Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Klepon Dessert box yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada November 29, 2019

Klepon Dessert box

Hari ini saya akan berbagi resep Klepon Dessert box yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Klepon Dessert box yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Klepon Dessert box, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Klepon Dessert box enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Klepon Dessert box sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Klepon Dessert box memakai 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bikin yang kekinian dengan taste tradisional... Satu komentar dari suami, "coba jual nih, open order sana!" 😁😁 Source: @DapurMarinBorneo #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Klepon Dessert box:

  1. Pandan Cake:
  2. Bahan A:
  3. 60 gram tepung terigu
  4. 5 gram tepung maizena
  5. 10 gram fiber creme
  6. 1/4 sdt vanili bubuk
  7. Bahan B:
  8. 2 butir telur ayam ukuran besar
  9. 60 gram gula pasir
  10. 1/2 sdt SP
  11. Bahan C:
  12. 60 gram margarin, cairkan
  13. 1 sdt pasta pandan
  14. Pelengkap:
  15. 50 gram whip cream bubuk
  16. 100 ml air es
  17. Secukupnya gula merah sisir/gula palem
  18. Secukupnya kelapa parut/kelapa parut kering siap pakai
  19. Kue klepon

Langkah-langkah untuk membuat Klepon Dessert box

1
Siapkan semua bahan. Panaskan kukusan.
Klepon Dessert box - Step 1
Klepon Dessert box - Step 1
Klepon Dessert box - Step 1
2
Mix gula, telur, dan SP dengan kecepatan tinggi hingga berwarna pucat dan mengembang. Turunkan speed mixer, lalu masukkan bahan B sambil di ayak.
Klepon Dessert box - Step 2
Klepon Dessert box - Step 2
Klepon Dessert box - Step 2
3
Mix sebentar asal bahan B tercampur rata saja. Masukkan margarin yang sudah dicairkan bersama pasta pandan, aduk balik dengan spatula. Pastikan semua tercampur rata tidak ada margarin cair yang mengendap.
Klepon Dessert box - Step 3
Klepon Dessert box - Step 3
Klepon Dessert box - Step 3
4
Oles loyang dengan margarin dan taburi tepung, masukkan adonan, ratakan lalu hentak-hentakkan. Kukus selama kurang lebih 20-25 menit dengan api sedang.
Klepon Dessert box - Step 4
Klepon Dessert box - Step 4
Klepon Dessert box - Step 4
5
Siapkan whip cream dan pelengkap lainnya.
Klepon Dessert box - Step 5
Klepon Dessert box - Step 5
Klepon Dessert box - Step 5
6
Setelah matang dan dingin, keluarkan dari loyang. Potong-potong cake seukuran box dessert. Letakkan cake lapis pertama, beri whip cream dan taburan gula merah iris (saya adanya gula palem), timpa dengan cake lagi, beri whip cream dan taburi kelapa parut kering.
Klepon Dessert box - Step 6
Klepon Dessert box - Step 6
Klepon Dessert box - Step 6
7
Letakkan garnish diatasnya sesuai selera. Note: lebih nikmat disantap dingin-dingin.
Klepon Dessert box - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pastel

Pastel

12 Pastel
Bakpia Pathuk Okara/Ampas Kacang Kedelai

Bakpia Pathuk Okara/Ampas Kacang Kedelai

Sayang bgt kan kl ampas sisa susu kedelai dibuang bgtu aja.. habis manis, sepah dibuang, wkwk. Makanya iseng aja coba dibuat bakpia. Utk adonan kulit ak pke resep ibu Merra Bawati @cook_9983539 yg udh lama bgt ngumpet di cookmark.. sdgkan utk isiannya ak ngarang sendiri, wkwk Ohya utk kulitnya, ak buat 2x resep, krna ikut jumlah kumbunya. Tp ak tulis disini resep normal. #cookpadcommunity_tangerang

Pastel Tutup

Pastel Tutup

Bikin cemilan anak2, isinya Yang ada di rumah aja ya. Karena masih punya anak kecil bahan sop selalu ada, di kulkas. Simak yuuuuk, bahannya mudah dan bikinnya pun simple Check it out

Kue PuTu Ayu 1 Telur

Kue PuTu Ayu 1 Telur

Ditempat kalian masih ada nggak sih bapak bapak penjual kue putu tapi dipanggul? Nah ini aku bikin gara gara ada pesenan Snack box dan bingung mau varian kue tradisional apa. Aku bikin untuk 40 pcs. Jadi nanti resepnya tinggal dikalikan aja ya. Ini resep anti gagal dan mudah banget buatnya.

10 pcs
12 menit
Bakpia Merah Putih 1000 layers

Bakpia Merah Putih 1000 layers

Resep ini saya dapatkan sewaktu mengikuti Fiber Academy 6 Chef Aam Fibercreme (thanks chef) Jadi resep bakpia merah putih 1000 layers ini menggunakan fibercreme . Saya bikin 3x dr resep ini . Tips : 1.Sewaktu rolling pin /mengiling adonan jangan terlalu keras. Nti adonan B bisa pecah keluar..Giling dengan perasan saja .. 2. Untuk menghasilkan layers yg banyak dan cantik , kita harus Gilas /giling adonannya sepanjang mungkin dan tipis ,saya 23-24cm...

