Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Kue TIMPHAN Aceh yang Enak

Dipos pada December 3, 2019

Kue TIMPHAN Aceh

Anda sedang mencari inspirasi resep Kue TIMPHAN Aceh yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya Kue TIMPHAN Aceh yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Kue TIMPHAN Aceh, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue TIMPHAN Aceh sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Kue TIMPHAN Aceh yaitu 50 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, perkiraan waktu untuk memasak Kue TIMPHAN Aceh diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue TIMPHAN Aceh sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue TIMPHAN Aceh memakai 8 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ada makanan khas Aceh yg sangat di sukai oleh putri dan suami Karena memang suami berasal dari tanah Rencong , sehingga pada acara keluarga besar terutama hari raya makanan ini menjadi vaforit banyak orang Sebenarnya bahan mudah di dapat kecuali daun pisang yg masih gulungan itu yang agak sulit carinya Kali ini karena ada permintaan khusus dari suami dan dah di sediakan daunnya ... siaplan beraksi Bismillah

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue TIMPHAN Aceh:

  1. 1/2 kg tepung ketan
  2. 8 buah pisang raja yg tua dan masak
  3. 6 btr telor
  4. 300 ml santan dari 1 butir kelapa
  5. 350 g gula pasir
  6. Daun pandan
  7. Vanili
  8. Daun pisang muda (masih menggulung)

Langkah-langkah untuk membuat Kue TIMPHAN Aceh

1
Buat bahan kulit Timphan Kupas pisang Di potong potong + 200 ml santan + 100g gula + vanili di blender sampai halus Tambahkan potongan daun pandan Kemudian rebus dg api sedang sampai mendisih dan agak mengenthal Angkat, biarkan dingin
Kue TIMPHAN Aceh - Step 1
Kue TIMPHAN Aceh - Step 1
Kue TIMPHAN Aceh - Step 1
2
Buat ISI TIMPHAN Kocok dengan sendok: telor, 250g gula, 100 ml santan + 2 sm tepung maizena + vanili Kocok sampai benar2 tercampur rata, kemudian rebus dwngan api sedang sambil di aduk,terus sampai mengental Kemudian biarkan dingin
Kue TIMPHAN Aceh - Step 2
Kue TIMPHAN Aceh - Step 2
Kue TIMPHAN Aceh - Step 2
3
Siapkan tempat agak besar untuk membuat adonan kulit Campur tepung ketan dengan bahan kulit dengan mencampurkan sedikit demi sedikit kwmurdian di uleni perlahan sampai terasa kalis
Kue TIMPHAN Aceh - Step 3
Kue TIMPHAN Aceh - Step 3
Kue TIMPHAN Aceh - Step 3
4
Siapkan daun pisang yg di sobek dg ukuran 12x18 Ambil selembar daun pisang oles dengan sedikit minyak goreng Ambil adonan kulit satu sendok makan, kemudian pipihkan di atas daun, kemudian di atasnya di taruh isi kemudian di lipat
Kue TIMPHAN Aceh - Step 4
Kue TIMPHAN Aceh - Step 4
Kue TIMPHAN Aceh - Step 4
5
Lakukan sampai semua adonan dan isi habis Kemudian kukus sampai matang
Kue TIMPHAN Aceh - Step 5
Kue TIMPHAN Aceh - Step 5
Kue TIMPHAN Aceh - Step 5
6
Selamat mencoba

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue lumpang Pandan

Kue lumpang Pandan

Jalan2 yuk ke kota Palembang, icip-icip jajanan khas Nusantara akhirnya kesampaian bikin kue lumpang ini, dari dulu pengen bikin cuma lihat2 resep aja, kebetulan ada posbar #Matos_JajananNusantara jadi tanpa pikir panjang langsung otw dapur Kue basah khas Kota Palembang ini biasanya disajikan untuk acara-acara resmi keagamaan dan daerah. Diberi nama lumpang karna bentuknya yang menyerupai lumpang atau lesung. Kue ini rasanya kenyil mirip kue lapis, bentuknya imut mempunyai lesung pipit, aroma pandannya wuihhh menggoda banget, kalo ikuti step by step gak bakalan gagal kok #MasakanKhasPalembang #ColamMatos #Matos_JajananNusantara #CookpadCommunity_Malang #JajananTradisional Source: Ig virazsiregar

