Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Reshmi Chicken Masala yang Bikin Ngiler

Dipos pada October 10, 2019

Reshmi Chicken Masala

Bagaimana membuat Reshmi Chicken Masala yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Reshmi Chicken Masala yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Reshmi Chicken Masala, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Reshmi Chicken Masala bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Reshmi Chicken Masala kira-kira 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, perkiraan waktu untuk memasak Reshmi Chicken Masala diperkirakan sekitar 90 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Reshmi Chicken Masala sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Reshmi Chicken Masala memakai 26 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

India adalah negara yang memiliki banyak jenis kari. Salah satunya Reshmi Chicken Masala. Ciri khas kari ini menggunakan kacang Mede. Saya membuat dengan mengganti beberapa bumbu sesuai dengan stok yang ada. #cookpadCommunity_kalteng #kari_india #reshmi_chicken_masala

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Reshmi Chicken Masala:

  1. 500 g ayam, bersihkan dan potong sesuai selera
  2. 200 ml air
  3. 4 sdm minyak goreng
  4. 1/2 sdt/secukupnya garam
  5. 1/2 sdm seledri cincang
  6. Pasta Kacang Mede
  7. 130 g bawang, iris
  8. 20 g kacang mede
  9. 3 sdm air
  10. 1,5 sdm minyak goreng
  11. Bumbu Marinasi
  12. 5 sdm plain yougurt
  13. 3 sdm daun ketumbar cincang (saya diganti daun seledri)
  14. 5 buah cabe hijau, potong kecil
  15. 1 sdm Cream/susu bubuk
  16. 1 sdm air lemon/jeruk nipis
  17. 1,5 sdt garlic paste
  18. 1 sdt cabe merah bubuk
  19. 1 sdt ketumbar bubuk
  20. 1 sdt garam
  21. Bumbu Kering
  22. 3 buah cengkeh
  23. 3 buah cardamom (bisa ganti kapula)
  24. 2 ruas jari kayu manis
  25. 2 helai bay leaf (saya ganti daun salam)
  26. 1 sdm garam masala (bisa ganti bumbu kari ayam)

Langkah-langkah untuk membuat Reshmi Chicken Masala

1
Panaskan 1,5 sdm minyak goreng, tumis bawang merah hingga lembut dengan api sedang
2
Tambahkan kacang mede, masak dua menit, sampai bawang berwarna kuning kecoklatan
3
Blender bawang dan kacang Mede dan 3 sdm air, sampai halus
4
Campurkan bahan marinasi, tambahkan ke ayam, remas-remas agar bumbu meresap
Reshmi Chicken Masala - Step 4
5
Panaskan 4 sdm minyak goreng, lalu masukkan cengkeh, cardamom, kayu manis dan daun salam, masak sampai wangi
6
Tambahkan pasta kacang Mede, masak sampai berubah warna dengan api sedang
7
Tambahkan ayam, aduk, masak dengan api besar 3-4 menit, lalu tambahkan garam masala, masak dengan api sedang 7-8 menit
8
Tambahkan air, tutup dan masak 15 menit dengan api sedang. Terakhir cicip rasa, tambahkan garam bila perlu. Lalu taburi daun seledri

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sayur Bayam Jagung

Sayur Bayam Jagung

Jika di kampung ini namanya JUKUT RAMBANAN, tpi mungkin ini mirip sayur bobor ya… Bahan sayurnya bsa sesuaikan selera, bsa bayam, kelor, semanggi, tambahan terong, mentimun, apa aja bisa☺️ dan ini bumbunya gk ditumis jdi aman banget bagi yg diet minyak2n 💗

2-3 orang
30 menit
Trancam Sayur

Trancam Sayur

Bismillah .. ini enak suegerrr.. ga nyesel bikin inih, apalagi makan d siang hari yg panas 😍 paduan gurih kelapa, wangi kencur daun jeruk berpadu dengan sayuran mentah yg crunchy . Silakan dicoba mam 😘 Source : Dita Hediati Dengan sedikit modifikasi.

