Bagaimana Menyiapkan Gulai kepala kambing yang Enak Banget

Dipos pada December 5, 2022

Gulai kepala kambing

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gulai kepala kambing yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Gulai kepala kambing yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai kepala kambing, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai kepala kambing bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gulai kepala kambing adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Gulai kepala kambing diperkirakan sekitar 1 jam 50 mnit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai kepala kambing sendiri di rumah. Cukup dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Gulai kepala kambing memakai 32 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Lagi lagi suami request.. yank buatin gulai kepala kambing yaa.. alhasil kami belanja kepala kambing ke pasar😂 kalo ga diturutin takut dilaknat malaikat🤭 Memasak gulai ini saya campur dengan cingur sapi yang juga kami beli. Happy cooking moms

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai kepala kambing:

  1. 1 kepala kambing yang sudah bersih ukuran 1kg
  2. 1/4 kg cingur sapi
  3. Bumbu untuk merebus:
  4. 11 buah daun salam
  5. 3 buah sereh
  6. 5 buah daun jeruk
  7. 2 cm jahe
  8. Bumbu halus:
  9. 10 siung bawang merah
  10. 6 siung bawang putih
  11. 5 butir kemiri
  12. 10 buah cabe merah (me cabe merah keriting)
  13. 2 cm kunyit
  14. 2 cm jahe
  15. 2 cm lengkuas
  16. 1 sdt ketumbar
  17. Bahan lainnya:
  18. 800 ml santan (jika tidak bisa dengan 3 buah santan kara)
  19. 1 lembar daun kunyit
  20. 5 lembar daun jeruk
  21. 2 buah sereh
  22. 3 buah kapulaga
  23. 1 sdt jinten
  24. 2 buah pekak atau bunga lawang
  25. Secukupnya kayu manis
  26. 3 butir cengkeh
  27. Garam
  28. Lada bubuk
  29. Penyedap rasa (optional
  30. Sedikit kecap manis (agar tekstur warna menjadi merah pekat)
  31. iris Daun bawang
  32. 7 buah cabe rawit merah utuh

Langkah-langkah untuk membuat Gulai kepala kambing

1
Baca bismillah dan pastikan gas cukup ya moms 😁✌. Rebus kepala kambing dan cingur sapi beserta bumbu untuk merebus seperti daun salam jahe daun jeruk dan sereh.
Gulai kepala kambing - Step 1
2
Ketika sudah mendidih tutup wajan agar empuk nya merata dan rebus sekitar 1 jam 40 menit.. setelah empuk buang airnya dan tiriskan kepala kambing dan cingur.
Gulai kepala kambing - Step 2
3
Siapkan bumbu yang dihaluskan (bisa diblender agar lbh cepat) lalu tumis bersama daun kunyit sereh daun jeruk hingga minyak keluar
Gulai kepala kambing - Step 3
4
Masukkan kepala kambing dan cingur sapi yang sudah direbus aduk lalu masukkan santan cair. Beri garam gula penyedap rasa. Kemudian masukkan kapulaga bunga lawang cengkeh dan kayu manis serta kecap manis. Masukan irisan daun bawang dan cabe rawit utuh serta. Aduk kembali, koreksi rasa, sajikan dengan bawang goreng
Gulai kepala kambing - Step 4
Gulai kepala kambing - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Ikan (Kakap Merah)

Gulai Ikan (Kakap Merah)

Kakap merah merupakan ikan terenak yang bisa diolah jadi berbagai macam masakan. Bisa digoreng biasa, dibakar, dimasak kuah kuning, pindang serani, juga boleh dikombinasi dengan santan jadi gulai ikan. Di resep ini, saya me-recook resepnya Xander's Kitchen. Pada resep asli Xander's Kitchen memakai ikan tenggiri. Tetapi di tempat saya ikan tenggiri susah didapat. Jadi, saya memakai ikan kakap merah ukuran jumbo, beli yang segar di pasar. Pemakaian ikannya boleh apa saja, yang penting pilih yang dagingnya tidak mudah hancur saat dimasak. #cabeku #bamasakjosantan #GA_TheNextLevel Sumber: Xander's Kitchen [ https://cookpad.com/id/resep/529030-gulai-tenggiri ]

Gulai udang daun ubi

Gulai udang daun ubi

Saat pandemi wajib makan sehat kl bs dengan low budget krn biar bs berbagi

3 orang
30 menit
Gulai Pongek Daun Kacang

Gulai Pongek Daun Kacang

#CABEKU & #bamasakjosantan Makan lamak ndak harus mahal,, gulai tradisional yg satu ini rasanya menggugah selera.. bahannya mudah didapat cara pembuatannya gampang.. gulai rang mudiak.. 🤤🤤🤤

10-15 orang
2 jam
Nasi goreng gulai kambing (Olahan sisa gulai kambing)

Nasi goreng gulai kambing (Olahan sisa gulai kambing)

ceritanya kemarin habis aqiqah anak, terus ada gulai sisa yang sayang2 dibuang, tapi berhubung kuahnya gampang basi, akhirnya santannya dibuang terus disimpan ke kulkas setelah rebus ulang dengan air biasa, tambah sedikit bumbu racik ayam goreng biar ada sedikit rasa. lalu paginya olah ulang jadi nasi goreng ala2 nasi kebuli sajikan hangat

2 - 3orang
30-40menit
Gulai telur jengkol tempe

Gulai telur jengkol tempe

Kangen masakan minang, sikat laaah 🤤

4 orang
60 menit
Gulai Kacang Panjang

Gulai Kacang Panjang

Sering bingung kalau ngolah sayuran.. Ditumis mulu bosyeen, nemu lah resep "xander's kitchen". Ternyata enak juga kacang panjang dibikin gulai 😋 Source : Xander's Kitchen #PejuangGoldenApron3 #GodaTeflon_minggu14 #MasakAsyik #CookpadIndonesia

