Cara Gampang Membuat Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg yang Anti Gagal

Dipos pada September 25, 2023

Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg

Anda sedang mencari inspirasi resep Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg yang pasti lezat Cara membuatnya sedikit repot. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg adalah 2-4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg sendiri di rumah. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Mommy bisa menyajikan Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg memakai 10 jenis bahan dan 12 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini resep original. Wkwk. Pasti ga akan nemu di manapun. Kepikiran pingin steam telur lagi. Berhubung akhir-akhir ini banyak yang senang bikin seni menghias makanan. Kupikir sekali-kali bikin steam telurnya ga biasa, lebih spesial (kelewat rajin LOL). Terinspirasi dari masakan Tionghoa x resep masakan Jepang (gara-gara browsing menu Jepang kemarin) 😋. Kunci untuk membuat steam telur lapis ini adalah kesabaran. Biasanya semua bahan kucampur jadi satu, kukus, selesai. Kali ini harus sering dicek kapan lapisan telurnya sudah padat, selapis demi selapis menyusun bahan 😅.. Juga harus memastikan irisan dagingnya matang ya.. Jadi aku suka kecilkan apinya kalo udah di bagian irisan daging, agar lebih matang. Bila ada waktu, dan kalo mau lebih yakin, baiknya ditumis dulu dagingnya sebelum dikukus. Silahkan eksperimen dengan bahan yang ada ya, resep ini sebagai inspirasi❤️❤️. Dimakan dengan topping bawang putih goreng juga ok. Buat yang recook tolong kirimkan foto dan cerita kesan kamu sama resep ini ya. Terima kasih sebelumnya!! 🤗 #CookpadCommunity_Jakarta #MasakanTionghoa #Upgrade #NextLevel #Wow #Original #Fushion

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg:

  1. 4 butir telur (sesuai kebutuhan lapisan)
  2. 1 butir telur asin mentah
  3. Daging babi sepertiga genggam (sedikit sekali, saya: kapsim)
  4. 2/3 nori lembaran
  5. Kaldu bubuk/ cair bila ada (sesuaikan)
  6. Sedikit air bila tidak ada kaldu cair (+/- 1 cm dr tinggi telur)
  7. Lada (sesuaikan)
  8. Garam (bila perlu)
  9. Minyak wijen (sedikit saja)
  10. Wijen sangrai (saya adanya yang hitam)

Langkah-langkah untuk membuat Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg

1
Panaskan dandang kukus. Bila sudah panas, kecilkan api. Oh ya, pastikan airnya cukup ya buat ngukus..
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 1
2
Siapkan bahan. Telur asin saya pisah kuningnya. Bagian putihnya disatukan dalam satu mangkuk bersama telur ayam. Iris-iris kuning telur asin tipis-tipis. Daging dilap dulu dengan tissue dapur agar ga berair. Iris juga dagingnya setipis mungkin (agar mudah matang ya). Nori saya lembaran besar (mungkin 20x20 cm). Saya simpan 1/3 bagian karena tidak dipakai. Saya buat dua lembar potongan kotak, dan sisanya saya iris korek tipis, mau setipis apa selera kamu ya..
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 2
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 2
3
Beri kaldu cair ke dalam telur. Bila tidak ada bisa pakai air sedikit, saya: +/- 1 cm dari tinggi telur. Saya pakai kaldu bubuk. Masukkan juga lada, garam, minyak wijen. Demuanya disesuaikan selera masing-masing. Berhubung beberapa merek kaldu sudah asin, dan telur asin pun sudah asin, sebaiknya hati-hati dalam penambahan garam. Oh ya, yang di foto ini telurnya baru 3 butir dan belum menambahkan air, saya baru tambah kemudian, dan ga kefoto (alasan: berpikir kurang untuk bikin lapisan)
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 3
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 3
4
Step satu. Beri lapisan telur di dalam wadah kukus. Ingat selalu diaduk campuran telurnya sebelum dituang, agar bumbunya rata, ga menggumpal. Saya pakai centong sayur tuangnya agar mudah. Kukus hingga lapisannya memadat. Harus sering-sering cek. Wkwk, mungkin sekitar 2-3 menit di cek. Oh ya, pakai api kecil saja.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 4
5
Note: Saat buka tutup kukusan hati-hati agar air jangan merembes dari tutup ke dalam wadah kukus ya. Tambahkan selembar nori, lapis dengan sedikit telur. Kukus lagi, hingga memadat.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 5
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 5
6
Tambahkan setengah bagian irisan daging, beri lapisan telur, taburkan wijen. Kukus lagi hingga padat. Saya kecilkan lagi apinya di sini, agar daging matang perlahan.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 6
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 6
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 6
7
Lapis dengan setengah bagian telur asin. Beri lapisan telur. Kukus lagi hingga padat.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 7
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 7
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 7
8
Tambahkan selembar nori. Lapis dengan telur. Kukus hingga padat
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 8
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 8
9
Tambahkan irisan daging, telur dan wijen sangrai. Kukus lagi perlahan hingga memadat.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 9
10
Tambahkan irisan telur asin dan lapisan telur. Kukus hingga padat.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 10
11
Tambahkan sisa adonan telur. Masukkan irisan nori sambil ditata. Kukus hingga matang. Matikan api.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 11
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 11
12
Sajikan😆😋😍🤗❤️🤟.
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 12
Steam Telur Lapis Daging Babi, Telur Asin, dan Nori by Slg - Step 12

