Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Wedang Jangkruk yang Lezat

Dipos pada November 2, 2021

Wedang Jangkruk

Bagaimana membuat Wedang Jangkruk yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Wedang Jangkruk yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Wedang Jangkruk, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Wedang Jangkruk ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Wedang Jangkruk yaitu 4 cangkir. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, waktu yang diperlukan dalam memasak Wedang Jangkruk diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Jangkruk sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Jangkruk memakai 8 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamu'alaikum, teman-teman... Annyeonghaseyo, chingu-deul 😃 Pertama kali ikutan arisan Semangcook dengan tema "Segarnya Berbuka" (maklum ya, udah mulai mendekati bulan ramadhan). Keluarga saya dari dulu kalau berbuka puasa selama bulan ramadhan, pasti selalu ikut aliran "tim minuman hangat". Pokoknya minum yang anget² dulu, walaupun cuma sekedar teh anget. Nah, posbar arisan kali ini nge-cooksnap 2 member kece Semangcook, yaitu mbak Annisa dan mbak Dwi. Setelah ubek-ubek resep mereka, saya tertarik dengan resep minuman wedang jangkruk. Namanya asing di telinga saya karena baru pertama kali tahu. Wedang jangkruk adalah salah satu minuman tradisional dari Yogyakarta. Nama jangkruk sendiri adalah singkatan dari "jahe wedang kencur jeruk". Sekali lagi saya melongo, ternyata ada perpaduan wedang dari bahan jahe dan kencur 😁 Ya sudah, karena penasaran langsung saya bikin dong. Ini resep yang saya pakai adalah perpaduan dari resep mbak Annisa dan mbak Dwi ya. Wedangnya ini jadi 4 cangkir kecil. Setelah ngerasain wedangnya, rasanya unik banget. Apalagi ditambah ada asem-asemnya dari jeruk nipis. Nikmat banget diminum selagi hangat. Resep asli: - Mbak Annisa (Bunda TitanQue) @farah_annisa - Mbak Dwi (Nyak Haikal) @dapurnyak #PejuangGoldenBatikApron #Semangcook_SegarnyaBerbuka #Semangcook_ArisanMaret #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang #CookpadIndonesia #CeritaHariIni

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Jangkruk:

  1. 500 ml air
  2. 3 ruas jahe, iris-iris
  3. 2 ruas kencur, iris-iris
  4. 2 keping gula merah, sisir (berat ± 100 gram)
  5. 1/2 buah jeruk nipis
  6. Sejumput garam
  7. Tambahan (optional):
  8. sesuai selera Madu

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Jangkruk

1
Siapkan bahan-bahan. Kalau teman-teman ngerasa gula merahnya kurang, bisa ditambah sendiri ya.
Wedang Jangkruk - Step 1
2
Didihkan air, masukkan jahe, kencur, dan gula merah. Beri garam. Biarkan mendidih sebentar. Matikan api kompor, lalu beri perasan jeruk nipis.
Wedang Jangkruk - Step 2
3
Saring wedang jangkruk. Tambahkan madu sesuai selera. Wedang jangkruk hangat siap dinikmati.
Wedang Jangkruk - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Ikut meramaikan kegiatan Ramadhan Camp menjelang Ramadhan, yaitu tebak2 Posbar. Sekalian juga nyoba bikin resepnya yg lumayan menantang. Biasanya sy beli jadi utk makanan yg satu ini😂, sekarang merasakan deh perjuangannya membuat kentang kering😁. Resep saya ambil dari Channel Youtube The Hasan Video dengan takaran bahan dan bumbu disesuaikan lagi. #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunityBogor

Amparan Tatak Pisang

Amparan Tatak Pisang

Bismillah.... Assalamu'alaikum... Amparan Tatak Pisang merupakan kue dengan bahan dasar tepung beras dan juga ketan. Kue ini dikenal memiliki tekstur lembut serta memiliki rasa manis yang pas. Wajar saja jika menjadi salah satu kue favorit yang ada di Kalimantan Selatan. Selain itu, cara pembuatannya juga tidak membutuhkan waktu yang lama. Biasanya kue ini disajikan di atas daun pisang pada acara-acara penting di Banjarmasin serta bisa dengan mudah kamu jumpai ketika bulan puasa. Amparan Tatak Pisang ini berasal dari kata hamparan dan tatak yang memiliki arti potongan. Banyak versi yang mengatakan jika sebenarnya nama asli dari Amparan Tatak Pisang adalah Nangka Susun. Source : Bunda TitanQue @farah_annisa #semangcook_arisanMaret #semangcookHokyaHokye #pejuangGoldenBatikApron #ideMasak #cookpadCommunity_semarang

