Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang kering daging sapi yang Lezat Sekali

Dipos pada February 10, 2020

Rendang kering daging sapi

Bagaimana membuat Rendang kering daging sapi yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rendang kering daging sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang kering daging sapi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang kering daging sapi ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang kering daging sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang kering daging sapi memakai 23 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

ini salah satu menu yg wajib ada kalau lagi lebaran. walaupun dimana-mana ada,tapi tetep...harus ada nich rendang. biasanya kalau ditempat saya,selain dimakan bersama ketupat,rendang untuk teman makan skubal (seperti lontong daun,tp dibuat dari beras ketan). kalau yg dimakan bersama skubal biasanya rendangnya masih berbumbu basah/berminyak.tapi kali ini saya buat yg kering,karena mau untuk mudik..agar tidak mudah basi.โ˜บ #SiapLebaran #AntiRibet

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang kering daging sapi:

  1. 1 kg daging sapi tanpa lemak (potong2,cuci bersih)
  2. 1 liter santan kental dari 3 butir kelapa
  3. 1 lembar daun kunyit
  4. 5 lembar daun salam
  5. 10 lembar daun jeruk (buang tulang tengahnya)
  6. 75 Gr kelapa parut sangrai (sampai kehitam2an,tp tidak gosong)
  7. 5 batang serai, geprek
  8. 1 1/2 sdt garam
  9. 1 1/2 sdt gula pasir
  10. Bumbu Halus :
  11. 50 Gr cabe merah kriting
  12. 125 Gr bawang merah
  13. 65 Gr bawang putih
  14. 15 Gr kunyit
  15. 35 Gr jahe
  16. 75 Gr lengkuas
  17. 35 Gr kemiri
  18. 1/2 sdt ketumbar
  19. 1/2 sdt lada
  20. 1/2 sdt pala
  21. 1 batang kayu manis
  22. 1 buah kapulaga
  23. 1 buah bunga lawang

Langkah-langkah untuk membuat Rendang kering daging sapi

1
Tumis bumbu halus,masukkan serai geprek,daun kunyit,daun salam,daun jeruk hingga harum
2
Setelah harum,masukkan daging,aduk2 lalu masukkan santan sambil terus diaduk
3
Tambahkan garam dan gula,masak terus sampai menyusut dan berminyak lalu tambahkan kelapa sangrai. (seperti ini yg biasanya untuk teman makan skubal)
Rendang kering daging sapi - Step 3
4
Masak terus dengan api kecil sambil diaduk2, hingga kering dan tidak berminyak lagi
Rendang kering daging sapi - Step 4
5
Sssiiiiiippppp rendang dah jadi..๐Ÿ˜‰
Rendang kering daging sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Iga sapi bakar rendang

Iga sapi bakar rendang

Iga bakar praktis semua pasti bisa karena kita pakai bumbu jadi, dan hasilnya enak

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Kali ini mau ngasi tips bikin rendang praktis dan manual, bunda bisa pilih mau pake cara yang mana, hasilnya sama-sama uenak In Syaa Allah Selamat mencoba๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š #5resepterbaruku

Rendang jengkol ala saya

Rendang jengkol ala saya

Pingin makan jengkol direndang tapi bumbu alakadarnya aja, enak jg disantap pake nasi hangat

Rendang Daging

Rendang Daging

Makanan praktis sahur ๐Ÿ˜‹

Rendang tempe praktis

Rendang tempe praktis

Hanya dari tempe yg sangat mudah di dapat dan begitu murah meriah tpi bisa di olah menjadi makanan yg enak. #EnakGaHarusMahal #MurahMeriah

#08 Rendang Daging Sapi(Alaqu Dewe)

#08 Rendang Daging Sapi(Alaqu Dewe)

Rendang Jadi Menu Wajib dikeluargaqu yg Justru Adalah Asli orang Jateng Setiap hari raya Tiba๐Ÿค—

๐Ÿ“๐Ÿ“Rendang Ayam๐Ÿ“๐Ÿ“

๐Ÿ“๐Ÿ“Rendang Ayam๐Ÿ“๐Ÿ“

Kemarin udah posting srundeng rendangnya ya..skrg tgl posting rendangnya.ini jg bisa buat rendang daging #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Sambal Lado Mudo/ Sambal Hijau ala Nasi Rendang Padang

Sambal Lado Mudo/ Sambal Hijau ala Nasi Rendang Padang

Sy suka nasi padang, apalagi sambalnya..apalagi kalau beli.. Hahaha.. Tapi ga mungkin yess selalu beli, boross. Mari kita bikin sambal lado mudo ala ala yuuk..

Nasi goreng bumbu rendang & sate udang

Nasi goreng bumbu rendang & sate udang

Selama nyobain bumbu nasi goreng instan cuma ini yg pas di lidah ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ rasa rendangnya berasa bgt,serasa lg di padang ๐Ÿ˜๐Ÿ˜

RENDANG rasa Nendang anti gagal ๐Ÿ™Œ

RENDANG rasa Nendang anti gagal ๐Ÿ™Œ

Jujur sejujur2nya baru kali ini bikin rendang pakai bumbu ngeracik sendiri... biasanya bli bumbu halus yg siap pakai di pasar ditempatnya Uni langganan, tp kali ini butuh perjuangan yg panjang dan melelahkan, tp klau ngeliat hasilnya kyknya gini terbayar sdh rasa lelahku... hayyyahh lebayy xixiixi.... Alhamdulilah nemu resepnya mba Vy yg bikin penasaran utk dicoba + tips sukses dari mba Vy ๐Ÿ‘‰ AIR KELAPA dipakai utk memeras santan spy hasil bumbu rendangnya gurih alami ๐Ÿ‘‰ SANTAN jgn terlalu encer supaya proses masak tdk lama ๐Ÿ‘‰ BUMBU DAUNยฒAN ikut diblender supaya lebih enak Terbukti hslnya maknyuss bgt, juara deh ๐Ÿ‘ ยนยฒยนโฐยนโธ Source : Dapur VY #cookpadcommunity #komunitaspaders #cookpad_paders #rendangrasanendang #bydapurdien

Telur ayam bumbu rendang simple

Telur ayam bumbu rendang simple

Ini menu andalan waktu udah males masak๐Ÿ˜anak" pada suka semua๐Ÿ˜‹rasanya nendang banget. #SiapRamadan #SayangAnak

Rendang Daging

Rendang Daging

Ini yang fresh from the oven. Betulan baru matang. Dan ini cuma ngabisin stok daging di kulkas karena sudah bertengger seminggu di dalam freezer ๐Ÿ˜

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Harus nyoba biar tau salahnya dimana ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