Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Soto Banjar yang Lezat

Dipos pada March 18, 2022

Soto Banjar

Bagaimana membuat Soto Banjar yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Soto Banjar yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Soto Banjar, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Soto Banjar ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Jangan lupa ya, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Soto Banjar diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto Banjar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto Banjar memakai 25 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Senangnya dapat kesempatan #belajarbarengcookpad membuat makanan khas kalimantan,meskipun via online class πŸ₯° Belajar langsung sama teh OpiBun yg sabar memberikan sharing ilmu dan pengalamannya bikin soto banjar dan pelengkapnya sesuai resep keluarganya 😍 Sy yg belum pernah makan soto banjar awalnya ragu2, krn bumbu2 yg dipakai rempah dengan aroma yg kuat dan juga kuning telor bebek.. alamak... ternyata pas udah mateng ternyata hasilnya enak... creamy.. Terima kasih teh Opi dan mamah cookpad atas resep dan kesempatan yg diberikan πŸ€—πŸ™ #BelajarBarengCookpad #CookpadCommunity_Tangerang #Cookpad_id #PejuangGoldenApron2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto Banjar:

  1. 1 ekor ayam, potong 12
  2. 4 butir telur bebek, rebus, ambil kuningnya
  3. 4 buah kentang, rebus,haluskan
  4. 2 liter air
  5. Secukupnya garam dan gula pasir
  6. Rempah butiran :
  7. 5 butir kapulaga, pencet kepalanya
  8. 2 butir bunga lawang
  9. 10 cm kayu manis
  10. 7 butir cengkeh
  11. Bumbu halus :
  12. 7 siung bawang merah
  13. 3 siung bawang putih
  14. 4 cm jahe
  15. 1/2 sdt pala bubuk
  16. 1/2 sdt lada bubuk
  17. Bahan Pelengkap :
  18. Lontong/ketupat, potong2
  19. Telur ayam rebus, potong2
  20. Soun/bihun jagung, seduh dan tiriskan
  21. Irisan daun sledri
  22. Irisan daun bawang
  23. Bawang merah goreng
  24. Irisan jeruk nipis
  25. Sambal (cabe merah direbus lalu dihaluskan)

Langkah-langkah untuk membuat Soto Banjar

1
Potong kentang ukuran kecil. Rebus hingga empuk. Saat masih panas segera haluskan.
Soto Banjar - Step 1
Soto Banjar - Step 1
2
Rebus telur bebek, ambil kuningnya lalu haluskan.
Soto Banjar - Step 2
3
Campur rata kentang dan kuning telur bebek. Sisihkan.
Soto Banjar - Step 3
Soto Banjar - Step 3
4
Tumis bumbu halus hingga wangi. Masukkan bumbu rempah butiran. Masak hingga beraroma.
Soto Banjar - Step 4
Soto Banjar - Step 4
5
Masukkan potongan ayam. Masak dengan api kecil hingga daging ayam berubah warna dan mengeluarkan sarinya.
Soto Banjar - Step 5
Soto Banjar - Step 5
6
Tambahkan air. Masak hingga mendidih. (Sy ganti panci krn tdk muat 😁)
Soto Banjar - Step 6
Soto Banjar - Step 6
7
Tambahkan campuran kentang dan kuning telur bebek. Aduk rata. Tambahkan gula pasir dan garam. Masak hingga ayam empuk. Sesuaikan rasa. Angkat.
Soto Banjar - Step 7
Soto Banjar - Step 7
8
Cara penyajian : susun potongan lontong di piring/mangkuk. Tambahkan soun,irisan daun bawang,irisan sledri, potongan ayam/suwir, guyur kuah. Taburi bawang goreng, kucuri dengan air jeruk nipis. Tambahkan irisan telor ayam rebus dan perkedel singkong. Boleh ditambahkan kecap manis jika suka. Sajikan hangat untuk menu keluarga.
Soto Banjar - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Ayam Rumahan

Sate Ayam Rumahan

Senengnya ya kalo bisa menyajikan makanan yang disukai keluarga😍 sate ayam ini salah satunya, ini dapat resep dari mba Tina Hasbie, thanks ya mba πŸ‘πŸ‘Œ. .yummy.. Yummy..πŸ‘Œ Saya tidak pakai saos kacang tapi resep tetap saya tulis, saya pakai saos kecap pedes . #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_palembang #BanggaKirimRecook #MasakItuSaya #niungniung #olahanayamniung

25 tusuk
Gado gado

Gado gado

Selama masa pandemi rada takut beli makanan diluar, kepengen bener makan gado-gado bibi... Sampai hari raya, keluarga bikin soto.. & ketupat masih ada, akhirnya bikin sendiri deh gado-gado ala emak Al😁