Sayap ayam pedas Frozen

Sayap ayam pedas Frozen

Bismillahirrahmanirrahim... Untuk menjawab misi #RamadanCamp_Misi4 adalah FrozenFood...banyak yang bisa di jadikan sebagai #FrozenFood ini...salah satunya spicy chicken Wings Frozen, ini adalah stok makanan yang cocok banget di buat untuk persediaan di bulan Ramadhan khusus nya sahur, untuk anak-anak ini adalah menu favorit. #sayapayampedasfrozen #BemarongBerami_SayapManokPodasFrozen #Ceritadapurhariini #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia #posbar #resepmakwin

10 pcs
24 jam
Bumbu Dasar

Bumbu Dasar

Ikutan lagi misi ke-3 Ramadan Camp dengan membuat Bumbu Dasar sebagai jawaban. Ada banyak bumbu dasar, ada bumbu dasar putih, bumbu dasar merah, bumbu dasar kuning, bumbu dasar orange, dll. Kali ini saya mau coba bikin dulu Bumbu Dasar Putih. Bumbu Dasar Putih ini bisa disimpan utk sewaktu2 digunakan sebagai bumbu utk membuat sayur lodeh, semur, opor putih, mie goreng, nasi goreng dll. Oh, ya (atas saran tim S2) sekalian kasih tambahan hashtag buat dapetin tiket balakecrakan Combo, kali2 aja hari H dpt ijin dr paksu😇 #ComboBalakecrakan_2022 #RamadanCamp_Misi3 #CookpadCommunity_Bogor

Perkedel Kentang Frozen

Perkedel Kentang Frozen

Bismillah, kali ini saya ingin menjawab pertanyaan di Ramadan Camp Misi 4, jawabannya yaitu "Frozen Food" . Kali ini bertepatan dengan bulan Ramadhan, saya membuat menu Perkedel Kentang Frozen. Sangat bermanfaat sekali karena bisa menjadi menu Untuk santap sahur maupun berbuka puasa. . . #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Sumbar #FrozenFood #PekanPosbar

Bumbu Dasar Masak Habang

Bumbu Dasar Masak Habang

Masak habang adalah makanan khas dari Banjar dan sudah sering saya buat. Dulu saya sering nitip mama buat membawakan bumbu jadinya yang dijual di pasar, yang sudah siap pakai. Sekarang saya lebih suka mengolahnya sendiri, lebih enak menurut saya. Saat akan dimasak, tinggal tumis sebentar dan tambahkan ayam atau telur atau ikan, lalu tambahkan air secukupnya. 1 resep ini bisa untuk memasak 1 ekor ayam ukuran kecil 600-700 gram dan 6 butir telur. Semoga bisa menginpirasi teman-teman untuk sajian menu berbuka puasa sebentar lagi 💝💝 ▶️ Inspirasi masak habang #masakhabanglingga Source: Mei Basuki: @cook_4665707 #ramadancamp_misi3 #pejuanggoldenbatikapron #kulinerbanjarlingga #Cookpadcommunity_jakarta

6 orang
45 menit
Nugget Tempe Udang Keju

Nugget Tempe Udang Keju

Meskipun anaknya gak suka makanan tertentu tapi kita sebagai emak" kudu pintar utk mengkreasikan makanan. Agar anak tetap bisa makan makanan yg dia gak suka dg kreasi makanan yg dia suka. Contohnya ini, si kk gak doyan tempe.. tapi dia doyan nugget. Ya kita harus bisa bikin nuget dg bahan tempe 😁agar anak tetap bisa menikmati namanya tempe. Dan alhamdulillah dia bilang suka, masyaallah sesenang itu emak nak klo usaha emak berhasil buat anaknya lahap makannya 😊🤗 Nah pas banget kali ini ramadan camp misi ke 4 jawabannya menu frozen food. Nugget ini juga bisa dijadikan frozen food disimpan ditempat kedap udara dan dimasukkan ke freezer bisa tahan selama 1-2bln lho. #cookpadcommunity_Kalsel #BamasakBaimbai #TempeKetemuUdang #CeritaDapurHariIni #RamadanCamp_Misi4 #PejuangGoldenBatikApron Minggu 9

