Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang Jengkol yang Menggugah Selera

Dipos pada February 14, 2020

Rendang Jengkol

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Rendang Jengkol yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Rendang Jengkol yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang Jengkol, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Jengkol bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Jengkol sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Jengkol memakai 22 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Waaaaa mana suaranya pecinta kancing lepis ak jengkol. Kali ini aku olah jengkolnya berbeda ya, cuma rendam semalaman dan rebusnya pakai kopi. Alhamdulillah ga bau juga pas ngolah. Source: Dina" Ummu Khal Kitchen" #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity_tangerang #tidaksekedarmemasak #mingguke36 #rendangjengkol

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Jengkol:

  1. 500 gr jengkol tua
  2. 1 sdm kopi hitam
  3. 100 ml santan kental
  4. 800 ml santan encer
  5. 1 lembar daun kunyit (aku ganti pakai daun salam)
  6. 1 ruas lengkuas,geprek
  7. 2 batang serai,geprek
  8. 2 lembar daun jeruk
  9. Secukupnya kaldu jamur
  10. Sejumput garam
  11. Secukupnya gula pasir
  12. Bumbu yang dihaluskan:
  13. 10 siung bawang merah
  14. 5 siung bawang putih
  15. 1 sdt lada bubuk
  16. 1 sdt ketumbar bubuk
  17. 4 buah cabe merah besar (aku pakai 2 buah)
  18. 5 buah cabe rawit merah
  19. 6 buah cabe rawit hijau
  20. 4 butir kemiri
  21. 1 ruas kunyit
  22. 1 ruas jahe

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Jengkol

1
Rendam jengkol -/+ semalaman.
Rendang Jengkol - Step 1
2
Rebus jengkol + kopi + sedikit garam. Rebus hingga air rebusan sedikit menyusut. Angkat lalu cuci bersih jengkol dan rebus kembali hingga mendidih. Angkat dan tiriskan.
Rendang Jengkol - Step 2
Rendang Jengkol - Step 2
Rendang Jengkol - Step 2
3
Bersihkan kulit jengkol yg msh menempel. Belah 2 jengkol lalu geprek perlahan dengan menggunakan ulekan. Lakukan hingga habis. Sisihkan.
Rendang Jengkol - Step 3
4
Tumis bumbu halus + daun jeruk + sereh + lengkuas + daun salam. Masak hingga bumbu harum dan mengeluarkan minyak. Masukkan jengkol, aduk hingga rata.
Rendang Jengkol - Step 4
Rendang Jengkol - Step 4
5
Beri santan encer, aduk2 hingga santan mendidih. Beri garam + gula + kaldu jamur. Tes rasa. Masak hingga kuah santan menyusut tinggal sedikit. Terakhir masukkan santan kental. Aduk hingga rata, masak hingga kuah mengental. Angkat dan hidangkan.
Rendang Jengkol - Step 5
Rendang Jengkol - Step 5
Rendang Jengkol - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Telur

Rendang Telur

Lagi2 masak yang simpel,buat menu buka puasa sekalian sahur,lagian semua pada suka sama telur.....😘😘😘 #SiapRamadan

Rendang daging

Rendang daging

Ini lah masakan kesukaan saya dan keluarga yang memang orang Padang...setiap Ramadhan tidak lengkap kalau ngak ada rendang dagingnya #siapramadhan

Ayam Kampung Rendang

Ayam Kampung Rendang

Pengen masak aja

Rendang belut

Rendang belut

Rendang belut ini adalah ciri has orang kampung saya. Setiap pesta pernikahan seralu ada rendang ini. Namanya rendang anak daro. Rasanya sangat enak dan juga tahan lama bisa sebulan. Pokoknya benar" enakπŸ˜‹πŸ˜‹ # siapRamadan

Rendang modal 50 ribu rupiah

Rendang modal 50 ribu rupiah

#5reseppertamaku ,, ke pasar pagi ini hanya dengan uang 65 ribu,, yang 15 ribu dipake beli pastel ,, sisa 50 ribu dan kebingungan di tengah pasar mau masak apa,, jadilah saya over kreatif dan memutuskan masak rendang ala kepepet ,, Beli ayam bagian dada 20ribu Beli telor 7 butir 9ribu Beli tahu 2 buah 8ribu Beli bumbu rendang yang sudah giling lengkap 5ribu Beli kelapa untuk santan 8ribu Passs habis uang saya yang 50 ribu untuk membeli bahan membuat rendang ala uang 50ribu πŸ˜‚

