Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN yang Enak Banget

Dipos pada February 8, 2017

Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN

Sore-sore begini enaknya membuat Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN yang unik? Cara membuatnya sedikit repot. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN memakai 3 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Jaman dulu waktu masih kecil, sktr taun 80-90 an (30-40 taun lalu), saat hari raya, Ibu saya selalu membuat kacang klici atau kacang goreng bawang. Dulu belum ada kacang tanah warna putih yang sudah bersih dari kulit arinya. Jadi, kalau mau bikin kacang goreng putih, kita harus "nglici" kacang dulu. Caranya dengan direndam pakai air panas hingga kulit arinya lembek , sehingga mudah dikelupas. Merendamnya sekitar 30-60 menit. Inget banget, telapak tangan sampai keriput saat harus menglici kacang, karena terendam air. Terkstur kacang klici ini renyah kering. Saat digigit , bunyinya seperti ranting patah. Renyah krak krak tapi tidak keras. Jaman sekarang, kacang yang bersih dari kulit ari sudah banyak dijual di pasar. Tidak ada lagi step merendam kacang. Tidak ada lagi derita telapak tangan berkerut kedinginan. Praktis, tinggal dibumbui dan digoreng. Teksturnya saat matang tidak krak krak lagi, melainkan rapuh renyah.Mungkin karena tidak direndam air. Kalau saya sih suka yang renyah rapuh. Tapi sebagian orang, tetap seneng dengan tekstur renyah yg garing. Jadi banyak resep yang masih melakukan step perendaman dengan air panas, bahkan direbus. Nah, karena saya suka tekstur yang rapuh, maka resep saya tidak melalui step perendaman. #cookpadcommunity_Kalsel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN:

  1. 500 gr kacang tanah putih
  2. 3 siung bawang putih
  3. 1 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN

1
Bawang putih dihaluskan bersama garam hingga lembut.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 1
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 1
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 1
2
Campurkan hasil ulegan bawang putih ke dalam kacang tanah.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 2
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 2
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 2
3
Aduk hingga rata. Biarkan 30 menit.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 3
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 3
4
Panaskan minyak goreng. Masukkan kacang tanah yang sudah dibumbui. Sesuaikan jumlah minyak dengan banyaknya kacang.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 4
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 4
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 4
5
Goreng dengan api sedang, sambil sesekali diaduk.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 5
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 5
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 5
6
Jika sudah kuning mendekati golden brown segera diangkat. Jangan menunggu sampai terlalu matang. Karena proses pemasakan akan tetap berlangsung setelah diangkat. Tiriskan dan dinginkan.
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 6
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 6
Kacang Goreng Bawang (Kacang Klici) TANPA SANTAN - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ketupat Hemat Gas

Ketupat Hemat Gas

Idul Adha nih gaes, sejak jauh Dari mama kudu bikin sendiri nih buat Pak suami Dan anak2. Alhamdulillah jadiiii....

Cookies choco chip

Cookies choco chip

โ–ช07-05-2021โ–ช Alhamdulillah.. ini bebikinan bulan ramadhan kemarin, ngendong aja di draf baru sempet di keluarin.. hehee Rramadhan kita jalani semoga mendapat keberkahan pahala sempurna sampai akhir ramadhan.. Aamiin ^^ Lebaran kemarin ini aku bikin kuker 3 macem aja cukup lain2nya beli aja lah, dan bikin nya juga sedikit2.. hihii riweh banget punya bocil di gandulin wae ๐Ÿ˜ tak apa lah yang penting judul nya nguker lah, salah satunya ini cookies choco chip ๐Ÿ˜„ #resepliha #cookpadcommunity_bogor

Asam Daging Mentimun

Asam Daging Mentimun

Cara memasak daging yang praktissss. Kalau pakai daging qurban/yg alot bisa diiris tipis saat setengah beku lalu dimarinasi dengan parutan nanas selama 10 menit dan dicuci bersih kemudian di goreng dengan sedikit minyak. Atau dipresto/rebus hingga empuk kemudian digepuk dan goreng sebentar dengan sedikit minyak sampai permukaan kecoklatan.