Roti bakar "selai blueberry n meses coklat"

Roti bakar "selai blueberry n meses coklat"

"ini critanya agi sahur,mau makan nasi tp og enek.....emm bikin roti bakar aja dari pada gk keisi nie perut......

Frozen Chicken Katsu

Frozen Chicken Katsu

Menjawab tantangan challenge #RamadanCamp_Misi4 dari Mamah Cookpad, jawaban saya adalah "FROZEN FOOD". Kali ini saya buat frozen food Chicken Katsu karena ini salah satu makanan favorit ade' iel, hampir tiap minggu saya buat stok frozen chicken katsu ini. Jadi tinggal goreng aja, saat dia pengen makan chicken katsu. Ini cocok juga dibuat stok di kulkas saat masuk bulan Ramadan, bisa jadi lauk cepat saji saat makan sahur, karena tinggal digoreng aja lalu disajikan dengan saos sambal, atau dibuat chicken katsu geprek juga bisa. #PejuangGoldenBatikApron #BarapiManjuhu #FrozenFood #AyamKatsu #RamadanCamp #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_PalangkaRaya #GBA_Minggu9

Bumbu Nasi Goreng Abang-Abang

Bumbu Nasi Goreng Abang-Abang

Tiga hari yg lalu dapat pesan dari Mamah Cookpad mengingatkan soal misi ke-3 Ramadan Camp dengan clue bawang-bawangan. Sebenernya saya bukan tipe ngoyo-er yg kudu ikutan misi tsb, tapi pas liat ada bumbu nasi goreng yg bahannya pake bawang merah, bawang putih dan bawang bombay, wah... boleh juga nih! Jadi kapan2 saat kepepet, suami juga bisa masak nasgor sendiri tanpa harus ulek2 bumbu. Saya pilih resep bumbu nasi goreng abang-abang aja kepunyaan @tine_cook dan saya sekalian bikin nasgornya pake bumbu tersebut buat sarapan pagi ini. #RamadanCamp_Misi3 #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron #

Bumbu Dasar Nasi Goreng

Bumbu Dasar Nasi Goreng

Jelang ramadan, wajib banget sedia bumbu dasar! Nah kali ini aku cobain resep mbak @MamaBirru yang semua bahannya ada di dapurku hihihi, langsung bikin nasgor pakai bumbu ini dan anak aku lahap banget!!! Siap sambut Ramadan deh hihihi #goldenbatikapron

Tumis Ati Ampela & Tempe Pedas

Tumis Ati Ampela & Tempe Pedas

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MenuSahurSimple

3 Orang
15 Menit
Honey Korean Chicken Wings (Frozen Food)

Honey Korean Chicken Wings (Frozen Food)

Minggu ke-9 (April 2022) Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan! Semudah itulah cara menyajikan frozen food. Iya... frozen food adalah jawaban untuk misi ke-4 di Ramadan Camp. Frozen food pas banget muncul pada momen bulan Ramadhan. Dia akan mempermudah dan mempercepat proses menyiapkan makanan untuk sahur ataupun berbuka. Ada banyak pilihan menu frozen food yang bisa kita buat sendiri. Salah satunya adalah honey Korean chicken wings. Source : Indah Elvanita https://cookpad.com/id/r/13891375 #RamadanCamp_Misi4 #PejuangGoldenBatikApron

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

Bismillahirrahmanirrahim Sebentar lagi kita akan menyambut bulan Ramadhan, dan untuk memudahkan kita agar lebih cepat mempersiapkan semua makanan yang akan disajikan, kita butuh yang praktis, kali ini saya mempersiapkan bumbu dasar kuning, bumbu ini bisa digunakan untuk bumbu ungkepan, pesmol ikan, soto ayam, nasi kuning atau bumbu lainnya, jadi tinggal tambahkan bumbu dapur seperti lengkuas, serai, daun salam atau bumbu lainnya sesuai dengan kebutuhan. Source : @opibun #KreasiCoDe_BumbuDasar #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke-8