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Babi kecap

Babi kecap

haiiii dah lama nggak upload2 masakan..(huahhhaha lagi males pooool).. mumpung lagi gak males, tadi abis dari pasmod pak bojo pengen bikin babi kecap (tadi sih katanya mau dia sendiri yg masak, sampe seaching2 resep🤣 tp nyampe rumah mendadak alesan mau benerin motor🤪😖) baeklah.. saya yg eksekusi jadinya..

4-5 orang
Sarapan Bule

Sarapan Bule

Wkwkwk ngawur banget mom judulnya, ini sarapan cepat saji aja, biasa kalo bangkong cepet2 buka kulkas siapin "sarapan bule" 😂. #PejuangGoldenApron2

Saus spaghetti bolognese

Saus spaghetti bolognese

Aku selalu sedia saus ini untuk disimpan di kulkas. Berguna banget untuk hari2 malas masak. Tgl panasin sesuai kebutuhan & aduk sama pasta. Gampang bgt bikinnya, cm memang agak lama digodoknya biar rasanya menyatu.

10+ porsi
1½hr aktif 20m
Tun nyuk Hakka/Babi hong 🐷🐖

Tun nyuk Hakka/Babi hong 🐷🐖

Makanan khas daerah suami d singkawang.. wajib Ada d rumah klo Ada acara2 apalagi Pas imlek..Kami sekeluarga kurang suka daging yg berlemak.tpi kalo dimasak ini pasti dihajar 😊😊.. klo anak2ku cuma suka sayurnya..trus klo masak ini bs istirahat masak 2hri..Karena tinggal Panasin aja trus semakin dipanasin makin enak lho..dagingnya makin empuk..puk..puk

Homemade Meatballs & Pasta

Homemade Meatballs & Pasta

Sudah masuk musim gugur jd ujan terus n gelap seharian, jd males bgt keluar. So hubby kasih ide coba2 resep baru. Mumpung ada sisa daging giling n saus tomat pasta, jd ide bikin meatballs pasta deh.. Experiment tyt enak 😂. #PejuangGoldenApron3 #Anastachiles

2 orang (porsi besar)
45 menit termasuk persiapan
Babi kecap simple

Babi kecap simple

anak2ku suka babi kecap, tapi ga sering2 sih.. saya pake daging bagian lulur, biar empuk dan gampang dimakannnya..

Menu non halal: Babi Kecap

Menu non halal: Babi Kecap

Padahal niatnya mau berhenti makan babi. Eh tergoda juga gara-gara lihat acara mukbang korea babi-babian. Akhirnya iseng-iseng coba buat babi kecap. Oh ya babi bisa diganti dengan daging apa saya ya 👌😊

Menu non halal: Babi Kecap

Menu non halal: Babi Kecap

Padahal niatnya mau berhenti makan babi. Eh tergoda juga gara-gara lihat acara mukbang korea babi-babian. Akhirnya iseng-iseng coba buat babi kecap. Oh ya babi bisa diganti dengan daging apa saya ya 👌😊

Japchae

Japchae

Sumber: Aaron & Claire dengan modifikasi

Coq Au Vin

Coq Au Vin

Kali ini kita bikin lighter version dari Coq Au Vin pakai white wine yuk. Silahkan untuk tidak memakai bacon dan white wine untuk membuat versi halal nya. Untuk takaran white wine bisa diganti dengan kaldu ayam ya. Bon Appetit!

4 porsi
1 jam 15 menit
Babi Kecap

Babi Kecap

Karena liburan panjang covid 19 jadi sering-sering belajar masak.

1 porsi
Tomato Chilli Pasta with Ricotta

Tomato Chilli Pasta with Ricotta

Kalau melihat dari bahan-bahannya, pertama kali kupikir spaghetti ini nakalan asem rasanya. Ternyata ngga sama sekali ...

6 orang
40 menit
Babi Hong/Babi kecap

Babi Hong/Babi kecap

Masih Ada sedikit samcan dikulkas, bingung mau dimasak Apa akhirnya jadi yang simple Aja. Kali ini saya tambahin cumi kering jadi rasanya Lebih Mantap.

Pasta Salad

Pasta Salad

Buat kamu yg ingin mencoba makan sehat, bisa coba pasta salad. Dijamin mengenyangkan!

Carnitas (non halal)

Carnitas (non halal)

Suka banget jajan taco bell, but during pandemic sebisa mungkin kurangin jajan😋setelah browsing dan tanya sana sini, jadi deh taco bikinan sendiri lengkap with homemade carnitas

Spicy beef korean stir fried keto fase konsol

Spicy beef korean stir fried keto fase konsol

Hal terberat dalam diet keto adalah mengalami penurunan nafsu makan dan eneg...pengennya makan yang pedes...

1 porsi
1 jam