Cara Gampang Membuat Gule Kambing yang Bikin Ngiler

Dipos pada July 5, 2023

Gule Kambing

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gule Kambing yang gampang Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Gule Kambing yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gule Kambing, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gule Kambing enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gule Kambing sendiri di rumah. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Anda bisa membuat Gule Kambing memakai 16 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gule Kambing:

  1. 1 kg Daging kambing/kaki kambing
  2. 1 batang sereh (geprek)
  3. 1 ruas jempol lengkuas (geprek)
  4. 4 lembar daun jeruk
  5. 2 lembar daun salam
  6. 5 lembar karpele(daun gule)
  7. secukupnya Serundeng kelapa
  8. Bumbu halus
  9. 10 siung bawang merah
  10. 5 siung bawang putih
  11. 5 biji kemiri
  12. 2 cm kunyit
  13. 2 cm jahe
  14. 1 sdt ketumbar
  15. 1 sdt merica
  16. 1 cm kencur

Langkah-langkah untuk membuat Gule Kambing

1
Rebus daging/kaki kambing sampe setengah empuk
2
Tumis bumbu halus sampe harum.masukkan serundeng, sereh,lengkuas.daun salam,daun jeruk,daun karpele.masukkan kambing.tumis sebentar
3
Masukkan santan.bumbui garam.gula.masak sampe matang..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Kapau

Gulai Kapau

Gulai Kapau adalah salah satu gulai dari Sumatra Barat tepatnya dikabupaten Agam. Kapau sendiri adalah nama daerah yang ada disana, makanya disebut Gulai Kapau. Bumbunya sedikit berbeda dari bumbu gulai biasanya tapi rasanya sama lezatnya dengan gulai-gulai lain yang ada direstoran Padang. Bahan utama sayurannya adalah nangka muda (pilih nangka putih yang bijinya masih kecil), kacang panjang dan kol. Kalo mau lebih mantap ditambah daging tetelan. Berhubung saya bikin yang murmer, daging tetelan saya skip diganti dengan kaldu bubuk aja. Tambahannya tinggal bikin dadar telor dan sambal ijo Padang (resep udah pernah saya share) . . #MurahMeriah #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_bandung

Gulai ikan kuah kuning

Gulai ikan kuah kuning

Membuat gulai ikan ini ternyata simpel dan cukup mudah, walaupun butuh waktu memasak yang agak lama agar kuah gulainya terasa gurih. Resep asli dapat dari IG kelincitertidur, mbak Kushandari Arfanidewi, dimodifikasi sedikit sesuai bahan - bahan yang ada di rumah. Selain diisi dengan ikan, resep gulai kuning ini pun bisa digunakan untuk ayam maupun telur rebus. Disantap dengan nasi hangat, hmmm, sungguh nikmat. #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gulai cumi + kentang

Gulai cumi + kentang

Menu simple aja bun kesukaan keluarga kecilku, maafkan tampilannya yang kurang menarik ya bun tapi soal rasa bolehlah😇

Gulai Ayam Nanas

Gulai Ayam Nanas

Nanas adalah buah yang fleksibel untuk berbagai hidangan... Salah satunya dibuat gulai.. jadi lebih segar.. Ini masakan andalan papaku... di saat orang pada hari raya makan yg berat2 .. ini bisa jadi alternatif untuk menetralkan agar rasa makanan tidak menjadi eneg.. #SiapRamadan #AhlinyaAyam #cookpadcommunity_Jayapura

Gule

Gule

#PekanInspirasi #Pekan_DagingDaerah #CookpadCommunity_Surabaya Gule atau banyak orang menyebutnya Gulai , kali ini resep Gule khas dari Pulau Madura , dengan kuah yang kental dengan campuran koyah didalam nya, dan selalu membuat rindu pecinta Gule yang pasti bagi mereka yang sudah pernah merasakan lezat nya Gule dari Madura ini Dan Gule ini bisa di masak dari daging sapi atau daging kambing, tapi lebih nikmat bila menggunakan daging kambing

10 porsi
60 menit
Gulai engkout kereuling

Gulai engkout kereuling

Hhmm jarang banget bisa dapat ikan ini,karena ikan air tawar ini hanya terdapat di beberapa sungai tertentu saja.ini masaknya simpel banget gak banyak bumbu yang pasti seugerr n maknyos😊nama Ikan ini unik..Keureuling😊

