Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Rendang lebaran yang Enak Banget

Dipos pada January 23, 2020

Rendang lebaran

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang lebaran yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Biasanya Rendang lebaran yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang lebaran, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang lebaran di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang lebaran sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang lebaran memakai 18 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Weehhh.. jangan ditanya ya ini salah satu masakan susah. Krna rempahnya buanyaaak, lidahnya harus peka sama rasa, terus juga udah dibumbuin rasanya bisa beda lagi. Pertama kali bikin rendang dan momennya pas idul fitri pula. Yuk buibu mari kita buat. Source : Xander's kitchen (thanks ci resepnya) Aku minus gapakai adas & daun kunyit ga ada ditukang sayurnya huhu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang lebaran:

  1. 250 gr daging sapi
  2. 1 bks besar santan kelapa parut
  3. Bumbu halus :
  4. 15 bh cabai keriting merah
  5. 5 bh cabai rawit orange
  6. 8 bh bamer
  7. 4 bh baput
  8. 1 sdt jinten
  9. 1/2 bh pala
  10. 2 bh cengkeh
  11. 2 bh kemiri
  12. Seruas jahe, kunyit, lengkuas
  13. Bumbu kasar :
  14. 2 btg serai (geprek)
  15. 4 bh daun salam
  16. Bumbu rasa :
  17. Secukupnya garam, penyedap
  18. 5 sdm minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Rendang lebaran

1
Potong daging belah menjadi beberapa bagian.. lalu santan diberi air lalu diaduk dan diperas. Sisihkan.
2
Masukan minyak, panaskan, masukan bumbu halus + bumbu kasar. Tumis hingga wangi dan hilang bau langunya (agak lama ya dengan api sedang).
3
Masukkan santan.. didihkan sembari di aduk. Beri bumbu rasa. Lalu sudah didih masukan daging. Jika warna daging sudah matang. Tes rasa. Jika kurang beri tambahan garam, mecin, gula agar sedap sempurna. Lalu diamkan masak dengan api sedang mengarah kecil. Hingga santannya berubah lbh kental, minyak dr dagingnya keluar & warnanya lebih coklat gelap. Matikan api. Lalu sajikan deh.
Rendang lebaran - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Daging

Rendang Daging

Gara2 suka makan masakan padang, dan penasaran gimana buatnya.

Rendang Kacang kentang

Rendang Kacang kentang

Source:mommy iyell .maaf fotonya jelek karena fotonya malam hari 🙏😀yang penting rasanya endull🤤masih resep mommy cantik iyell.ini resepnya #bandungarisanrecook4_mommyiyell #ga_thenextlevel #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia

Rendang simpel

Rendang simpel

6 orang
2 jam
Rendang jengkol

Rendang jengkol

Paksu dah berdamai sama jengkol..jadi first trial buat rendang jengkol deh.. Beli jengkolnya juga yang udah mateng.. 😁

Nasi Padang Lauk Rendang ala-ala

Nasi Padang Lauk Rendang ala-ala

Pengen banget nasi padang, tapi ga mau keluar2 biar tetep #stayathome aja. Jadi deh masak aja sendiri seadanya...tapi enak jg kok...alhamdulillah, lumayan bisa ngobati kangen😊 meskipun ini sebenernya lebih tepat disebut nasi padang jawa krn saya pakai gula jawa alias gula merah untuk gulai daun singkongnya jd gulainya agak manis hihihi🤭

Rendang tempe

Rendang tempe

Setoran kedua buat #semarakclover masih dengan kreasi recook mba fitri sasmaya aku recook tempe rendangnya.ini rendang versi ekonomis tapi rasanya mantull😄😄 #kreasirecookfitsas #recookfitsaswithclover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #cookpadcommunity_jakarta #GA_TheNextLevel

3 - 4 orang
Rendang Telur

Rendang Telur

Sungguh hari yang mager, malas masak, malas ke warung karena dari semalam hujan ga berhenti2. Jadi memanfaatkan bahan yang ada saja, hanya 3 bahan utama 😅

6 orang
30 menit
Rendang jengkol empuk

Rendang jengkol empuk

Pengen jengkol tp kadang takut jadi makan banyak 🤭akhrnya bikin sekalian dijual ,tawarin ketemen2 pd mau .... Seporsi aku jual 20 rb isi 12 biji , jengkol mentah 1 kg 45 rb mahal juga .,tp klo suka mah ga mslh yaa monsay 😘...bikin Rendang jengkol lama juga sampai 4 jam dr rebus samapai matang tp hasilnya memuaskan ,enak deh n empuk bngt

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Topping lontong sayur

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Selain dicabein, disemur maupun tahi lala ternyata jengkol juga enak dibikin rendang. Mamah dulu sering bikin ini tapi meras santan langsung dari kelapanya dan proses agak ribet karena masih pegang cara memasak jaman baheula. Akhirnya ketemu resep rendang jengkol yang paling banyak di recook yakni punya mbak Nita dari Bandung. Yuk, cobain resepnya 🤗 dijamin bikin nagih walaupun pakai santan instan 🤩 Source : Nita (Bandung) Sekalian memeriahkan posbar #Cabeku yang datang dari Komunitas Sumatera Barat mengajak semua author #Cookpad seluruh Indonesia #CookpadIndonesia untuk memasak Olahan Santan #BamasakJoSantan Oke selamat mencoba 🤗 #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Percayalah engga susah ko bikin rendang ituuu yang penting ada kemauan masuk dapur 😀 dan 1 lagi gaees yg namanya rendang khas padang itu tidak pake gula pasir dan miciin ya, hanya memakai bumbu alami saja ,ok

Rendang Ayam Kentang Mini Bumbu Instant

Rendang Ayam Kentang Mini Bumbu Instant

Kebetulan ada ayam di kulkas & pagi tadi belanja kentang mini di abang tukang sayur langganan, jadinya niat deh bikin rendang buat menu makan malam, cuma karena pingin cepat & gak terlalu ribet, saya gunakan bumbu instant Indofood, walau rasanya tidak senendang rendang beneran, namun masih cukup terobati untuk menikmati hidangan yang cukup menggugah selera makan bersama keluarga. 😘 #TiketMasukGoldenApron3

5-6 orang
± 1,5 jam
Resep Rendang Padang

Resep Rendang Padang

Rendang adalah kuliner khas Sumatera Barat yang juga dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia versi CNN tahun 2017. Yuk simak cara membuat Rendang khas Padang #ResepRendangPadang #Rendang

10-12 orang
4-5 jam