Tumis Lacang Panjang Tahu

Tumis Lacang Panjang Tahu

Pungun tumisan, buka kulkas ada kacang panjang dan tahu sutera. Lsg eksekusi ke dapur, 15 menit selesai. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

relatif
15 mebit
Sayur bening bumbu kencur

Sayur bening bumbu kencur

Siang ini aku masak yang seger-seger aja nih, aku masak jangan/ sayur bening tapi pakai kencur, seger. Enak banget, .bisa pakai sayur bayem,pucuk ubi jalar,labu suka-suka deh,seperti bikin beningan biasanya,tapi disini ditambah kencur. Awal liat sayur ini di IGnya bunda diahdidi..kl kata suamiku,dulu dia pernah makan sayur ini waktu ke banjar negara, dan disana bilangnya namanya sayur b*n** kok bisa kataku, katanya karna dibilang sayur asem bukan,sayur bening juga bukan🙏🏻😁 ada-ada aja yaa... #BerapiManjuhu #BuaSayur #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #CookpadCommunity_Kalteng

Bubur ayam mudah dan cepat

Bubur ayam mudah dan cepat

Susah banget dapet penjual bubur ayam yg sesuai lidah disekitar tempat tinggal. Apalagi suka dg bubur ayam,alhasil masak sendiri😅

3-4 porsi
60 menit
Cilok Ceria

Cilok Ceria

Bismillah Tema coboy minggu ini adalah dengan tema makanan PKL Pedagang Kaki Lima, untuk memeriahkan acara ini saya memilih untuk menghidangkan cilok ceria, agar suasana hati menjadi ceria sehingga bisa meningkatkan imun kita Pedagang Kaki Lima di Indonesia sangat banyak macamnya, ada yang jual sekedar camilan, kudapan, minuman bahkan aneka bentuk nasi Cilok ini bahannya mudah didapat dan sangat murah cuma disini saya berkreasi dengan bumbu ciloknya yang persis seperti cilok abang abang kaki lima Yuk buat bumbu ciloknya enak dan bisa disimpan di lemari es jika sewaktu-waktu buat cilok ga bingung bikin bumbu lagi Warna-warna ini saya buat sesuai stok pewarna drumah yaitu merah rose, hijau muda dan kuning tua, sehingga menampilkan warna yang cantik pada cilok #Mbois_JajananKakiLima #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya #PekanPosbar

Coto Makassar

Coto Makassar

Suami request Coto Makassar utk menu lebaran kali ini. Kedua kalinya saya buat ini utk 2 kali lebaran.. Dan Alhamdulillah semua cocok terutama anak balita saya, 3x makan sampai bilang “ hmmm, enak (jempol)”..🤣🤣🤣 kebahagiaan tersendiri yah mom kalo anak suka banget sama masakan kita.. lahap pula.. dia sekali makan habis 1 lontong plus babat banyakk.. iya dia lebih suka babatnya😆.. Alhamdulillah lebaran hari pertama laris manis dimakan bersama keluarga besar...😍 Kali ini pakai lontong sama ketupat dl mom krn ga sempet bikin buras krn di sambil riwehnya momong anak 4 bulan sama 3,5 tahun.. udah niat masak lengkap tengah malem pas anak2 tidur eh anak2 malah ikutan bangun di tengah malem... gagal deh bikin burasnya..🤣

Banyak
2 jam
Sate ayam 🍢🍢bumbu rendam kuning

Sate ayam 🍢🍢bumbu rendam kuning

Listrik rumah dari semalem mati entah kenapa sedangkan dirumah tetangga pada nyala kebetulan difrezer ada stok daging ayam tanpa tulang, yuk eksekusi amankan😀kepikiran pengen bikin sate enak kali ya makan siang pakek sate bikinan sendiri🍽🍢, ini tu pertama kalinya bikin sate ayam sendiri. Dan bener bener bikin anak2 lahab makannya, next time bikin lagi ya 😘❤ #SateAyamBumbuKuning #cookpad_MirnaWidodo87

1 jam 30 menit
Karedok

Karedok

Seneng bgt Makan ini 😍😍, masakan khas Sunda 💕 Serius deh seger bgt ini. Perpaduan bumbu kacang, kencur, cabe rawit dan gula aren. Aromatik bgttt.. dijamin nambah selera makan loh. Ini resep dr Mbk AndiensKitchen ya, hanya saya modif sedikit. Yuk mAsak Yuk

