Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Gado-gado Surabaya yang Menggugah Selera

Dipos pada September 30, 2019

Gado-gado Surabaya

Hari ini saya akan berbagi resep Gado-gado Surabaya yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gado-gado Surabaya yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gado-gado Surabaya, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gado-gado Surabaya sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-gado Surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-gado Surabaya memakai 19 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu makanan favorit, biasanya beli tapi kali ini mau bikin sendiri. Dan ketemu sama resep yang cocok banget milik mom @Ravitarav,. Anakku pertama kali nyoba bilang suka, padahal kalo mamanya beli nggak mau nyoba😁. Resep asli bisa klik https://cookpad.com/id/resep/4439003-gado-gado-siram-surabaya-selasabisa?invite_token=64jL2C3wRDErEue2WL1DAcCb&shared_at=1629978980

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-gado Surabaya:

  1. Secukupnya sayur rebus (tauge, kubis, kentang, kacang panjang)
  2. Secukupnya timun, tomat iris sesuai selera
  3. Secukupnya selada segar
  4. Bumbu Kacang:
  5. 200 gr kacang tanah kupas (sangrai)
  6. 8 siung bawang putih
  7. 200 gr cabe merah (buang bijinya)
  8. 2 sdt kaldu jamur totole
  9. 150 ml santan instan
  10. 450 ml air putih
  11. Secukupnya garam
  12. 2 sdt gula pasir
  13. 2 sdm gula merah
  14. 1 buah kentang rebus kupas
  15. Pelengkap lainnya:
  16. Secukupnya lontong daun, telur rebus, krupuk
  17. Secukupnya bawang goreng
  18. Secukupnya tempe dan tahu goreng potong sesuai selera
  19. Secukupnya Sambal

Langkah-langkah untuk membuat Gado-gado Surabaya

1
Siapkan semua bahan dan pelengkap, sisihkan. Sangrai kacang tanah.
Gado-gado Surabaya - Step 1
Gado-gado Surabaya - Step 1
2
Tumis cabe merah dan bawang putih sampai wangi. Lalu blender dengan kacang yang sudah di sangrai bersama dengan air secukupnya, dan kentang rebus hingga halus.
Gado-gado Surabaya - Step 2
Gado-gado Surabaya - Step 2
3
Rebus bumbu halus, tambahkan, gula merah, garam dan santan. Aduk rata. Masak hingga meletup-letup dengan api kecil. Jangan lupa tes rasa. Untuk bumbunya kalo resep asli dia encer ya, kalo aq masaknya agak aq lamain jadi lebih kental bumbunya. Sesuai selera az ya.
Gado-gado Surabaya - Step 3
Gado-gado Surabaya - Step 3
4
Tata semua bahan di atas piring, tambahkan tahu, tempe dan lontong. Siram dengan bjmbu kacang. Taburi bawang goreng dan kerupuk di atasnya. Jangan lupa sambal, tomat dan timun ya. Selamat menikmati 😍
Gado-gado Surabaya - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Roti jala gulai kacang hijau

Roti jala gulai kacang hijau

Roti jala nya lembut, gulainya kental berrempah. Enyaaakkk🤤 #cookpadcommunity_bogor #combongabibita_canghejo

Asinan Buah Bogor

Asinan Buah Bogor

#PekanPosbar kali inj kita diajak hidup sehat & segar oleh @MamahCookpad. Buah-buahan ini mengandung serat yg baik utk pencernakan & aneka vitamin di dalamnya. Jd sangat baik utk tubuh kita semua. Terimakasih inspirasi resepnya mbak Ira H @itikkecil Source : 👉🏻 @itikkecil https://cookpad.com/id/resep/15579900-asinan-buah-bogor?invite_token=GhWijGdVKb2x2YhUyuf3wTzf&shared_at=1633850879 #MasakBarengKakMin #OlahanAnekaBuah #OlahanBuahWongKito #Cookpadcommunity_Palembang #CookpadIndonesia #Minggu_101021