4 porsi
30 menit
Gulai Ketupat Sayur

Gulai Ketupat Sayur

Sebenarnya ada banyak sekali resep ketupat sayur, tapi saya paling sreg sama ini karena mengingatkan akan rasa gulai Ketupat buatan ibuku. Gulai Ketupat sayur ini sebenarnya gak harus pakai ayam. Tapi kalau saya, selalu mencampurnya dengan ayam supaya ada proteinnya sekalian. Ini adalah resep andalan tiap lebaran. Boleh dibilang tiap lebaran selalu bikin ini. Paling nikmat jika dipadukan dengan potongan lontong dan kerupuk. Selamat mencoba. #PejuangGoldenApron3 #gulailontongsayur #dapursibungsu #GA3week14

1 jam 30 menit
Lontong tahu kecap

Lontong tahu kecap

Ini seger banget

Ketupat magicom 1:3

Ketupat magicom 1:3

Mau posting rame rame 2 Desember 2018 PR Minggu recook DAPURVY ada resep Soto/ Sroto Sokaraja tentunya cocok dimakan pakai ketupat.Tapi kalau tidak hari raya sulit cari kelontongan ketupat di kota besar. Alhamdulillah ada juga resep DAPURVY Ketupat Magicom 1:3 sekalian aja recook. #pr_specialdapurvy #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #kemauandankemampuan

3 orang
90 menit
Ketoprak Jakarta

Ketoprak Jakarta

Ketoprak yang merupakan salah satu makanan tradisional khas Jakarta masih laris dicari untuk sarapan ataupun makan malam. Sajian ini terdiri dari irisan ketupat/lontong yang disajikan bersama tauge, tahu goreng, dan bihun, lalu diberi siraman saus kacang dan kerupuk (resepkoki.id) Sayangnya pas jepret tadi, krupuknya lupa dibawa. Pas sudah habis makannya baru ingat ada krupuk, nasib dahπŸ€­πŸ˜†πŸ˜ #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara Source : Farhah

638. Rondo Kungkum khas Purwokerto

638. Rondo Kungkum khas Purwokerto

Memanfaatkan pepaya muda yang dikasih teman rasa saudara untuk masak Rondo Kungkum. Jujur pertama lihat bunda Tina @Riptina Pawestri posting Rondo Kungkum, jadi penasaran koq namanya unik? Rasanya gimana itu? Tidak banyak informasi tentang menu Rondo Kungkum. Hanya saja menurut mbak Tina, beliau tau menu ini saat tinggal di Purwokerto. Biasanya ada di tempat orang hajatan. Rasa sayurnya gurih pedas, ga ada manisnya. Penambahan gula pasir di resep saya hanya untuk penyeimbang rasa. Kalau suka pedas, bisa ditambah rawit. Saya pakai pindang telur karena pas tidak punya stok ayam. Manfaatkan stok bahan yang ada untuk ikutan #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget πŸ‘Œ Oiya pindang telur/ ayam kecap ini melengkapi rasa sayur pepaya mudanya. Penasaran juga dengan Rondo Kungkum? Ikutan recook yuks πŸ˜‰ Source: Riptina Pawestri #PejuangGoldenApron3 #Week51 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KulinerNusantaraKayana

4 porsi
Ketupat Megic Com Simple⭐

Ketupat Megic Com Simple⭐

Ternyata bikin lontong/ketupat sendiri lebih gampang dan hasilnya ngak kalah bagus dn yg penting walaupun tidak pakai pengawet bisa tahan lama sampai besoknya lg. Aku dapat caranya dr compinikmat.blogspot dan kepake terus setiap mau bikin lontong/ketupat.

Ketoprak

Ketoprak

Menu kesukaan keluarga kecil saya.

1 porsi
Sate Ayam

Sate Ayam

Source : IG @icha.irawan / mommychaa

2 - 4 orang
Ketupat Presto

Ketupat Presto

Seorang teman berkata bahwa lebaran tahun ini ia berketetapan hati untuk tidak membuat ketupat. Bukan karena lebarannya harus di rumah saja namun karena malas memasak ketupatnya. "Masak ketupat itu lama." Begitu katanya. Ya bagi beberapa orang membuat ketupat itu membutuhkan waktu berjam-jam apalagi kalau rangkanya harus bikin sendiri. Coba bayangkan, naik pohon kelapa, menganyam, mengisinya dengan beras, dan merebus, heuheu. Nah, merebus ketupat biasanya membutuhkan waktu berjam-jam maka tak heran rupanya apabila tetangga saya merebus ketupatnya pakai kayu bakar karena takut tabung elpijinya langsung kosong gondangan. Tapi sebenarnya ya bikin ketupat itu gampang dan gak pake lama asalkan memakai panci multiguna kesayangan kita semua yaitu panci presto. #TiketMasukGoldenApron3

