Cara Gampang Menyiapkan Pizza Mini yang Enak

Dipos pada February 10, 2023

Pizza Mini

Sore-sore begini enaknya membuat Pizza Mini yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Pizza Mini yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Pizza Mini, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Pizza Mini ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Pizza Mini yaitu 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Pizza Mini dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Cukup dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Anda bisa membuat Pizza Mini memakai 10 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Bikin pizza mini lebih enak, karena porsinya kecil dan gak perlu potong potong. Plus bisa suka suka toppingnya sesuai selera sendiri .Dijamin ketagihan deh . Coba yuk !! .CeKitchen18

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pizza Mini:

  1. 8 buah Pizza dough mini
  2. secukupnya Sosis
  3. 8 buah Udang
  4. secukupnya Bacon sapi
  5. bila suka Tomat cherry secukupnya, paprika
  6. kaleng Nanas
  7. Sauce tomat, sauce sambal
  8. secukupnya Oregano,thyme, marjoline,peterseli bubuk
  9. secukupnya Garam, merica, olive oil
  10. Paseano keju atau mozarela apa saja sesuai selera kita

Langkah-langkah untuk membuat Pizza Mini

1
Siapkan semua bahan bahan. Pisahkan
Pizza Mini - Step 1
2
Potong tomat jadi 2 bagian, Sosis potong kecil sesuai selera, bacon sapi potong kecil, potong kecil nanas pisahkan.
Pizza Mini - Step 2
3
Buka dough pizza taruh dalam bak oven. Beri sauce tomat dan sambal oles rata seperti selai roti diatas pizza mini merata.
Pizza Mini - Step 3
4
Lanjutkan beri isian pizza dengan sosis, bacon, tomat, nanas sesuai selera satu persatu,selang seling agar terlihat manis penataannya.
Pizza Mini - Step 4
5
Taburi sedikit diatas nya dengan oregano, thyme, dll.Terakhir taburi dengan keju paseano atau mozarela..Saya lebih suka paseano karena untuk pizza kecil.
Pizza Mini - Step 5
6
Siapkan oven yg sudah di panaskan ditemperatur 180 derajat celcius. Tata pizza diatas rak dan oven kurang lebih 10 - 15 menit. Karena pizza ukuran mini jd tidak terlalu lama.
Pizza Mini - Step 6
7
Angkat pizza dan makan deh..Yang pasti lebih puas dan kriuk rasanya,bikin sendiri sesuaikan topping dengan stok kita juga.
Pizza Mini - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Babi Kecap Sedap (No bau ya)

Babi Kecap Sedap (No bau ya)

First time masak sendiri babi kecap. Biasanya selalu di masakin cece sepupu yang pinter masak.hehehe Aku kasi tips agar bau babi hilang, rebus sebentar babi dengan air dan tambahkan sedikit wine/arak, mungkin sekitar 10 menit. Lalu tiriskan dan potong sesuai selera. Karna aku suka agak kecil aku potong kecil. Selamat mencoba โ˜บ๏ธ

"Oseng sosis babi"๐Ÿ˜˜๐Ÿ‘๐Ÿผ๐Ÿ˜

"Oseng sosis babi"๐Ÿ˜˜๐Ÿ‘๐Ÿผ๐Ÿ˜

#DutaRecookBeraksi #DutaRecookPontianak #CookpadCommunity_pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunuty_Kalbar

1 piring
15 menit
Japanese hamburg steak (hanbagu)

Japanese hamburg steak (hanbagu)

Makanan merakyat yg ad dmn2 d resto mewah/biasa,supermarket,mal2 maupun rumah n setiap keluarga punya cara masak n rasa sendiri2.benernya variasi rasanya bnyk bgt kl ni ku share yg simple n mendekati basic nya ๐Ÿ˜„makanan ni d gemari dr anak2 kecil mpe org dewasa...tudei request ank ce buat makmal...yu maree ๐ŸŒ untuk menghasilkan hanbagu yg empuk perhatikan cr masaknya ya...

Bakmi (non halal)

Bakmi (non halal)

Ada banyak topingnya, semua homemade... Tapi yg mau saya tulis resepnya adlh bagian daging cincang kecapnya, krn menurut saya kuahnya menentukan rasa bakminya... Ini resep favorit keluarga saya, kalo pas lagi bikin bakmi bisa seharian makannya bakmi๐Ÿ˜

Yakiniku ala cau

Yakiniku ala cau

Suami dan mertua accept. Enak apalagi disantap dengan daun selada dan kimchi, wrap dan happ๐Ÿคฉ

Sei Babi Masak Asam Manis

Sei Babi Masak Asam Manis

Nyoba beli sei babi neh trus sm yg jual diajarin cara masaknya... This is it ... ๐Ÿ˜„