3 orang
45 menit
Susu Kental Manis Home Made

Susu Kental Manis Home Made

Bismillahirrahmanirrahim... Aku punya sekotak susu kambing bubuk gomars parcel dari adik ipar pas hari raya idul Fitri ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜‡ belum tak apa-apain. Untungnya ekpirednya masih lama. Kebetulan pengen buat es krim cokelat home Made butuh SKM. Kebetulan stok SKM ku habis. Cari di google Nemu resep ini. Tapi, resep ini sudah aku uthek-uthek seperti yang aku mau. Alhamdulilah.. ternyata SKM buat sendiri enak juga. Kalau pengen putih kayak SKM yang dijual.. bisa pake mentega putih. Kekentalan dan manisnya bisa kita atur sesuai selera kita. #DiBuangSayang #PosbarIDAMAN #cookpadindonesia #cookpadcommunity #anies_kitchen

Gudeg Nangka Berkuah

Gudeg Nangka Berkuah

Potongan daging sapi yang aq pake yaitu potongan cubes/kotak, ukurannya pun bisa disesuaikan mau besar atau kecil. Disini aq potong sedang, ga kecil jg ga terlalu besar dan untuk tulang2 nya menyesuaikan aja potongannya. Menu ini biasa dibuat keluarga besarku saat menemani merayakan idul adha ato acara apapun disaat kumpul2 keluarga. Dmn2 khas dari gudeg itu dibuat tanpa kuah, tp berbeda dengan keluargaku, gudeg dikeluargaku dibikin berkuah, jd segar rasanya, tp kalaupun mau dibikin tanpa kuah alias sampe sat, itu jg bisa kok โ˜บ๏ธ Ini menu kesukaanku bgt, klo pas pulkam selalu request ini ke ibu, seger, manis, enak pokoknya, suka aq makan gt aja, aq gadoin ๐Ÿ˜ karna udah lengkap isinya ada sayur, daging dan telur nya lengkap dah ๐Ÿ˜๐Ÿฅฐ Source : Ibu #CocomtangPost #CocomtangPost_KhasKurban #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #KampungIdaman #CookpadCommunity_Tangerang

Asem-asem Tahu Daging

Asem-asem Tahu Daging

Masih dalam rangka hari qurban, siang-siang masak yang seger dengan bahan daging sapi

3 orang
Sup daun kelor

Sup daun kelor

Bikin sup kelor karena lagi menyusui debay, jd biar nga bosen sup nya campur daging sapi mumpung habis dapet daging kurban ๐Ÿ˜€

20 menit
Oseng gembus simpel

Oseng gembus simpel

Bingung mau masak apa, oseng yg simpel dan kebetukan masih ada daging kurban. Cus dieksekusi

5 porsi
30 menit
Sayur Ketupat Betawi Asli

Sayur Ketupat Betawi Asli

Source : @dapurade50 Karena blm lebaran, jd saya buat porsi kecil aja pas buat di rumah. ๐Ÿ˜ #BerapiBerami_KulinerKhasBetawi #KulinerKhasBetawi_DapurAde #CookpadCommunity_Kalbar

Sambal Goreng Tulang Kemangi

Sambal Goreng Tulang Kemangi

Hallo semua, ini resep pertama yang aku post di sini. Bertepatan sama Idul Adha nih... Kadang suka bingung ya kalo dapet daging kurban banyak, mau dimasak apa lagi biar orang rumah gak bosen... Cussss Madams kita masak aja tulangnya... Note : Citarasa Sangat Pedas

4 Orang
1 Jam
Beef teriyaki

Beef teriyaki

Kemarin dapat daging kurban n bingung mau di apain. Cos kluargaku sebenarnya kurang begitu suka dengan daging.

Kue Nastar Keju

Kue Nastar Keju

Suatu kebahagiaan adalah buatan sendiri, edisi ngabisin bahan sisa lebaran ya bunds๐Ÿฅฐ

2 topless
+-30menit
Beef teriyaki

Beef teriyaki

Masih memanfaatkan daging qurban.

45menit
Gulai daging sapi

Gulai daging sapi

Ini masakan waktu dapat daging Qurban, cuma baru sempet nulis aja krna baru ada waktu hehe

4 porsi
1jam
Sop Tunjang Khas Pekanbaru #Nusantara 4

Sop Tunjang Khas Pekanbaru #Nusantara 4

Spesial Idul Adha๐Ÿฅณ

Sate Kambing

Sate Kambing

Menu wajib di Idul Adha dan selalu jadi santapan yang pertama kali dimasak. Belum afdol rasanya Idul Adha tanpa bikin sate, MasyaAllah Tabarakallah Yang dihari biasa cuma beli sate di warung sebelah, momen Idul Adha jadi waktu tepat buat eksekusi resep sendiriโค #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo #wongSoloMasak #KampungIdaman #CookpadCommunity_Solo

Pastel Mini Krezzz

Pastel Mini Krezzz

Resep pertama ditulis setelah libur dari cookpad beberapa minggu. Dilema mulai sapih anak sampai mudik habis lebaran jadi tak sempat untuk menulis. Pastel mini benar - benar krezz dipadukan dengan abon ayam bikinan sendiri rasa gurih disesuaikan dengan lidah. Untuk resep abon ayam diupload sebelumnya. Bisa dicoba dirumah cocok untuk camilan saat santai. Untuk lihat video bisa lihat di tiktok @aldians.kitchen. jangan lupa follow akun tiktok & ig @ aldians.kitchen & ditunggu recooknya. Selamat mencoba.๐Ÿ˜Š

Krengsengan buntut kambing

Krengsengan buntut kambing

Masih dinuansaa hari raya idul adha dikulkas ada stok daging kambing kebetulan juga ada buntut kambing lagsung aja saya olah๐Ÿค—

Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Alhamdulillah idul adha tahun ini masih dapat daging kurban dan sebagian besar daging sapi. Rendang terlalu rumit karena tahun ini punya baby newborn. Akhirnya pilih untuk masak teriyaki saja dan pastinya kids friendly ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š

4 porsi
45 menit
151. Krupuk Nasi

151. Krupuk Nasi

Selasa 29 Juni 2021 Bismillah.... Kemarin dapat nasi berkat lumayan banyak. Kali ini aku bikin krupuk ajah. Karena pak Suami doyan banget sama yang namanya krupuk. Krupuk nasi ini sangat aman dan sehat bagi tubuh kita. Karena proses pembuatannya menggunakan rempah bawang putih dan ketumbar serta tidak memakai borak/ garam bleng. Krupuk nasi ini hasilku belajar langsung sama adik iparku Susilah saat mudik Hari Raya Idul Fitri 1442 H kemarin. Bikinnya gampang banget , tidak perlu diblender dan cuma menggunakan alat sederhana. Jika ingin hasilnya lebih rapi bisa menggunakan cetakan. Saranku jika punya nasi sisa , kumpulkan saja didalam toples kedap udara atau dibungkus plastik lalu simpan dikulkas. Jika sudah terkumpul 1 bakul nasi atau kurang pun gak masalah, coba deh dibuat krupuk. . Kalau sudah jadi krupuk kita kasih ke saudara atau teman, mereka akan senang menerimanya ๐Ÿ˜Kitapun tidak malu mengasih barang sisa๐Ÿ™๐Ÿ˜ Karena rasanya benaran enak dan gurih ๐Ÿ‘Semua saudara yang sudah mencicipi , bilang enak dan mau lagi Source : Susilah #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_PalangkaRaya Asal resep dari Rejotangan Tulungagung Jawa Timur

800 gr
45 menit