Cara Gampang Menyiapkan Gulai Daging Sapi yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada March 3, 2023

Gulai Daging Sapi

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Gulai Daging Sapi yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Gulai Daging Sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai Daging Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai Daging Sapi ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai Daging Sapi bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Tetap dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Kalau kamu mau, masakan Gulai Daging Sapi memakai 20 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Pulang sore ini bingung mau masak apa buat stay at home kids, cek stok freezer masih ada iga dan daging sapi yang udah dipotong potong, lalu kebayang gulai, eh ketemu resepnya mba riska dwi, langsung eksekusi. Hasilnya hmmm udah mirip sama salah satu gulai terkenal di kota saya. Di resep asli menggunakan cabe besar dan cabe rawit, saya cabe keriting saja, karena mau dimakan bersama anak anak. Oiya, resep ini sebagai peran serta saya sebagai #DutaRecookPontianak dalam #AudisiDutaRecook bersama #RahayuSquad, resep pertama ni yang menyertakan hastag πŸ˜„

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Daging Sapi:

  1. 500 gr daging sapi potong sesuai selera
  2. 2 batang serai
  3. 4 lembar daun jeruk
  4. 2 lembar daun salam
  5. 2 buah bunga lawang
  6. 400 ml santan kental
  7. Secukupnya Air
  8. Secukupnya garam, gula
  9. Secukupnya minyak goreng
  10. Secukupnya bawang goreng untuk taburan
  11. Bumbu halus
  12. 10 buah cabe keriting
  13. 10 buah bawang merah
  14. 6 siung bawang putih
  15. 2 buah kemiri
  16. 1/2 sdt ketumbar
  17. 1/2 sdt jintan
  18. 2 ruas jari kunyit
  19. 1 ruas jari jahe
  20. 1/2 ruas jari lengkuas

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Daging Sapi

1
Haluskan bumbu, lalu tumis bumbu halus, serai, daun jeruk, daun salam, bunga lawang, sampai harum dan matang ya
2
Masukkan daging sapi, saya pakai iga juga, aduk daging dengan bumbu, lalu tuangi air, saya agak banyak, sampai daging tertutupi air
3
Masak sampai air menyusut lalu masukkan santan aduk hingga mendidih, tambahkan garam dan gula sesuai selera, taburi bawang goreng, ready to be served 😍 ini pas buat anak anak saya, ga pedes, buat yang mau pedes, boleh pakai cabe besar 2 dan cabe rawit 10 sebagai pengganti cabe keriting nya
Gulai Daging Sapi - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Tunjang/Kikil Sapi Ala RM Padang

Gulai Tunjang/Kikil Sapi Ala RM Padang

Tadi pagi saya belanja di Bude penjual sayur dekat rumah. Setelah mata dan tangan saya berputar-putar mencari dan memilih bahan-bahan apa saja yang akan dimasak untuk dijadikan lauk teman makan nasi, akhirnya saya berhenti pada 2 bungkus tunjang/kikil sapi. Ting... Gulai tunjang! Yes, (seperti menemukan harta karun 😁) saya akan masak gulai tunjang ala RM Padang. Harap maklum ya pemirsa, masakan Padang adalah salah satu dari sekian banyak makanan favorit saya, diantaranya gulai tunjang. Dan memang sudah lama juga ingin buat gulai tunjang ini dan sekarang Alhamdulillah sudah terlaksana 😊. Resep ini saya recook dari resep "Gulai Tunjang/Gulai Kikil Padang" punya Mba Yasmin Kitchen. Supaya lebih yakin dan hasilnya mantap, saya bertanya lagi ke tetangga saya yang asli orang Padang tentang bahan dan cara membuat gulai Padang. Hasilnya ada beberapa bumbu tambahan dari saya diantaranya cengkeh, kayu manis bubuk dan pala bubuk. Di resep asli santannya 700 ml, tapi saya hanya pakai 500 ml santan cair. Ok temans, di bawah ini bahan dan cara membuatnya (dengan tambahan bumbu dan modifikasi). #NgilerBanget #JadiHero_Bekasi #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Bekasi

3-4 orang
60 menit
Gulai cincang

Gulai cincang

Pertama kali masak daging😁alhamdulillah 1kg langsung habis

Martabak daging cincang gulai

Martabak daging cincang gulai

Sore" enakny nyemil ... perasaan punya stock daging cincang n kulit lumpia..cuss lah k dapur

Gulai leher salmon

Gulai leher salmon

Punya leher salmon di gulai aja, kesukaan suami. Paling enak pakai blimbing wuluh, tp krn lagi g punya, pakai asam aja dikit😁

Gulai Kepala Kakap

Gulai Kepala Kakap

Kalo beli kan mahal yaaa bu ibuk.ehehehe jd pergi kepasar. Beli bumbu2 dan kepala kakap. Gk nyampe 50 rb dpt seabreegg 😍 Happy Cooking 😊

2 porsi
Gulai Cincang Padang

Gulai Cincang Padang

bikin masakan ini buat perayaan imlek kemarin. sumber : novi ummu huda

Gulai Kikil / Gulai Tunjang ala Masakan Padang

Gulai Kikil / Gulai Tunjang ala Masakan Padang

Gulai Kikil/Gulai Tunjang ini adalah salah satu hidangan wajib dicoba di tiap masakan padang. Rasanya yang gurih, pedas, dan kenyal, membuat gulai kikil/gulai tunjang ini dinikmati berbagai kalangan bahkan hingga lansia tidak mampu menolaknya πŸ˜… Sumber: Ibu Lulung Thyo Thoharie, dengan sedikit perubahan. #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan #CookpadCommunity_Malang

3 porsi
Gulai lemak ikan siapil

Gulai lemak ikan siapil

Tips: lebih baik terus mengaduk santan hingga matang, jangan biarkan santan mendidih tanpa diaduk, karena bisa menyebabkan pecah santan, dan hasilnya akan kurang maksimal.

4 porsi
Gulai sayur pakis teri

Gulai sayur pakis teri

#dirumahaja mengingatkan kepada nenek di jaman transmigrasi di sarolangun (jambi) karna di sana sangat banyak sekali di rawa2 kebun sawit dan bisa jadi gratis untuk memetiknya.😍

5 porsi
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Setelah bertahun-tahun, baru hari ini lagi Mamak masak sayur daun singkong. Entah kenapa bawaannya malas saja setiap mau masak daun singkong. Tapi hari ini, Mamak lagi ingin daun singkong santan, jadi cepat - cepat langsung masak sebelum pergi ke kantor.

Gulai ikan tahu

Gulai ikan tahu

#weekendchallenge Tahu 3 pcs 2000 Ikan 2 ekor 6000 Bumbu lain ready di rumah

4 porsi
Gulai Cumi campur"ala Dapur Mayang"

Gulai Cumi campur"ala Dapur Mayang"

#PejuangGoldenApron2 Tadi pagi ke pasar nak Dis minta beli cumi cumi kesukaannya. πŸ€” yang suka ada 2 orang di rumah kami nak dis dan papanya. Yg lain ngk suka termasuk saya maknya...πŸ˜€πŸ˜€πŸ˜€ Upst dari pada masak lg sambal yg lain,...kepikiran masukin campuran nya...jadilah dia ....😍😍😍

Gulai Begheku / tutut/ keong sawah

Gulai Begheku / tutut/ keong sawah

#sekarraduhin #cookpadcommunity_bengkulu #PejuangGoldenApron2 #MakananKhasBengkulu Begheku sawah atau yg di kenal orang tutut/ keong sawah. Klo di daerah mama ku di sebut begheku. Sewaktu aku masih kecil mama pernah gulai begheku ini di campur pake ubi kayu. Sedikit aneh bukan? Pikir ku hanya mama ku aj yg suka gulai ubi kayu, ternyata tidak, di daerah mama kedurang ubi kayu sering di jadi kan gulai / di jadi kan bahan campuran gulai. Emang rasa nya gak begitu jelek, kalau saya sih suka. Buat temen temen yg Mau cobain. Boleh ikutin resep saya ini.

Gulai ikan kuwe (rambeu)

Gulai ikan kuwe (rambeu)

Mohon maap buibu kalau potonya ga enak di liat πŸ˜… Ga ngerti fotografi soalnya. Ini resepnya pakai resep icha irawan yaa.

Gulai ikan nila telor puyuh

Gulai ikan nila telor puyuh

ada stok ikan nila , bingung mau dimasak apa buat buka biar bisa buat sahur juga jadi harus berkuah, ,rasane ko enak klo dibuat gulai

Gulai ayam kampung

Gulai ayam kampung

Sekali lagi sering sekali merubah menu masakan dikarenakan ada saja bumbu yang lupa tak ada di list belanjaan, ataupun karena stok di dapur tidak lengkap, dan berkali-kali di posting di cookpad menu-menu yang serba "unik" menurut aku karena tidak sesuai dengan rule masakannya hhehehe. niat hati bikin rendang ayam, jadilah gulai atau bumbu merah 😁