Untuk 5 porsi
45 menit
Gulai Telur jo Tapak Leman Ala Boenda Silva

Gulai Telur jo Tapak Leman Ala Boenda Silva

Makanan ini adalah salah satu makanan favorit kami, dulu waktu kecil orang tua sering membuat gulai ini. Sekarang setelah berkeluarga saya juga sering membuatnya dan alhamdulillah keluarga suka. Gulai Telur ini biasanya saya campur dengan Tapak Leman, Tempe, Tahu, Teri_sebagai penyedap sehingga gulai ini kuberi nama Gulai 5T. Namun untuk saat ini aku campur dengan bakso tahu (kebetulan tadi di kantor ada teman yang menjualnya), maka jadilah gulai 4T (telur, tapak leman, tahu/bakso dan teri)😄😄 #SiapRamadan #MurahMeriah

4-5 porsi
Gulai kuning ikan gabus

Gulai kuning ikan gabus

5 porsi
30 menit
Gulai Kurma

Gulai Kurma

Pengen yg kuah2 biar bocil bs makan jg..

Gulai Asam Ikan pari

Gulai Asam Ikan pari

Membuat olahan masakan dari ikan pari yang pasti sehat bergizi dan otomatis sehat buat tubuh karena tanpa menggunakan minyak dan santan. Cobain deh recook masakan ini pasti dijamin ketagihan.Untuk ikan sendiri bisa diganti jenis ikan lainnya tergantung selera bisa ikan gembung,kakap,ataupun ikan patin.

8 porsi
30 menit
Gulai ikan bandeng

Gulai ikan bandeng

Kuah teucrah atau sering disebut juga kuah tumeh (tumis) adalah jenis gulai ikan ciri khas daerah Aceh. Dinamakan kuah tumis dikarenakan masakan ini terlebih dulu ditumis bumbunya baru ditambahkan air. Seperti masakan khas Aceh lainnya

Udang Gulai Asem Pedas

Udang Gulai Asem Pedas

Kita update masakan lagi ya hari ini bunda 😍 #SiapRamadan

Gulai Balak khas Lampung

Gulai Balak khas Lampung

Gulai Balak merupakan masakan khas Lampung yg terbuat dari daging sapi yang dimasak dengan santan dan rempah-rempah. Biasanya ibu ku masak gulai balak saat hari lebaran atau acara kumpul keluarga.. Nah kali ini saya coba bikin sendiri resep warisan ibu... #PekanInspirasi #Pekan_Lampung #Cookpadcommunity_Tangerang #Berburucelemekemas #Resolusi2019

Gulai ayam padang

Gulai ayam padang

Ini awalnya buat sambal dirumah aja, soalnya anak2 pada suka gulai ayam ini, trus upload deh ke sosmed eeh gak tau nya banyak yg nanya bukak orderan gak ini, ya uwes lah kita jadikan aja ladang usaha lagi, hehe.. #berburucelemekemas #SiapRamadan #resolusi2019 #jemputrezeki #cookpadcommunity_bukittinggi

Gulai Jeroan Ayam Komplit (Hati, Ampela,Jantung,& Usus)

Gulai Jeroan Ayam Komplit (Hati, Ampela,Jantung,& Usus)

#AhlinyaAyam . Manfaat makan jeroan ayam:Kaya protein,Mengandung zat besi dan mineral seng,Menyediakan vitamin A dan vitamin B 12, Bahaya makan jeroan ayam Kadar kolesterolnya tinggi,Mengandung racun,Banyak kotoran(Mengonsumsi jeroan akan meningkatkan risiko terkena infeksi yang diakibatkan oleh parasit di dalamnya.) Kita bisa menjadikan jeroan ini makanan favorit yang layak dikonsumsi karena rasanya lezat. Seperti jeroan hati, ampela, jantung atau usus.tapi kita tidak boleh mengkonsumsi nya setiap hari. Bagaimana memilih jeroan yang masih segar dan layak konsumsi?- Sebelum kita membeli jeroan, pilihlah jeroan yang masih segar. Kriteria masih segar dapat dilihat dari warna yang sama ketika pertama ayam dipotong, lembap dengan permukaan tidak berlumpur, beraroma segar, dan tidak terendam air. Untuk resep jeroan nikmat bisa mengikuti resep keluarga kami ini. #sekarraduhin #cookpadcommunity_bengkulu

Gulai Kambing ga pedes

Gulai Kambing ga pedes

Late posted ini. Ceritanya dapet daging kambing kurban dari sekolah. Mikir yang bisa buat emak bapak& anak2. Akhirnya jadilah ini gulai tanpa cabe. Untuk emak bapak saya siapin aja sambel.