Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Ketoprak Jakarta yang Sempurna

Dipos pada October 4, 2019

Ketoprak Jakarta

Bagaimana membuat Ketoprak Jakarta yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Ketoprak Jakarta yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Ketoprak Jakarta, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Ketoprak Jakarta di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Ketoprak Jakarta biasanya untuk 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Ketoprak Jakarta diperkirakan sekitar 15- 20 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ketoprak Jakarta sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ketoprak Jakarta memakai 18 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Makanan ketoprak adalah salah satu jenis makanan khas Indonesia yang berisi ketupat atau lontong, tahu goreng, bihun dan tauge. Menggunakan saus kacang dan kerupuk sebagai pendampingnya.Nah ini perdana buat makanan ini. Bikin ketoprak jakarta pake resep mba awa pemenang arisan minggu ini. Aku tambahin tomat dan Tempe . Sesuaikan selera Aja yaa.. Source : Mamake_Wawa Modified &recook : BuNda Nafisha https://cookpad.com/id/resep/13997036-ketoprak-jakarta?invite_token=At9AhXTCazcArgCL5hnBHboV&shared_at=1625044674 #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_MamakeWawa #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_samarinda

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ketoprak Jakarta:

  1. 1 buah lontong
  2. 2 buah tahu
  3. 1/2 buah Tempe
  4. 2 sdm bihun, rebus tiriskan
  5. 100 gr Toge
  6. Bumbu kacang :
  7. 100 gr kacang tanah
  8. 3 siung bawang putih goreng
  9. 2 buah cabe rawit (sesuai selera)
  10. secukupnya Garam
  11. 2 sdm gula merah
  12. Pelengkap:
  13. Kerupuk
  14. 1 buah telur rebus
  15. Irisan timun
  16. secukupnya Bawang goreng
  17. 4 Tomat, Belah
  18. secukupnya Kecap manis

Langkah-langkah untuk membuat Ketoprak Jakarta

1
Cuci toge/kecambah lalu rendam air panas.
Ketoprak Jakarta - Step 1
2
Larutkan garam, bawang putih halus dan air. Rendam tahu dan Tempe dalam larutan tersebut. Goreng sampai matang. Potong-potong
Ketoprak Jakarta - Step 2
Ketoprak Jakarta - Step 2
3
Cara membuat sambal kacang : ulek cabai rawit, bawang putih, garam dan gula merah. Masukkan kacang tanah. Ulek rata. Tambahkan air dan air asam. Ulek rata.
Ketoprak Jakarta - Step 3
4
Tata potongan lontong, timun, tahu, tauge, bihun dan telur dadar/telur rebus. Siramkan sambal kacang. Tambahkan kecap manis.
Ketoprak Jakarta - Step 4
Ketoprak Jakarta - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakwan goreng sambal kacang

Bakwan goreng sambal kacang

Waktu nya ngemil.... Yg gurih"

Tahu Isi Tuna Chunk

Tahu Isi Tuna Chunk

Menu simple anak kosan lagi. Bahan2nya bisa di beli di abang sayur terdekat + minimarket. Selamat mencoba.

1 orang
20 menit
Nasi Kebuli Sapi Rice Cooker

Nasi Kebuli Sapi Rice Cooker

Sambil mengenang masa SMP dulu, praktek memasak nasi kebuli, tetapi ini saya modif sedikit. Lupa gak pakai daun pandan ... tapi tetap enak, cuma biasanya bumbu cemplungnya dibungkus kain ditaruh ditengah nasi. Kali ini langsung dicampur xi xi, memakai rice cooker pula ....😅 biar cepat dan praktis ...😊😘 Bikinan seperti ini terinspirasi citarasa Timur Tengah, nasi dimasak bersama daging kambing/sapi dicampur susu, sayur dan ditaburi kismis atau irisan kurma. Yach versiku lain lagi taburannya bawang merah-putih goreng dan kacang mete goreng, sesuai persediaan hi hi. #PosbarIDAMAN #PPKM #Kampungidaman #CookpadCommunityIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_id_Borneo

7 porsi
2 jam
Tumis Kacang Panjang

Tumis Kacang Panjang

Bismillah.... . #PejuangGoldenApron3 #TumisKacangPanjang

Rawon ayam ala bu Fitri

Rawon ayam ala bu Fitri

Jarang sekali masak rawon...karena harus pakai kluwak...dan jarang ada di tukang sayur keliling...😁Alhamdulillah kemarin pesen sama kang sayur langganan dan dibawakan. Jadi akhirnya kesampaian deh masak rawon pakai daging ayam...