Laksa Khas Bogor

Laksa Khas Bogor

Udah tau lama sama menu satu ini tapi gak pernah makan🀭karna menurut saya gak ada yang menarik isinya 🀣🀣🀣dulu kalo ke Bogor sering liat tukang laksa di pinggiran jalan yang ke arah terminal 😁karna gk minat jadi gak pernah ada niatan beli /nyicip 🀭 berhubung tema semarak x ini menu khas Bogor idenya mba @netiyulias akhirnya untuk pertama kalinya saya makan dan buat laksa Khas Bogor iniπŸ˜… Makasih mba net idenya πŸ€— sekarang saya tau rasanya seperti apa πŸ˜ƒdan ternyata enaakkkkπŸ˜‰semoga resep ini bisa mengobati rasa rindunya saat tinggal di Bogor ya mba Net 😘😘😘 Source : Indry Hapsari Recook : Neti Yuliasari #KeBogorYuk #Semarak_KeBogorYuk #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CloverCookingLover #CookpadCommunity_Jakarta #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #Resolusi2021 #KulinerNusantara

Tahu Telur Bumbu Pecel

Tahu Telur Bumbu Pecel

Udah Kehabisan Stok... Bikin Menu Sarapan Yg Simple Enak Tapi Juga Bikin Kenyang dgn Bahan2 yg Ada dKulkas... Jadilah Menu Sarapan Mas Garwo Pagi Ini... Inspirasi dr Ibu Lidia Lestari.. Terimakasih Ibu πŸ™ Soure: Lidia Lestari #PejuangGoldenApron3 #NgeksisDiCookpad #AksiDutaRecook #DutaRecookPontianak #MasakItuSaya #CiptakanSuasanaDariMasakan #Cookpadcommunity_Pontianak #Cookpadcommunity_Borneo

Ketupat Mie Bumbu Pecel

Ketupat Mie Bumbu Pecel

Pernah liat ada jajanan pecel pakai indomie. Kebetulan di rumah ada ketupat tp sayur ketupatnya sudah habis. Bingung mau diapakan. Dan taraaa..... Jadilah ini !!! 😁

1 Porsi
Tupat Opor Ayam

Tupat Opor Ayam

Ibu adalah segalanya bagi kami anak-anaknya #ibukupelindungsetia,tapi sekarang ibu sudah tiada 😒 #warisanibu masih bisa kami nikmati sampai sekarang,resep masakan ibu masih bisa kami rasakan,masakan ibu tetap yang paling enak,banyak masakan ibu yang sampai sekarang menjadi favorit keluarga,terima kasih ibu,engkau yang melahirkan kami,mengasuh dan membesarkan kami,mendidik dan memberikan contoh yang baik pada kami,ibu ....kau adalah yang terhebat bagi kami anak-anakmu,semoga ibu diberikan tempat yang terbaik disisi Allah SWT,Aamiin....πŸ™ πŸ’• Banyak masakan ibu yang jadi favorit kami,salah satunya ini,opor ayam olahan ibuku (almh)biasanya ayam kampung,saya ganti ayam potong,klo ibu masak opor agak kental (untuk makan nasi),saya tambahin santan agak banyak untuk dimakan sama tupat,dan ada tambahan bumbu royco dari saya 😊 #ibukupelindungsetia #warisanibu

Ketupat sayur tholo

Ketupat sayur tholo

Ketupat ini biasa di sajikan setelah habis lebaran 1syawal tepatnya di hari ke 7stlh puasa 6hari di bln syawal,kalo disolo namanya Tradisi kupatan,dan menu yg selalu identik dg ketupat dan sayur sambal goreng tholo,ada yg ditambah dg sayur gudeg juga dilengkapi krupuk udang,nikmat rasanya Kalo dihari 1syawal identik dg lontong opor sambal goreng krecek+gudeg Serasa g mau jauh dr suasana seperti ini,meskipun lebaran kali ini berbeda ya,tp tetep semangat meskipun sanak saudara tdk kumpul 100%,semoga pandemi cpt pergi🀲 #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo

15porsi
45mnt
Lontong sayur

Lontong sayur

Duuuhh GR bgt yaaa klo masakan kita dipuji2 suami mulu...katanya enak bgt..sampe sarapan lonsay...malem pulang kerja minta lagi lonsay nya πŸ€ͺπŸ€£πŸ˜… #PejuangGoldenApron3#CABEKU#bamasakjosantan

Ketupat

Ketupat

Tips merebus ketupat 😊

Sayur ketupat

Sayur ketupat

ini sayur ketupat betawi yang punya rasa maniz, pedas, asin, gurih...mantep dah pokoknya, bikin lidah bergoyang πŸ˜πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

12 org
1 jam
Tahu Tek Surabaya

Tahu Tek Surabaya

Kocokan semarak minggu ini dimenangkan oleh mba Any tri @BundaNitaHanna & temanya kuliner khas Surabaya, agak bingung juga mau bikin apa cari2 resep kebetulan bahan2 ada utk bikin tahu tek hanya petisnya hrs saya skip krn suamiku gak suka... Semoga berkenan ya mba. Source : @DapurIbukKayana #SuroboyoRek #Semarak_SuroboyoRek #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi