Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Soto Bandung yang Lezat Sekali

Dipos pada October 15, 2019

Soto Bandung

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Soto Bandung yang simple Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Soto Bandung yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Soto Bandung, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Soto Bandung enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto Bandung sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto Bandung memakai 27 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Senengnya semangcook kedatangan tamu mbk @Desriayu_Ecy dr Bandung Semarang ada event #semampir_kebandung dan acaranya kita bikin cooksnap masakan cookpaders Bandung, untuk acara Semampir ini Anny recook masakan teteh @Desriayu_Ecy soto Bandung dgn modif ayam dan wortel... karena pak tuksai Ndak bawa lobak wesss tetep bikin ya biar segerrr,Yuk mumpung masih kepingin kita masak... yukkkk Trimakasih teh ecy resepnya.. segerr.. #cookpadcommunity_semarang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto Bandung:

  1. Kaldu ayam:
  2. 1/4 kg daging ayam,cuci, rebus buang airnya pertamanya
  3. 1500 Mill air
  4. 1 buah wortel, potong2
  5. 2 batang daun bawang
  6. 1/2 butir bawang bombai
  7. Bumbu halus
  8. 6 siung bawang putih
  9. 8 siung bawang merah
  10. 1 sdt merica bubuk
  11. Secukupnya pala
  12. Bumbu pelengkap
  13. 2 Daun salam
  14. 2 daun jeruk purut
  15. 2 batang serai, geprek
  16. 2 ruas jahe, memarkan
  17. Secukupnya gula pasir, dan garam
  18. 3 sdm minyak goreng untuk menumis
  19. Bahan pelengkap
  20. 2 batang seledri, iris tipis
  21. 1 buah tomat potong
  22. 100 grm kacang kedelai
  23. 1 butir jeruk nipis, iris
  24. Secukupnya bawang goreng
  25. Secukupnya lontong, potong2
  26. Secukupnya kecap
  27. Secukupnya sambal

Langkah-langkah untuk membuat Soto Bandung

1
Siapkan kaldu ayam, rebus semua bahan kaldu 30 menit dgn api kecil, siap di gunakan. Setelah 30 menit sisihkan daging ayamnya kemudian goreng hingga coklat, Suir2 dan sisihkan. Siapkan bahan, Tumis bumbu hingga harum.
Soto Bandung - Step 1
2
Tambahkan kuah kaldu ayam, dan sayuran serta bahan bumbu lainnya, masak hingga mendidih dan matang.
Soto Bandung - Step 2
Soto Bandung - Step 2
3
Siapkan lontong dan bahan pelengkap lainnya, racik kemudian sajikan..
Soto Bandung - Step 3
Soto Bandung - Step 3
Soto Bandung - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Telur Ceplok & Kacang Panjang

Gulai Telur Ceplok & Kacang Panjang

Source: @cookingwithmrs.Layra #MasakItuSaya

Kalio cumi isi tahu telor

Kalio cumi isi tahu telor

Perdana buat hal seperti ini. Memasukkan isi kedalam cumi adalah hal yang memuakkan menurut saya.

Sayur lodeh terong tempe dan kacang panjang

Sayur lodeh terong tempe dan kacang panjang

Lagi ngidam sayur lodeh aja ☺

FuyungHai Kacang Hijau "Menu Vegan"

FuyungHai Kacang Hijau "Menu Vegan"

Assalamualaikum,wr.wb,,,, Sobat Cookpaders,,,, #SemarakClover Minggu ini temanya spesial banget,yaitu kita bebas berkreasi dengan berbagai "Menu Vegetarian dan Menu Vegan" "Vegan" sebutan bagi individu yang berupaya dan mempraktikkan untuk menghindari semua bentuk eksploitasi terhadap hewan.termasuk untuk dijadikan makan,pakaian,kosmetik atau tujuan yang lain(Google) Spesial dari dapur saya,Sobat Cookpaders mau saya ajak buat "Menu Vegan" yang berasal dari Negeri Tiongkok yaitu "Fuyung Hai " "FuyungHai" ini berbahan utama "Kacang Hijau" dipadukan "Saus Asam Manis Mangga",dengan pertimbangan "Kacang Hijau" memiliki nutrisi yang baik dan tepat untuk "Sobat Vegan". Kacang Hijau mengandung Zat Besi,Protein,Zinc,Magnesium,Fosfor,Folat,Potasium,Kalsium,serta vitamin A,B,C,E,dan K Kebutuhan sumber Protein,Zat Besi,Zinc,Yodium,Kalsium,Folat serta vitamin B,bagi "Sobat Vegan" ini menjadi poin penting,agar kebutuhan nutrisi tubuh tetap terjaga dan seimbang,yang biasanya kebutuhan nutrisi ini lebih banyak terdapat pada "Protein Hewani" Alhamdulillah,,,,Pasukan bocil dan 2 keponakan saya sebagai kelinci percobaan,memberikan apresiasi positif,rasanya enak ,penyedapnya alami(asli rempah Indonesia) dan menambah varian menu yang sehat untuk keluarga Source Tjioe Sanny(Hei Qi Barat) Dengan Modifikasi #GAVegetarianisme #Semarak_GAVegetarianisme #Tidaksekedarmemasak #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #Clovercookinglover