2 orang
45 menit
Sroto Sokaraja Khas Banyumas (Versi Ceker)

Sroto Sokaraja Khas Banyumas (Versi Ceker)

Dari kemarin kepikiran pingin bikin soto ini cuma belum sempet eksekusi. Prnah makan di acara nikahan saudara di Purwokerto, dan enak banget. Kebetulan ada challenge kuah bening, cusslah eksekusi. Sy pakai ceker karena lagi pingin makan ceker yg seger2 hehehe Oh ya ini recook resep mbak @PutriChristian Terimakasih mbak resepnya #ColamMatos #Matos_KuahBening #Matos_SebeningHatiku #CookpadCommunity_Malang #SotoSokaraja #KuahBening #HidanganKuahBening #MasakanNusantara

Ayam Masak Bom

Ayam Masak Bom

Syukurlah ngga pake meledak segala🤭😄😄 Kalau soal ngasap-asap makanan, sy sih hayu aja.. Soalnya sy suka aroma makanan yang diasap dan suka juga aktifitas mengasapnya. Ayam masak bom khas Kalimantan Selatan ini unik sekali, biasanya bahan makanan akan diasap dulu baru dimasak dengan bumbu. Kalau masak bom, bahan makanannya dimasak dulu baru diasap kemudian. Menggabungkan 2 resep, ayam masak bom milik @herliani dan ayam masak bom milik @leny05 untuk bumbu juga proses memasaknya. Hasilnya masakan ayam dengan bumbu kacang dengan harum asap yg semerbak. Untuk mengasap, sebetulnya sy lebih suka menggunakan arang kayu dibanding arang batok kelapa. Arang kayu aromanya terasa lebih "manis" ke bahan makanan. Tapi kalau tidak ada arang kayu, arang batokpun tetap sedap aromanya. Itu cuma masalah selera saja. Sebelumnya, dengan bahan yg berbeda, sy pernah beberapa kali mengasap dengan cara ditutup seperti ini. Yakin ngga bakalan sampai meledak atau pancinya sampai terlempar. Jadi jangan khawatir untuk mencoba ya... Yang paling penting adalah bagaimana caranya agar asapnya tidak "kabur" sehingga cukup untuk memberi aroma. Kita boleh menekan, menindih atau melakukan apapun asal tutup pancinya bisa rapat, ok..?😊 #cookpadcommunity_bogor #comboanjangsana_kalsel #rekreasi_kalsel

4 orang
1 jam
Cilok

Cilok

Nyempetin cooksnap menyadik masakan ala mbak @TikaSembiring cari yang mudah,simple,dan ada bahannya di rumah.hari ini sebelum jemput anak pulang sekolah,saya buat adonan cilok dulu,pulang sekolah baru menyantapnya..kebetulan ddpn sekolah anak ada jualan cilok..si abang gak pernah minta di beliin cilok,tapi suka ngeliatin temennya makan bikin ngiler,ya udah sekalian bikin utk anak tersayang.. Ciloknya enak,cuma saya bikin versi yang gak pedes,kalau mau di tambahin cabe..monggo sesuai selera masing². Cilok khusus utk mbak @TikaSembiring yang baru pindah rumah..makan²nya pakai ini aja ya..dr jarak jauh..😁😁 Source : @TikaSembiring #CooksnapMenyadik_RahayuSartikaSembiring #Cooksnap_Kalbar #RecookMenyadikKalbar #CookpadCommunity_Kalbar #cookpad #cookpadindonesia #cookpadcommunity_Borneo

