Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Serabi Solo (Versi Teflon) yang Enak

Dipos pada January 2, 2020

Serabi Solo (Versi Teflon)

Anda sedang mencari inspirasi resep Serabi Solo (Versi Teflon) yang pasti lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Serabi Solo (Versi Teflon) yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Serabi Solo (Versi Teflon), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Serabi Solo (Versi Teflon) bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Serabi Solo (Versi Teflon) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Serabi Solo (Versi Teflon) memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Semenjak tinggal di Bandung, blum pernah lagi makan serabi solo ini. Kalau di Bandung, serabi (surabi) khasnya tebal, dimakan dengan kuah kinca atau dengan topping oncom. Banyak juga sih variasi topping yang lain, tapi lebih sering yang dua itu๐Ÿ˜„. Serabi Solo ini teksturnya lembut banget, ada sedikit areh di tengah bagian toppingnya, bikin tambah gurih & manis. Biasanya toppingnya ada pakai nangka juga, tapi optional aja ya๐Ÿ˜Š. Cuuss, pasti gak cukup kalo makan 1-2 aja, harus banyaakkk๐Ÿ˜„ Saya recook di Mbak Nia Jeffri, bikin 2x resepnya soalnya di rumah rakyatnya banyak๐Ÿ˜. Yang di bawah resep aslinya ya, tinggal double/triple kalo mau bikin banyak. TIPS : Menggulung serabi dalam keadaan panas beresiko kulit pinggir2nya pecah karena masih garing, jadi tunggu sedikit dingin biar pinggir2nya lembek baru digulung.. Tapi kalau mau digulung panas2 sah2 aja ya๐Ÿ˜Š. #PekanPosbarManisGurih #AkuAsin #AkuManis #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Serabi Solo (Versi Teflon):

  1. 100 gr Tepung Beras
  2. 1 sdm Tepung Terigu
  3. 350 ml Santan Kental
  4. 25 gr Gula Pasir
  5. 1/2 sdt Vanilla Bubuk (Me : Vanilla Cair)
  6. 1/2 sdm Ragi Instan (Me : 1/2 sdt)
  7. 1/4 sdt Baking Soda
  8. 1/4 sdm Garam
  9. Secukupnya Daun Pandan (Me : 1 lbr)
  10. Secukupnya Daun Pisang untuk membungkus. Potong kecil2 kira2 ukuran 8x11cm
  11. Topping (Optional)
  12. Secukupnya Pisang, potong kecil2
  13. Secukupnya Meises, Keju

Langkah-langkah untuk membuat Serabi Solo (Versi Teflon)

1
Masak santan dan daun pandan, aduk-aduk sampai mendidih, angkat dan diamkan sampai hangat. Ambil 50ml santan bagian atas untuk areh. Sisihkan
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 1
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 1
2
Campurkan semua bahan kering, aduk hingga rata. Kemudian tuangkan 300ml santan masak sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk menggunakan whisk. Lalu diamkan adonan selama 1 jam hingga berbusa.
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 2
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 2
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 2
3
Panaskan teflon kecil dengan api kecil. Lalu aduk-aduk adonan yang sudah didiamkan tadi, tuangkan 1 sendok sayur adonan ke dalam teflon panas, ratakan dan tutup.
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 3
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 3
4
Cek serabi jika sudah mulai bersarang, tuangkan 1 sdm santai areh yang disisihkan tadi di tengah2 serabi dan beri topping. Tutup kembali.
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 4
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 4
5
Masak hingga sisi2nya kecoklatan. Angkat dengan bantuan spatula (jangan sampai gosong). Letakkan di atas daun pisang kemudian langsung gulung. Lakukan hingga adonan habis.
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 5
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 5
6
Siap sajikan. Lembuutt, manis & areh yang masih agak sedikit mencair bikin tambah gurih๐Ÿ˜‹ Wajib bikin banyak biar puas๐Ÿ˜†
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 6
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 6
Serabi Solo (Versi Teflon) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue Pepare khas Kalimantan Selatan