Sayur lodeh kentang kleci

Sayur lodeh kentang kleci

Alhamdulillah dapat kiriman kentang kleci dari jogja......bisa direbus aja buat cemilan bs juga disayur

Capcay udang rumahan

Capcay udang rumahan

Ini menu bumbunya sangat simpel, masaknya juga simpel setelah iris2 dah tinggal cemplung sana sini 😁 tapi karena ada kaldu dari udangnya rasanya jadi endolita😋, langsung jadi peringkat no.2 masakan kesukaan suami, tapi dia lupa no.1 nya apa 😂😆

2 orang
Nasi Lengko

Nasi Lengko

Masakan tanggal tua yg tetap enak salah satunya ini. Biar lebih maknyus bumbu kecapnya harus pedas ya... #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #cookpadcommunity_bekasi

Tumpeng Mini Bumbu Dasar Kuning

Tumpeng Mini Bumbu Dasar Kuning

Masak Nasi Kuning untuk Tumpeng, bikin surprise yang ulang tahun, cara cepat dengan Bumbu Dasar Kuning. Tumpeng Nasi Kuning adalah salah satu sajian Nasi Nusantara yang menggambarkan kekayaan dan moral yang luhur. Biasanya digunakan untuk syukuran acara-acara gembira, seperti kelahiran, pernikahan, tunangan, dan sebagainya. Untuk Acara Bancakan Ceria #CookingCommunityClass_KreasiNasiNusantara #SalamKompakSelalu #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenApron3

10 porsi
30 menit
Kacang Roay Goreng

Kacang Roay Goreng

Kacang roay mungkin akan sangat familiar dengan suku sunda. Di luar suku Sunda mereka lebih mengenal dengan sebutan kacang kårå atau kacang kratok. Sebagai informasi tambahan, kacang roay di pulau jawa sering juga disebut kacang kårå legi, kacang kårå manis, atau kacang kårå bethik.

4 porsi
20'
Tahu Telur

Tahu Telur

Saya suka banget makanan apapun yang ada bumbu kacangnya. Nah pas ngintip resepnya mbak Rini, pas banget selera saya. Langsung recook. #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget Soirce : Agustina Rini, Bangkok - Thailand

Sate klopo

Sate klopo

Team challenge paders bulan Juni aku berpasangan dengan mbk Iishvara dengan nama team JAJANAN PASAR (JAdi bikin jaJANAN Pinggir jAlan berSama risA dan iishvarA). Sate klopo adalah sate khas dari Surabaya yang menawarkan sensasi rasa gurih dan enak. Terbuat dari daging dan kelapa sebagai bahab utamanya. Disajikan dengan bumbu kacang dan taburan serundeng kelapa yang menambahkan kelezatannya. Sumber : Firda@home @Journey_Me #GoDaTC_JajanDiJalan #GoDaTC_JajananPasar #GoDaTC_Risa #GoDa_Paders #Cookpad_Paders #KomunitasPaders #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia

Mpasi 11 bulan sayur bobor labu dan kacang panjang

Mpasi 11 bulan sayur bobor labu dan kacang panjang

Dari awal mpasi azka sudah sya perkenalkan santan , dan ini salah satu andalan kalau azka lagi males makan

3x makan
30 menit
[147] Ketoprak Special Telor Dadar

[147] Ketoprak Special Telor Dadar

Siapa disini yang udah ga sabar nunggu finish #PejuangGoldenApron3 minggu depan? AAAAAAA ga terasa yaa 52 minggu udah kita lewati😭 penuh perjuangan dan suka cita✨ kali ini saya mau share resep bikin ketoprak sendiri di rumah tanpa ribet! Tapi maaf yaa saya ga pakai tahu goreng, karena tahu nya kehabisan huhu🥲 Tapi tenang... tetep enak kok! 🙆🏻‍♀️

Rujak buah seger'e rekkk... 水果辣椒酱

Rujak buah seger'e rekkk... 水果辣椒酱

Dari kecil suka buat rujak buah

1 porsi
1 jam
Sayur Asem

Sayur Asem

7 orang
30 menit