Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Gado-gado Siram Surabaya yang Anti Gagal

Dipos pada October 10, 2019

Gado-gado Siram Surabaya

Bagaimana membuat Gado-gado Siram Surabaya yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Gado-gado Siram Surabaya yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gado-gado Siram Surabaya, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gado-gado Siram Surabaya bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gado-gado Siram Surabaya biasanya untuk 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, kira-kira waktu penyiapan Gado-gado Siram Surabaya diperkirakan sekitar 45 mnt.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-gado Siram Surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-gado Siram Surabaya memakai 19 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Baru kali ini nyobain gado-gado Surabaya. Selama ini taunya gado-gado Jakarta sama pecel saja. Rasanya lebih creamy karena menggunakan santan. Sayurannya pun beda ada wortel, kentang dan tomat. Jadi lebih mirip salad. Hmm... Yummy πŸ˜‹ Di bahan bumbu kacangnya ada kentang kukus sebagai pengental. Bila tidak ada bisa pakai 1-2 sdm tepung beras ditambah sedikit air. Kekentalannya bisa sesuaikan selera ya. Satu resep ini lumayan banyak jadinya. Bumbu kacang yang sudah direbus bisa disimpan rapat dalam kulkas. Bila ingin makan tinggal dihangatkan sebentar. Sumber: Elloetmamanakenzio #PekanCooksnap #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-gado Siram Surabaya:

  1. ☘️ Bumbu Kacang
  2. 150 gr kacang tanah
  3. 5 buah cabe merah kriting
  4. 3 buah cabe rawit merah
  5. 3 siung bawang putih
  6. 65 ml santan kara
  7. 50 gr gula kelapa / gula merah
  8. 3 sdm air asam jawa
  9. 2 lembar daun jeruk
  10. 1/2 buah kentang kukus
  11. 250 ml air
  12. ☘️ Bahan Sayuran & Pelengkap
  13. 3 buah kentang sedang
  14. 2 buah wortel
  15. 2 buah timun
  16. 5 lembar sawi putih
  17. 1 buah tomat
  18. 3 butir telur rebus
  19. Secukupnya tempe/tahu dan goreng kerupuk

Langkah-langkah untuk membuat Gado-gado Siram Surabaya

1
Siapkan bahan2nya. Goreng kacang hingga matang. Goreng juga cabe dan bawang putih.
Gado-gado Siram Surabaya - Step 1
Gado-gado Siram Surabaya - Step 1
Gado-gado Siram Surabaya - Step 1
2
Haluskan semua bumbu kecuali gula merah dan daun jeruk. Saya pakai blender dihaluskan bersama santan dan tambahan airnya.
3
Rebus bumbu yang sudah dihaluskan, masukkan gula merah, air asam jawa, daun jeruk dan garam. Aduk2 hingga meletup, tes rasa ya.
Gado-gado Siram Surabaya - Step 3
Gado-gado Siram Surabaya - Step 3
4
Siapkan sayurannya. Kukus kentang, irisan wortel dan sawi putih (wortel dan sawi dimasak sebentar saja). Tata dalam piring bersama sayuran lainnya. Siram bumbu kacang, sajikan dengan kerupuk dan telur rebus.
Gado-gado Siram Surabaya - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rujak Buah

Rujak Buah

Cuaca tiba2 suka mendung dan Panas, siang ini di rumah saya panas.. enak banget makan rujak buah apalagi suami suka banget.. akhirnya kerjasama di dapur wkwkwk.. suami yang uleg bumbu rujak nya cooksnap dari resep mom ati @momsFirza_310571 buahnya sesuai stok yang ada.. waah ternyata enak banget ya bisa buat rujak buah sendiri dengan sambal rujak homemade.. Mantap puasss makannya plus buahnya seger bangettt nah rujak ini cocok banget buat ibu hamil yaaa karena buahnya seger dan ada mangga mudanya #SupportBumil Yuk silahkan dicoba ya .. #CocomtangPost_SegerBingits #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost #CookpadIndonesia #CocomtangGA_AtiAgusSapto

