Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu yang Lezat Sekali

Dipos pada October 7, 2019

Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu memakai 14 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menu yang cocok banget untuk hidangan sehari-hari. Namun, recomended juga buat menu sajian lebaran. Cocok banget dimakan dengan buras, ketupat dan nasi hangat. Agar sayur rebung aromanya sedap dan empuk, pilih rebung kuning yang muda. Rebung merupakan tunas atau anak yang tumbuh dari akar bambu. Ketika diolah menjadi masakan, rasanya menggugah selera. Kalau pencinta sayuran ini, pasti bakalan suka banget, deh. #KualiEmak #KampoengRamadan #MeolahCaruan_OloLebaran #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu:

  1. 400 gr rebung
  2. 100 gr tahu goreng
  3. 3 batang kacang panjang
  4. 100 ml santan
  5. 400 ml air
  6. 1 lembar daun salam
  7. 2 lembar daun jeruk
  8. 1 ruas lengkuas
  9. 1 sdt garam
  10. 1 sdt kaldu jamur rasa ayam
  11. Bumbu halus:
  12. 4 siung bawang putih
  13. 4 siung bawang merah
  14. 2 buah cabe besar

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu

1
Cuci bersih rebung, lalu beri garam diremas2 agar bau nya hilang. Setelah itu dicuci lagi dan direbus sebentar bisa ditambahkan daun salam. Angkat dan tiriskan.
Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu - Step 1
2
Goreng tahu, sisihkan. Cuci bersih kacang panjang, dan potong-potong.
Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu - Step 2
3
Haluskan bumbu halus, lalu tumis sampai harum. Masukkan daun salam, daun jeruk dan lengkuas. Aduk2 sebentar setelah itu masukkan rebung, kacang panjang dan tahu yang sudah dipotong-potong.
4
Tambahkan air, garam dan kaldu jamur rasa ayam. Biarkan sampai air tinggal sedikit.
Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu - Step 4
5
Masukkan santan. Aduk2 agar santannya tidak pecah. Koreksi rasa, jika sudah enak. Matikan kompor. Sajikan.
Gulai Rebung,Kacang Panjang&Tahu - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Orek tempe pedas manis

Orek tempe pedas manis

sebagai pelengkap nasi kuning

Lodeh Iga Sapi

Lodeh Iga Sapi

Di rumah masih puny stok iga sapi nih. Tapi berhubung lagi banyak yg harus dikerjain, jd masak yg simple aja. Aku bikin deh lodeh iga sapi. Kebetulan bahan-bahannya juga ada di kulkas, jd ga usah repot beli hehe #KampungIdaman #CookpadCommunity_Bandung #OlahanDagingKurban

4-5 orang
30 menit
Sayur Asem Seger Bumbu Racik

Sayur Asem Seger Bumbu Racik

Praktis buat sahur tinggal cemplung2 🥰 Walau puasa tapi jangan sampai kekurangan makan sayur☺️ Seru2an di #KampoengRamadhan #KampoengRamadan dengan resepnya mba Rahma #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_RahmaBundaRaditRafa ini resep aslinya https://cookpad.com/id/resep/13343138-sayur-asem-seger-bumbu-racik?invite_token=T7ShabEVHd3oZz2AGYDS6mmQ&shared_at=1619044386 Silahkan dicoba🙏 Sambil merayakan #PosbarGembira setelah kelas rakit dari #Cookpad_Id #PejuangGoldenApron3 #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #CookpadIndonesia

Tumis campursari

Tumis campursari

Tumisan yg terdiri dari kacang panjang,kulit melinjo,tempe,jamur tiram dan teri.

7 orang
30 menit
Tahu Telor

Tahu Telor

Terima kasih mba @siskadian78 sudah menjadi admin kombes yang baik selama setahun ini🤗 Sumber resep dari @siskadian78 #Terimakasih_Timkombes #Cookpadcommunity_Bekasi

2 orang
30 menit
Sambel Pecel

Sambel Pecel

bikin sambel pecel menurutku agak ribet kalau stok gini kan kapan aja mau makan pecel,gado2 ataupun cilok tinggal seduh air panas aja sambelnya

Gulai Telur Kacang Panjang

Gulai Telur Kacang Panjang

Niat masak ini buat berbuka puasa kemarin. Bahan hemat karena sebagian udah ada di kulkas. Pas lagi asik masak, tiba² gas habis bun 😂 untung masih punya kompor koper untuk darurat. #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran (3) #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #week49 (106)