12 cup
1 jam
225. Sarimuka Lakatan

225. Sarimuka Lakatan

Salah satu kue khas Banjar Kalimantan Selatan. Menghabiskan sisa beras ketan

Bolu Sarang Semut

Bolu Sarang Semut

Source : Nuuken Lekso

Pir susu (1x adonan cetakan kue lumpur)

Pir susu (1x adonan cetakan kue lumpur)

Resep ini di sarankan buat yang punya cetakan kue lumpur dan sekedar cemilan buat ngopi yang simpel di buat

Dadar gulung (vla coklat)

Dadar gulung (vla coklat)

aslinya aku pengen bikin kue ape, tapinya malah gagal jadinya aku bikin jadi dadar gulung hehehe tips: tutup vla dengan lap basah untuk menghindari kulit keras pada permukaan vla

10 buah
± 90 menit (60 menit untuk mendiamkan)
Lemper ayam

Lemper ayam

Lemper ayam banyak di temukan di banyak daerah di indonesia, tetapi lemper banyak ditemukan di daerah Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Jawa Timur.

30 buah
1 jam 30 menit
Pastel Goreng Tanpa Telur

Pastel Goreng Tanpa Telur

Duuuh sudah lama sekali gak ke cookpad,ibarat rumah,udah berdebu kali ya😅,tapi ya sudahlah,Bismillah, mulai lagi siapa tahu bermanfaat. Kali ini nyoba bikin pastel untuk pertama kalinya,suka banget sama hasilnya karena gak berminyak,dan tetap renyah dan garing walau tanpa telur Resep Nyotek di YT :Stfyani makasih resepnya Recook by me : Ika Eviani

15 porsi
Putri Keraton

Putri Keraton

Sang Putri yg pernah hits pada masanya 🥰 Maafkan layer nya yg agak abstrak gagal berlapis-lapis ya tapi Alhamdulillah rasanya dijamin gak abstrak 😁 #Rekreasi_Kalsel kali ini saya cooksnap resep mba @meldayanti #CookpadCommunity_Kalteng

Bakpia Pathok Basah

Bakpia Pathok Basah

Combo anjangsana kali ini jalan2 ke Yogyakarta. Wah, jadi inget pas field trip waktu itu. Pas jam bebas, saya sama temen2 langsung berburu oleh2 khas Yogya. Saya bertiga sama temen naik becak menuju tempat oleh2 sambil foto2.. Hahaha.. Norak ya.. 🤣😅 Titipan orang rumah & juga inceran saya itu adalah bakpia Pathok basahnya. Favorit banget, biasanya kami lebih suka isian yang original yaitu kacang hijau. Oia disana merk bakpia pake nomor2 gitu, seperti bakpia 88,76 & lain2. Saya agak bingung karena macam2 nomornya. Yaudahlah yang mana aja yang penting bakpianya enak.. 🤣🤣 Sebelumnya saya pernah buat bakpia tapi ternyata hasilnya bakpia kering, bukan yang basah. Sepertinya karena panggangnya di oven, bukan di teflon. Nah kali ini saya coba buat bakpia basah pake teflon, karena kebetulan masih ada kacang hijau rebus di freezer. Tapiii, saya panggangnya kelamaan, harusnya per-sisi bakpia cukup sekitar 5 menitan. Saya lebih, karena nunggu sisinya agak kecoklatan. Akhirnya saya akalin aja, pas mateng panas2 langsung masuk wadah terus ditutup supaya lembab. Dan berhasil juga bikin bakpia basahnya.. 😁 Oia resepnya saya cooksnap dari mba @ihdanas , makasih ya mba resepnya enaak.. 😊❤ Untuk mba Linda Zuber @DapurGC yang kali ini jadi sponsor untuk warga Combo. Semoga mba Linda sekeluarga sehat & bahagia selalu serta murah rezekinya.. Amin. 😊❤ #PoodyKitchen #AnjangsanaKhas_Yogya #PekanCooksnap #CookpadCommunity_Bogor