Siomay Ayam ala abang-abang

Siomay Ayam ala abang-abang

Aku suka banget sama siomay, sejak dulu hihihihihi. Kalau milih antara nasi dan siomay pasti aku milih siomay :D Dulu tiap minggu pasti selalu beli siomay, apalagi kalau malas makan nasi, tapi sejak pandemi, jadi jarang banget, dan ketika toko online di gosend yang jadi langganan sering tutup, ya udah akhirnya memutuskan untuk membuat siomay sendiri :D yeahh... Aku sudah buat beberapa kali dan pakai resepnya Cookpad Lizna Ananda, enak walaupun kadang hanya siomay saha tanpa ada tahu, kentang atau yang lainnya. Kenapa pakai labu siam ? biar teksturnya bisa lebih kenyal, padat tetapi tetap lembut :) dan yang jelas dapatnya jadi bisa lebih banyak ya :) #CookpadCommunity_Depok #Siomayalabang-abang #resepmudahmembuatSiomay

Lawar Kacang Panjang

Lawar Kacang Panjang

temen makan sayur selain pecel lagi pecel lagi adalah lawar bedanya lawar itu ada lauknya campur jadi satu yaitu ayam suwir jadi sebenernya ini uda ada karbo dari kelapa juga ga perlu pake nasi lagi kalau untuk diet

Sayur Asam Sederhana

Sayur Asam Sederhana

Bismillah...

3 orang
45 menit
Sayur gori aka jangan tewel

Sayur gori aka jangan tewel

Assalamualaikum, bismillahirrahmanirrahim Sayur gori ini salah satu sayur kesukaan saya. Tp saya sesekali aja masaknya. Apalagi sayurnya yg sdh nginap beberapa hari dan diangetin sampai asat (hbs kuahnya) biasa di sebut blendrang. Uhhhhh enak banget😋👍 dimakan pake nasi anget, sambal trasi, ikan asin. MasyaAllah nikmatnya🤭

Sayur asem sunda

Sayur asem sunda

Lagi kangen sayur asem, makan nya pake sambal terasi dan ikan asin. Klo recook jangan lupa colek saya 😀 instagram @dapoer_kang_awe

Lento kacang hijau

Lento kacang hijau

Kalau buat sayur lodeh cocoknya sma yg satu ini lento kacang hijau

4 porsi
30menit
Jangan Tewel/Sayur Nangka Muda

Jangan Tewel/Sayur Nangka Muda

Bismillahirrahmanirrahim..... Masih ada sisa nangka muda di kulkas, saya mah gitu, kalau dikasi nangka muda sama karyawan kantor, ngasinya pasti 1 buah nangka utuh, mana gede lagi, jadinya di kupasin trus direbus hingga matang dan empuk. Trus di masukin wadah atau kantong plastik, bungkus perporsi, yang mau di masak bisa langsung di masak, sisanya simpan di freezer buat sewaktu-waktu masak, tinggal ambil aja.....cara ini tahan hingga 1 bulan loh, coba aja......😍 Kali ini masak Jangan Tewel, inspirasi dari mbak Agustin dari Kaltim..... Yuuuk intip resepnya.....💕 Cooksnap by: @Lenny_141705 Source: @Agstnnrhsnh Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/14480630-sayur-tewelnangka-muda?invite_token=SwsAttYzXBZq5gLkJDpNF5fY&shared_at=1624779836 #MasakanBundaPashalenko #SupportBumil #BerapiBerami_CooksnapSodareKite #CooksnapSodareKite_Kaltim #Cooksnap_Kaltim #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

Rujak Cingur

Rujak Cingur

Kangen sama kuliner satu ini, biasanya suka beli di resto langganan, liat di cp nya mba @tyas_yodha ada resep rujak cingur, langsung eksekusi ajah berhub msh ounya stok petis dari sby. #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #KreasiDepok_Takir #TamuCode_TyasYodha #GACode_TyasYodha #Replikamenuresto

Sambal Raja Kutai

Sambal Raja Kutai

Berawal dari Tegur Sapa Komunitas Kaltim dan Bogor, dimana tiap komunitas memperkenalkan masakan dari khas daerah masing-masing, salah satu menu dari Kaltim ini adalah Sambal Raja Kutai, terima kasih untuk resepnya mbak @naynay #Sambalrajakutai #SapaKomunitas_CoCokComBo #ComboAnjangsana_KalTim #CoCoKXComBo #CookpadCommunity_Bogor #FotoKece

4 orang
30 menit
Gulai Daging Sapi Padang

Gulai Daging Sapi Padang

Alhamdulillah rasa gak jauh beda sama aslinya 😊 disini ku tambahkan kacang panjang dan kol Cooksnap : mbak rahayu