Tahu Tek Khas Surabaya

Tahu Tek Khas Surabaya

Source : @Ika Mahendra Moenif Meskipun di rumah aja, tapi masih bisa jalan² ke Surabaya #EhGimana😅 Maksudnya kulineran khas Surabaya dari rumah aja. Tema semarak Minggu ini adalah makanan khas Surabaya. Ikutan semaraknya telat wkwkwk ga papa ya yang penting ikutan. Rasanya mirip tahu campur, nasi lengko, gado², lontong tahu. Bedanya di bumbunya ada petis nya. Khas nya Surabaya, masakan banyak yang pakai petis ya. #SuroboyoRek #Semarak_SuroboyoRek #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo

3 orang
60 menit
Soto Ayam

Soto Ayam

Pengen makan yang anget², keinget soto yang sering dimasak mertua. Akhirnya tanya² gimana cara bikinnya dan sekarang mencoba bikin sendiri 😊😊. Alhamdulillaj rasanya udh passs sesuai yg dimakan selama ini 🥰🥰🥰 #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronSeason3 #CookpadCommumity_Jakarta #SotoAyam

Gimbal Udang khas Semarang

Gimbal Udang khas Semarang

Bismillah.. Source : https://cookpad.com/id/resep/14878648-tahu-gimbal-khas-semarang?invite_token=4rs8WFooo1UbdR7VzfUxFCic&shared_at=1622973772 #MasihDiRumahAja #keepsafehealthyandhappy #dapoernyamimi #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Bekasi

Mede Goreng Bawang

Mede Goreng Bawang

Paket dr Oma yg sebelum lebaran dibawain kacang Mede dan masih sisa 1kg nya baru di grg sekarang. Fav bgt neh 😊 #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bekasi

Bubur ayam mudah dan cepat

Bubur ayam mudah dan cepat

Susah banget dapet penjual bubur ayam yg sesuai lidah disekitar tempat tinggal. Apalagi suka dg bubur ayam,alhasil masak sendiri😅

3-4 porsi
60 menit
Sayur Asam Sunda

Sayur Asam Sunda

Pertama kali makan sayur asam sunda pas lg liburan ke provinsi tetangga di ajak teman makan diluar tepat nya di saung sunda rasa nya waktu itu enak banget asem segar dan sedikit ada pedas nya jg pas pulang ke rumah lgsg nyoba bikin rasa nya hampir mendekati akhirnya jd ketagihan ehh pas ketemu jodoh urang sunda jadi lh harus bisa jg masak masakan sunda jg bikin yukk yg asem segar utk menu berbuka nanti #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #KampoengRamadan #BamasakBaimbai #KURMA_KreasiDapurRamadan

1 panci
1 jam
Tahu Tek / Tahu telur

Tahu Tek / Tahu telur

Assalamualaikum.. Bismillah.. Alhamdulillah..akhirnya keturutan dech bikin ini..klo di Malang biasanya disebut tahu telur dan klo di Surabaya disebut tahu tek..mungkin karena abang gerobaknya biasanya jualan keliling sambil pukul2 wajannya.."tek tek tek..tek tek tek.." 😄😄😄mungkin lho yaaa..Kangen bangettt sebenarnya jajan di abang gerobak an begini tapi pandemi membatasi kita untuk tidak jajan di luaran sembarangan karena memang sekarang yg paling aman adalah masak sendiri dengan bahan yg ada di rumah.. Pas nguleg bumbu kacangnya udah kemeceerrr duluan..😄🤤 Terimakasiiihh bunda Rena @DapurIbukKayana inspirasi resepnya..semoga berkenan yaaa bun..🙏🤗🥰 Untuk resep asli silahkan disini https://cookpad.com/id/resep/15169788-694-tahu-tek-surabaya?invite_token=Z5Uc6eiSYohaCawDxxFGsRFS&shared_at=1625956686 #PekanPosbar #TahuTek #CookpadCommunity_Kalsel