Kue Pepare khas Kalimantan Selatan

Aku sudah save resep ini lama,baru sekarang kesampaian bikinnya๐Ÿ˜Š,aku fikir ribet tp ternyata mudah membuatnya dan rasanya sangat enak,ada gurih dan manisnya,cocok banget buat takjil berbuka puasa,suamiku suka banget sm kue ini,namanya kue papare(pare) karna bentuknya mirip buah pare terbuat dari ketan dan unti kelapa sebagai isiannya. Kue tradisional banjarmasin yg dulu biasa ibuku beli sama tetangga,yg kuingat tepung ketannya dia(tetangga) tumbuk sendiri saat tengah malam,anehnya kami ngk merasa terganggu malah menjadi irama penghantar tidur๐Ÿ˜†๐Ÿ˜†๐Ÿ˜† Source: Nindaummuzia #PekanPosbarManisGurih #CookpadCommunity_Kalsel #BamasakBaimbai #KURMA_KreasiDapurRamadan #PasarWadai #KampoengRamadan #CookpadIndonesia #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Ketan Srikaya Pandan 1 Telur

Ketan Srikaya Pandan 1 Telur

06/06/21 Cukup 1 kali kukus. Simpel banget..

Rendang Asli Padang

Rendang Asli Padang

Hai sobat thepapaws_kitvhen, perdana nih thepapaws kirim resep di cookpad padahal udah lama gabung. Kali ini thepapaws mau share resep kesayangan keluarga, yang kebetulan klrg besar berasal dari minang jadi ga terlalu sulit dong mengadopsi resep ala2 minangkabaunya. Semoga suka ya semuanya...๐Ÿฅฐ

keluarga besar
4-5 jam
Sagon Kelapa Cookies

Sagon Kelapa Cookies

#GA_TheNextLevel #PekanPosbarManisGurih Manis gurih kelapa,, enaak,, ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜ #GA_TNL_Weeks48_R64

Rendang Daging Khas Padang

Rendang Daging Khas Padang

Rendang menjadi salah satu kuliner khas Indonesia yang paling terkenal di dunia. Hidangan ini berasal dari Padang, Sumatera Barat. Masakan daging dengan citarasa pedas diolah dengan campuran berbagai bumbu dan rempah-rempah. Video selelngkapnya di YouTube Channel Devina Hermawan https://youtu.be/GNfRXKsvG04 https://devinahermawan.com/ Tags: rendang sapi, rendang daging, rendang padang, daging sapi, devina hermawan.

12 pcs
Lumpur kentang lembut tidak ngendal

Lumpur kentang lembut tidak ngendal

Ini kue bs tahan 1 setengah hari lohhh di suhu ruang. Aq bikin pagi, ada sisa sampai besok sorenya msh tahan. Boleh dicoba nihh bund..โ˜บ๏ธ

Rendang Ayam Kentang

Rendang Ayam Kentang

Ini sengaja berhenti di tahap kalio, dengan beberapa alasan. Selain karena suka kuahnya, juga karena bikinnya pagi dan udah mau berangkat ngantor ๐Ÿ˜„ Untuk garamnya, sebaiknya tidak usah terlalu banyak diawal, karena kuah akan menyusut. Kalio ini bisa juga buat stok sahur saat puasa ramadhan Simpan dalam wadah bertutup, dengan porsi sekali makan. Kemudian masukkan kedalam freezer. Jika akan dimakan saat sahur, keluarkan dari freezer saat malam hari, dan tinggal dipanaskan subuhnya. Kalau pakai microwave, pas subuh baru di keluarkan juga gpp ๐Ÿ˜Š #Cookpadcommunity_Kalbar #PejuangGoldenBatikApron #Week7 #IdeMasak

Rendang Daging khas Aceh

Rendang Daging khas Aceh

Hai cookpaders... Masih dengan kuliner ke Aceh nih, kali ini jatuh pilihan pada rendang khas Aceh. Ternyata rendang bukan cuma ada di Padang ya, tapi juga ada di Aceh. Perbedaan rendang Aceh dengan rendang Padang ada di bumbunya, kalau rendang Padang bumbunya menggunakan rempah2 yang banyak sedangkan kalau rendang Aceh, hanya menggunakan bumbu yang simple n rendang ini aromanya sangat harum, karena menggunakan daun pandan n daun kunyit Kalau penasaran, ayok masak rame2 biar sama2 ngerasainnya ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Sehat2 selalu buat mbak @Yusradewi n keluarga ya ๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ Terima kasih atas tantangan Semarak Clover kali ini ya mbak, dari tantangan ini saya bisa mengenal aneka masakan khas Aceh yang ternyata enak2 ya mbak ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€ Source : Nauzaery Setyo Link resep asli ๐Ÿ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/8521583-rendang-daging?invite_token=vEbk21coJuC2kVdGMDj81fEj&shared_at=1625320884 #GAQulinerAcehQu #Semarak_GAQulinerAcehQu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang #CookpadCommunity_Sumbar #WongKitoGalo #Basidoncek_SukoSuko #PekanPosbar #MamiCay #Juli21