7-8 pcs
Gandasturi Kacang Hijau

Gandasturi Kacang Hijau

Bismillah, kemarin siang kepikiran lg pengen buat gandasturi kacang hijau, qodarullah semalam dapat surat cinta dari teh min @Cookpad_CM_Opi untuk membuat olahan dari kacang hijau. MasyaaAllah sehati sekali kita teh min xixixi, dan ketemu lah resep dari ka @Mama_Tsuba makasih ya ka, izin ku reshare resepnya disini❀ #ComboNgabibita_CangHejo #CookpadCommunity_Bogor #OlahanKacangHijau #PekanPosbar

Wingko Teflon

Wingko Teflon

π™»πš’πšŠπš πšπš’ πš”πšžπš•πš”πšŠπšœ 𝚊𝚍𝚊 πš”πšŽπš•πšŠπš™πšŠ πšœπšŠπš’πšŠπš—πš πšπšŠπš›πš’πš™πšŠπšπšŠ 𝚐𝚊 πšπš’πš™πšŠπš”πšŽ πšπšŠπš— πš”πšŽπš‹πšžπš›πšž πš‹πšŠπšž πšπšŽπš—πšπš’πš” πš–πšŽπš—πšπš’πš—πš πšπš’ πš‹πš’πš”πš’πš— πš˜πš•πšŠπš‘πšŠπš— πš‹πšžπšŠπš πšπšŽπš–πšŽπš— πš–πš’πš—πšžπš– πšπšŽπš‘, πš›πšŠπšœπšŠπš—πš’πšŠ πš”πšŽπš—πš’πšŽπš•Β² πš–πšŠπš—πš’πšœπšœ

20pcs
-+30mnit
Kue Cucur Gula Aren

Kue Cucur Gula Aren

Meskipun gak kekinian & tradisional, tapi anak-anak doyan banget ini. Dulu waktu tinggal di Jakarta, tiap pagi ada ibu-ibu yang jualan kue lewat, hampir tiap hari kita beli kue cucurnya. Tapi sejak pindah ke Bogor, jarang banget ada yang jual kue ini. Jadi, kita bikin sendiri aja.

18 pcs kecil
242. KARARABAN- Wadai Khas Banjar

242. KARARABAN- Wadai Khas Banjar

Cooksnap wadainya mbak Munawarah @wrhmuna. Kuenya Manis dan aroma adasnya mantabs.... Cooksnap dari : https://cookpad.com/id/resep/14938562-kararaban-wadai-khas-banjar?invite_token=NqJWh3XbqhrjSNNiGpXeBQZn&shared_at=1631453929 #CookiesPlesiran_KalSel #CookpadCommunity_Tangerang

5 porsi
45 menit
Kue Pepe Merah Putih

Kue Pepe Merah Putih

Masih dalam rangka menyambut hari kemedekaan RI ke 76, saya bikin kue pepe merah putih. Senang liat sliweran resep serba merah putih di CP. #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #Semangat45 #KreasiDepok_MerahPutih #resepkue_siswatyelfin

283. Lemper Isi Ayam

283. Lemper Isi Ayam

Dulu sempat diajari sama alm.mama bikin lemper isi ayam, berasa males karena merasa susah dan ribet 🀭. Tapi sekarang, mau gak mau harus masak dan buat sendiri. Alhamdulillah, hasilnya lumayan enak. Meskipun gak dibungkus pakai daun 😁 (efek males ngebungkusnya) #CookpadCommunity_Bekasi #Cookpad_id #PekanPosbar #SerbaDiKukus

Apem Nasi Sisa (takaran gelas)

Apem Nasi Sisa (takaran gelas)

Source : @mamihkim Kue Apem adalah salah satu jajanan tradisional yang masih dipertahankan sampai sekarang dan masih sering disajikan dalam berbagai acara seperti selamatan,menyambut bulan tertentu dalam kalender islam, penolak bala atau kematian. Rasa dari kue apem sendiri memiliki keunikan dengan ceritanya tersendiri dibandingkan dengan kue lainnya. Mengutip dari berbagai sumber di Internet, kue apem merupakan akulturasi dari makanan India, yaitu kue "appam". Hampir mirip ya penyebutannya dengan di Indonesia. Di India, kue Appam bahannya terdiri dari tepung beras yang di diamkan semalaman kemudian dicampur dengan telur, santan, gula, tape dan garam. Proses masaknya dengan cara di bakar atau dikukus dengan bentuk menyerupai serabi namun lebih tebal. Di Indonesia kue apem banyak jenisnya, dengan menggunakan tepung beras dan tape atau ragi instan sebagai salah satu bahan utamanya Pada resep ini saya mengaplikasikan sisa nasi yang masih baik dengan dengan bahan lainnya untuk membuat kue apam kukus dengan berbagai corak yang menarik untuk menyambut ulang tahun pertama Kampoeng Cocok #CookpadCommunity_Kaltim. Semoga Semakin kompak dan semakin kreatif. Diresep ini juga, saya mencoba mempraktekkan hasil #belajarbarengcookpad dari kelas_menulisresep supaya resep yang saya tampilkan menjadi menarik dan mudah dipahami oleh pembaca. #JajananTradisional #kulinerkhasNusantara #MieKocok #PosCocolan #PosCocolan_AnekaKarakter #KulaEtamCoCok #SerbaKukus #TanpaTelur

