Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Kue Lumpur Labu Kuning yang Enak

Dipos pada October 22, 2019

Kue Lumpur Labu Kuning

Sore-sore begini enaknya membuat Kue Lumpur Labu Kuning yang mudah Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Kue Lumpur Labu Kuning yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Kue Lumpur Labu Kuning, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue Lumpur Labu Kuning di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kue Lumpur Labu Kuning yaitu 30 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Kue Lumpur Labu Kuning diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Lumpur Labu Kuning sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Lumpur Labu Kuning memakai 8 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Punya Labu kuning kurlep 500g, saya coba membuat jajanan yaitu "Kue Lumpur," dg menambahkan kuning telur, gula pasir, terigu, santan dan mentega. 45enit siap dinikmati sebagai camilan teman ngopi. #CookpadCommunity_Bogor #CookpadCommunity_Indonesia #OlahanLabuKuning #JajananTemanNgopi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Lumpur Labu Kuning:

  1. 500 g labu kuning
  2. 250 g terigu (segitiga biru)
  3. 5 kuning telur
  4. 200 g gula pasir
  5. 1/2 sdt vanili bubuk
  6. 1 sakset kara @65 ml
  7. 300 ml air
  8. 150 g mentega

Langkah-langkah untuk membuat Kue Lumpur Labu Kuning

1
Siapkan bahan. Kupas labu lalu kukus sampai masak kurlep 10 menit. Tunggu dingin kurlep 5 menit. Campur semua bahan dlm blender kecuali terigu dan mentega.
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 1
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 1
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 1
2
Lumerkan mentega. Tuang adonan yg sdh diblender ke tuperware/mangkok besarnya sedang. Tambahkan terigu, aduk dg wish sampai rata. Tambahkan mentega cair. Aduk kembali
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 2
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 2
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 2
3
Panaskan cetakan yang sdh dioles mentega. Tuang adonan ke cetakan @1 sds. Tutup rapat. Masak kurlep 3 menit. Buka tutupnya tambahkan kismis. Tutup dan masak kembali kurlep 7 menit. matikan kompor. Keluarkan kue dr cetakan. Tempatkan ke piring
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 3
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 3
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 3
4
Sajikan
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 4
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 4
Kue Lumpur Labu Kuning - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ketoprak (Spesial Pake Super Bihun AAA)

Ketoprak (Spesial Pake Super Bihun AAA)

Dalam Rangka #70thbihunaaa saya dapat pesan cinta nih dari adminsay "Bee" Super Bihun AAA untuk recook and share masakan bebas di Cookpad Indonesia. Aku mau jelasin dulu nih, apa itu Super Bihun AAA, yaitu Bihun yang 100% dari Beras Murni (Gluten Free, No Trans fat, No cholesterol, Non GMO, Bebas BTM / No additives (antara lain pengawet, pengontrol keasaman, pengental, MSG, dsb nya). Selain dimasak versi goreng/ kuah, ternyata enak juga diolah menjadi minuman (es cendol), kue basah putu mayang mie dan lontong bihun. Aman banget dikonsumsi setiap harinya. Aku mau buatin Ketoprak, spesial hidangan untuk kumpul bersama keluarga. Bahannya simpel, rasanya enak, tapi bikin kenyang. Mantapppp πŸ˜πŸ‘ Yuk, recook resepnya dengan Super Bihun AAA lebih mantap dan sehat πŸ˜πŸ‘ #bihunaaa #kreasibihunaaa #70thbihunaaa #bihunberas #bihun #DutaRecookBorneo #DutaRecookSamarinda #CookpadIndonesia #HidanganNusantaraLintasJawa #KulinerKhasJakarta #MenuNusantara

2 porsi
Orek tempe kering pedas manis

Orek tempe kering pedas manis

Bikin ini biasanya klo untuk stok lauk saat puasa, gampang dan enak, isiannya bisa ditambah teri asin Medan, makin mantappp, bikin nasi cepet abis #CookpadCommunity_Jakarta

Klepon Gula Aren

Klepon Gula Aren

Halo… Selamat datang di Dapoer Mak Mel’s.. πŸ˜˜πŸ€—πŸ₯°

4 orang
60 menit
Kue klepon (gluten-free) chewy bangett

Kue klepon (gluten-free) chewy bangett

Cemilan gluten-free (no terigu) simple bikinnya enak rasanya 😊 Chewy bangettt isian nya lumer #PekanPosbar #GlutenFree

Sayur asem daging sapi

Sayur asem daging sapi

Cuaca sedang mendung mendukung untuk membuat sayur asem daging sapi. Saya tambahkan daging sapi karena lagi ada stok daging. Sayur asem ini cenderung ke asam pedas karena saya dan suami pecinta pedas.

6 orang
45-60 menit
Thousand layer bakpia

Thousand layer bakpia

Percobaan pertama memang blm berhasil. Tapi dr segi rasa ini enak lho Untuk hasil layer yang baik memang perlu latihan lagi

Apem Panggang

Apem Panggang

Bunda, bikin Apem Panggang yuk, catat resepnya.

