Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Brongkos tolo jogja yang Enak

Dipos pada September 21, 2019

Brongkos tolo jogja

Sore-sore begini enaknya membuat Brongkos tolo jogja yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Brongkos tolo jogja yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Brongkos tolo jogja, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Brongkos tolo jogja ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Brongkos tolo jogja sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Brongkos tolo jogja memakai 19 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Brongkos tolo jogja:

  1. 1/2 kg daging sapi
  2. 2 ikat daun melinjo
  3. Segenggam kulit melinjo
  4. 1 ons kacang tolo
  5. 8 potong tahu coklat
  6. 5 butir telur rebus, kupas
  7. 5 buah cabai merah, iris
  8. Sesuai selera cabai rawit
  9. 4 butir kluwak
  10. 7 butir bawang merah, iris
  11. 1 ruas lengkuas
  12. 3 lembar daun salam
  13. Secukupnya merica bubuk dan kaldu sapi bubuk
  14. 1 bungkus santan instan
  15. Bumbu Halus ::
  16. 4 siung bawang putih
  17. Secukupnya ketumbar
  18. 3 butir kemiri
  19. Sedikit kunyit

Langkah-langkah untuk membuat Brongkos tolo jogja

1
Rebus daging sapi bersama kacang tolo sampai empuk.
2
Buka kluwak, icip, kalau pahit jangan dipakai. Ambil daging kluwak, masukkan mangkok, tuang air panas, saring/tiriskan. Haluskan bersama bumbu halus.
3
Tumis bawang merah sampai harum, masukkan bumbu halus, daun salam, dan lengkuas. Tumis hingga harum.
4
Masukkan bumbu di rebusan daging. Bila daging sudah empuk, masukkan kulit mlinjo, telur rebus, cabai rawit utuh. Masak hingga kulit mlinjo empuk, lalu masukkan tahu dan daun mlinjo.
5
Bumbui dengan kaldu sapi bubuk, gula, garam, merica bubuk. Masukkan juga santan instan. Masak sampai matang.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Teri kacang terawet dan gurih ✨

Teri kacang terawet dan gurih ✨

Dpt resep dr youtube cheff. Enak. Gurih. Awet. Bisa buat jualan juga 👍

5 orang
15 menit
Cilok bumbu kacang

Cilok bumbu kacang

Berawal dari sahabat yg suka bgt sama cilok buatan saya jadi berani posting ini

Batagor Aci Tahu Sederhana

Batagor Aci Tahu Sederhana

Bismillahirrahmaanirrahiim. PPKM masih diperpanjang, entah sampai kapan. Masuk ke sekolah sesuai jadwal dan tidak lebih dari 50% setiap hari. Hari ini giliran belajar online dari rumah. Selesai online, lapar. Lantas.... yang bikin kenyang bukan nasi apa yah? Ohh yah, ada tahu 2 bungkus (6 potong) dan terlihat masih ada kacang sisa bikin gado-gado. Langsung yaahh cari-cari resep dulu pernah di masak gado-gado enak banget. Lembut. Ternyata belum ditulis. Buka-buka lagi dan ...ini dia batagor aci tahu ala abang-abang Eit yang dalam gambar itu bukan kecap yahh.. salah tuang... untung cuma dikit. Tambah kecap...tambah sedap. Sumber resep: @rachma_didi Modif: zuniatul_yuta #Cookapdcommunity_Kalsel #RecookofTheWeek

Jangan lombok tahu tempe mentah

Jangan lombok tahu tempe mentah

#pejuanggoldenbatikapron minggu ke 3 😍

Gulai Pangek Masin ikan Kembung

Gulai Pangek Masin ikan Kembung

Dari kemarin pengen banget masak ini , biasanya mama mertua yg masakin ini kalau lagi main ke rmh mertua ,karena mama lagi pulang kampung ke bukit tinggi akhirnya masak sendiri .. Supaya ikannya gak hancur saya goreng dl sebentar beserta tahunya , tapi kalau nggak mau di goreng dl juga nggak pa2 asal jangan terlalu sering di aduk supaya ikan tidak hancur Gulai Pangek Masin ikan ini lebih enak lagi di campur dengan daun ruku2 tapi karena Sy nggak Nemu daun ruku2 jadi tanpa daun ruku2 Sy ganti dengan kacang panjang ,untuk yg suka lebih pedas bisa ditambah cabe rawitnya #cookpadindonesia #cookpad_community #cookpadcommunity_bekasi

Gulai Kacang Panjang Telor Puyuh

Gulai Kacang Panjang Telor Puyuh

Nemu varian menu baru yg simple tapi enak di Cookpad Community Tangerang. Resepnya mba @anchenkeenan ini cukup ditambah dengan nasi hangat, bisa ngabisin nasi sehari dalam sekali makan....pas makan ini kepikiran diet, ahh... besok aja deh dietnya....😁🤭😜 #CookpadCommunity_Bekasi #KombesTour_Tangerang #TiketGoldenBatikApron

Bening Jipang Kacang Panjang

Bening Jipang Kacang Panjang

#sayurbalita #sayurkuahbalita #olahankacangpanjang #olahankacangpanjangnara #olahanlabusiam #olahanlabusiamnara Warnanya warna warni kayak rainbow ya buunds...sembarang sayur yang keras... . . Bisa jadi salah satu alternatif sayur bening berkuah untuk suapin si adek yaa bunds.. . . Bikinnya gampang...rajang-rajang..cemplung...bisa disambi bersih2..sapu sapu..cuci cuci..bereees...🥰