Tahu Acar Khas Solo

Tahu Acar Khas Solo

Source @dapurmamiko Masih diacara jalan2 virtual ke Solo acaranya #GowesBecak_keSolo Maunya cari jajanan khas Solo juga, udah ngiler banget semenjak lihat flyernya becak hihii Pas bahannya ada semua jadilah saya masak ini . Ini pertama kali saya nyobain dan buat . Aslik enak banget seger dan mengenyangkan Yuk tanpa lama-lama kita simak resepnya #pekanposbar #cookpadcommunity_jakarta

Cilok

Cilok

Resep Cilok Awet Kenyalnya ini dari Mbak @dapurVY. Tadinya mau coba apakah memang awetnya kenyal sampai besok atau tidak, tapi bikin sore malamnya sudah habis. Modifikasi sedikit pakai telur puyuh. Cabe saya skip karena untuk cemilan anak. Source : https://cookpad.com/id/resep/4759956-cilok-awet-kenyalnya?ref=you_tab_saved

Anyang Sayur Minang

Anyang Sayur Minang

Setelah kemarin #KopiJos kedatangan tamu #SelaluIstimewa dari Sumatra Barat uni @azizarahmi sekarang saatnya icip-icip kuliner spesial dari tanah Minang, tepatnya daerah Batusangkar, kabupaten Tanah Datar, Sumatra Barat yang merupakan kampung halaman uniza. Pertama kali dikenalin aneka makanan khas Minang, saya langsung tertarik dengan anyang ini. Karena saya pikir, mirip urap ya kalau di Jawa, dan memang benar anyang ini adalah urap khas Minangkabau yang terdiri dari campuran sayuran dan kelapa parut. Kalau di sana, selain dimakan dengan nasi, anyang ini biasa dimakan dengan kerupuk ubi. Sekilas penampilannya memang mirip urap ya, tapi ternyata setelah dicoba, selain ada rasa pedas dan gurih, ada asem-asemnya juga dari perasan air jeruk nipisnya, jadi terasa lebih segeeerr. Dan bedanya dengan urap, kalau anyang ini tanpa memakai tambahan bumbu kencur, jadi memang lebih fresh rasanya. Pantes aja anyang sayur ini biasa disajikan sebagai sajian pembuka, appetizing banget 😋. Source: @azizarahmi #ResepSayur #SupportBumil #PROMIL #KopiJos #KopiJosDolan_KeSumbar #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Gado - Gado Homemade #229

Gado - Gado Homemade #229

Kemaren habis kupatan.. Stok lontong kupatnya masih banyak sedangkan kuahnya sdh habis.. Cuss langsung eksekusi ajha buat gado2 dengan bahan seadanya tapi tetap mantul dan nikmat. #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

5 orang
1 jam
1. Sayur Bobor Daun Ubi Jalar

1. Sayur Bobor Daun Ubi Jalar

Ini resep dari emak (grandma) saya. Di masa pandemi covid19 ini kita semua tentu harus extra hati-hati salah satunya dengan makanan yg kita santap. Solusinya yakni mengurangi jajan di luar dan masak sendiri di rumah. Sering juga dibuat bingung sama masakan rumahan yang cuma itu itu aja. Nah, resep ini simple dan pastinya enak untuk dinikmati bersama keluarga (yang sendirian juga tetep enak kok! Haha) Baiklah, Here we goooooo...

2 -3 org
40 menit
Mpasi macaroni daging sapi edamame

Mpasi macaroni daging sapi edamame

Anak ud mulai GTM.. Mesti cari akal n cari menu baru.. Cb pakai macaroni.. Puji Tuhan anak doyan..#pejuangmpasi

Sayur Tahu kacang panjang santan

Sayur Tahu kacang panjang santan

Masih punya punya tahu dan kacang panjang, dibuat sayur ini aja deh. Sayur ini rasanya gurih. SC : Yessica Jeyez ⚘ Resep Ke 258 ⚘ #CookpadCommunity_Tangerang

294. Sayur Lodeh Tempe

294. Sayur Lodeh Tempe

Ahad, 2 Mei 2021 (48/52) Assalamualaikum. Yuk bikin sayur lodeh tempe. . . #GA_TheNextLevel #RMGoldenApronnextlevel