Cara Gampang Menyiapkan Babi Kecap Pedas yang Bikin Ngiler

Dipos pada November 14, 2023

Babi Kecap Pedas

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Babi Kecap Pedas yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Biasanya Babi Kecap Pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Babi Kecap Pedas, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Babi Kecap Pedas di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Babi Kecap Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Anda mungkin bisa mengidangkan Babi Kecap Pedas memakai 12 jenis bahan dan 2 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Masih dengan judul babi 🤪 krn lama banget ga pernah masak ini, jd kepengen gitu kalo beli mahal dapat dikit pdhl di pasar kan murah daging babi drpd sapi malah.. wkwk.. tp sukanya di masak ada pedasnya biar lebih mantullll endes gitu.. #AntiRibet #PekanInspirasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Babi Kecap Pedas:

  1. 1 kg daging samcam babi (berlemak) potongi sesuai selera
  2. sesuai selera Daun bawang dipotong
  3. 1 sdm kaldu jamur
  4. 1 sdt bubuk pekak
  5. 2 sdm saus tiram
  6. 8 sdm kecap manis
  7. 1 sdm garam
  8. 1 sdm kecap ikan
  9. Bumbu halus
  10. 8 siung bawang putih
  11. 3 cm jahe
  12. 30 cabai rawit kecil

Langkah-langkah untuk membuat Babi Kecap Pedas

1
Tumis bumbu halusnya bersama kaldu jamur, saus tiram, dan bubuk pekak sampai harum masukkan dagingnya di aduk2 biarkan sampai berubah warna.. baru beri air dan biarkan sampai agak meresap airnya
Babi Kecap Pedas - Step 1
Babi Kecap Pedas - Step 1
Babi Kecap Pedas - Step 1
2
Proses yg lama adalah tunggu air meresapnya krn biar dagingnya bener2 empuk, jika sudah agak meresap beri kecap dan garam, biarkan sampai agak habis airnya atau sesuai selera sih pokoknya dagingnya sudah empuk ya.. makan bersama nasi hangat.. mantul nambah2..
Babi Kecap Pedas - Step 2
Babi Kecap Pedas - Step 2

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sup paikut lobak

Sup paikut lobak

Pgn masak kuah tp pgn masak yg simpel... Jadi deh sup paikut lobak😊😊

#18. Babi kecap keto #non halal

#18. Babi kecap keto #non halal

Kalau lagi ke pasar modern BSD tak pernah lupa pasti beli daging babi😁. Mumpung hari ini libur... saatnya ngolah si daging babi🐖🐷, bikin babi kecap aja yg simpel.

Soup Iga Lobak & Kacang tanah

Soup Iga Lobak & Kacang tanah

Pemasakan bisa menggunakan rice cooker supaya iga cepat lumer

4porsi
Bbq Pork Ribs ala Bali

Bbq Pork Ribs ala Bali

Resep collab shirley wijaya dan willgoz... hasilnya yummy...

3-4 orang
2 hari
Broccoli Salad (Keto Friendly)

Broccoli Salad (Keto Friendly)

#Dirumahsaja dan lagi terobsesi sama Keto diet nih...karena ingin sehat dan tidak mau kelebihan berat badan🤗. Dan Selain Lettuce, Arugula, Alpukat, Timun dan Kale, Brokoli jg termasuk sayuran yg rendah Karbohidrat. Mumpung harga brokoli lg murah di sini saya akhirnya bikin Salad Brokoli ini utk makan malam saya. Enak dan menyehatkan, kaya akan vitamin utk membantu memperkuat daya imun kita di tengah2 maraknya pandemi Corona ini. Selamat mencoba🤗

Bistik

Bistik

Aku bikin yang versi pork 🐽 Boleh diganti daging sapi yaa...

Bolognese

Bolognese

Istri minta spaghetti, tp spaghetti apa? Terserah katanya, ya udah aku bikinin ini, sekalian kl Bolognese nya sisa bisa buat makan anak pake nasi. Bahan seadanya, tp mendekati aslinya, maklum kaum proletar.

Sarapan Bule

Sarapan Bule

Wkwkwk ngawur banget mom judulnya, ini sarapan cepat saji aja, biasa kalo bangkong cepet2 buka kulkas siapin "sarapan bule" 😂. #PejuangGoldenApron2

Sandwich pork patties

Sandwich pork patties

Daging pork bisa di ganti dgn daging ayam mau pun daging sapi .. Puji Tuhan kmrn dpt roti dr gereja jd skrg sy pun mau sharing itu roti dgn boss sy ___ berkat-NYA sllu melimpah , di berkati utk memberkati 🙏🙏Amin

Spaghetti Bacon Black Pepper

Spaghetti Bacon Black Pepper

Pasta adalah salah satu makanan Italia yang sangat saya suka, saya mencoba utk membuat resep ini, semoga teman-teman suka dan mencobanya 🖤Chrissy

2 orang
40 menit
#25 Baikut Sayur Asin Lobak (non halal)

#25 Baikut Sayur Asin Lobak (non halal)

Bumbunya gampang banget, tapi cara masaknya yang ribet. Kuncinya adalah sabar ya kalo mau masak baikut yang bening dan gak anyir. 👩‍🍳 Tips: • Hati" memotong lobak jangan terlalu tebal supaya cepat matangnya. • Saya rendam lobaknya selama 3 jam. Supaya rada pahitnya berkurang. Kalo memang tidak ada waktu sebanyak itu gpp, rendam sebentar lalu direbus sebentar. Jangan sampai terlalu transparan atau lunak ya. Karena nanti harus dimasak lagi. 👩‍🍳 Note: Rasa dari setiap hasil resep adalah selera masing". Takaran yang tertera diresep sesuai dengan selera saya dan keluarga. Jika dirasa kurang cocok, bisa ditambah dan dikurang sendiri ya. 🙂 Selamat mencoba dan semoga suka. #resepGERDA #GerdaCooking #alaGERDA #GerdaBaking #DessertGerda #masakanrumah #masakanrumahsimple #homecooking #simplyhomecooking #cookpadindonesia #berburucelemekemas #simplydelicious #homebaking #masakitumudah #reseppraktis #masakanindonesia #resepmasakanindonesia

6 porsi
Champignon Sauce Steak

Champignon Sauce Steak

Pertama kali dibuatkan sauce asal Perancis ini oleh suami, sy langsung sukak!😍 Lalu saya belajar bikin sendiri deh...

2 porsi
Ham Katsu ala "Midnight Dinner"

Ham Katsu ala "Midnight Dinner"

Terinspirasi dari film Jepang "midnight dinner", yang ceritanya tentang restoran unik yang akan buatin menu apapun yang dipesan customer, selama chefnya punya bahannya. Di film mereka pakai dua ham yang digabungin. Saya pakai canned Ham Maling. Jadi ukurannya bisa disesuaikan ama keinginan. Sebaiknya juga pakai extra sauce diatas katsu. Karena rasa maling kurang kuat. Cuman hari ini lagi pengen makan pakai sambel botolan saja. Simple dan yummy.. #pejuanggoldenapron #pejuanggoldenapron3 #simplefood #variasimakanankaleng

2 Porsi
15 menit