumis Tempe Gembos Kacang Panjang

Biasanya tempe gembos itu digoreng dg tepung. Sekarang saya coba masak dg kacang panjang. Hasilnya enaakkkk๐Ÿ˜‹ #MasakItuSaya

Pecel Sayur Ikan Pindang

Pecel Sayur Ikan Pindang

Makan pecel enaknya emang pake ikan pindangggg!! ๐Ÿ˜Š

2 orang
20 menit
Sate Padang

Sate Padang

Sate padang merupakan salah satu makanan favorit keluarga yang menggugah selera. Baik sate ayam maupun sate daging. Kali ini saya akan menyajikan resep sate padang menggunakan daging sapi

50 tusuk
1 jam
Cilok Keju Saus Kacang

Cilok Keju Saus Kacang

Bismillaah Assalaamualaikum Jajanan asal Bandung yang disukai anak-anak adalah cilok. Surprised banget ternyata mereka doyan apalagi dikasih isian keju cheddar parut dan disiram dengan saus bumbu kacang. Hmm.. yummy...๐Ÿ’žโš˜. Yuuk mari kita memasak... #cilok #cilokbandung #cilokkeju #cilokisikeju #ciloksauskacang #rekreasi_Bandung #cookpad #cookpadCommunity #cookpadCommunity_id #cookpadCommunity_Indonesia #cookpadCommunity_Cikarang #Dapoer_Santi @lovetocook_121076

60 menit