Bagaimana Membuat Babi Kecap Simple yang Lezat

Dipos pada July 21, 2023

Babi Kecap Simple

Hari ini saya akan berbagi resep Babi Kecap Simple yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Babi Kecap Simple yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Babi Kecap Simple, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Babi Kecap Simple bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Babi Kecap Simple adalah 4-5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, perkiraan waktu untuk memasak Babi Kecap Simple diperkirakan sekitar 30-35menit.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Babi Kecap Simple oleh krasi mommy. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Anda mungkin bisa mengidangkan Babi Kecap Simple memakai 12 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Resep ini tercipta karena anak-anak GTM, mamak pusing mau masakin apalagi dan ank2 lagi doyan banget makan telur, bosen kan kl cm rebus dan goreng.. jadi mari berikan telur yang berbeda hari ini..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Babi Kecap Simple:

  1. 500 gram Babi (boleh daging boleh Samcan.. aku sukanya samcan)
  2. 5 butir Telur (direbus dulu)
  3. 5 siung bawang putih (cincang halus)
  4. 3 sdm saus tiram (aku pake Lee Kum Kee)
  5. Secukupnya Garam, Gula Pasir, Kecap Manis, Kecap Asin, Merica
  6. 1/2 batang kayu manis
  7. 1 butir Bunga lawang / pekak utuh
  8. Secukupnya air
  9. Secukupnya minyak untuk menumis
  10. Bahan pelengkap / tambahan
  11. 4-5 butir tahu coklat segitiga
  12. 1-2 butir kentang (potong dadu besar)

Langkah-langkah untuk membuat Babi Kecap Simple

1
Rebus telur hingga matang kemudian kupas kulit telurnya.. Taruh di wadah dan berikan kecap manis aduk rata.. ini saya lakukan agar telur memiliki warna dan tidak perlu terlalu lama diaduk di masakan nanti.. karena jika diaduk2 cenderung pecah atau gompal telurnya..
2
Sembari merebus telur, kupas dan cincang halus bawang putih.. Panaskan minyak di kuali, tumis bawang putih hingga harum, masukkan pekak dan kayu manis.. kemudian masukkan daging yang sudah dipotong sesuai selera..
3
Masukkan Garam, Merica, Gula Pasir, Kecap Manis, Kecap Asin, Saus Tiram.. aduk2 hingga merata.. Jika warnanya sudah pas, masukkan telur dan aduk kembali hingga rata.. masukkan air secukupnya, tunggu hingga mendidih, koreksi rasa..
4
Jika sudah pas, tutup kuali diamkan hingga air berkurang setengah.. kemudian tambahkan sedikit lagi air tunggu hingga mendidih.. Siap disajikan.. Selamat menikmati..
5
Jika memakai tambahan pelengkap tahu coklat segitiga, cuci tahu kemudian tahu bisa dibelah 2 atau jika suka ukuran besar tidak usah dibelah.. masukkan tahu di langkah nomor 2 bersama daging..
6
Jika memakai pelengkap kentang.. kupas kentang, potong dadu besar.. goreng sebentar.. tiriskan.. masukkan kentang yang sudah ditiris bersama daging di langkah nomor 2..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakut Pake Lobak

Bakut Pake Lobak

Ini kesukaan ci Centil.....

Brokoli Sosis Lapchiong

Brokoli Sosis Lapchiong

Ada stok lapchiong (sosis babi) lumayan bisa ditambahin ke tumis2an sayur. Lapchiong bisa diganti sosis sapi atau ayam yah 😊

🎋🐷 Babi Pete

🎋🐷 Babi Pete

Simple banget bumbunya, tapi endeuss 👍🏻👍🏻👍🏻 paling enak sih pakai samcan yg lemak lapis2, tapi dalam rangka menjaga kolesterol, aku pakai kapsim yg ada lemak 👉🏼 sebagian lemak aku bikin minyak babi untuk tumisan nya 😉 #MasakSendiriAja #CookpadComunity_Bali #ResepKandidat_Bali #PejuangGoldenApron3 #BabiPete