Bumbu dasar

Bumbu dasar

Ini juga menjawab pertanyaan dari mamah cookpad dalam Ramadan Camp Misi 3, dan jawabnya adalah bumbu dasar. Kalau yg daya buat sekarang adalah bumbu dasar putih. Dimana bumbu ini sangat cocok untuk memasak nasi goreng, mie, bihun, sop dll. Source mbak Winda @cook_windaskitchen #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CeritaDapurHariIni

Es jedera-(jelly degan mutiara) # bikin ramadhan berkesan

Es jedera-(jelly degan mutiara) # bikin ramadhan berkesan

es jedera ini sangat top dikalangan kelasku, krn setiap ada acara musti aku bawain es ini

4 porsi
Kering Soun Kacang

Kering Soun Kacang

Ramadhan sebentar lagii... Selain siapkan ruhani, emak-emak juga harus siapkan hidangan menyambut Ramadhan yaa.... terutama untuk sahur. Yuk bikin stok keringan yang awet dan tahan lama. Jadi kalaupun kesiangan bangun sahur tetep amaan 😄 Kering adalah salah satu hidangan jadul yang tetap eksis sampai sekarang. Kata nenekku dulu orang pergi haji bisa berbulan-bulan karena naik kapal. Nah salah satu perbekalan yang dibawa para calon jemaah haji ini adalah Kering. Selain Kering mereka juga bawa Serundeng Daging dan ikan asin. Kering juga selalu muncul pada hidangan lebaran di kampungku dulu, menemani ketupat dan kawan-kawannya. Bahan utama yang biasa dipakai adalah talas, kentang, atau soun. Pelengkapnya bisa berupa tempe, teri, atau kacang. Karena bikin Kering Kentang agak ribet, kali ini aku bikin pakai soun saja. Ini enak dijadikan lauk nasi atau pun dijadikan cemilan. Bisa ditambahkan teri medan agar makin gurih. Yuuk cobain... #ramadhanCamp #keringkentangkacang #PejuangGoldenBatikApron #mbantuk_lauksayur #CookpadCommunity_Bandung #ceritaDapurHariIni

Tumis kacang udang

Tumis kacang udang

Habis in stok udang beku di frezzer sekalian buat lauk sahur

Donat Jabrik

Donat Jabrik

Assalamu'alaikum Cookpaders.. Kali ini saya mau share resep donat. Ini andalanku bgt.. ini saya buat donat jabrik. Kl temen - temen mau ganti meses, coklat, kacang, dll boleh bgt ya.. Resep dasar adonan: @Cut Aldila T. Is #resepdonat #donatjabrik #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Aceh #CookpadAmiraMorabi #CookpadIndonesia #ResepIndonesia #ResepAmiraMorabi #amira'skitchen #Cookpad #Cookpad_id #homemade #masakanamiramorabi #CABEKU #CookpadAceh #CookpadBandaAceh #WeekendChallenge #BelanjaBarengCookpad, #NgeksisDiCookpad #BanggaKirimRecook #BelanjaIdeDiPasarCookpad #MasakAsyik #TidakSekedarMemasak #Amira'sKitchen #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MenuBukaPuasa #MasakSimple #BakingSimple #SimpleCooking #MasakanSederhana #Homemade #MasakanRumahan #Week9

20 buah
2 jam
Bumbu dasar putih

Bumbu dasar putih

Sebenarnya sudah sering bikin bumbu, tapi g ditulis resep, kali ini spesial ada tantangan di #RamadanCampMisi3 dengan clue nya:Bawang bawangan, kali ini bikin bumbu dasar putih. Bumbu dasar putih ini banyak banget kegunaanya antara lain;Untuk masak terik, opor, tumis tumis, bakwan,lodeh, soto dll. Apalagi sudah mendekati bulan puasa kalo sudah ada stok bumbu dikulkas masak pun jd cepat dan g ribet kupas kupas atau ulek ulek bumbu lagi 😍😍 #RamadanCampMisiKe_3 #BumbuDasarPutih #PejuangGoldenBatikApron #RahasiaDapurKitaSemua