2 orang
10 menit
Gulai lemak kacang panjang,wortel,jipang

Gulai lemak kacang panjang,wortel,jipang

Dapat surat cinta dari mamah sayuran hijau..kebetulan Tonggo panen kacang panjang bnyak juga dikasihnya..biar gak kesepian aku kasih wortel sama jipang..gulai lomak aja..bocahnya suka klw bekuah😊 #JelajahResep #JelajahResepSayuranHijau

Gulai Tauco Karupuak Jangek

Gulai Tauco Karupuak Jangek

Mak kami hobi makan. Jd terlalu banyak makanan kesukaannya 🤭 Hampir semua y masakan minang, pdhl bukan org Padang 🤗 Tauco Karupuak Jangek ni sering km mkn dl wkt tetanggaan sm org minang. Asal plg kampung mereka bawa karupuak jangek trus ditauco antar ke kami. Sampe wkt hamil, ngidam ini. Apalah daya tinggal di daerah kecil ini g nemu karupuak jangek. Alhamdulillah keturutan stlh anak umur 3th. Dikirim asli dr Sumbar sm uni Mita 😘 Makasih uni, masak ini bukan cm keturutan ngidam yg tertunda sekian lama, tp jg pelepas rindu sm Mak yg jauh di kota namun sll dekat di hati ❤ Source : Uni @Mita.W #MommyFayzel# #GoldenApron3 #MasakanUntukIbu #Babako_UntuakAma #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #GenkPejuangDapur_HariIbu #RememberGenkPeda_MitaW

3 orang
25 menit
Gulai Cincang

Gulai Cincang

Source: Novi Ummu Husna

Gulai ikan hiu (masak aceh)

Gulai ikan hiu (masak aceh)

5 orang
40 menit
Gulai Kapau Ikan Kakap

Gulai Kapau Ikan Kakap

Nyobain resep ini karena kepingin makan nasi padang, tapi ditempat tinggal saya tidak ada yang jual.. jadi deh gulai kapau ala saya😁😍 #CABEKU #bamasakjosantan

Gulai ikan kembung

Gulai ikan kembung

#GA_TheNextLevel #cookpadcommunity #denisdapoer

2 porsi
15 menit
Gulai Paku Udang Talua Puyuh

Gulai Paku Udang Talua Puyuh

Sayur Paku dalam bahasa minang sendiri adalah Pakis... Tumbuhan liar yg berkembang biak diseputaran rawa²... Selain gulai cubadak atau dikenal dengan gulai nangka muda Orang minang selalu menjadikan gulai pakis ini primadona, dengan cita rasa pedas cabe rawit yang khas, cocok juga disandingkan dengan katupek alias ketupat. Kali ini aku bikin dengan campuran yang agak rame, biar gizi bisa tercukupi dengan sekali masak saja, ah cocoklah buat mak² rempong nan pemalas seperti aku. Heheheee Ini kupersembahkan khusus buat meramaikan pekan #Basidoncek tema #Maminang_Basayua di #CookpadCommunity_Sumbar regional kesayangan aku...🥰 #JelajahResepSayuranHijau #GA_TheNextLevel #OlahanSayurMamiFay

Daging Panggang Bumbu Gulai Instan (Saos Mayo)

Daging Panggang Bumbu Gulai Instan (Saos Mayo)

Olahan daging yg cepat dan praktis salah satunya ya dipanggang. Daging yg sudah digiling halus membuat masakan ini lebih praktis dan empuk meski dimasak singkat dengan cara dipanggang. Bumbu yg sy pake disini jg sederhana sekali, tetapi rasanya beneran enak🥰 salah satu menu olahan favorit anakku. Makannya pasti lahap dan cepat. Saos mayo yg manis asem pas sekali dengan daging panggang😋 Pemakaian telur di adonan membuat tekstur daging panggang tetep empuk. Sebenarnya tanpa telur bisa jg lgsg dipanggang, tp tekstur akhir pas matang jd sedikit alot bila dibandingkan dengan pemakaian telur di adonan. Jd saran sy jangan di skip pemakaian telur biar empuk teksturnya dan cocok bagi anak2🥰. #CookpadCommunity_Malang

Gulai Ikan Mas

Gulai Ikan Mas

Sabtu pagi teringat masih punya sisa kepala ikan mas di freezer. Karena mau belanja mingguan, jadi stok yang lama mau dihabiskan dulu. Supaya ngga ribet masak lauk dan sayur terpisah jadilah bikin gulai ini, ada ikan sekalian kacang panjang sebagai sayur dimasak bersama. Praktis kan 😁 Ini aku bikinnya ngga pakai cabai sama sekali karena mau dimakan juga sama si kecil yang masih 21 bulan. Kalau teman-teman suka yang pedas tinggal ditambahkan cabai saja yaaa...

4 porsi
Gulai buncis

Gulai buncis

1 porsi
1 jam
Gulai Nangka

Gulai Nangka

Berpuluh purnama ga masak sayur nangka, tetiba ada yg request pengen gulai nangka jd segera ke pasar pagi2 Demi memenuhi nafsu makannya paksu 🥰🥰🥰

Gulai nangka

Gulai nangka

Msh pnya simpenan nangka rebus di kulkas,edisi mager melanda,eksekusi yg ad aja.. Sekalian mau izin iktan program #CABEKU berbahan santan..