Langkah Mudah untuk Membuat Gulai Ikan Cukil yang Sempurna

Dipos pada April 18, 2022

Gulai Ikan Cukil

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai Ikan Cukil yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Gulai Ikan Cukil yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Ikan Cukil, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai Ikan Cukil sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai Ikan Cukil sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Gulai Ikan Cukil memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Niatnya bikin menu masakan lain, karena kasian kalo suami dimasakin yg itu-itu aja. Secara dia lebih seneng dimasakin istrinya daripada beli makanan jadi. Hasil berburu di Pasar Ikan Pabean, awalnya pengen banget dapet ikan sumbal, berhubung gak nemu jadi beralih ke ikan cukil. Dan baru kali ini masak ikan cukil.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ikan Cukil:

  1. 600 gr ikan cukil
  2. 65 ml santan kental
  3. Bumbu halus:
  4. 8 siung bawang putih
  5. 5 siung bawang merah
  6. 2 ruas kunyit
  7. 2 ruas jahe
  8. 2 ruas lengkuas
  9. 5 bh kemiri sangrai
  10. 5 bh cabe merah besar
  11. 5 bh cabe rawit
  12. 2 lembar daun jeruk
  13. secukupnya garam
  14. secukupnya merica bubuk
  15. secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ikan Cukil

1
Ikan cukill dipotong dan dibersihkan, lalu goreng sebentar saja jangan sampai kering, sisihkan.
2
Haluskan bumbu kemudian bumbu yang sudah dihaluskan itu ditumis hingga matang. lalu tambahkan santan sambil diaduk supaya tidak pecah.
3
Lalu masukkan lada, garam dan air sambil diaduk hingga mendidih.
4
Tahap selanjutnya masukkan ikan dan tunggu hingga bumbu meresap ke ikannya dan kuahnya mengental.
5
Koreksi rasa. Setelah di rasa matang, ikan siap diangkat dan siap untuk disajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Ikan Patin

Gulai Ikan Patin

Dikulkas ada ikan patin, enaknya dibuat apa? Sebenernya paling suka saya dibuat Pindang Palembang. Saya coba alternatif dibuat gulai, paling enak sebenarnya pakai ikan kakap atau ikan mas. Tapi pakai patin enak juga :)

5 Porsi
45 menit
Gulai ikan kacang panjang (#pr_kacangpanjang)

Gulai ikan kacang panjang (#pr_kacangpanjang)

Sebenernya sdh setor 2 resep pr, tapi masih ada stok kacang panjang. Lihat resep ci xanderkitchen dan teh indry hapsari.. mendadak kpingin recook resepnya. Tapi berhubung gak punya udang segar, udang kering ato telur puyuh seperti diresep beliau ber2, sy masukinlah ikan putian yg tadi pagi beli di pasar. Alhamdulillah anak2 lahap makan siangnya 😄😄

Gulai Ikan Salmon (#PR_RecookRancakBana)

Gulai Ikan Salmon (#PR_RecookRancakBana)

Dulu pertama kali nyobain ikan salmon itu pas main ke pantai pasir putih di Trenggalek. Biasanya kan banyak yg jualan ikan2 disana mulai dari yg segar, diasap atau sudah dimasak sekalian (biasanya dibakar). Waktu itu beli yg dibakar sekalian sama nasinya masih anget dan sambal kecap. Makan bareng2 sama sodara2, enak bangeeett.. Apalagi waktu itu ada cumi dan gurita juga. Saya paling suka guritanya, enak banget kenyal2. Semua enak lah pokoknya hehehee.. Nah suatu hari pernah dikasih ikan salmon segar, bingung mau diapain akhirnya sama mak'e cuma digoreng. Cuma dibumbui garem aja udah enak bangett.. Kemarin dikasih lagi ikan salmon, tadinya mau dibikin saus padang, eh tapi karena sebelumnya udah prnh bikin saus padang jd pengen coba diolah jadi masakan lain aja. Akhirnya pilihan jatuh ke gulai ikan ala2 masakan Padang recook resepnya mba Nurul Ismayanti, sekalian buat ikutan PR minggu ini, hihihii.. Rasanya enak, sebenarnya hampir mirip sih sama saus padang soalnya bumbunya juga hampir sama, cuma bedanya ini kan pakai santan. Nb : paling males foto hasil masakan kalo pas malem. Pencahayaan kurang dengan kamera hp seadanya jadilah fotonya sembarang, ckckckk. Tapi gak apa lah ya. Yg penting hasil jepretan sendiri bukan nyomot punya orang hihihii..

Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

2 Porsi
40 Menit
Gulai Kakap Merah

Gulai Kakap Merah

Challenge #limareseppertamaku

Ikan Layang Gulai Kuning

Ikan Layang Gulai Kuning

Berhubung Suami dr sebrang, seneng banget makanan berkuah santan. Alhasil klo ni ikan layang cma di goreng aja, kurang cetar n wah, jd lebih baik dibumbu gulai kuning aja.

Gulai patin ala mama ani

Gulai patin ala mama ani

Berhubung lagi mudik bisa menikmati berbagai masakan mamaku. Ini salah satu resep yang suka dibuat mama. sejak kami kecil hingga sekarang. #CookpadCommunity_Padang #OlahanIkan #GantiSalero

Ikan mas gulai

Ikan mas gulai

Bru perdana msk ikan mas di gulai.. biasanya di arsik.. ehh si mas lg pengwn mkn ikan mas gulai katanya.. cus lah ke dpur.. demi membahagiakan suami..

Gulai salai ikan Toman /ikan asap toman

Gulai salai ikan Toman /ikan asap toman

#6 #BikinRamadhanBerkesan Kalau di pekanbaru siapa yang ga tau ikan salai , banyak jenis ikan salai yang dijual disini dan yang paling mahal harga nya adalah ikan salai selais , kebetulan ada saudara bawa ikan salai toman, jadi suami yang suku nya adalah melayu suka makanan yang gulai2 gitu . Bumbu gulai kampung namanya , bahan nya simple banget menurut saya dan menggunakan santan yang kental.

Gulai Ikan Kakap Dengan Pisang Manis

Gulai Ikan Kakap Dengan Pisang Manis

🌾08 Desember 2018.. Huaahh Gulai terenak nih. Ikan kakap dengan pisang manis. Ini request si mama. Soalnya gulai ini mengingatkan mama dengan orang tua nya dulu. Yang suka masak gulai ikan kakap dengan pisang manis ini dan sekarang jadi noltagia buat aku nanti. Dan ini akan menjadikan gulai turun temurun dari keluargaku. Karena gulai ini, mana ada di jual dirumah makan pun tidak akan ada gulai ini. Kalaupun ada, cuma gulai ikan aja dan tidak akan ada dicampur dengan pisang manis. Eh, boleh dicoba, dijamin Mantul deh buk ibuk. Percaya deh.. Selamat mencoba yah.. #KetikaBuahMasukDapur #CookpadCommunity_KotaPadang

Untuk 4 Orang
20 Menit
Gulai tongkol kacang panjang

Gulai tongkol kacang panjang

Mudah, murah dan ga perlu lama memasaknya, dan yang pasti ekonomis satu masakan sudah cukup karna selain ikan juga ada sayurannya #SiapRamadan #berburucelemekemas #antiribet

5 porsi
Gulai Ikan Cabe Ijo

Gulai Ikan Cabe Ijo

Sebagai warga Pantura, menurut saya ini salah satu olahan ikan paling populer di kalangan masyarakat sekitar. Ada yang menyebutnya dengan Kapal Burak,dll. Rasanya gurih, pedes, manis dengan kuah kental. Kebetulan saya menggunakan kepala ikan Manyung yang sudah dikukus, namun isian bisa diganti dengan ikan - ikan yang lain seperti Tongkol, dll. Bahkan kali ini saya tambahkan Tahu putih yang sudah digoreng setengah matang sebelumnya. Dicoba ya buibuk ^^