Kue Lumpur Asin Crab Stick Abon

Kue Lumpur Asin Crab Stick Abon

Resep ini sudah lama ada di inbox kl gak di share bisa tertimbun😂😁 kue lumpur adalah jajanan pasar tradisional yg tdk pernah membosankan, kue nya yg lumer di tambah dng isian toping yg membuat sedap.. Sekali sekali buat kue lumpur asin. Krn biasanya sll makan kue lumpur manis. Selalu disaat sebelum pandemi sering membeli kue lumpur manis sejak pandemi dan mengenal cookpad, alhamdulillah bisa mengkreasikan sndri resep membuat jajanan pasar tradisonal tanpa membeli. Thanks cookpad resep2mu banyak menginspirasi #PekanPosbar #semanggisuroboyo #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
1 jam
Risol Mayo

Risol Mayo

Hai..haii... Kali ini hadir lagi mencoba buat camilan stok kulkas lagi .. Kali ini saya cb recook dr mb Olive Bunda Qonita ini dia idola di Clover . periode 2020-2021 tak terasa yach ... Walo berat ttp dedikasi adm clover kece badai ... Terima kasih mau mengurus kami2 ini . Semoga Clover tetap jaya mengudara se antero Nusantara 👌😍 Source : @olive1994 #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClovers #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #cookpadcommunity_Semarang

Carang Gesing

Carang Gesing

Kali pertama merasakan carang gesing nih... Terima kasih menunya Mbak @zakiah1609 💖 I love this food dehh... #CookpadCommunity_Bali #Snacking

5 porsi
30 menit
Kue Cucur

Kue Cucur

Lagi lagi ingin yg anget² manis ,bahan sdh ada dan mudah ternyata sangat muda buatnya, kita langs6aja ke bahan²nya dan cara buatnya # CookpadIndonesia

Petulo Kuah santan

Petulo Kuah santan

Kue petulo ini biasa disajikan dengan siraman kuah yang manis dan gurih dari perpaduan gula & santan dengan variasi yang dibuat warna warni yang menggugah selera kita 😅 cara pembuatannya pun juga sangat mudah yuk langsung aja kita eksekusi bahannya 👇 #petulo #jajanantradisional #cookpadcommunity_malang

Pastel Isi Sayur (jalangkote)

Pastel Isi Sayur (jalangkote)

Pastel adalah semacam pastri yang dibuat dengan meletakkan isian di atas adonan, lalu dilipat dan ditutup rapat. Pastel dapat terasa manis atau gurih tergantung dari isian. Pastel dapat menjadi makanan yang mudah dibawa-bawa, sama seperti sandwich. Wikipedia Pastel hampir selalu ada di lapak jajanan tradisional di setiap kota di Indonesia dengan nama yang beragam. Misalnya Jalangkote sebutannya di Makassar. Berikut resep selengkapnya. #JajananTradisional #BarapiManjuhu #WadaiBisa #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

Kue cucur empuk bersarang

Kue cucur empuk bersarang

Pertama kali buat kue cucur, ternyata enak walaupun membuat nya harus penuh dengan kesabaran 🤭 karena menggoreng nya harus satu persatu 😌 Ud gt hanya beberapa yg sempat terselamatkan untuk di pocan, karena ya tau aja lah, nyambil bolak balik mantau 🤭 Alhamdulillah rasanya enak, tekstur nya juga empuk dan ini memang kue kesukaan suami. Alhasil dia minta buatin lagi, mungkin next buat yg rasa-rasa apa gt ya 😄 yg kekinian lah. Thanks ya mba @riekaarie inspirasi resepnya 🤗😘 #MasakItuSaya #Resep_Mamaraffiyya #KueCucur #KueJadul #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Riekaarie #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Tenggarong #Cookpadcommunity_KutaiKartanegara

Bingka kentang

Bingka kentang

Source @puteri_jasmine91 Masya Allah akhirnya jatuh cinta beneran dengan kuliner Kalimantan Selatan,dan ini jadi salah satu list kuliner daerah Kalimantan Selatan yang bakalan sering aku buat, setoran untuk #KOPIJOS #CookpadCommunity_yogyakarta yang telah mengenalkan kuliner daerah Kalimantan Selatan dengan mengundang tamu istimewa langsung dari Banjarmasin Kalimantan Selatan mba @puteri_jasmine91 ,pingin tau resep aslinya juga ? Cek di sini ya 👇https://cookpad.com/id/resep/12438505-bingka-kentang-bakar?invite_token=nFzkczqBiPPHtA1aQH6rucg7&shared_at=1632613579 Let's check this out #KopijosDolan_Kekalsel #SelaluIstimewa