Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rendang Ayam Dower yang Enak Banget

Dipos pada February 27, 2020

Rendang Ayam Dower

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rendang Ayam Dower yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Rendang Ayam Dower yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Rendang Ayam Dower, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Ayam Dower sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Rendang Ayam Dower biasanya untuk 4-5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, kira-kira waktu penyiapan Rendang Ayam Dower diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Ayam Dower sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Ayam Dower memakai 21 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pertama kali buat rendang dan berhasil itu Luarrrr Biasaaa.. 😘😘😘 Yang pertama tuk org yg special. Kata siapa masak rendang itu susah. Kuy cobaaa.. 😍

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Ayam Dower:

  1. 1 ekor ayam pedaging/ horen potong sesuai selera
  2. 1/2 buah kelapa tua parut (ambil santan kentalnya)
  3. 10 bh bawang merah
  4. 7 bh bawang putih
  5. 1 sdk makan lada butiran
  6. 1 ruas jahe
  7. 1 ruas lengkuas
  8. 1/2 ruas kunyit
  9. 5 bh dauh salam
  10. 3 bh daun jeruk buang tulangnya
  11. 2 bh sereh (geprek agar pipih)
  12. 1/4 kg cabai merah kriting
  13. 1/4 kg Cabai rawit merah/hijau secukupnya
  14. 2 bh kayu manis
  15. 2 bh kapulaga
  16. 2 bh kembang lawang
  17. 4 bh kemiri
  18. 2 buah jeruk nipis (ambil airnya)
  19. Minyak sayur
  20. secukupnya Garam
  21. secukupnya Gula

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Ayam Dower

1
Cuci ayam dan potong sesuai selera. Setelah itu lumuri ayam yang sudah bersih dg perasan jeruk nipis agar tidak amis.
2
Siapkan bumbu halus, lada, bawang merah, bawang putih, cabai merah kriting, cabai rawit merah/hijau, lengkuas, jahe, kunyit, kemiri, garam.
3
Tumis bumbu halus dg panas minyak yang sedang, setelah harum masukan kapulaga, kembang lawang, daun salam, daun jeruk, dan kayu manis.
4
Masukan ayam yg sudah disiapkan tadi. Aduk rata hingga bumbu menyelimuti seluruh ayam. Tunggu kurang lebih 5 menit agar bumbu meresap.
5
Setelah itu masukan santan kental. Aduk kembali hingga rata, tunggu hingga mendidih, masukan gula dan garam secukupnya. Tunggu hingga kuah berubah menjadi merah kecoklatan. Setelah kuah mulai berdedak (keruh) cobalah untuk test rasa.
Rendang Ayam Dower - Step 5
6
Setelah semuanya dirasa pas, Rendang Ayam Dower siap disajikan.
Rendang Ayam Dower - Step 6
7
Selamat Mencoba.
Rendang Ayam Dower - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Ceritanya hari minggu nih, mumpung libur masaknya jengkol, kali ini mau direndang, kuy ah kita masak..

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Lagi boseeeeen banget sama ayam goreng, jadinya direndang deh 😁

Ayam bumbu rendang

Ayam bumbu rendang

Maksud hati kepengen bikin rendang ayam, apadaya jdinya malah begini, tpi tetp aj ayam.. πŸ˜‚πŸ˜‚

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Jadi ceritanya ke pasar sama suami. Tiba d pasar suami request suruh beli ayam lalu d rendang. Lgsg deh cuss beli. Tiba dirumah dieksekusi dan voilaa suami makan nambah nambah πŸ˜‹

5 org 2x makan
4 jam
Rendang Ayam Wini

Rendang Ayam Wini

Rendang Ayam

Rendang daging ala2 #bikinramadanberkesan

Rendang daging ala2 #bikinramadanberkesan

Punya sisa daging cuma stengah bingung mau bikinapa .. akhir pengen rendang.. lags aja bikin dan pass waktu nya sahur hehehhe Source : mb susi Saya reshare ulang dengan saya modifikasi dan saya tulis dgn bhs saya sendiri Ada beberapa bahan tidak pake Lgs aja ..

Rendang πŸŒΊπŸƒ

Rendang πŸŒΊπŸƒ

Mantaaaapp.. Cayyo cayyo πŸ˜€πŸ˜‰

Rendang Daging

Rendang Daging

#Rendangdaging #masakanpadang #rendang #rendangpadang #dagingkurban #iduladha

20 porsi
3 jam
23. Rendang daging sapi #KamisMANIS #BikinRamadanBerkesan

23. Rendang daging sapi #KamisMANIS #BikinRamadanBerkesan

Menu buka puasa hari ini #070618 ala rumah makan padang,ada rendang daging sapi,gulai nangka kacang panjang sama sambel lombok ijo biar #BikinRamadanBerkesan Ini pertama kalinya saya bikin rendang daging sapi dan gak nyangka ternyata rasanya lumayan juga 😁 masak sendiri dipuji sendiri 😝 Dari dulu pengen bikin rendang tp udah jiper dulu liat bahan2nya yg seabreg,tp setelah dicoba ternyata gak serumit itu Recook dari resepnya mba michico oktavian cuman saya gak pake kacang merah dan saya tambahkan gula jawa sedikit

Rendang ala bunda JKB #bikinramadhanberkesan

Rendang ala bunda JKB #bikinramadhanberkesan

Lebaran sebentar lagi πŸ˜‰ ayo ngerendang moms

Udang bumbu rendang

Udang bumbu rendang

Enak dimakan saat sahur

2 porsi
Rendang Ayam Rempah

Rendang Ayam Rempah

Dari dulu suka banget masakan kaya rempah-rempah... ini bikin rendang ayam yang kedua kalinya, keluarga semua pada suka. Takaran gula, garam dan bumbu bubuk bisa dikira-kira ya, sesuai selera. Happy cooking ^_^

60 menit
Rendang Telur Bumbu Instan

Rendang Telur Bumbu Instan

Karena Suami gak doyan daging, jadi yg di Rendang Telur aja 😁

1 jam
Rendang telur tempe simple #selasabisa

Rendang telur tempe simple #selasabisa

Nyobain sendiri masak rendang, biasana misua yg suka bebikin πŸ˜‚ ternyata sukses jg πŸ‘ kering pula lg, jd bener2 rendang πŸ‘Œ πŸ˜„ finally ternyata sy bisaaa buibu yessss

6 porsi
90 menit
Rendang Daging Sapi #FestivalResepAsia#Indonesia#Minang

Rendang Daging Sapi #FestivalResepAsia#Indonesia#Minang

Siapa yang tidak kenal dengan rendang semua orang sudah kenal dengan masakan satu ini bahkan sudah terkenal sampai seluruh dunia. Tapi mungkin tidak semua orang masih banyak yang belum tahu resep rendang soalnya rendang ada jenis jenisnya ada rendang basah dan rendang kering. kali ini saya akan membuat resep rendang basah denagn banyak rempah rempah. Perbedaan rendang dengan rendang lainnya yaitu terletak pada penggunaan bunga lawang. #FestivalResepAsia#Indonesia#Minang

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Marhaban ya Ramadhan. Kami dapurjengeva mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa. Mohon maaf lahir dan batin. Rendang daging sapi. Menu berbuka di bulan ramadhan. Memanjakan lidah dengan masakan bersantan untuk berbuka di hari ini. Jangan lupa ditambah acar wortel timun mentah yang rasanya asam manis pedas plus kerupuk ikan. Manteeppp!!! Intip resepnya yuk.