RESEP NASI LENGKO Sederhana

RESEP NASI LENGKO Sederhana

Nasi lengko khas indramayu, Menu yang aku incer kalo orang rumah nggak dinner atau pas mereka keluar seharian 🤣 akhirnya keturutan juga makan nasi ini.. ada yang merantau juga kayak aku ☝😁 kangen ngk sama makanan khas jawa ini...??🙈 Alhamdulillah masyaallah 🤗 #nasi #sega #sego #lengko #traditional #nasilengko #khasjawa

Ayam Taliwang dan Plecing Kangkung

Ayam Taliwang dan Plecing Kangkung

Source : website sajiansedap Recook : me

Kering Tempe Kentang Pedas

Kering Tempe Kentang Pedas

Bikin makanan yang cukup awet hingga berhari-hari tanpa di panaskan. Rasanya yang enak, gurih, manis, asam, dan pedas itulah kering tempe kentang pedas, simpan didalam toples kuat hingga berhari" sangat cocok dibawa bepergian ...

8 porsi
±60'
429) Sup Kacang Hijau

429) Sup Kacang Hijau

Tertarik dengan resep mbak Jodie Mikidori yg simple tanpa daging. Dan ternyata enak lho 👍😋. Tapi saya lebih suka makan gini aja tanpa nasi dan ini berasa kenyang lho. Bisa jadi alternatif sarapan atau kalau lagi lapar di malam hari 😁. Semangkok sup kacang hijau ini sudah ada karbohidratnya, protein, sayuran juga rempah yg menghangatkan badan. Ini saya waktu masaknya 1 jam karena saya rebus kacang hijaunya pakai metode 5.30.7. Jadi ada waktu kacang hijaunya didiamkan 30 menit, itu yg jadi lama. Selain itu kompor saya hanya 1 tungku, jadi saya mesti tunggu selesai dulu dengan kacang hijau baru lanjut masak sop. Kalau teman-teman punya kompor 2 tungku, waktu masaknya bisa lebih singkat. Karena waktu masak sopnya sendiri gak lama kok. Yuk, dicobain ya teman-teman 😉. (03/09/2021) https://cookpad.com/id/resep/13631250-sup-kacang-hijau?invite_token=MQGvf67ZdPh737Afog6M898A&shared_at=1630659554 #PekanPosbar #CocomtangPost_KreasiKacang #CookpadCommunity_Tangerang

4 orang
60 menit
Tumis Buncis Kacang Panjang Udang

Tumis Buncis Kacang Panjang Udang

Masak simple tanpa waktu lama.. Sekalian meramaikan pekan inspirasi dari mahmin.. #PekanInspirasi #PesonaKulinerIndonesia

20 menit
Pecel Pusdai Bandung

Pecel Pusdai Bandung

Pecel buat jualan nih.. Mudah banget bikinnya, dan ini menu sehat yaa.. enak banget buat sarapan..

3-4 orang
40 menit
Nasi Lapola Merah Putih Komplit khas Maluku

Nasi Lapola Merah Putih Komplit khas Maluku

Merdekaaaa....!!! ✊🇮🇩 Dirgahayu Indonesia ke_76 Jaya selalu Indonesiaku,,, Rukun, Damai, Makmur Sentosa dan semoga segera keluar dari jebakan Pandemi Covid_19 ini 🤲 Happy Anniversary Clover ke_3 🎉🎉🎉 Semoga Clover semakin keren sehingga mampu melahirkan wanita² hebat yg berkreasi tanpa batas lewat menu² untuk keluarga tercinta 🥰🥰 Mungkin banyak yang belum mengenal masakan khas bumi seribu pulau yang kaya rempah ini. Namun, disini saya mencoba mengkreasikannya dalam bentuk tumpeng sebagai rasa ikut berbahagia sy dg gebyar Hari Kemerdekaan RI ke 76 serta Hari UlangTahunnya Clover ke 3 lewat Semarak Clover Kreasi Serasi Jelajah Masakan Nusantara. Ide ini muncul berkat admin Clover yang menyandingkan sy berpasangan dengan mba cantik nan ramah, mba @Helen_prilia Tujuan sy membuat ini juga agar masyarakat Indonesia pada umumnya bisa melirik makanan daerah lainnya. Spesial terimakasih utk admin² Clover. Terimakasih jg buat para sponsor @ibu yeni @aries_alasphoto @dapuryosi @JehanProp @HannaGemoy @cut_listiyaFrozen .Semoga tetap diberi kesehatan dan rejeki yang melimpah dan berkah. Aamiin...🤲🥰 Source nasi lapola, kohu², sambal colo² : Selli Salbiah Source Ikan Kembung Bakar : @Helen_prilia #CoupleTangguhClover #AnnivClover3th #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumbar #CoupleWithHelenAprilia