4 orang
30 menit
Sate Kambing

Sate Kambing

Sate yg tetap MOIST meskipun sudah dingin💖 Resep ini ibu sy yg racik. Kami sekeluarga menyukainya. Bumbu marinasinya tidak menggunakan garam dan merica, karena garam akan menarik air dari daging, membuatnya jadi kering kl sudah dingin. Paling mantab sausnya, rasanya pedes manis ada asam lamat2. Kl sate sudah habis, biasanya sy makan dengan lauk tahu goreng setengah matang dg sambal sate ini sdh cukup, sederhana namun enak sekali. Cocok untuk sambal cocolan ikan bakar jg. Mantaf lah pokoknya 😁 Sate harus d bakar pakai arang untuk mendapatkan rasa yg sempurna 👍

5 orang
1jam
Pecak ikan nila

Pecak ikan nila

Bismillah... Mencoba aktif kembali di sini. Setelah sekian purnama vakum. Memanfaatkan draft resep yg belum terposting. Ini pecak ikan dari @RLinda_4814236 Pernah buat ini sekitar 2tahun yg lalu.hehehe. Rasanya enak. Seger dannn cara berbeda menikmati makan ikan. Hehehe. #cookpadcommunity_Tangerang #TiketGoldenBatikApron

Carrot Cake

Carrot Cake

Bainai minggu ini di Cookpad Community Sumbar bersama Teh Aprina @mamiNa . Sharing cake wortel yang enak dan lembut banget ini. Wortelnya malah ngga terasa langu, jadi makin seger dan gurih. Nah untuk cream cheesenya pakai yang homamade aja ya karena disini ngga ada yg jual cream cheese yang udah siap pakai. Ini pakai 1/2 resep dengan 2 telur dan pas diloyang brownies kecil. Wajib cobain ya karena beneran enak 😍 Source : Teh @mamiNa #Bainai_Mamina #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Sumut

1 loyang
40 menit
Lodeh kacang panjang tongkol

Lodeh kacang panjang tongkol

Karena stok ikan tongkol banyak, (waktu beli OL di platform digital pas ada promo hihi), kemarin sudah di pindang bumbu woku. Kali ini saya jadikan lodeh, sesuai dengan PR Paders, olahan kacang panjang. Nah kacang panjang dan tongkol adalah favorit saya. Apalagi di lodeh. Duh duh.. jadi ingat rumah dan kampung deh..😄 . . #GoDa_CangKacangPanjang #GoDa_Paders #komunitaspaders #cookpadindonesia

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Assalamu'alaikum menjawab tantangan mamah. Bismillah misi pertama saya menjawab Kering Kentang Kacang, si mamah kalo makan masakan saya InsyaAllah ga kepedesan, karena anakku pun doyan 🥰🥰. #RamadanCamp #KeringKentangKacang #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenBatikApron #GBA_week6

Jukut Bejek khas Bali

Jukut Bejek khas Bali

Source : Pawonbune_aas Mariii kita jalan2 lagee 😄, kali ini kita mendarat di Bali ✈, mampir dulu kerumah bunda aas @pawonbune_aas , sambil maem jukut bejek khas bali. Jukut artinya sayur & bejek artinya ditekan2 jadi kita bikin sayur dengan cara ditekan agar bumbunya lebih meresap ke dlm masakan & bener ini enaak & meresap ke dlm kacangnya, g percaya? Kuy cobain ❤ #Rekreasi_Bali #SemangcookHokya #CookpadCommunity_Semarang

Nasi Pecel Pincuk

Nasi Pecel Pincuk

Biasanya nasi pecel dibungkus menggunakan kertas minyak atau dihidangkan langsung di atas piring. Namun, sesuai namanya yakni pecel pincuk, kuliner khas Madiun ini biasanya disajikan di atas pincuk daun pisang. Cooksnap: @eyangbima #AR_PecelPincuk #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim

Bumbu Kacang Batagor

Bumbu Kacang Batagor

Ealahhh batagor udah dari kapan tau bikinnya, bumbu kacang lupa dipost. Ortu lagi sakit sempet diopname, jadi lama ga megang dapur ga posting posting. 😩😩😭😭

Sayur Asem ala Nara

Sayur Asem ala Nara

Sayur asem itu kecut, asam, manis asin...campur-campur...dimakan siang-siang...sambal terasi mentah...ikan asin 🤤🤤 duuuh...duuuh..duuh . . Kalo di Tegal..ada yg jual sama ikan asap di penyet. Maasya Allah...surgaaaaaaa....🤩

4 orang
30 menit
Rempeyek Kacang renyah

Rempeyek Kacang renyah

Lagi pengen nyemil, yasuda buat yang simple aja. Haha.

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Ikutan meramaikan acara Ramadan bersama Cookpad. Alhamdulillah bisa berhasil bikin lauk keringan yang awet untuk disimpan😁 Anak² syukaa sekali kering kentang ini. Cocok buat dimakan kapan aja👌🏽 Source: @Rachma_idho #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CeritaDapurHariIni

Kacang merah balado

Kacang merah balado

Ini favorite suami

5 porsi
45 menit