Hari ini saya akan berbagi resep Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.
Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan memakai 17 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.
Di tema #SayangAnak Minggu ini yang berjudul "Olahan Ubi" di resep ini saya #sekarraduhin dari #cookpadcommunity_bengkulu tidak menyajikan / menulis resep tentang cemilan. Tetapi saya menerbitkan resep Gulai yang berbahan ubi kayu/ Ketela Pohon/ singkong Yang kalau di Bengkulu di sebut Bekayu. gulai Bekayu Undak Begheku ini adalah gulai khas kedurang Bengkulu selatan. Dah lama banget saya tak menikmati gulai ini. Terakhir waktu di kampung nenek ku kedurang dusun Palak Siring. Begheku itu adalah jenis Siput / keong Sawah yang berwarna hitam, ini keong nya beda ya dengan keong emas.kalau keong emas di kampung mamaku gak di makan orang, tapi itu untuk makanan ternak seperti bebek. Dulu kalau mau masak menu ini. Aku dan nenekku ke sawah dulu untuk mencari Begheku/keong. Dan untuk campuranya biar tambah sedap, gurih ditambahkan lah ubi kayu. Itu pun biasanya metik / cabut sediri di pekarangan sawah. Baru deh diolah jadi gulai / lauk makan yang sedap.walau hanya menggunakan bumbu seadanya. Tetap aj sangat nikmat. Apa lagi makanya di pondokan sawah sambil menikmati pemandangan hamparan padi yang menguning. Emang sedikit aneh, kok karbohidrat di jadiin lauk? anak sama suamiku dulu juga pernah komentar seperti itu.. tapi ya itu dari zaman dulu nenek moyang, nenek ku dan mamaku sering masak ini. & Setelah aku masak ini juga anak serta suamiku juga suka. #SiapRamadan #MasakItuSaya #Cookpad #CookpadCommunity #CookpadIndonesia #BagikanInspirasimu
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Bekayu Undak Begheku Khas Bengkulu Selatan:
- 500 gram Begheku /siput/ keong
- 500 gram ubi kayu / ketela pohon / bekayu
- 200 gram santan kental
- 1 sdm cabe merah halus
- 1 sdm bumbu dasar kuning
- 2 buah tomat ukuran sedikit kecil
- Secukupnya garam (me 1/2 Sdm)
- 1/2 Sdm kaldu bubuk
- Bumbu dasar kuning
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas kunyit
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- Bumbu kasar
- 1 batang daun bawang
- 1 batang serai
- 1 ruas jari Laos/ lengkuas geprek