Sayur Asem Khas Serang

Sayur Asem Khas Serang

tinggal cemplung” gaperlu bumbu ulek, praktis dan rasanya gak kalah mantep

30 menit
Kering TK(tempe kacang)si baput+tips tahan garing

Kering TK(tempe kacang)si baput+tips tahan garing

Heyyy btw....nih Bahannya superrr guampilll dah Cuzzz😉😉😉😉🤭🤗 Oeaa untuk tips tahan garing kriukkk kuncinya pada saat blender bahan2 jgn pake air ya.tp pakai minyak Jika ingin di ulek halus jg ga apa2 #CocomtangPost_KreasiKacang #CookpadCommunity_Tangerang

Gado Gado Betawi

Gado Gado Betawi

Pekan event posbar busway jcco kali ini tema nya gado gado. Gado gado adalah makan yg terbuat dari rebusan aneka sayuran di beri saus kacang, gado2 bisa juga di kenal dengan indonesian salad. Kali ini saya pilih gado gado Betawi, yg bikin beda dari gado gado betawi adalah nangka muda dan terasi, di dalam campuran gado2 betawi ada tambah nangka muda juga di bumbu nya ada terasi bakar. Gado gado yg berbahan dasar sayuran ini selain sarat kandungan vitamin juga sangat ekonomis, dengan modal 25.000 rupiah bisa di makan bersama sama seluruh anggota keluarga (dengan suami dan ketiga anak saya ) 😘 #Busway_GadoGado #CookpadCommunity_Jakarta #Tetapkenyangtanpanasi

rame rame
Sroto Sokaraja

Sroto Sokaraja

Soto yang habis di sruput alias Sroto khas Banyumas ini adalah kesukaan suami. Tapi sayang jarang banget bikin padahal sebenarnya tidak sulit. Tidak seperti soto lain, sroto tidak banyak printilannya. Hanya sambal dan krupuk yang paling khas dari soto jenis soto bening ini. Bikin lagi karena terinpirasi Kelas Inspirasi @eyangbima 🥰 Terima kasih eyang. #kelasinspirasi #pekaninspirasi #pesonakulinerindonesia #cookpad10

4 orang
1 jam
Sate Tempe Rangkayo Hitam

Sate Tempe Rangkayo Hitam

Haloo Luuur ! Dulur dulur semua pasti udah sering makan tempe kaaan. Salah satu protein nabati ini menurut saya emang enak sih diolah jadi apapun, digoreng biasa aja udah enak 🤭 Apalagi ini dibuat sate, yummy ! 😋 Sedap banget. Menurut sumber dari Eyang Gugel, nama "Rangkayo Hitam" diambil dari nama salah satu putra raja di Jambi, Datuk Paduko Berhalo yang katanya masih keturunan Nabi Muhammad SAW. Rangkayo Hitam dikenal sebagai sosok pemberani dan sakti yang ga tertaklukan Luuur. Dalam satu hidangan tempe aja juga punya nilai sejarah ya Lur 😄

± 5 porsi
± 40 menit
Nasi Bungkus Jumat Berkah 8

Nasi Bungkus Jumat Berkah 8

Alhamdulillah masih bisa ngisi jumat berkah😍😍 bertepatan "hari geblak" Bapak (hari Jawa bapak meninggal, jumat pahing) semoga bisa jadi ladang pahala buat bapak, Aamiin ya Allah 🙏🙏 Adaptasi resep dari: Kacang panjang bumbu @Susi_20 Orek tempe basah pedas manis @lovennadewi Makasih buat resepnya ya, enak bangeet😍😍 Semoga kita bisa ya selalu berbagi ya😍😍 #nasijumatberkah #nasi bungkus

30 porsi