Umm Ali (Panggang Tanpa Oven)

Umm Ali (Panggang Tanpa Oven)

Umm Ali merupakanΒ β€œEgyptian Sweet Dessert",Β tapi ada pula yang menyebutnya sebagaiΒ Egyptian Bread PuddingΒ atau puding roti. Bedanya dengan Pudding Roti yang biasa dibuat di Indonesia, Umm Ali menggunakan bahan dasarΒ Puff Pastry, dan jika adaΒ croissant, dapat pula dimanfaatkan. Kesampean juga nyobain egyptian sweet dessert 1 ini. Saya pakai resepnya mba @rence . Tapi, di sini saya mencoba membuat umm ali dengan bahan dasar roti maryam, dan untuk kuah susunya saya tambahkan sedikit kapulaga. Rasanya enak banget ya ternyata ya Allah 😍. Mau bikin lagi kapanΒ² ah pakai croissant Source resep ; https://cookpad.com/id/resep/13281516-umm-ali-setup-roti-ala-timur-tengah?invite_token=t9Pms5Xi7kLLbZrSaWXygik8&shared_at=1631771084 #CocomtangPost #CookpadCommunity_Tangerang #RENCE_OTW250

Klepon

Klepon

Resep ci Tintin Rayner

Risoles Bihun

Risoles Bihun

Pingin buat Risoles Bihun ini,, Semua bahan ada Cuzz ke dapur basah. . .

15buah
Dadar gulung pelangi

Dadar gulung pelangi

Meramaikan posbar 3C yang temanya #CookingCommunityClass_KreasiWarnaWarni Ini aku bikin dadar gulung aja, dah lama sih buatnya, biasa keluarin tabungan, hehehe. Waktu itu lagi rajin, biar menarik makanya dibikin pelangi begini. Tips supaya tidak banyak cucian piring, pas bikin dadar gulung ini, 1 resep kira kira menghasilkan 30 an buah dadar. Jadi aku ambil aja 5 sendok sayur (sendok yang digunakan untuk mendadar ya) dulu taro dimangkok kecil beri pewarna yang terang dulu itu warna merah, setelah selesai dadar ambil 5 sendok lagi diberi pewarna orange, begitu seterusnya dari warna terang ke gelap. Semoga membantu. #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia

Barongko loyang (resep ori)

Barongko loyang (resep ori)

Banyak berseliweran resep barongko yg sudah di modifikasi sedemikian rupa, sehingga menghilangkan cita rasa asli yang khas dari kue jadul ini, suka sedih sih kalau makanan tradisional di modif dengan menambahkan atau bahkan mengganti bahan yg seharusnya ada malah diganti/di tambah sama bahan yg gak semestinya ada, saya ingat salah satu kontestan acara masak di tv, yang dengan bangga nya mem presentasikan hasil masakannya bernama "barongko khas Bugis" pas di tanya bahannya apa aja, dengan PDnya dia jawab, ubi (singkong) 😱 what the..? Sejak kapan barongko bahannya singkong, please deh, hargailah makanan tradisional masing² suku, karna di balik itu, ada filosofi atau maksud tersendiri dari nenek moyang yang ingin menaruh pesan walau hanya dari makanan. Udah ah, cerita nya kepanjangan, langsung ke resep aja 🀭😁

13. Risol - Rogut ayam cincang

13. Risol - Rogut ayam cincang

Cemilan favorite keluarga... Bahan yang aku pakai ini "yang tersedia" dirumah aja ya, berhubung hujan sedari pagi... Seperti daun sop, kebetulan stok dirumah lagi gadaπŸ˜„ jadi aku ganti daun bawang. Kulit risol ga pecah & tdk lengket🀀 #risolrogut #kulitrisol

22 Buah
1 jam
Getuk lindri

Getuk lindri

Getuk adalahΒ makanan ringanΒ yang terbuat dengan bahan utamaΒ ketela pohonΒ atau singkong.Β Getuk merupakan makanan yang mudah ditemukan diΒ Jawa TengahΒ danΒ Jawa Timur.Β kali ino bundarana mencoba membuatnya dengan resep mudah dan pastinya enaaak πŸ˜‰

5-10 orang
2jam