Telur daging kukus

Telur daging kukus

3 orang
35 menit
Somai Babi Udang

Somai Babi Udang

Bisa dijadikan lauk, side dish, cemilan, bisa disimpan untuk stok kalau mendadak lapar... daging babi bisa diganti ayam ya #Saturesepsatupohon #Chinesefood #Cookpadcommunity_jakarta #PejuangGoldenApron2

Babi Crispy Sambal Matah

Babi Crispy Sambal Matah

Menu kali ini non halal #GoldenApron3 #MasakItuSaya #CookpadIndonesia #DiRumahAja #cookpadcommunity_Semarang #JelajahResepNusantara

Char Siu (Chinese BBQ Pork)

Char Siu (Chinese BBQ Pork)

Pertama kali aku melihat daging babi BBQ atau char siu saat bekerja di HKG beberapa tahun yang lalu, char Siu adalah sejenis daging panggang kanton, untuk membuat char siu, dagingnya direndam dalam saus BBQ manis lalu dipanggang #DirumahAja #PejuangGoldenApron3 #Week12 #CookPad_Indonesia 💕

8 porsi
1 jam
Grilled Pork Chop Ala Chef Turnip

Grilled Pork Chop Ala Chef Turnip

Masi ada stock pork chop di kulkas, langsung saja di eksekusi buat makan siang, ini sangat simple masak nya tidak pakai ribet. Bumbu yang saya gunakan juga tidak banyak. Penasaran seperti apa resepnya? Silakan simak yang berikut ini. Yuk langsung saja goyang dapurmu. Happy cooking! salam sehat buat kita semua. #PejuangGoldenApron2

2 porsi
20 menit
Iga Babi Kecap Jahe

Iga Babi Kecap Jahe

Bosen masak iga babi dikuah + kembang tahu, iseng nyobain cara lain.

4 porsi
+/ 40 menit
Tahu Sumedang Isi Daging Babi (non halal)

Tahu Sumedang Isi Daging Babi (non halal)

Habis liat2 resep jadi kepingin buat tahu bulat diisi kentang tapi ternyata tahu sama kentang lagi ga ada. Adanya tahu sumedang, jadi gpp kita kreasikan. Renyah, enak, kebetulan ada daging giling babi (non halal), kalau mau diganti pakai dgaing giling ayam atau sapi juga ya bisa 🥰

Babi Hong / Braised Pork Belly in Soy Sauce / Tau Yew Bak

Babi Hong / Braised Pork Belly in Soy Sauce / Tau Yew Bak

Halo ~ Kali ini mau share salah satu resep masakan andalan di rumahku yaitu Braised Pork Belly a.k.a Tau Yew Bak a.k.a Babi Hong 🐷 . Ini sebenernya resep turun temurun dari nenek ku , dan sekarang mama ku sering banget masak ini di rumah 😁 So , here we go ! .

Bakso Goreng Babi Udang

Bakso Goreng Babi Udang

bakso goreng kesukaan keluargaku :)

16 pcs
1 jam
Babi Kecap Ala Mama 😘

Babi Kecap Ala Mama 😘

Papaku suka banget bicap. Sampe2 mama sering buatin ini. Nah ini dia resepnya. Kali ini sy yg buat sendiri hehe. Smoga cocok ya moms. 😊

Orek Telur Lapchiong & Jamur

Orek Telur Lapchiong & Jamur

Orek Telur Lapchiong & Jamur ❤ Sarapan pagi yang bikin napsu makan bertambah 😁 Lapchiong bisa diganti dengan sosis ayam atau sapi ya 😊

Siomay babi super endeuss

Siomay babi super endeuss

Setiap kali ke pasar kalau liat kulit pangsit selalu tergoda untuk beli dan bikin siomay/pangsit. Udah lama banget gak bikin karena stok di freezer masih. Tapi kemarin ke pasar beliiii lagi dan bikin lagi. Hahaha. Dari sekian x eksperimen, kali ini rasanya paling mantap ( menurut saya dan paksu,hehehe) silakan mencoba dan boleh kasi review ya!😊

30 biji