Tahu tek

Tahu tek

Tinggal d Riau ngk ad jualan tahu Tek dsni,kngen pngen makan tahu Tek, petis juga ngk ad disini,minta kirim mama d Jawa petis sekalian ngirimi ank2 macam2,sore paketan dtg mlm e lngsung bkin tahu tek

3 orang
Tumis Tahu Taoge

Tumis Tahu Taoge

Salah satu masakan yang praktis serta bahannya mudah didapat . Cocok juga untuk menu buka puasa ,serta untuk bahan saya sesuaikan dengan stock yang ada di dapur. Sumber : Rahma_Bunda Radit & Rafa #CookpadCommunity_Solo #CookpadCommunity_Kediri #LihaiRecook11_Solo #kampoengramadan #PejuangGoldenApron3

Salad Mangga Thailand Vegetarian (Som Tum)

Salad Mangga Thailand Vegetarian (Som Tum)

Punya mangga Manalagi yang belum matang, saya buat Salad Mangga versi yg tidak pedas untuk anak-anak. Cocok untuk Ibu Hamil yang suka ngidam mangga. #PROMIL Pejuang Dapur Support Ibu Hamil #SupportBumil #CookpadCommunity_Jakarta

3 porsi
Udang Kuah Kuning 🦐

Udang Kuah Kuning 🦐

Minggu ini meng'CS resep author tmn Code yaitu @Mamikembar_ . Saluut dg senin sharing kmrn yg diisi mbak Lydia, ibu dr 3 anak yg msh balita smua, msh sempat luangkan waktunya memasak utk klrga & bakulan macam2 cake.. MashaAllah Tabarakallah πŸ˜‡ sehat2 sllu yaa mbak Lydia sklrga.. Masak yg ngga bikin bingung adalah masak menu yg bahan2nya ada smua dikulkas πŸ˜€ menu ini udh lengkap sayur & protein nya.. Yuukk cekidot ke dapur... #CSDepok_Lydia #CookpadCommunity_Depok #Rekreasi_Depok

3-4 porsi
30 menit
Gulai labu siam/ sayur lontong

Gulai labu siam/ sayur lontong

Sayur/ gulai labu siam inilah kuah lontong aku, yang lontongnya udah posting duluan, kenapa aku bikin lontong ini kerna makanan ini kesukaan Almarhum Abah aku,soalnya yang jualan lontong tetangga aku jadi di situ aku diajarin bikin lontong segitiga.kerna nga bisa pulang melihat Mama ku jadi aku masak khas Banjarmasin. mudahan Mama dan saudaraku sehat semua...Aamiiin. #PekanPosbarSayurLebaran #Cookpad Community Balikpapan

Pecel Bayem - makanan sehat diet

Pecel Bayem - makanan sehat diet

Kebetulan babeh panen bayam, bingung olahannya kalo dibuat sayur terus. Dibuat keripik juga tanggung karena daunnya kecil-kecil. So kepikiran yang simple buat pecel aja hehe... Cuss resepnya check it out!!

1 orang
20 menit
Karedok Khas Sunda

Karedok Khas Sunda

Bismillahirrahamanirrohim.....Karedok adalah salah satu makanan khas Sunda di Indonesia. Karedok dibuat dengan bahan-bahan sayuran mentah antara lain; mentimun, taoge, kol, kacang panjang, ubi, daun kemangi, dan terong atau leunca dengan saos bumbu kacang. Cuma saya tdk pakai ubi, lenca dan terong tapi saya ganti dengan timun. Yuk cuzzz ......πŸ’ͺ #karedok #cookpad_id #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity_bekasi

Lontong Kari Ayam

Lontong Kari Ayam

Sarapan pagi ini terinspirasi dari lontong kari Kebon Karet yang udah melegenda di Bandung ❀️ #CookpadCommunity_Bandung

Lodeh Manisa / Labu Siam

Lodeh Manisa / Labu Siam

Sebenarnya sdh pernah posting lodeh manisa, tp kali ini dengan versi yg berbeda...