Pastel isi wortel kentang

Pastel isi wortel kentang

Buat ngemil sambil nonton, resep dari IfaRaa

Nagasari

Nagasari

Berhubung masih ada sisa pisang raja, jadi pengen buat camilan jajan pasar, cuusss langsung eksekusi πŸ™πŸ˜ Maaf daun nya jelek karena sisa buat Lontong πŸ™πŸ€­

12 bungkus
1 jam 30 menit
Tetelan Sapi Kacang Putih Masak Tuha

Tetelan Sapi Kacang Putih Masak Tuha

Salah satu menu lebaran besok buat pelengkap ketupat/lontong opor, selain gulai nangka dan bihun goreng #KampoengRamadan #cookpadcommunity_Kalsel #GalleryVey #menulebaran #EidMubarak

Coto Makassar

Coto Makassar

Masih ada sisa daging 1/2 kg. Susah bosan masak sup daging. Anak-anak dan suami minta dibuatkan coto Makassar. Nemu resepnya mbak Myta Rahman di cookpad. Resepnya aku modifikasi sedikit dengan tambahan air beras dan susu. #PejuangGoldenApron3

4 orang
3 jam
Gemblong

Gemblong

Pengen gemblong yang jualan berapa hari ga ada ya udah deh eksekusi sendiri aja deh. #PejuangGoldenBatikApron

12 buah
30 menit
Nagasari Bunga Telang

Nagasari Bunga Telang

Rabu, 26 Januari 2022 Saya bikin nagasari dengan bunga telang, karena alhamdulillah panen telang dirumah. Saya bikin setengah resep dari resep asli. Terima kasih dek Tatta untuk inspirasinya, terima kasih juga sdh sering cooksnap resepku. Source : @tatta_manyund #Goda_Sukamin4 #GodaPaders_2022 #komunitaspaders #cookpadcommunity_surabaya #HuntersInAction

Gethuk Lindri Singkong Keju

Gethuk Lindri Singkong Keju

Punya singkong kiriman saudara, sudah lama pingin bikin gethuk lindri, jajanan sejak aku kecil yg aku suka. Jajanan sehat dengan bahan dasar singkong, dipadu dg gula,mentega,kelapa parut. Disini kelapa parut saya ganti dg keju parut karena anak2 kurang suka. Mumpung ada bahan langsung eksekusi. 45 menit, Gethuk Lindri siap dinikmati sbg teman ngeteh. Terimakasih mba Iishvara ( Jatim) resepnya. Mohon maaf kelapa parut saya ganti dg keju perut.πŸ‘πŸ‘ #CookpadCommunity_Bogor #CookpadCommunity_Id #PejuangGoldenBatikApron #MasakanRumahan #OlahanSingkong

Relatif
45menit
Getuk Goreng

Getuk Goreng

Sajian dari singkong satu ini selalu pass disajikan saat berkumpul bersama keluarga di sore hari. Yuk langsung eksekusi buat camilan bocil #060322 #PejuangGoldenBatikApron

64. Gulai Kapau

64. Gulai Kapau

Kepengen banget nasi padang uda tambuah klo setiap kerja.

5 orang
1 jam
Pecel Santan Terong Tempe

Pecel Santan Terong Tempe

Assalamualaikum.. Bismillah.. Saya kira pecel terong itu terong yg dipenyet di bumbu pecel/bumbu kacang tapi ternyata lain yaaa..πŸ™πŸ€­πŸ˜ Bumbu pecel ini bumbunya hampir mirip dengan bumbu pecel kacang..tapi ini beda karena ada santannya dan tanpa kacang goreng..bisa dijadikan alternatif olahan terong selain lodeh terong..mantaapp ini..πŸ€€πŸ˜‹ Makasih resepnya mb Kiki (Clarissa's Kitchen)..mantaap..syedeep..makasiihhh yaaa..semoga berkenan..πŸ™πŸ€—πŸ₯° source : Clarissa's Kitchen Untuk resep asli silahkan disini https://cookpad.com/id/resep/14696344-pecel-santan-terong-tempe?invite_token=Tc4mBNttgC9KQxeBK3px3VMm&shared_at=1618276640 #RecookOfTheWeek #KampoengRamadan #PekanPosbar #PekanPosbarProtein #CookpadCommunity_Kalsel

Lumpur Pisang Lemaak Nian

Lumpur Pisang Lemaak Nian

Perdana belajar bikin lumpur pisang... Biasanya pisang dibikin apa aja enak... Jadi pengen bikin lumpur pisang... Pas nyari resep, ketemu resep dari @deBloom_5445755 , akhirnya di recook deh...setengah resep aja...dengan sedikit perubahan disesuaikan stok bahan... Dan pas dibagi2 ke tetangga, katanya enak.. terasa lemaknya... 😍 #lumpurpisang #PejuangGoldenBatikApron #alfakitchen

12pcs
Kue Talam Enak

Kue Talam Enak

Hari ini libur, dan tidak ada acara ke mana mana, kita bikin kue yuuks, pakai talam. Ini resepnya aku bikin porsi sedikit ya. Kalau mau buat banyak bisa ditambahkan saja takarannya. Note : INGAT! Adonan yang sudah cair tidak boleh terkena air dingin setetes pun, karena akan mempengaruhi kualitas hasil kue talam nantinya. ^_^ . Selamat mencoba dan semoga berhasil bikinnya dengan warna-warni yang indah. #PejuangGoldenBatikApron

8 Orang
1 Jam