4 orang
Terancam with Pasta

Terancam with Pasta

Merupakan menu super praktis & ekonomis karena sayurannya semua segar tanpa di masak serta hasil dari halaman rumah & sy menggunakan pasta sbg sumber karbohidrat pengganti nasi #BarapiManjuhu #DiaLalauMenyak #barampaan_serbapasta #CookpadCommunity_Kalteng #CokkpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Sampit #ResepTrio

Tumis kacang panjang tempe

Tumis kacang panjang tempe

Masak yang sangat di sukai semua orang masakan protein nabati #PekanPosbarprotein #OlahanProteinNabati #Cookpad Community Balikpapan

Gulai kacang merah

Gulai kacang merah

Paksu doyan kacang merah..apalagi kalau di bikin sayur asem...sedangkan saya kurang suka kecuali di masak dengan bumbu yang meriah...sesekalj bikin yg merah meriah bumbu..😀 #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung #resep111 #masakannyaine #goodfoodgoodmood

Sate Kere

Sate Kere

Sate Kere adalah makanan tradisional dari Jawa Tengah dibuat dari Tempe. Cooksnap resep @nenikuswati #CookpadCommunity_Jakarta

12 pcs
10 menit
Tahu Cilok

Tahu Cilok

#mingguke52 #GA_TheNextLevel #dapurmungilbundaniasyifa . . Assalamualaikum Alhamdulillah setor resep terakhir di GA Te next level.. MasyaAllah sudah setahun aja.. Semoga resep2 kita bisa jadi manfaat untuk sesama pejuang masakan enak.. Cemilan favorit bunda ini, jangan bosen ya sama resep cemilan bunda satu ini..yuk buat tahu cilok lagi...👍😄

Sop Saudara

Sop Saudara

Menu Idul Adha tahun ini, saya membuat " Sop Saudara " . Selama 2 tahun gak mudik karena pandemi , kangen banget menyantap hidangan lebaran, akhirnya diniatin buat ini,... nyari2 resep di cookpad dan akhirnya bertanya ama orang rumah di mks cara buatnya. Awalnya mau buat konro ato coto makassar tapi berhubung dagingnya cuman dikit aja dan yang makan cuman saya dan suami dan adik2 klo sedang berkunjung kerumah... Ternyata lama juga gak makan ini, kdg klo mudik gak sempat makan keburu balik lg ke jawa 😬😬 Maaf fotonya seadanya kurang lengkap, ribet ngambilnya... lain kali sy lengkapi 😘😘 Source : Ratih Indah Permatasari Thanks mbak resepnya #sopsaudara #sopsaudarakhasmakassar #menuiduladha

Lotek ala saya

Lotek ala saya

2 porsi
Tumis Cumi Bakso

Tumis Cumi Bakso

Penghabisan stock yang ada di dalam kulkas, jadilah semua di jadikan satu... Ok lah buat sekeluarga, di makan bareng nasi panas .... Woowww banget

Oseng Kacang Panjang Tempe Kemangi

Oseng Kacang Panjang Tempe Kemangi

Sebenarnya hari ini niatnya mau ceplok telur aja. Agak kurang sehat dari semalam. Sariawan juga, kepala agak pusing, leher bengkak. Eh malah jadi curhat.. Tapi akhirnya tetap masak juga. Masak yang simple tapinya nggak pakai ribet, bumbunya juga cuma di iris-iris aja. Masaknya juga nggak pake lama. Lauknya tetap telur ceplok. Cooksnap ini sebagai tanda terimakasih saya kepada mbak Renny @rennym atas pengabdian mbak Renny selama 1 tahun ini di Kampung CoCok. Terima kasih banyak ya mbak Renny sudah melakukan yang terbaik untuk Kampung CoCok. Semoga sehat selalu ya. Menurut saya mbak Renny adalah sosok yang interaktif, baik hati, ramah dan tidak sombong. Semoga selalu tetap menginspirasi ya mbak. Lopyupull mbak Renny❤❤😍😘😘 Source @rennym #CooksnapTimLokalKaltim #BubuhanKaltim_Bunna #BubuhanKaltim_Renny #BubuhanKaltim_Griya #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Paser

Sayur Asem

Sayur Asem

6 orang
10 menit
Sayur Loncom

Sayur Loncom

Bismillah Sejenis sayur bening, tapi ada penambahan air asam Jawa, jadi tambah seger. Source @lilalestari, Terima kasih atas segala sesuatu untuk ComBo❤ #haturnuhun_timcombo #cookpadcommunity_Bogor

Nasi Kari Pontianak

Nasi Kari Pontianak

Lihat postingan nasi kari pontinya mba @erafani_2000 langsung pingin nyobain 🤤🤤🤤