Risoles mayo kejuโœจ

Risoles mayo kejuโœจ

Luar krispi dalam gurih! Hi bun ini risol mayones, sebenernya resepnya sama aja dg resep โ€œrisoles sayurโ€ yg aku buat (kulit risol n pelapis). Hanya beda di isiannya aja. Selamat mencoba

Nasi Jamur Komplit

Nasi Jamur Komplit

Ola sobat cookpad ,menu hari ini masakan yang gampang n gak pake ribet ,binggung mau pake nama apa๐Ÿ˜… ud pake nama yang gampang aj๐Ÿ˜ masak ini aj da nasi komplit alias ada daging sampe sayur da,dan selesai dalam 1 rice cooker๐Ÿ˜

7 - 8 org
40 menit
Pork Marinate (oseng babi kecap)

Pork Marinate (oseng babi kecap)

Non Halal food

1 porsi
Pizza Roti Tawar

Pizza Roti Tawar

Punya 4 lembar roti tawar gandum yang expirednya hari ini. Kebetulan tidak punya cemilan. Jadi di buatlah pizza Rori tawar, untuk sarapan dan sekalian buat cemilan. Bahan seadanya di kulkas aja.

Spicy Kwetiaw

Spicy Kwetiaw

Kwetiaw kali ini tidak pakai seafood tapi pakai bahan pelengkap seadanya stok di dapur. Resep kwetiaw aneka seafood bisa dilihat di sini ya ๐Ÿ‘‰๐Ÿป Ayo cek resep ini https://cookpad.com/id/resep/9400583-kwetiaw-seafood-goreng?invite_token=FjH7eP1Fvhk3yow1z5kNUjYi Bedanya Kwetiaw Seafood memakai bumbu dasar merah sedangkan Spicy Kwetiaw ini mengandalkan Cabe Bubuk cukup banyak dan Saus Cabe. Supaya lebih meresap bumbunya, kwetiaw saya marinasi/rendam dengan aneka bumbu. Selamat mencoba ๐Ÿ˜ #GA_TheNextLevel #MingguKe3

DAGING KECAP buat ISI BAKPAO

DAGING KECAP buat ISI BAKPAO

Pagi2 bikin bakpao isinya daging kecap, isinya sih udah bikin semalam jd cm bikin pao nya aja tadi. Resep pao udah pernah sy share. Daging kecapnya yg belum. Kalo isi kacang hijaunya udh sy share kemarin. Daging kecap ini bisa juga dijadiin topping nya bakmie atau nasi tim jg bisa buat isi bakcang... multi fungsi ๐Ÿ˜ kalo buat bakmie atau nasi tim tinggal tambahin jamur n minyak wijen banyakan. Enaak deh ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹ kadang2 anak2 juga makan daging nya aja sama nasi putih

6 porsi
60 menit
Iga babi asam manis

Iga babi asam manis

Ceritanya mau bikin daging babi asam manis, kesukaan suami. Tapi ternyata salah keluarin stok daging dari freezer. Ya sudah lah, coba-coba aja masak pakai tulang.

Samcan Tim Hioko (Babi Hong Ala2)

Samcan Tim Hioko (Babi Hong Ala2)

Pengen bgt makan babi hong tapi males buat yg resep aslinya, akhirnya pake resep shortcut deh. Hasilnya lumayan kok, at least bisa ngobatin kangen haha. Wangi & gurih, hiokonya jg enak bgt sampe pada rebutan

Honey Pork Char Siu / Babi Panggang Merah

Honey Pork Char Siu / Babi Panggang Merah

Bikin babi panggang merah ini pake resep dari ci #tintinrayner. Tapi dagingnya aku tambahkan samcan disini, sesuai request mamiku. Hasilnya jadi lebih berminyak saosnya ya. Kalo gak suka berminyak, bisa pakai daging saja y. Lalu saya gak lanjut di teflon y (kalo ci tintin lanjut di teflon setelah 40 menit). Karena saya pakai daging lebih banyak, jadi bumbu2nya pun saya pakai lebih banyak dari ci tintin. Rasanya pas!

1 jam
Dendeng samcam babi manis

Dendeng samcam babi manis

Dendeng sancam babi manis, kriuk dan gurihh...

Babi Hong (Non Halal)

Babi Hong (Non Halal)

Resep babi hong siper praktis dengan bahan-bahan super simple, tanpa arak yaa soalnya saya jarang masak pakai arak, jadi kalau beli sebotol suka terbuang percuma ๐Ÿ˜ญ. Resep ini simple banget, yang dibutuhkan hanya niat dan kesabaran untuk menunggu daging nya empuk.๐Ÿ˜ Enjoy!!