Rendang Padang

Rendang Padang

Minggu 2 Agustus 2020....Rendang Padang masakan yang selalu saya suka, rendang padang ini memakai santan kara semuanya dan memasaknya harus terus diaduk agar tidak mengerak dan gosong....๐Ÿ˜Š Source : William Wongso (dengan sedikit penyesuaian bahan) #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook #GA_TheNextLevel #Cookpadcommunity_Surabaya #resepserunipuspaindah

Rendang Daging & Telur

Rendang Daging & Telur

Meramaikan GAnya mbak @MomsFirza_310571 menuju cooksnap ke 650, aq coba cooksnap rendangnya, enak, mantep rasanya dah, makasih resepnya mbak @MomsFirza_310571 ๐Ÿ‘๐Ÿผ๐Ÿฅฐ Source : https://cookpad.com/id/resep/15318493?invite_token=BNC5Ze #GA650_budeati #CookpadCommunity_Tangerang

Telur Kentang bumbu rendang

Telur Kentang bumbu rendang

"Kreasiku untuk #KUIS Cooking adalah Telur kentang bumbu rendang

241. Getuk Milo

241. Getuk Milo

Source : Y tube Dapur Diizah Bikinnya buru2, jadi masih kurang lembut numbuknya ๐Ÿ˜…. Tips : nambahin bahan lainnya langsung saat singkong masih panas ya, dan setelah singkong dikukus, untuk proses selanjutnya jangan sampai terkena tangan scr langsung ya supaya tdk cepat basi (gunakan sarung tangan). Jika ingin warna coklat nya lbh pekat bisa ditambahkan coklat bubuk secukupnya #Olahansingkong

Rendang Sapi

Rendang Sapi

#BancakanOnlineBarengCookpad #eBook Bbrp hr ini liat postingan di cookpad berjejer masakan daging dg cerita2 menarik tentang dpt daging kurban dan stock daging yg bnyk. Tp sy ga dpt nih daging kurban sprt teman2 ๐Ÿ˜…. Jadi berburu daging sapi ke pasar bersih. Pengen ikutan masak daging jga dan rendang mmg makanan favorit kita.๐Ÿคฉ Rendang ini saya buat agak basah karena pada suka bumbu basahnya dicampurkan ke nasi. Resep sesuai selera keluarga.

6 orang
4 jam
Rendang Daging Kambing

Rendang Daging Kambing

Maunya daging sapi, tapi di kulkas adanya daging kambing, gak apa2 lah yaaa, bikinnya juga tanpa rencana dan daun kunyit skip karena gak ada. Ini dagingnya saya potong lebih kecil dari biasanya, karena anak saya suka males makan daging kalau potongannya gede2

Rendang sapi ekonomis

Rendang sapi ekonomis

2 orang
1 jam
Rendang Idul Adha

Rendang Idul Adha

Pertama kali nyoba bikin rendang sendirian, walaupun bumbu alusnya mah tetep, udah beli di tukang sayur ๐Ÿ˜† Alhamdulillah gapapa deh ya bun yang penting mantep dimakan sama nasi anget

Tomyam Rendang

Tomyam Rendang

Saya bercadang nak masak rendang tapi masa tengah buat eksperimen ada bau tomyam, tapi sedap dan segar. cubalah. #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
60 minit
Rendang

Rendang

#pejuangGoldenBatikApron

Es Klepon Cincau

Es Klepon Cincau

Hasil iseng-iseng, biasanya bahan-bahan ini dipake buat bikin dagangan klepon cake. Eh dibikin minuman jg enak ๐Ÿ˜‚ Banyakin es batunya ya biar ga terlalu kental~ Follow IG: @dtndy dan tag/mention jika recook, terima kasih โ˜บ๏ธ๐Ÿ™๐Ÿป

1 gelas 250 ml
15 menit