Rendang Nangka

Rendang Nangka

Sedang dalam tema daerah padang. Apa yang terfikirkan? Pedas berlemak... yup! Hari ini saya mau coba buat rendang nangka tanpa pakai bumbu rendang instant, alias semua bumbu nya ala sendiri. Mudah-mudahan semua suka. #BaruCoba #SemangatMasak

5 porsi
30 menit
Rendang Tanpa Santan (Fiber Creme)

Rendang Tanpa Santan (Fiber Creme)

Rendang sehat tanpa menggunakan santan tapi diganti dengan bubuk Fiber Creme.

Rendang Terong Simple #kamisbisa #rendang

Rendang Terong Simple #kamisbisa #rendang

Pengen makan rendang tp gak mau daging, karna ad stok terong ya udah deh buat rendang terong aja . Rempah-rempah buat rendang nya harusnya banyak ya,, tp kali ini bahannya seadanya tapi tetap enak kok, rasanya masih sama enak dgn rendang yg bnyk rempahnya.. Selamat mencoba

106.Randang Talua Padang

106.Randang Talua Padang

Dulu saya pikir rendang telur bentuknya telor bulat utuh, ternyata mnrt org padang yg asli bentuknya telor kering atau krispy#pekanpadang#resolusi2019#berburucelemekemas#rendangtelur#telur#eggcellent

5 porsi
90 menit
Rendang padang

Rendang padang

Rindu rumah, rindu kampung,, resiko jadi perantau kalau bulan ramadhan ya ginii,, btw ini rendang pertamaku 😁

Rendang Sapi

Rendang Sapi

Masakan yang paling paling bikin ngeces tapi masak ya lama, kebetulan suami lagi pengen makan ini dan langsung tanya ke mama mertua yang asli orang padang dan mama mertua bilang ada beberapa bahan pendukung yg g masalah kalo ga dimasukin ke rendangnya (kapulaga, cengkeh, bunga Lawang) sempat sangsi tapi setelah dicoba rasanya tetap nendang ko 😁😁😁😁 meskipun Ud beli bahan nya pendukung y , drpada g dipake dijadiin buat hiasan ajah πŸ˜‚πŸ˜‚ #pekan_padang #cookpad_community #cookpadcommunity_bali #berburucelemekemas #resolusi2019 #pekaninspirasi

Rendang ayam spesial (resep ibu)

Rendang ayam spesial (resep ibu)

Saya suka sekali rendang ayam apalagi rendang basah. Nah untuk masakan kali ini, spesial saya dedikasikan buat guru yg sekaligus ibu saya sendiri, krn ibu saya ini merupakan seorang guru (Bu Yusneti). Masakan kali ini merupakan masakan favorit saya yg resepnya di ajarkan oleh ibu saya. Terimaksih ibu ku yg sudah byk sekali dan tak pernah bosan mengajarkan berbagai macam resep2 masakan kepada saya. Di sekolah kau memberikan ilmu untuk murid2 mu dan di rumah kau memberikan ilmu memasak mu kepada ku 😁 Terimaksih tak terhingga kepada ibuku. You are the best Teacher and Mom in my life 😘😘 #gurukuidolaku#terimakasihguruku#terimakasihibuku

5-6 porsi
Rendang Daging

Rendang Daging

anak2 tiap hari minta beli rendang dan di resto padang mahal... akhirnya bikin sendiri... menghemat pengeluaran 🀣 mamak senang, anak2 pun lahap makannya. Tanpa penyedap. Aman banget....

20-25 porsi
Randang lokan/kerang air tawar/kijing

Randang lokan/kerang air tawar/kijing

Lokan adalah kerang air tawar.. Pengolahannya bisa dg cara di tumis,gulai,ataupun d goreng.. Saya lebih suka megolah lokan ini untuk d jadikan rendang,,rasanya lebih gurih dan enak jika d makan dengan nasi hangat.. #siapramadan #community_padang