Gulai Cumi

Gulai Cumi

Masak yg simple & cepat. Gulai cumi salah satu solusinya.. Seafood favorite, mw di apain aja tetap enak. Minggu 49 #PejuangGoldenApron3 #GA_TheNextLevel #KualiEmak #Sumbar #CookpadCommunity_Sumbar #KampoengRamadan #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #GenkPejuangDapur

140. BUMBU PECEL

140. BUMBU PECEL

Assalamualaikum.... Mempunyai stok bumbu pecel bikin adem di hati. Sewaktu-waktu jika pengen menu sayuran yg beda... tinggal lihat persediaan sayur di kulkas, ngulup/ngrebus sayurnya, bumbunya sudah siap😍. Karena menikmati pecel tidak ada patokan waktunya. Disantap pagi ok. Disantap siang, inggih. Malampun..iya iya...tanpa karbo menikmati pecel di malam hari sudah umum. Pas u yg sedang mengurangi karbo. Ternyata tidak sulit untuk membuat bumbu pecel yg nikmat.. Mari simak resepnya . ...

1 kg
131. KULIT LUMPIA isi Bihun

131. KULIT LUMPIA isi Bihun

Cara menikmati bihun goreng, bihunnya tetap ditumis dulu, baru dibalut kulit lumpia dan digoreng lagi, sausnya bumbu kacang tentunya, dapat bihunnya dapat gorengannya...takjil hari ke 16.....gurih dan garing...πŸ§„πŸ₯šπŸœ #Ramadan 1442 H #KampungRamadan #akuasin #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang

10 buah
45 menit
Beberuk Terong

Beberuk Terong

Beberuk terong adalah salah satu masakan khas dari Lombok, Nusa Tenggara Barat. Beberuk terong ini seperti lalapan pendamping menu khas lainnya seperti Ayam Taliwang. Beberuk terong ini hanya berisi dua bahan utama, yaitu terong hijau dan kacang panjang. Tentunya dipadukan dengan bumbu sambal yg pedas. Ada yang menyajikan terong dan kacang panjang yang mentah, namun ada juga sebagian yang dikukus terlebih dahulu. Namun tetap dengan olahan sambal yang mentah. Nah kemarin beberuk ini disiram dengan air hangat saja saat mencucinya. Source : @dapurade50 #CookpadCommunity_Sumbar #Basidoncek #Sumandan_MaolahTaruang #PekanPosbar #MasakanKhasLombok #MasakanKhasNusaTenggaraBarat #GenkPejuangDapur

2 orang
10 menit
#123 Myeolchi Bokkeum/ Anchovies Banchan

#123 Myeolchi Bokkeum/ Anchovies Banchan

Punya stok teri nasi dan kacang tanah yg hampir expired 🀭 dan sekalian ikutan #mysteryboxchallenge rumbel Boga.. yuk ah bikin yg gampil ini ajah..

Trancam

Trancam

Lg pengen yang seger seger,,eksekusi menu untuk hari ini trancam. Trancam ini mirip dengan urap, cuma bedanya kalo urap sayurannya direbus, sedangkan trancam sayurannya mentah semua. Sekalian buat setoran posbar menu vegetarian,semoga berkenanπŸ₯° #GAVegetarianisme #Semarak_GAVegetarianisme #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_solo

Gulai Ikan Tuna ala Chef Juna

Gulai Ikan Tuna ala Chef Juna

Supaya gak bosan makan gulai yang itu itu saja, yuk coba masak gulai ikan tuna versi Chef Juna. Tonton video masaknya di channel youtube Belanja Dapur Official ya!

3-4 orang
1 jam
Peyek kacang dan rebon

Peyek kacang dan rebon

Makanan kesukaan suami .. Penganti kerupuk kalau udh makan ini rasanya mulut gak mau berenti

Ricebowl nasi guri aceh (ide jualan)

Ricebowl nasi guri aceh (ide jualan)

Bismillah... Nasi guri aceh/nasi gurih aceh adalah nasi yg di campur bumbu dan rempah yg enak dan lezat khas aceh, bikinnya mudah rasanya endolitaaaaπŸ‘Œ Sy bikin banyak tp sy tulis utk 1 ltr beras aja biar lebih mudah, silahkan kalikan jika ingin buat banyak. Source : maya @dapuacehpidie #cookpadcommunity_bogor #idejualan