Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rendang Jengkol yang Menggugah Selera

Dipos pada January 17, 2020

Rendang Jengkol

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Rendang Jengkol yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Rendang Jengkol yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Jengkol, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Jengkol di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Jengkol sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Jengkol memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selain dicabein, disemur maupun tahi lala ternyata jengkol juga enak dibikin rendang. Mamah dulu sering bikin ini tapi meras santan langsung dari kelapanya dan proses agak ribet karena masih pegang cara memasak jaman baheula. Akhirnya ketemu resep rendang jengkol yang paling banyak di recook yakni punya mbak Nita dari Bandung. Yuk, cobain resepnya πŸ€— dijamin bikin nagih walaupun pakai santan instan 🀩 Source : Nita (Bandung) Sekalian memeriahkan posbar #Cabeku yang datang dari Komunitas Sumatera Barat mengajak semua author #Cookpad seluruh Indonesia #CookpadIndonesia untuk memasak Olahan Santan #BamasakJoSantan Oke selamat mencoba πŸ€— #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Jengkol:

  1. 1/4 kg Jengkol
  2. 300 ml air
  3. 1 sdm kopi bubuk
  4. 200 ml santan kental (Kara)
  5. 100 ml air
  6. 1 ruas lengkuas, geprek
  7. 1 batang sereh, geprek
  8. 2 lembar daun salam
  9. 2 lembar daun jeruk
  10. 1 sdt merica bubuk
  11. 1 sdt garam
  12. 1 sdt kaldu bubuk
  13. 1 sdt gula pasir
  14. Bumbu yang dihaluskan :
  15. 5 butir bawang merah
  16. 5 butir bawang putih
  17. 5 buah cabe merah keriting
  18. 3 buah cabe merah besar
  19. 2 butir kemiri
  20. 1 sdt ketumbar

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Jengkol

1
Dalam panci, masukan air, jengkol dan kopi bubuk untuk menghilangkan baunya. Rebus jengkol hingga empuk
Rendang Jengkol - Step 1
Rendang Jengkol - Step 1
Rendang Jengkol - Step 1
2
Setelah empuk, kupas kulitnya lalu cuci sampai bersih. Kemudian memarkan jengkol hingga pipih.
Rendang Jengkol - Step 2
Rendang Jengkol - Step 2
Rendang Jengkol - Step 2
3
Tumis bumbu halus beserta daun salam, serai, daun jeruk dan lengkuas masak hingga wangi dan matang.
Rendang Jengkol - Step 3
Rendang Jengkol - Step 3
4
Masukan jengkol, air dan santan. Aduk terus supaya santan tidak pecah.
Rendang Jengkol - Step 4
Rendang Jengkol - Step 4
Rendang Jengkol - Step 4
5
Terakhir masukan gula pasir, garam, lada bubuk dan kaldu bubuk.
Rendang Jengkol - Step 5
6
Koreksi rasa. Masak hingga bumbu meresap dan mengental. Sajikan.
Rendang Jengkol - Step 6
Rendang Jengkol - Step 6
Rendang Jengkol - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Padang

Rendang Padang

Ada banyak versi memasak rendang , nah kali ini aku masak rendang versi ibuku. Mengolah rendang ini tidak menggunakan minyak sayur dan proses menumis bumbu halus melainkan santan digodok sampai mendidih, masukkan bumbu, daging dan dimasak hingga santan mengental. Dan kata ibuku rendang padang tidak menggunakan gula sama sekali, jadi kalo ada yang bikin rendang pakai gula sudah pasti itu bukan rendang padangπŸ˜›πŸ˜. Pas sekali ada momen #cabeku #bamasakjosantan , saya coba bikin rendang padang❀ #PejuangGoldenApron2 #CABEKU #bamasakjosantan

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Dulu waktu kerja di pulau Bintan,pernah diajarin teman asli anak Padang cara buat rendang,waktu itu kita bikinnya daging dicampur kentang kecil dan kacang merah.Kali ini ada acara keluarga,coba bikin rendang saja buat variasi lauknya,dan hasilnya..enak mantap.

+/- 2 jam
Daging Rendang Bumbu Instan

Daging Rendang Bumbu Instan

Meskipun pakai bumbu instan yang katanya gak perlu tambahan bumbu2 lagi, teteup aja pingin nambahin ini itu biar lebih afdhol, terutama cabai biar ada pedes-pedesnya dan yang pasti lengkuas supaya ada sensasi "jebakan betmen" πŸ˜€ kalau untuk penyedap rasa, garam, gula menurutku sudah pas ya gak perlu ditambahkan lagi. Tapi tergantung selera masing-masing.

Rendang Tempe Teri

Rendang Tempe Teri

Kalau biasanya rendang itu bahan dasarnya daging sapi atau ayam. Kali ini saya coba bikin rendang dengan bahan dasar tempe dan teri. Ternyata rasanya tidak kalah enak dengan rendang yang berbahan dasar daging sapi atau ayam #WeekendChallenge #PejuangGoldenApron2

"RENDANG DAGING" by:dapoer D&D

"RENDANG DAGING" by:dapoer D&D

Rencana nya mau iseng bikin rendang kemaren tapi ga jadi karna ada tamu... jadi baru smpet bikin sekarang... #CABEKU #bamasakjosantan #PejuangGoldenApron3 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Jakarta

sekeluarga
2-3 jam an
Rendang Rempah Kering

Rendang Rempah Kering

1 porsi
1 jam
Rendang Jamur VEGETARIAN

Rendang Jamur VEGETARIAN

Hai Cookpad lovers, disini aku mau bagi resep jenis makanan Vegetarian yg sangat mudah

6-8 orang
1 jam
Rendang

Rendang

Alhamdulillah tak terasa besok sudah hari raya idul fitri. Rendang adalah menu wajib dikala lebaran dirumah saya. Kali ini saya bagikan resep rendang andalan saya ya bunda. Selamat mencoba #rendang #idulfitri #lebaran #lauk #lauklebaran #rendangpadang #rendangdaging #cookpadid #kedapuraja #dirumahaja

90 menit
Rendang

Rendang

Baru pertama kali ini bikin rendang dengan bumbu sendiri (hasil nanya resep mama) biasanya pakai bumbu jadi yang dipasar atau yang kemasan, buat sahur pertama biasanya keluarga saya dan suami bikin rendang, jadi meskipun gak bisa pulkam kita bisa bikin disini.πŸ™‚

10 potong
Rendang Ayam Tua

Rendang Ayam Tua

Biasanya ayam ini dpt kita beli di pasar2, harga per ekornya murah cuma 25 rb, kl direndang paling enak...anak2 paling suka apalagi bumbunya yg enak #Cabeku #PejuangGoldenApron3

15 potong
3 jam
Rendang

Rendang

Masak rendang yuk. Makanan terenak di dunia. Nah selain bisa untuk buka puasa bisa juga untuk sahur. Kesukaan papa. Makan pakai nasi hangat makin mantab yuk di buat #paporitnyasipapa #cookpadcommunity_bandung

Rendang serundeng

Rendang serundeng

Kesukaan keluarga

8 orang
1 jam
Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

5 orang
60 menit